3.1 bab iii analisis dan perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/bab3/2009-1-00226-if...

137
38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan 3.1.1 Riwayat Perusahaan 3.1.1.1 Sejarah dan Perkembangan Perusahaan PT. Elex Media Komputindo didirikan pada tanggal 15 Januari 1985 dengan ID sertifikat 030/0151 dan ISO 9001:2000. Pada awal berdirinya, PT. Elex M edia Komputindo, selaku penerbit melakukan kegiatan menerbitkan berbagai buku komputer dan makalah komputer dan elektronika yaitu majalah Elex dan Mikrodata, kemudian berkembang dengan menerbitkan buku komik, buku anak, dan buku manajemen. Pada tahun 1991, berdirilah divisi software dan multimedia yang dibentuk untuk mengantisipasi perkembangan teknologi multimedia. Produk yang dihasilkan diantaranya, software pendidikan untuk kebutuhan sekolah dan keluarga dan software aplikasi. Pada tahun 1994, PT. Elex Media Komputindo membuka divisi Merchandise untuk menangani merchandise produk lisensi dari Negara lain seperti Kung Fu Boy, Doraemon, Winnie The Pooh, dan sebagainya. Dalam kegiatan operasionalnya selain menjalin kerjasama dengan pengarang atau penerbit lokal seperti Grasindo, Gramedia Pustaka Utama, Kompas, dan lain- lain, PT. Elex Media Komputindo juga menjalin kerjasama yang baik dengan penerbit dari luar negeri seperti Amerika Serikat( Sybex, Microsoft Press, Ziff

Upload: vuque

Post on 08-Mar-2019

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

38 

 

BAB III

ANALISIS DAN PERANCANGAN

3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

3.1.1 Riwayat Perusahaan

3.1.1.1 Sejarah dan Perkembangan Perusahaan

PT. Elex Media Komputindo didirikan pada tanggal 15 Januari 1985 dengan

ID sertifikat 030/0151 dan ISO 9001:2000. Pada awal berdirinya, PT. Elex Media

Komputindo, selaku penerbit melakukan kegiatan menerbitkan berbagai buku

komputer dan makalah komputer dan elektronika yaitu majalah Elex dan Mikrodata,

kemudian berkembang dengan menerbitkan buku komik, buku anak, dan buku

manajemen.

Pada tahun 1991, berdirilah divisi software dan multimedia yang dibentuk

untuk mengantisipasi perkembangan teknologi multimedia. Produk yang dihasilkan

diantaranya, software pendidikan untuk kebutuhan sekolah dan keluarga dan

software aplikasi.

Pada tahun 1994, PT. Elex Media Komputindo membuka divisi Merchandise

untuk menangani merchandise produk lisensi dari Negara lain seperti Kung Fu Boy,

Doraemon, Winnie The Pooh, dan sebagainya.

Dalam kegiatan operasionalnya selain menjalin kerjasama dengan pengarang

atau penerbit lokal seperti Grasindo, Gramedia Pustaka Utama, Kompas, dan lain-

lain, PT. Elex Media Komputindo juga menjalin kerjasama yang baik dengan

penerbit dari luar negeri seperti Amerika Serikat( Sybex, Microsoft Press, Ziff

Page 2: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

39 

 

Davis, Prentince Hall, Addison Wesley, The Economist Book, Harvard Business

School, Wordware, Sterling Paperback), Jerman dan Negara lain ( Markt &

Technik, Henzeis Verlag, Pittman Publishing, Asiapac, Canfonian) serta Jepang(

Kondansha, Shogakukan, Sueisha, Tohan, Gakken-Sha, Joei, Ohmsha, Kaisei-Sha,

Akita Shoten, Hakusansha) dalam hal penjualan dan pembelian hak cipta.

3.1.1.2 Visi dan Misi

Visi PT. Elex Media Komputindo adalah “Manusia pada hakekatnya

terpanggil untuk bersama sesamanya berkarya demi pengembangan diri dan

lingkungan ke arah kebaikan yang bersumber pada Tuhan Yang Maha Esa.”

Sedangkan misinya adalah “ Elex bergerak di bidang penerbitan dan

multimedia yang mencerahkan kehidupan bangsa yang dijalankan dengan etika

usaha bersih, propesional dan bertanggung-jawab sosial.”

Goal merupakan target spesifik yang akan dicapai oleh suatu perusahaan

dalam kurun waktu tertentu yang terdiri dari :

• Goal jangka pendek (1tahun atau 2 tahun)

Goal jangka pendek dari PT. Elex Media Komputindo adalah mencapai target

yang sudah ditetapkan dan meningkatkan pertumbuhan penjualan sebesar 30 %.

• Goal jangka panjang ( sekitar 5 tahun)

Sedangkan Goal jangka panjang dari PT. Elex Media Komputindo yaitu

menjadi market leader nomor satu di seluruh customer, baik di agen maupun di toko

buku.

3.1.1.3 Lokasi Perusahaan dan Produk yang Dihasilkan

3.1.1.3.1 Lokasi Perusahaan

Page 3: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

40 

 

Adapun lokasi perusahaan PT. Elex Media Komputindo adalah :

Jalan Palmerah Selatan 22-28

Jakarta 10270-Indonesia

3.1.1.3.2 Produk yang Dihasilkan

Produk yang dihasilkan oleh PT. Elex Media Komputindo dapat dibagi ke

dalam beberapa kategori seperti :

• Alex Kids, dibagi lagi ke dalam beberapa kelompok seperti aktivitas, board book,

buku anak, buku kerja dan aktivitas, fiksi, game, kartu, mewarnai, puzzle,

sains dan referensi, dan sticker.

• Kesehatan.

• Komik, yang dibagi lagi ke komik (komik anak, laki-laki, dan perempuan),

komik nonfiksi, dan level komik (komik dewasa).

• Komputer, yang berupa EazyCom dan komputer elee.

• Majalah, yang berupa majalah anak, majalah IT.

• Manajemen, dibagi lagi ke dalam beberapa kelompok seperti bisnis, fengshui,

kamus dan referensi, keuangan, manajemen, dan self-development.

• Novel berupa romance, science fiction, true story, history, adventure/action,

criminal, dan horor.

• Parenting berupa pendidikan anak.

• Referensi berupa humor

• Software, yang terdiri dari dari CD pendidikan, CD bisnis.

3.1.2 Organisasi Perusahaan

Page 4: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

41 

 

Pada bagian ini akan dijelaskan struktur organisasi perusahaan, tugas dan tanggun g

jawab pada setiap bagian fungsi bisnis serta fungsi bisnis dalam perusahaan.

3.1.2.1 Struktur Organisasi

Struktur organisasi dari PT. Elex Media Komputindo dapat dilihat dari

gambar 3.1. Dimana dijabarkan struktur organisasi dari pimpinan tertinggi yaitu

direktur hingga pada bagian divisi-divisi fungsional yang ada pada perusahaan

tersebut

Gambar 3.1 Struktur Organisasi pada PT. Elex Media Komputindo

Page 5: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

42 

 

3.1.2.2 Tugas dan Tanggung Jawab

Tugas dan wewenang dari setiap bagian pada struktur organisasi PT. Elex Media

Komutindo adalah :

1. Direktur

• Bertanggung jawab mewakili perusahaan di dalam dan di luar sehubungan

dengan segala hal dan semua peristiwa.

• Mengawasi dan memonitor perusahaan secara menyeluruh.

• Membuat kebijakan perusahaan.

• Perencanaan jangka panjang masa depan perusahaan.

2. Manajemen Eksekutif

• Bertanggung jawab kepada direktur.

