1. gbpp

5
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN JUDUL MATA KULIAH : SISTEM VIDEO NOMOR KODE/SKS/SMT : RTT 404 / 2 / 4 (empat) DESKRIPSI : Pada sistem video ini menjelaskan tentang prinsip dasar video, analisis sinyal video, sistem PAL (phase alternate line), NTSC (national television system committee), SECAM (sequencil with memory), pembangkitan carrier, transmisi kanal video (televisi), transmisi video, sistem pemancar video, transmisi video melalui link, transmisi video melalui satelit, transmisi video melalui kabel koaksial, transmisi video baseband, penerima video (televisi), sinyal uji video (video test signal), scrambler dan descrambler. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM : Mahasiswa akan dapat mengenal dan mamahami karakteristik sinyal video, transmisi video (televisi), dapat merancang dan mengaplikasikan sistem transmisi video (komunikasi video). No. Tujuan Instruksional Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Estimasi Waktu Daftar Kepustakaan 1 2 3 4 5 6 1 Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan prinsip dasar dan warna pada sistem video, setelah mengikuti kuliah ini. Pendahuluan Prinsip dasar dan warna pada sistem video - Sinyal video - Perbedaan video dan audio - Sinyal frekuensi dasar video dan audio 3 Buku ajar Sistem Video 2 Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan analisis Analisis sinyal video - Konstruksi sinyal video - Waktu pengosongan horisontal 6 idem

Upload: yoga-febrian-hogantara

Post on 05-Nov-2015

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

video analog

TRANSCRIPT

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

JUDUL MATA KULIAH : SISTEM VIDEONOMOR KODE/SKS/SMT : RTT 404 / 2 / 4 (empat)DESKRIPSI : Pada sistem video ini menjelaskan tentang prinsip dasar video, analisis sinyal video, sistem PAL (phase

alternate line), NTSC (national television system committee), SECAM (sequencil with memory), pembangkitan carrier, transmisi kanal video (televisi), transmisi video, sistem pemancar video, transmisi video melalui link, transmisi video melalui satelit, transmisi video melalui kabel koaksial, transmisi video baseband, penerima video (televisi), sinyal uji video (video test signal), scrambler dan descrambler.

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM : Mahasiswa akan dapat mengenal dan mamahami karakteristik sinyal video, transmisi video (televisi), dapat

merancang dan mengaplikasikan sistem transmisi video (komunikasi video).

No.Tujuan Instruksional KhususPokok BahasanSub Pokok BahasanEstimasi WaktuDaftar Kepustakaan

123456

1Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan prinsip dasar dan warna pada sistem video, setelah mengikuti kuliah ini.

( Pendahuluan

( Prinsip dasar dan warna pada sistem video- Sinyal video

- Perbedaan video dan audio

- Sinyal frekuensi dasar video dan audio3Buku ajar

Sistem Video

2Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan analisis sinyal video yang meliputi konstruksi sinyal video, waktu pengosongan horisontal, waktu pengosongan vertikal, informasi gambar dan frekuensi sinyal video, informasi warna dalam sinyal video, setelah mengikuti kuliah ini.

( Analisis sinyal video- Konstruksi sinyal video

- Waktu pengosongan horisontal

- Waktu pengosongan vertikal

- Informasi gambar dan frekuensi sinyal video

- Informasi warna dalam sinyal video6idem

3Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan sistem PAL, NTCS, SECAM pada sistem televisi di dunia, setelah mengikuti kuliah ini.

( Sistem PAL, NTSC, SECAM- Sistem televisi di dunia

- Alokasi lebar bidang frekuensi

- Lebar bidang pentransmisian3idem

No.Tujuan Instruksional KhususPokok BahasanSub Pokok BahasanEstimasi WaktuDaftar Kepustakaan

123456

4Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan pembangkitan carrier dan transmisi kanal televisi mengenai saluran-saluran penyiaran televisi dan saluran-saluran televisi standart, setelah mengikuti kuliah ini.

