10.rembesan air dalam tanah

12
REMBESAN AIR DALAM TANAH (PERMEABILITY AND SEEPAGE)

Upload: sachruel

Post on 29-Jan-2016

365 views

Category:

Documents


32 download

TRANSCRIPT

Page 1: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

REMBESAN AIR DALAM TANAH(PERMEABILITY AND

SEEPAGE)

Page 2: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Permeability → kemampuan tanah untuk dapatdirembesi oleh air

Seepage → proses dimana air dapat mengalirmelalui ruang pori.

Yang perlu diperhatikan :1. Banyaknya air yang akan merembes2. Tegangan air di dalam tanah akibat rembesan

Page 3: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Daya rembesanRembesan air dalam tanah hampir selalu

berjalan linier (garis yang teratur)

Kecepatan rembesan (Hk Darcy)v = k.ii = h/L

Dimana :k = koefisien rembesani = gradient hidrolik

Page 4: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Rembesan air di dalam tanah akibat gradien hidrolis

Di titik A dan B tegangan air ditentukan dengan mengukur ketinggianair dalam pipa yang dipasang pada kedua titik tersebut. Air akanmengalir dari titik A ke B jika terdapat hidrolik head (h).

h

L

tanahA

B

Page 5: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Variasi kecepatan aliran dengan gradien hidrolik

Gradien hidrolik, i

Kec

epat

an, v

Zona IZona aliran laminer

Zona IIZona aliran transisi

Zona IIIZona aliran turbulen

Page 6: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Variasi kecepatan aliran dengan gradien hidrolikpada tanah lempung

Gradien hidrolik, i

Kece

pata

n, v

V=k.i

i0

I’

Tanah lempung

Page 7: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Nilai khas untuk koefisien rembesan pada beberapa macamtanah :

Koefisien rembesan tergantung beberapa faktor :1. Kekentalan cairan2. Distribusi ukuran pori3. Distribusi ukuran butir4. Angka pori5. Kekasaran permukaan butiran tanah6. Derajat kejenuhan tanah

10 -2 sampai 5 x 10-3

5 x 10-2 ‘’ 10-3

2 x 10-3 ‘’ 10-4

5 x 10-4 ‘’ 10-5

10-6 ‘’ 10-9

Pasir yang mengandunglempung atau lanauPasir halusPasir kelanauanLanaulempung

Koefisien Rembesan (k), cm/dtk

Macam Tanah

Page 8: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Nilai kecepatan merupakan suatu angkayang digunakan untuk menghitungbanyaknya air yang merembes dalamtanah.q = v. Aq = banyaknya air persatuan waktuA = luas penampang

Kecepatan sesungguhnya dari air dalampori-pori tergantung pada besarnyamasing-masing pori.

Page 9: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Hubungan daya rembesan dengan angka pori

Dimana :k = koefisien daya rembesanK = konstantae = angka pori

Hubungan ini hanya berlaku pada pasir dankurang tepat untuk lempung.

eeKk+

=1

3

Page 10: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Penentuan koefisien rembesan dilaboratorium

h

LA L

h1

h

dh

h0

Luas pipa= a

Constanta head Falling head

Page 11: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Uji constanta headContoh tanah dipasang pada silinder, air

dibiarkan mengalir melalui contoh tersebut. Banyaknya air yang keluar ditentukan dengancara menimbang atau menggunakan alatpengukur. sehingga jumlah air yang merembesdalam waktu tertentu :Q = k.i.A.t

thALQk..

.=

Page 12: 10.Rembesan Air Dalam Tanah

Uji Falling HeadDilakukan untuk kondisi dimana daya rembes tanah

sangat kecil, sehingga air yang merembes sangatsedikit.Sumber air yang masuk contoh adalah suatupipa dengan diameter kecil.

Penentuan nilai k dilakukan dengan mengukur penurunanketinggian air pada pipa tersebut dalam jangka waktutertentu.

Rumus Darcy pada ketinggian air = h, penurunan dh akanmakan waktu dt

te

th

h

hh

tALak

dtaLAk

dtdh

dtALhkdQ

t

0

0

log..

..

..

0

=

−=

−=

∫∫