• Mengkoordinasi tugas-tugas para manager dalam menjalankan aktivitas

perusahaan.

• Menjalankan keputusan yang diambil untuk jangka panjang.

• Memberikan laporan manajemen ke direktur.

3. Sekretariat

• Membina hubungan baik dengan pengarang.

• Memasukan data-data karyawan, penerbit, pengarang dan data-data lainnya

• Menerima naskah dari pengarang.

• Pengiriman surat konfirmasi penerbitan yang berupa surat penolakan naskah.

• Mengeluarkan kontrak naskah pra penerbitan ke pegawai outsource seperti

penerjemah luar ataupun freelance.

4. Redaksi

Page 6: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

43 

 

• Memasukan data mengenai penerbit dan pengarang.

• Evaluasi dan seleksi naskah yang dikirim oleh bagian sekretariat.

• Menjaga supaya tidak terjadi keterlambatan dalam penerbitan buku yang sudah

disepakati dengan bagian pemasaran.

• Membina hubungan baik dengan bagian sekretariat

• Memberi keterangan status naskah.

• Proses editing naskah dan penambahan profil naskah dan penerbitan surat

pengantar naskah.

5. Produksi

• Membina hubungan baik dengan percetakan.

• Konfirmasi cetak dan order cetak.

• Konfirmasi penerimaan dan biaya order cetak.

• Mencari percetakan lain yang lebih murah.

• Membuat cover sesuai permintaan dari redaksi.

• Meminimalkan biaya produksi dan menjaga produk beredar sesuai dengan

jadwal.

6. Penjualan dan Pemasaran

• Menyebarkan STO (Standing Order)

• Merekap jumlah permintaan dari masing-masing pelanggan.

• Mengunjungi pelanggan.

• Mengadakan rapat dengan pelanggan (agen, toko buku).

• Meminta report penjualan dari masing-masing pelanggan.

Page 7: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

44 

 

• Mencari pelanggan baru.

• Membuat program penjualan di toko dan agen.

• Menawarkan atribut promosi ke pelanggan.

• Menjaga realisasi sales trecapai sesuai dengan target perusahaan.

7. Gudang Distribusi

• Menata produk sesuai dengan posisi yang telah ditentukan.

• Mengirim produk ke pelangan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan

pelanggan.

• Menyiapkan produk yang dipesan oleh pelanggan.

• Memantau posisi stok di gudang.

• Menjaga supaya tidak terjadi kehilangan produk.

• Ketidaktelambatan pengiriman ke pelanggan.

8. Keuangan

• Membuat atau merekap penjualan ke per pelangan per wilayah per bulan.

• Meminta laporan penjualan ke masing-masing pelanggan.

• Menagih piutang ke pelanggan.

• Merekap barang retur.

• Piutang terbayar sesuai dengan waktu jatuh tempo (agar balance).

9. Bagian IS/IT

• Mendukung kinerja IS/IT dalam departemen yang terkait.

• Bertanggung jawab dalam pengembangan IS/IT dalam perusahaan.

Page 8: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

45 

 

• Memberikan pelatihan untuk mengatur dan mengkoordinir kelancaran fungs i

divisi-divisi yang berada di bawah tanggung jawabnya.

3.1.2.3 Fungsi Bisnis Perusahaan.

Fungsi bisnis perusahaan yang terdiri dari fungsi area, fungsi bisnis dan proses

bisnis ditunjukkan pada tabel

Tabel 3.1 Fungsi Bisnis Perusahaan

Area fungsi Fungsi Bisnis Proses Bisnis

Sekretariat Penerimaan

naskah

Penerimaan naskah yang masuk.

Mengeluarkan surat konfirmasi naskah.

Mengeluarkan kontrak naskah pra penerbitan buat

outsource.

Redaksi Pengolahan

naskah

Mengedit buku yang telah diterjemahkan oleh

penerjemah.

Memberi keterangan status naskah.

Membuat standing order.

Membuat film cetakan setelah cover disetujui.

Mengelurkan surat pengantar tugas.

Produksi Pembuatan

cover

Menerima orderan pembuatan cover dari redaksi.

Memberikan prototype cover yang telah didesain

ke redaksi untuk dikirimkan ke pengarang lokal.

Menerima orderan cetakan dari redaksi.

Mengirim orderan ke percetakan untuk dicetak.

Page 9: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

46 

 

Pemasaran Analisis pasar

Promosi

Penjualan

Pendistribusian

Menentukan target per wilayah per pelanggan per

katagori produk.

Mencari pelanggan baru disamping pelanggan

yang sudah ada.

Memelihara pelanggan yang sudah ada.

Menganalisis potensi pasar dan kompetitor.

Membuka jalur distribusi baru.

Menciptakan brand image di otak pelanggan.

Menentukan strategi pemasaran.

Menerima pesanan pelanggan.

Membuat invoice.

Memasukkan transaksi penjualan.

Membuat laporan penjualan.

Memberikan STO ke pelanggan.

Memberikan jadwal pengiriman barang

Keuangan Akuntasi

Penagihan

Merekap laporan penjualan per periode.

Merekap pemberian royalti ke penerbit asli dan

lokal.

Membuat laporan keuangan.

Mengawasi posisi piutang per pelanggan.

Menagih utang yang jatuh tempo per periode.

Page 10: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

47 

 

Gudang dan

distribusi

Pengendalian

stok

Mengecek barang masuk dan keluar.

Mengecek kecocokan antara oplah masuk dan

oplah keluar.

Menata barang yang sudah masuk.

Menjaga kondisi stok barang.

Mempersiapkan barang yang akan dikirim.

Menerima surat jalan.

Mendistribusikan produk ke palanggan dalam kota

dan luar kota.

IT Pengembangan

aplikasi

Evaluasi sistem yang sedang berjalan.

Membuat aplikasi sistem yang sesuai dengan

kebutuhan pemakai.

Memelihara dan mengembangkan sistem (baik

hardware maupun software)

Melakukan back up.

Mendesain, mengembangkan, dan melakukan

pemeliharaan website.

3.1.3 Prosedur Kerja yang Sedang Berjalan

Sistem penerbitan yang sedang pada PT. Elex Media secara umum dapat dibagi ke

dalam bagian Sekretariat, Redaksi, Produksi, dan Promosi. Ada juga bagian lain, seperti

distribusi, keuangan, dan IT yang terlibat secara tidak langsung dalam proses penerbitan

naskah menjadi produk.

Page 11: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

48 

 

Berhubung skripsi kami ini adalah pemantauan proses penerbitan, maka ruang

lingkupnya kami batasi dari sekretariat, redaksi, dan produksi. Berdasarkan hasil

observasi dan pelaksanaan wawancara ke PT. Elex Media Komputindo, maka dapat

kami gambarkan bagan aliran dokumen seperti pada gambar di bawah ini. Kami

membaginya ke dalam tiga bagian, yaitu : secretariat, redaksi, dan porduksi. Penjelasan

gambar dan keterangan lebih lanjutnya dapat dilihat di bawah ini :

 T  

 T 

 T 

 T 

Gambar 3.2 Diagram Aliran Dokumen

Sistem yang sedang berjalan pada bagian sekretariat dibagi ke dalam tiga fungs i

utama :

Page 12: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

49 

 

• Penerimaan dan perubahan naskah yang masuk.

Sekretariat menerima naskah yang masuk dari pengarang. Pengarang di sini

berupa pengarang dalam negeri dan pengarang luar negeri.. Kemudian sekretariat

memasukan data pengarang dan data mengenai naskah ke dalam daftar naskah

yang masuk pada bulan yang bersangkutan.