( Pembangkitan carrier

( Transmisi kanal televisi- Saluran-saluran penyiaran televisi

- Saluran-saluran televisi standart3Buku ajar

Sistem Video

5Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan transmisi video yang meliputi transmisi negatif, transmisi vestigial sideband (VSB), sinyal suara FM, standart transmisi televisi, setelah mengikuti kuliah ini.

( Transmisi video (tv)- Transmisi negatif

- Transmisi vestigial sideband (VSB)

- Sinyal suara FM

- Standart transmisi televisi3idem

6Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan sistem pemancar video yang meliputi prinsip pemancar video (televisi), pemancar televisi lengkap, pemancar ATV dengan injeksi IF, pemancar televisi dengan menggunakan translator, setelah mengikuti kuliah ini.

( Sistem pemancar video- Prinsip pemancar video (televisi)

- Pemancar televisi lengkap

- Pemancar ATV dengan injeksi IF

- Pemancar televisi dengan menggunakan translator3idem

7Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan transmisi video melalui link meliputi transmisi garis pandang (LOS), pantulan (refleksi), setelah mengikuti kuliah ini.

( Transmisi video melalui link- Transmisi garis pandang (LOS)

- Pantulan (refleksi)3idem

8Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, menjelaskan transmisi video melalui satelit meliputi

orbit geostasioner, frekuensi uplink dan downlink, saluran transponder, satelit komunikasi, stasiun bumi penerima, piringan antena, low noise amplifier, satelit siaran langsung (direct broadcast satelite - DSB), setelah mengikuti kuliah ini.

( Transmisi video melalui satelit- Orbit geostasioner

- Frekuensi uplink dan downlink

- Saluran transponder

- Satelit komunikasi

- Stasiun bumi penerima

- Piringan antena

- Low noise amplifier

- Satelit siaran langsung (direct broadcast satelite - DSB)

6idem

No.Tujuan Instruksional KhususPokok BahasanSub Pokok BahasanEstimasi WaktuDaftar Kepustakaan

123456

9Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan transmisi video melalui kabel koaksial

meliputi frekuensi-frekuensi kabel, saluran kabel, impedansi karakteristik, head-end, distribusi kabel, konverter televisi kabel, televisi dengan antena induk, setelah mengikuti kuliah ini.

( Transmisi video melalui kabel koaksial- Frekuensi-frekuensi kabel

- Saluran kabel

- Impedansi karakteristik

- Head-end- Distribusi kabel

- Konverter televisi kabel

- Televisi dengan antena induk3Buku ajar

Sistem Video

10Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan transmisi video baseband meliputi prinsip video baseband, media transmisi video baseband, setelah mengikuti kuliah ini.( Transmisi video baseband- Prinsip video baseband- Media transmisi video baseband3idem

11Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan penerima televisi meliputi blok diagram televisi black & white (BW), blok diagram televisi n color, fungsi masing-masing sud-sistem penerima BW dan color, setelah mengikuti kuliah ini.( Penerima televisi- Blok diagram televisi black & white (BW)

- Blok diagram televisi n color- Fungsi masing-masing sud-sistem penerima BW dan color3

12Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan sinyal uji video meliputi pola uji EIA, kart bola untuk memeriksa ketidaklinieran kamera, sinyal batang berwarna standart EIA, sinyal uji dalam interval pengosongan vertikal, sinyal uji interval vertikal, sinyal acuan interval vertikal, setelah mengikuti kuliah ini,

( Sinyal uji video- Pola uji EIA

- Kart bola untuk memeriksa ketidaklinieran kamera

- Sinyal batang berwarna standart EIA

- Sinyal uji dalam interval pengosongan vertikal

- Sinyal uji interval vertikal

- Sinyal acuan interval vertikal3idem

13Mahasiswa akan dapat mengenal, memahami, dan menjelaskan scrambler dan descrambler meliputi scrambler, descrambler, descrambler dengan satu bidang frekuensi, setelah mengikuti kuliah ini.( Scrambler dan descrambler- Scrambler- Descrambler

- Descrambler dengan satu bidang frekuensi3idem