• Pengiriman surat konfirmasi penerbitan.

Surat konfirmasi penerbitan yang berupa berkas tolak naskah dikirim oleh

bagian redaksi ke bagian sekretariat untuk ditindak lanjuti. Sekretariat membuat

dan mengirimkan surat tolak tersebut ke pengarang.

• Kontrak naskah pra penerbitan.

Dari berkas terima naskah, sekretariat dapat melakukan hubungan kerja dengan

pihak luar (outsource), untuk melakukan tugas penerjemah, desain isi, illustrator,

editing, freelance. Sekretariat membuat kontrak pra penerbitan kepada outsource

ini. Kontrak tersebut dapat berupa kontrak editing, kontrak penerjemah,, kontrak

tulisan.

Sistem yang sedang berjalan pada bagian redaksi dibagi ke dalam dua fungs i

utama :

• Evaluasi dan seleksi naskah yang masuk.

Redaksi melakukan seleksi dan evaluasi naskah yang telah diterima oleh bagian

sekretariat tadi. Redaksi kemudian memberi status naskah tersebut, apakah

naskahnya diterima, diterima dengan perbaikan, waiting list, atau ditolak. Naskah

yang diterima dan ditolak dibuat daftarnya sebagai arsip.

• Editing naskah yang telah diterima.

Page 13: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

50 

 

Naskah yang telah diterima, kemudian dilakukan proses editing naskah.

Selanjutnya dilakukan penambahan profil naskah yang berupa penjelasan produk,

synopsis, dan target penguna. Selanjutnya setelah proses editing nsakah selesai

dilakukan redaksi membuat surat pengantar tugas ke bagian produksi agar bagian

produksi dapat melakukan order cetak.

Sistem yang sedang berjalan pada bagian produksi dibagi ke dalam tiga fungs i

utama :

• Penerimaan naskah buku dan pembuatan bukti produksi.

Naskah dan SPT diterima oleh bagian produksi. Kemudian bagian produksi

akan mengecek naskah tersebut dan membuat surat bukti produksi.

• Order cetak dan cetak ulang.

Naskah yang sudah siap cetak tadi dilakukan spesifikasi buku untuk

menentukan jenis cover, jenis ukuran, kertas, dan jenis isinya. Kemudian produksi

membuat order cetak dan order cetak ulang untuk naskah yang sudah pernah

dicetak sebelumnnya. Produksi membuat tenggang waktu kapan naskah harus

selesai dicetak dan biaya percetakannya. Setelah itu produksi menghubungi pihak

percetakan untuk melakukan proses percetakan.

• Konfirmasi penerimaan dan biaya order cetak.

Setelah naskah dicetak, maka produksi mengecek hasil percetakan dan

melakukan konfirmasi penerimaan percetakan naskah. Produksi juga membuat

proff cetak buku tersebut.

Page 14: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

51 

 

3.1.4 Analisis Hasil Kuisioner

Pertanyan nomor 1 samapi nomor 3 untuk Manager Berdasarkan kuesioner yang dibagikan ke 4 orang Manager , didapatkan data sebagai berikut ini:

1. Dalam waktu satu bulan, seberapa sering bapak atau ibu memantau secara langsung pekerjaan pada masing-masing bagian ?

Jawaban Jumlah Responden

Pesentase

Satu kali sebulan 0 0%

Dua kali sebulan 0 0% Tiga kali sebulan 0 0% Lebih dari tiga kali 4 100%

0%

20%

40%

60%

80%

100% Lebih dari tigakaliTiga kalisebulanDua kalisebulanSatu kalisebulan

2. Apakah dengan memantau secara langsung ke masing-masing bagian cukup

menghabiskan waktu kerja bapak atau ibu ? Jawaban Jumlah

Responden Pesentase

Ya 3 75% Tidak 1 25%

0%

2 0%

4 0%

6 0%

8 0%

1 00%

Tida kYa

3. Menurut bapak atau ibu, apakah selama ini dalam hal berkomunikasi dengan kepala

bagian, bapak atau ibu mengalami kesulitan ? Jawaban Jumlah Pesentase

Page 15: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

52 

 

Responden Ya 3 75% Masih dalam tahap yang wajar 1 25% Tidak 0 0%

0%

20%

40%

60%

80%

100%Tidak

Masih dalamtahap yangwajarYa

Pertanyaan nomor 4 sampai nomor 7 untuk kepala bagian dan karyawan bagian Berdasarkan kuesioner yang dibagikan ke 20 orang karyawan , didapatkan data sebagai berikut ini: 4. Apakah komunikasi ke bagian yang lain sudah berjalan dengan baik?

Jawaban Jumlah Responden

Pesentase

Ya 4 20% Biasa saja 6 30%

Tidak 10 50%

0%20%

40%60%80%

100%

TidakBiasa sajaYa

5. Menurut bapak atau ibu apakah sulit bagi bapak atau ibu untuk dapat mengetahui

seberapa jauh proses yang berlangsung pada bagian yang lain, guna mempersiapkan atau memulai pekerjaan bapak atau ibu?

Jawaban Jumlah Responden

Pesentase

Sulit 10 50%

Page 16: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

53 

 

Cukup sulit 5 25%

Biasa saja 3 15% Tidak sulit 2 10%

0%20%40%60%80%

100%Tidak sulitBiasa sajaCukup sulitSulit

6. Apakah sering pekerjaan bapak atau ibu terganggu karena tejadi masalah pada proses

tahapan penerbitan pada bagian yang lain? Jawaban Jumlah

Responden Presentase

Sering 6 30% Cukup sering 9 45%

Jarang 3 15%

Jarang Sekali 2 10%

0%

20%

40%

60%

80%

100%

Jarang SekaliJarangCukup seringSering

7. Jika nantinya dibuat suatu aplikasi webpages berbasis php yang dapat memantau

tahap-tahap penerbitan dan mencatat laporan-laporan, apakah bapak atau ibu setuju untuk mencoba dan menggunakannya?

Jawaban Jumlah Responden

Pesentase

Ya 20 100% Tidak 0 0%

Page 17: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

54 

 

0%

20%

40%

60%

80%

100%

TidakYa

3.1.5 Permasalahan yang Dihadapi

Pemasalahan yang dihadapi dari sistem yang sedang berjalan ini adalah :

• Belum adanya suatu sistem yang terkomputerisasi secara jaringan yang dapat

menangani tugas-tugas yang ada pada bagian sekretariat, redaksi, dan produksi

dalam satu aplikasi. Sistem yang sekarang sifatnya terpisah, dimana jika tugas pada

bagian sekretariat sudah selesai, maka sekretariat harus melapor secara langsung ke

bagian redaksi terlebih dahulu untuk konfirmasi naskahnya.

• Belum adanya suatu aplikasi berbasis webpages untuk mengkoordinasi sistem basis

data yang ada di bagian sekretaiat, redaksi, dan produksi dalam satu fungsi insert,

update, dan, delete terhadap data-data di dalamnya.

• Manager sulit untuk memantau suatu proses penerbitan naskah sudah sampai pada

tahap yang mana. Kadang-kadang proses penerbitan suatu naskah mengalami

keterlambatan dari jadwal yang telah disusun sebelumnya.

• Sistem basis data yang ada saat ini masih mengandung banyak data yang sama dan

belum dinormalisasi.

3.1.6 Analisis Pemecahan Masalah

Setelah melihat permasalahan dihadapi oleh sistem yang sedang berjalan sekaran g

ini, maka dibuatlah suatu pemecahan masalahnya :

Page 18: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

55 

 

• Dibuatlah suatu aplikasi basis data tracking ( pemantauan ) penerbitan secara LAN

pada PT. Elex Media Komputindo. Sistem, yang nantinya menggunakan bahasa

pemograman PHP ini, dapat menkoordinasikan tugas-tugas yang ada bagian

sekretariat, redaksi, dan produksi dalam satu aplikasi.

• Sistem dimana jika tugas yang ada pada bagian tertentu, misalnya redaksi, belum

selesai dilakukan, maka jika ada user bagian lain tidak dapat melakukan perubahan

data sebelum proses sebelumnya selesai dilakukan.

• Membuat suatu aplikasi tracking ( pemantauan ) penerbitan,yang fungsinya sebagai

alat monitoring untuk manager terhadap kerjaan bawahannya. Manager dapat

mengetahui proses suatu naskah sudah sampai pada tahap yang mana dengan

melihat laporan list tracking dari naskah yang bersangkutan.

3.2 Perancangan Sistem Basis Data

Pada tahap ini dilakukan proses perancangan basis data yang dibagi menjadi 3

bagian, yaitu perancangan basis data konseptual, perancangan basis data logikal, dan

perancangan basis data fisikal.

Sebelum dilakukan perancangan basis data, terlebih dahulu ditentukan Data Flow

Diagram (DFD) beserta tata laksana dari DFD tersebut. Berikut ini adalah rancangan

DFD sistem yang akan diterapkan :

Page 19: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

56 

 

Gambar 3.3 Diagram Konteks Sistem yang Akan Diterapkan 

Page 20: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

57 

 

Gambar 3.4 Diagram Nol Sistem yang Akan Diterapkan

Page 21: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

58 

 

3.2.1 Perancangan Basis Data Konseptual

Pada perancangan basis data konseptual ini, perancangan basis data dipusatkan

pada pemrosesan suatu model dari informasi yang akan digunakan dalam suatu

organisasi, yang indenpendensinya tidak tergantung apapun. Berikut ini adalah

langkah-langkah dalam merancang sistem basis data konseptual:

1. Tahap 1.1 : Mengidentifikasikan tipe-tipe entity

2. Tahap 1.2 : Mengidentifikasikan tipe-tipe relasi.

3. Tahap 1.3 : Mengidentifikasikan dan menghubungkan atribut dengan

tipe-tipe entity atau relasinya.

4. Tahap 1.4 : Menentukan domain-domain atribut.

5. Tahap 1.5 : Menentukan atribut candidate, primary, dan alternate key.

6. Tahap 1.6 : Mempertimbangkan penggunaan konsep pemodelan

enhanced ( optional step ).

7. Tahap 1.7 : Memeriksa model untuk redundansi.

8. Tahap 1.8 : Memvalidasi model data konseptual terhadap transaksi user.

9. Tahap1.9 : Meninjau ulang model data konseptual local dengan user.

3.2.1.1 Mengidentifikasikan tipe entity

Tabel-tabel berikut ini merupakan tabel yang menjelaskan entity-entity yang

digunakan oleh perusahaan pada sistem yang berjalan.

Page 22: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

59 

 

Tabel 3.2 Identifikasi Tipe Entity

No Nama

Entitas

Deskripsi Alias Kejadian

1 ms_tb_p

engarang

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

tentang data-

data pengarang.

penga

rang

Setiap pengarang mempunyai satu

penerbit, membuat satu atau

banyak naskah, mempunyai satu

kota, mempunyai satu datiII,

mempunyai satu propinsi,

mempunyai satu negara.

2. ms_tb_p

enerbit

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

tentang data-

data penerbit

pener

bit

Setiap penerbit dipunyai satu atau

banyak pengarang, menangani satu

atau banyak naskah, mempunyai

satu kota, mempunyai satu datiII,

mempunyai satu propinsi,

mempunyai satu negara.

3. ms_tb_lu

ar_redak

si

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data pihak luar

redaksi

freela

nce,

penerj

emah

Setiap outsource redaksi

mempunyai satu status pekerjaan,

menangani satu kelompok naskah,

menangani satu kategori naskah,

mengerjakan satu atau banyak

kegiatan redaksi, mengerjakan satu

atau banyak kontrak, mempunyai

Page 23: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

60 

 

satu kota, mempunyai satu datiII,

mempunyai satu propinsi,

mempunyai satu negara.

4. ms_tb_lu

ar_produ

ksi

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data pihak luar

produksi

percet

akan

Setiap outsource produksi

mengerjakan satu atau banyak order

cetak, mempunyai satu kota,

mempunyai satu datiII, mempunyai

satu propinsi, mempunyai satu

negara.

5 ms_tb_k

ota.

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data kota

kota Setiap kota dipunyai oleh satu atau

banyak pengarang, penerbit,

outsource redaksi, outsource

produksi, mempunyai satu daerah

tingkat II.

6. ms_tb_d

ati2

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data kota

kabup

aten

Setiap datiII dipunyai oleh satu atau

banyak kota, pengarang, penerbit,

outsource redaksi, outsource

produksi, mempunyai satu propinsi.

Page 24: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

61 

 

7. ms_tb_pr

ovinsi

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data propinsi

propin

si

Setiap propinsi dipunyai oleh satu

atau banyak datiII, pengarang

,penerbit, outsource redaksi,

outsource produksi, mempunyai

satu negara.

8. ms_tb_n

egara

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data negara

negar

a

Setiap negara dipunyai oleh satu

atau banyak propinsi, pengarang,

penerbit, outsource redaksi,

outsource produksi.

9. ms_tb_k

ategori

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data kategori

naskah.

kateg

ori

Setiap kategori ditangani oleh satu

atau banyak outsource redaksi,

dipunyai oleh order cetak, kegiatan

redaksi, mempunyai satu

kelompok.

10. ms_tb_k

elompok

Merupakan

entitas yang

memberikan

kelom

pok

Setiap kelompok dipunyai oleh

satu atau banyak kategori, naskah,

ditangani outsource redaksi,

Page 25: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

62 

 

informasi

mengenai data-

data kelompok

naskah.

dipunyai kegiatan redaksi,

mempunyai satu media.

11 ms_tb_m

edia

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data media

naskah.

media Setiap media dimiliki oleh satu atau

banyak kelompok dan kegiatan

redaksi.

12 ms_tb_e

ditor

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data editor.

Penyu

nting

naska

h

Setiap editor menangani satu atau

banyak naskah.

13 ms_tb_ar

t_design

er

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

design

er

Setiap art designer menangani satu

atau banyak kegiatan produksi.

Page 26: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

63 

 

data art

designer.

14. ms_tb_n

askah

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data naskah.

naska

h

Setiap naskah dibuat oleh satu atau

banyak pengarang,ditangani oleh

satu penerbit, ditangani oleh satu

username, mempunyai satu

kelompok, diolah oleh transaksi-

transaksi.

15. ms_tb_st

atus_pih

ak_luar

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data status

pekerjaan

outsource.

pekerj

aan

pihak

luar

Setiap status_pihak_luar dipunyai

oleh satu atau banyak outsource

redaksi, outsource produksi.

16 ms_tb_u

kuran

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data ukuran

ukura

n

cetaka

n

Setiap ukuran dipakai di satu atau

banyak order cetak dan kegiatan

redaksi

Page 27: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

64 

 

kertas

17. ms_tb_je

nis_cove

r

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data jenis cover.

jenis

cover

Setiap jenis_cover dipakai di satu

atau banyak kegiatan redaksi.

18 tr_tb_sel

esai_eval

uasi

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai

naskah-naskah

yang telah

dievaluasi.

evalua

si

naska

h

Kegiatan bagian redaksi yang

menentukan naskah yang diterima

atau ditolak.

19 tr_tb_ke

giatan_re

daksi

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data kegiatan

redaksi.

Kegia

tan

redaks

i

editin

g

naska

Kegiatan editing dan penambahan

profil naskah, dan pembuatan surat

pengantar tugas.

Page 28: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

65 

 

h

20 tr_tb_kiri

m_surat_

tolak

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data naskah

yang ditolak dan

dibuat surat

tolak.

Pemb

uatan

surat

tolak

Kegiatan bagian sekretariat yang

membuat surat tolak naskah.

21 tr_tb_ko

ntrak_pe

nerbitan

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data kontrak

penerbitan

kontra

k

pener

bitan

Kontrak yang dilakukan oleh satu

outsource redaksi, kontak yang

dibuat untuk satu naskah.

22 tr_tb_ke

giatan_pr

oduksi

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

kegiat

an

bagia

n

produ

Kegiatan bagian produksi untuk

penerimaan dan ACC naskah untuk

diorder cetak.

Page 29: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

66 

 

data penerimaan

naskah yg telah

diedit dan

naskah tersebut

masuk ke

produksi untuk

proses

selanjutnya

ksi

untuk

peneri

maan

dan

Acc

naska

h

23 tr_tb_ord

_ctk

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data naskah

yang akan

diorder cetak

order

cetak

dan

cetak

ulang

naska

h

Kegiatan bagian produksi untuk

melakukan order cetak dan cetak

ulang naskah.

24 tr_tb_ko

nfirmasi

_ord_ctk

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data konfirmasi

konfir

masi

biaya

cetak

Kegiatan produksi untuk membuat

konfirmasi biaya cetak.

Page 30: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

67 

 

biaya cetak.

25 ms_tb_lo

gin

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data username

yang login.

usern

ame

Setiap orang yang login dalam

aplikasi memasukan data username

dan passwordnya, setiap transaksi

yang ada dilakukan oleh username

yang login sesuai

26 tr_tb_tra

cking

Merupakan

entitas yang

memberikan

informasi

mengenai data-

data tracking

naskah

tracki

ng

naska

h

Mencatat proses tracking naskah

pada tiap transaksi

3.2.1.2 Mengidentifikasikan tipe relationship

Tujuan dari langkah ini adalah untuk mengidentifikasikan relasi penting

yang ada di antara tipe-tipe entitas yang telah diidentifikasi. Dari entity yang

telah diidentifikasi didapatkan relasi sebagai berikut :

Page 31: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

68 

 

Tabel 3.3 Tipe Relationship

Entity name mu

ltip

lici

ty

relationship Entity name mu

ltip

lici

ty

ms_tb_pengarang 1.* mempunyai ms_tb_penerbit 1.1

1.* mempunyai ms_tb_kota 1.1

1.* membuat ms_tb_naskah 1.*

ms_tb_penerbit 1.* mempunyai ms_tb_pengarang 1.1

1.* mempunyai ms_tb_kota 1.1

1.1 dipunyai ms_tb_pengarang 1.*

1.1 menangani ms_tb_naskah 1.*

ms_tb_luar_redaksi 1.* mempunyai ms_tb_kota 1.1

1.* menangani ms_tb_group 1.1

1.* mempunyai ms_tb_status_pihak_luar 1.1

1.1 melakukan tr_tb_kegiatan_redaksi 1.*

1.1 melakukan tr_tb_kontrak_penerbitan 1.*

ms_tb_luar_produksi 1.* mempunyai ms_tb_kota 1.1

1.* mempunyai ms_tb_status_pihak_luar 1.1

1.1 melakukan tr_tb_ord_ctk 1.*

ms_tb_kota 1.1 dipunyai ms_tb_pengarang 1.*

1.1 dipunyai ms_tb_penerbit 1.*

Page 32: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

69 

 

1.1 dipunyai ms_tb_luar_redaksi 1.*

1.1 dipunyai ms_tb_luar_produksi 1.*

1.* mempunyai ms_tb_dati2 1.1

ms_tb_dati2 1.1 dipunyai ms_tb_kota 1.*

1.* mempunyai ms_tb_provinsi 1.1

ms_tb_provinsi 1.1 dipunyai ms_tb_dati2 1.*

1.* mempunyai ms_tb_negara 1.1

ms_tb_negara 1.1 dipunyai ms_tb_provinsi 1.*

ms_tb_kategori 1.* mempunyai ms_tb_kelompok 1.1

1.1 dipunyai tr_tb_kegiatan_redaksi 1.*

ms_tb_kelompok 1.* mempunyai ms_tb_media 1.1

1.1 dipunyai ms_tb_kategori 1.*

1.1 ditangani ms_tb_luar_redaksi 1.*

1.1 dipunyai ms_tb_kegiatan_redaksi 1.*

1.1 dipunyai ms_tb_naskah 1.*

1.1 dipunyai ms_tb_kategori 1.*

ms_tb_media 1.1 dipunyai ms_tb__kelompok 1.*

1.1 dipunyai tr_tb_kegiatan_redaksi 1.*

ms_tb_editor 1.1 menangani ms_tb_naskah 1.*

ms_tb_art_designer 1.1 menangani ms_tb_kegiatan_produksi 1.*

ms_tb_naskah 1.* dibuat ms_tb_pengarang 1.*

1.* ditangani ms_tb_penerbit 1.1

Page 33: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

70 

 

1.* mempunyai ms_tb_group 1.1

1.* ditangani ms_tb_editor 1.1

1.1 diambil tr_tb_selesai_evaluasi 1.1

1.1 diambil tr_tb_kirim_surat_tolak 1.1

1.1 diambil tr_tb_kegiatan_redaksi 1.1

1.1 diambil tr_tb_kegiatan_produksi 1.1

1.* dipunyai tr_tb_kontrak_penerbitan 1.*

1.* ditangani ms_tb_login 1.*

1.1 dicatat tr_tb_tracking 1.1

ms_tb_status_pihak_luar 1.1 dipunyai ms_tb_luar_redaksi 1.*

1.1 dipunyai ms_tb_luar_produksi 1.*

ms_tb_ukuran 1.1 digunakan tr_tb_kegiatan_redaksi 1.*

ms_tb_jns_cover 1.1 digunakan tr_tb_kegiatan_redaksi 1.*

tr_tb_kirim_surat_tolak 1.1 mengambil ms_tb_naskah 1.1

1.* ditangani ms_tb_login 1.1

1.1 dicatat tr_tb_tracking 1.1

tr_tb_selesai_evaluasi 1.1 mengambil ms_tb_naskah 1.1

tr_tb_kegiatan_redaksi 1.1 mengambil ms_tb_naskah 1.1

1.* mempunyai ms_tb_media 1.1

1.* mempunyai ms_tb_kelompok 1.1

1.* mempunyai ms_tb_kategori 1.1

1.* menggunakan ms_tb_jns_cover 1.1

Page 34: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

71 

 

1.* menggunakan ms_tb_ukuran 1.1

1.* dilakukan ms_tb_luar_redaksi 1.1

1.* ditangani ms_tb_login 1.1

1.1 dicatat tr_tb_tracking 1.1

1.1 diambil tr_tb_ord_ctk 1.1

tr_tb_kontrak_penerbitan 1.* mempunyai ms_tb_naskah 1.*

1.* dilakukan ms_tb_luar_red 1.1

1.* ditangani ms_tb_login 1.1

1.1 dicatat tr_tb_tracking 1.1

tr_tb_kegiatan_produksi 1.* ditangani ms_tb_designer 1.1

1.1 mengambil ms_tb_naskah 1.1

1.1 mempunyai tr_tb_ord_ctk 1.1

1.* ditangani ms_tb_login 1.1

1.1 dicatat tr_tb_tracking 1.1

tr_tb_ord_ctk 1.* dilakukan ms_tb_luar_produksi 1.1

1.1 mengambil ms_tb_luar_redaksi 1.1

1.1 dipunyai tr_tb_kegiatan_produksi 1.1

1.* menggunakan ms_tb_ukuran 1.1

1.1 diambil tr_tb_konfirmasi_ord_ctk 1.1

1.* ditangani ms_tb_login 1.1

1.1 dicatat tr_tb_tracking 1.1

tr_tb_konfirmasi_ord_ctk 1.1 mengambil tr_tb_ord_ctk 1.1

Page 35: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

72 

 

1.* ditangani ms_tb_login 1.1

1.1 dicatat tr_tb_tracking 1.1

tr_tb_tracking 1.1 mencatat ms_tb_naskah 1.1

1.1 mencatat tr_tb_selesai_evaluasi 1.1

1.1 mencatat tr_tb_kirim_surat_tolak 1.1

1.1 mencatat tr_tb_kegiatan_redaksi 1.1

1.1 mencatat tr_tb_kontrak_penerbitan 1.1

1.1 mencatat tr_tb_kegiatan_produksi 1.1

1.1 mencatat tr_tb_ord_ctk 1.1

1.1 mencatat tr_tb_konfirmasi_ord_ctk 1.1

ms_tb_login 1.1 menangani ms_tb_naskah 1.*

1.1 menangani tr_tb_selesai_evaluasi 1.*

1.1 menangani tr_tb_kirim_surat_tolak 1.*

1.1 menangani tr_tb_kegiatan_redaksi 1.*

1.1 menangani tr_tb_kontrak_penerbitan 1.*

1.1 menangani tr_tb_kegiatan_produksi 1.*

1.1 menangani tr_tb_ord_ctk 1.*

1.1 menangani tr_tb_konfirmasi_ord_ctk 1.*

Page 36: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

73 

 

 

 

   

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Gambar 3.5 Entity Relationship Diagram Konseptual Awal

3.2.1.3 Memgidentifikasi dan menghubungkan atribut dengan tipe-tipe

entity atau relasinya

Tabel 3.4 Entitas ms_tb_pengarang

Atribut Keterangan Tipe Data

dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi-

valued

id_pengarang Atribut untuk char(10) no no

Page 37: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

74 

 

mengidentifikasikan

pengarang

nama_pengarang Nama pengarang varchar(50) no no

alamat Alamat pengarang varchar(200) no no

no_telepon1 Nomor telepon pertama

pengarang

varchar(25) no yes

no_telepon2 Nomor telepon kedua

pengarang

varchar(25) yes yes

fax Nomor fax varchar(25) yes yes

email Alamat email pengarang varchar(100) yes no

no_rekening Nomor rekening char(10) no no

atas_nama_rekeni

ng

Nama rekening varchar(50) no no

nama_bank Nama bank varchar(50) no no

alamat_bank Alamat bank varchar(200) no no

lokasi Lokasi pengarang dalam

negeri atau luar negeri

varchar(20) no no

status_pengarang Status pengarang baru atau

pengarang lama

varchar(20) no no

tempat_lahir Temapat lahir pengarang varchar(25) yes no

tanggal_lahir Tanggal lahir pengarang datetime no no

agama Agama pengarang varchar(25) yes no

Page 38: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

75 

 

pekerjaan Pekerjaan lain pengarang varchar(50) yes no

pendidikan Pendidikan terakhir

pengarang

varchar(100) yes no

jurusan Jurusan pendidikannya varchar(50) yes no

bahasa1 Bahasa yang dikuasai

pengarang

char(9) yes no

bahasa2 Bahasa lain yang dikuasai

pengarang

char(9) yes no

no_hp Nomor handphone

pengarang

varchar(50) yes no

Tabel 3.5 Entitas ms_tb_penerbit

Atribut Keterangan Tipe Data

dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi -

valued

id_penerbit Atribut untuk

mengidentifikasikan

penerbit

char(10) no no

nama_penerbit Nama penerbit varchar(50) no no

alamat Alamat penerbit varchar(100) no no

no_telepon1 Nomor telepon pertama

penerbit

varchar(25) no yes

Page 39: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

76 

 

no_telepon2 Nomor telepon kedua

penerbit

varchar(25) yes yes

fax Nomor fax penerbit varchar(25) yes yes

email Alamat email penerbit varchar(100) yes no

no_rekening Nomor rekening penerbit char(10) no no

atas_nama_rekeni

ng

Nama rekening bank

penerbit

varchar(50) no no

nama_bank Nama bank varchar(50) no no

alamat_bank Alamat bank varchar(200) no no

Tabel 3.6 Entitas ms_tb_luar_redaksi

Atribut Keterangan Tipe Data

dan

Panjangnya

Nu

ll

Mult-

valued

id_luar_red Atribut untuk

mengidentifikasikan

outsource redaksi

char(10) no no

nama_luar_red Nama outsource redaksi varchar(50) no no

alamat Alamat varchar(200) yes no

no_telepon1 Nomor telepon pertama varchar(25) no yes

no_telepon2 Nomor telepon kedua varchar(25) yes yes

fax Nomor fax varchar(25) no yes

Page 40: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

77 

 

email Alamat email varchar(50) yes no

no_rekening Nomor rekening char(10) no no

atas_nama_rekeni

ng

Nama rekening bank varchar(50) no no

nama_bank Nama bank varchar(50) no no

alamat_bank Alamat bank varchar(200) no no

Tabel 3.7 Entitas ms_tb_luar_produksi

Atribut Keterangan Tipe Data

dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_luar_prod Atribut untuk

mengidentifikasikan

outsource produksi

char(10) no no

nama_luar_prod Nama outsource produksi varchar(50) no no

alamat Alamat varchar(200) no no

no_telepon1 Nomor telepon pertama varchar(25) no yes

no_telepon2 Nomor telepon kedua varchar(25) yes yes

fax Nomor fax varchar(25) yes yes

email Alamat email varchar(50) yes no

no_rekening Nomor rekening char(10) no no

atas_nama_rekeni Nama rekening bank varchar(50) no no

Page 41: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

78 

 

ng

nama_bank Nama bank varchar(50) no no

alamat_bank Alamat bank varchar(200) no no

Tabel 3.8 Entitas ms_tb_kota

Atribut Keterangan Tipe Data

dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_kota Atribut untuk

mengidentifikasikan kota

char(6) no no

nama_kota Nama kota varchar(50) yes no

Tabel 3.9 Entitas ms_tb_dati2

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_dati2 Atribut untuk

mengidentifikasikan

daerah tingkat II

char(6) no no

nama_dati2 Nama daerah tingkat

II

varchar(50) yes no

Page 42: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

79 

 

Tabel 3.10 Entitas ms_tb_propinsi

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_prov Atribut untuk

mengidentifikasikan

propinsi

char(3) no no

nama_propinsi Nama propinsi varchar(50) yes no

Tabel 3.11 Entitas ms_tb_negara

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_negara Atribut untuk

mengidentifikasikan

daerah tingkat II

char(3) no no

nama_negara Nama negara varchar(50) no no

Tabel 3.12 Entitas ms_tb_kategori

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_kategori Atribut untuk

mengidentifikasikan

kategori naskah

char(10) no no

Page 43: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

80 

 

nama_kategori Nama kategori varchar(100) no no

Tabel 3.13 Entitas ms_tb_kelompok

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_group Atribut untuk

mengidentifikasikan

kelompok naskah

char(10) no no

nama_group Nama kelompok varchar(50) no no

Tabel 3.14 Entitas ms_tb_media

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_media Atribut untuk

mengidentifikasikan

media naskah

char(10) no no

nama_media Nama media varchar(50) no no

Tabel 3.15 Entitas ms_tb_editor

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_editor Atribut untuk char(10) no no

Page 44: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

81 

 

mengidentifikasikan

editor

nama_editor Nama editor varchar(50) no no

Tabel 3.16 Entitas ms_tb_art_designer

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_designer Atribut untuk

mengidentifikasikan

art designer

char(10) no no

nama_designer Nama art designer varchar(50) no no

keterangan Keterangan tugas varchar(50) no no

Tabel 3.17 Entitas ms_tb_jns_cover

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_jns_cover Atribut untuk

mengidentifikasikan

jenis cover

char(7) no no

keterangan Format jenis cover varchar(50) no no

Page 45: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

82 

 

Tabel 3.18 Entitas ms_tb_ukuran

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_ukuran Atribut untuk

mengidentifikasikan

ukuran buku

char(8) no no

ukuran Jenis ukuran varchar(50) no no

Tabel 3.19 Entitas ms_tb_status_pihak_luar

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_status Atribut untuk

mengidentifikasikan

status pihak luar

char(10) no no

status Keterangan

pekerjaan pihak luar

varchar(50) no no

Tabel 3.20 Entitas ms_tb_naskah

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_naskah Atribut untuk

mengidentifikasikan

char(12) no no

Page 46: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

83 

 

naskah

judul Judul naskah varchar(200) no no

judul_lama Judul awal atau judul

sebelumnya

varchar(100) yes no

keterangan Penjelasan mengenai

naskah

varchar(200) yes no

tgl_terima_naska

h

Tanggal penerimaan

naskah

datetime no no

non_buku Pilihan jika naskah

tidak berupa buku

bit yes no

Tabel 3.21 Entitas tr_tb_selesai_evaluasi

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_selesai_evalua

si

Atribut untuk

mengidentifikasikan

evaluasi naskah

char(12) no no

tanggal Tanggal evaluasi

naskah

datetime no no

status_terima Status naskah

diterima atau ditolak

bit no no

keterangan Keterangan char(100) yes no

Page 47: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

84 

 

mengenai evaluasi

tersebut

Tabel 3.22 Entitas tr_tb_kirim_surat_tolak

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_kirim Atribut untuk

mengidentifikasikan

evaluasi naskah

char(12) no no

tanggal Tanggal pembuatan

surat tolak

datetime no no

keterangan Keterangan tolak

naskah

varchar(100) no no

Tabel 3.23 Entitas tr_tb_kontrak_penerbitan

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_kontrak

Atribut untuk

mengidentifikasikan

kontrak penerbitan

char(17) no no

jns_kontrak Jenis kontrak

penerbitan

char(3) no no

Page 48: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

85 

 

tgl_kontrak Tanggal kontrak

dibuat.

datetime no no

tgl_awal Tanggal durasi mulai

kontrak

datetime no no

tgl_akhir Tanggal durasi

selesai kontak

datetime no no

nomor_edisi Nomor edisi kontrak

tulisan

varchar(50) yes no

bahasa_asli Bahasa asli naskah varchar(50) yes no

judul_tulisan varchar(50)   varchar(50)   no no

hal_tulisan Jumlah halaman

kontrak tulisan

integer no no

honor_tulisan Honor kontrak

tulisan

money no no

honor Honor kontrak money no no

hal Hal kontrak integer no no

Tabel 3.24 Entitas tr_tb_kegiatan_redaksi

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_kegiatan_reda

ksi

Atribut untuk

mengidentifikasikan

char(12) no no

Page 49: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

86 

 

kegiatan redaksi.

tgl_kegiatan_reda

ksi

Tanggal editing

naskah

datetime no no

judul_singkat Judul singkat naskah varchar(30) yes no

ongkos_terjemaha

n

Ongkos terjemahan money yes no

tgl_ke_produksi Tanggal rencana ke

bagian produksi

datetime no no

tgl_sto Tanggal penetapan

sto

datetime no no

warna warna isi naskah varchar(50) no no

sinopsis sinopsis naskah text no no

selling_point Penjelasan selling

point naskah

text no no

target_pengguna Penjelasan mengenai

target pengguna

text no no

info_tambahan Penjelasan

memgenai info

tambahan

text yes no

bentuk_naskah Naskah dalam

bentuk siap layout

atau imposisi

varchar(50) no no

Page 50: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

87 

 

tebal_naskah Tebal naskah varchar(50) no no

direktori_naskah Direktori file naskah varchar(200) no no

jml_file_naskah Jumlah halaman file

naskah

varchar(50) no no

buku_asli Status buku asli varchar(50) no no

pendamping_buk

u

Pendamping buku

asli ( CD / disket )

varchar(50) no no

jml_pendamping_

buku

Jumlah pendamping

buku asli

varchar(50) no no

ongkos_editing_l

uar

Ongkos editing money yes no

id_buku Kode buku char(12) no no

isbn Kode ISBN varchar(20) yes no

isbn_lengkap Kode ISBN lengkap varchar(20) yes no

yg_layout Pelaku design layout varchar(20) no no

issn Kode ISSN varchar(20) yes no

ongkos_lain2 Ongkos lain-lain money yes no

completed Status naskah pada

kegiatan redaksi

bit no no

catt_kelengkapan Keterangan

kelengkapan naskah

varchar(200) yes no

catt_permintaan Keterangan varchar(200) yes no

Page 51: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

88 

 

permintaan catatan

dirr_sinopsis Lokasi file sinopsis varchar(200) no no

Tabel 3.25 Entitas tr_tb_kegiatan_produksi

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_kegiatan_prod

uksi

Atribut untuk

mengidentifikasikan

kegiatan redaksi.

char(12) no no

tgl_acc_siap_ceta

k

Tanggal acc buku

yang siap dicetak

datetime no no

bkpdpt BKP dan DPT varchar(50) no no

sudah_acc Status kegiatan

produksi

bit no no

tgl_pnyrhn Tanggal penyerahan

page make up

datetime no no

cacatan Keterangan

informasi buku

varchar(200) yes no

tgl_kegiatan_prod

uksi

Tanggal kegiatan

produksi

datetime no no

id_buku Kode buku char(12) no no

isbn Kode ISBN varchar(20) yes no

Page 52: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

89 

 

isbn_lengkap Kode ISBN lengkap varchar(20) yes no

issn Kode ISSN varchar(20) yes no

Tabel 3.26 Entitas tr_tb_ord_ctk

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_ord_ctk Atribut untuk

mengidentifikasikan

order cetak.

char(12) no no

tgl_order Tanggal order cetak datetime no no

tgl_selesai Tanggal selesai

order cetak

datetime no no

jml_krm_lt6 Jumlah yang dikirim

ke lantai 6

integer no no

jns_cetakan Jenis cetakan varchar(50) no no

toleransi_cetakan Batas toleransi

cetakan

varchar(50) no no

jenis_pesanan_bu

ku

Jenis pesanan buku bit yes no

jenis_pesanan_br

osur

Jenis pesanan brosur bit yes no

jenis_pesanan_ma Jenis pesanan bit yes no

Page 53: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

90 

 

jalah majalah

cetak_ke Berapa kali naskah

sudah dicetat

integer no no

status_cetak Status order cetak bit no no

diterima_oleh Penerima varchar(50) no no

cacatan_utama Keterangan order

cetak

varchar(200) yes no

cacatan_tambaha

n

Keterangan

tambahan order

cetak

varchar(200) yes no

pemesan Keterangan

mengenai pemesan

Varchar(50) no no

proses_cover Keterangan

mengenai proses dan

spot color cover

varchar(20) no no

tipe_cover Keterangan

mengenai tipe cover

(

laminating,embross,

uv)

varchar(50) no no

jenis_isi_cover Jenis isi pada kover varchar(50) no no

jenis_ Jenis kertas pada varchar(50) no no

Page 54: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

91 

 

kertas_cover cover

jenis_isi_isi1 Jenis isi pada isi

yang pertama

varchar(50) no no

jenis_kertas_isi1 Jenis kertas pada isi

yyg pertama

varchar(50) no no

jenis_isi_isi2 Jenis isi pada isi

yang kedua

varchar(50) yes no

jenis_kertas_isi2 Jenis kertas pada isi

yang kedua

varchar(50) yes no

halaman1 Halaman pada isi

satu

integer no no

halaman2 Halaman pada isi2 integer yes no

pengiriman Keterangan alamat

gudang

varchar(50) no no

jilid_lem Jenis jilid lem bit yes no

jilid_kawat Jenis jilid kawat bit yes no

jilid_benang Jenis jilid benang bit yes no

jilid_western_bin

ding

Jenis jilid western

binding

bit yes no

jilid_japanese_bin

ding

Jenis jilid Japanese

binding

bit yes no

oplah Jumlah oplah integer yes no

Page 55: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

92 

 

isiperpak Jumlah pak integer yes no

materi Format materi cetak varchar(50) yes no

contoh Status contoh cetak bit yes no

setting Percetakan

melakukan setting

bit yes no

montage Percetakan

melakukan montage

bit yes no

jilid Percetakan

melakukan jilid

bit yes no

page_make_up Percetakan

melakukan page

make up

bit yes no

scan Percetakan

melakukan scan

bit yes no

ekspedisi Percetakan

melakukan ekspedisi

bit yes no

imposisi_digital Percetakan

melakukan imposisi

digital

bit yes no

color_sep Percetakan

melakukan color sep

bit yes no

shrink_wrapping Percetakan bit yes no

Page 56: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

93 

 

melakukan shrink

wrapping

reproduksi Percetakan

melakukan

reproduksi

bit yes no

cetak Percetakan

melakukan cetak

bit yes no

cetak_sblmnya Tanggal cetak

sebelumnya

datetime no no

kepada Nama percetakan

luar

varchar(100) yes no

harga Harga cetak money yes no

finishing_pack Finishing pack cetak varchar(100) yes no

pembayaran Keterangan Format

pembayaran

varchar(200) yes no

tebal Tebal halaman integer no no

memo Status memo order

cetak

bit no no

Page 57: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

94 

 

Tabel 3.27 Entitas tr_tb_konfirmasi_ord_ctk

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

id_kon_ord_ctk Atribut untuk

mengidentifikasikan

konfirmasi order

cetak.

char(12) no no

berat Berat buku varchar(10) no no

tebal Tebal buku varchar(10) no no

notag Nomor tagihan varchar(10) no no

harga_ongkos_cet

ak

Biaya ongkos cetak money no no

harga_biaya_kert

as

Biaya kertas money no no

ongkos_terjemaha

n

Ongkos terjemahan money yes no

ongkos_layout Ongkos layput money yes no

ongkos_cover Ongkos cover money yes no

ongkos_ilustrator Ongkos ilustrator money yes no

harga_nonppn Harga jual non ppn money no no

harga_media Harga cd / disket money yes no

harga_pokokppn Harga pokok ppn money no no

Page 58: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

95 

 

harga_jual Harga jual money no no

tgl_terima Tanggal terima hasil

cetak

datetime no no

qty_terima Jumlah yang

ditreima

integer no no

completed Status konfirmasi

order cetak

bit no no

Tabel 3.28 Entitas tr_tb_tracking

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

- - - - -

Tabel 3.29 Entitas ms_tb_login

Atribut Keterangan Tipe Data dan

Panjangnya

Nu

ll

Multi

valued

username Atribut untuk

mengidentifikasikan

nama user yang login

char(20) no no

password password varchar(20) no no

user_type Tipe user varchar(10) no no

Page 59: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

96 

 

3.2.1.4 Mengidentifikasikan tipe domain

Tabel 3.30 Domain ms_tb_pengarang

Nama domain Nama field Atribut domain

id_pengarang

id_pengarang

[P] [N] [G][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_pengarang nama_pengarang varchar(50)

alamat alamat varchar(200)

no_telepon1 no_telepon1 varchar(25)

no_telepon2 no_telepon2 varchar(25)

fax fax varchar(25)

email email varchar(100)

no_rekening no_rekening char(10)

atas_nama_rekening atas_nama_rekening varchar(50)

nama_bank nama_bank varchar(50)

alamat_bank alamat_bank varchar(200)

lokasi lokasi varchar(20)

status_pengarang status_pengarang varchar(20)

tempat_lahir tempat_lahir varchar(25)

tanggal_lahir tanggal_lahir datetime

agama agama varchar(25)

pekerjaan pekerjaan varchar(50)

pendidikan pendidikan varchar(100)

Page 60: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

97 

 

jurusan jurusan varchar(50)

bahasa1 bahasa1 char(9)

bahasa2 bahasa2 char(9)

no_hp no_hp varchar(50)

Tabel 3.31 Domain ms_tb_penerbit

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_penerbit id_penerbit [P] [N] [B][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_penerbit nama_penerbit varchar(50)

alamat alamat varchar(100)

no_telepon1 no_telepon1 varchar(25)

no_telepon2 no_telepon2 varchar(25)

fax fax varchar(25)

email email varchar(100)

no_rekening no_rekening char(10)

atas_nama_rekening atas_nama_rekening varchar(50)

nama_bank nama_bank varchar(50)

alamat_bank alamat_bank varchar(200)

Page 61: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

98 

 

Tabel 3.32 Domain ms_tb_luar_redaksi

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_luar_red id_luar_red [P] [L] [R][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_luar_red nama_luar_red varchar(50)

alamat alamat varchar(200)

no_telepon1 no_telepon1 varchar(25)

no_telepon2 no_telepon2 varchar(25)

fax fax varchar(25)

email email varchar(50)

no_rekening no_rekening char(10)

atas_nama_rekening atas_nama_rekening varchar(50)

nama_bank nama_bank varchar(50)

alamat_bank alamat_bank varchar(200)

Tabel 3.33 Domain ms_tb_luar_produksi

Nama domain Nama Field Atribut Domain

id_luar_produksi id_luar_produksi [P] [L] [P][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_luar_prod nama_luar_prod varchar(50)

alamat alamat varchar(200)

no_telepon1 no_telepon1 varchar(25)

Page 62: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

99 

 

no_telepon2 no_telepon2 varchar(25)

fax fax varchar(25)

email email varchar(50)

no_rekening no_rekening char(10)

atas_nama_rekening atas_nama_rekening varchar(50)

nama_bank nama_bank varchar(50)

alamat_bank alamat_bank varchar(200)

Tabel 3.34 Domain ms_tb_kota

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_kota id_kota [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9]

nama_kota nama_kota varchar(50)

Tabel 3.35 Domain ms_tb_dati2

Nama Domain Nama Field Atribut domain

id_dati2 id_dati2 [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9]

nama_dati2 nama_dati2 varchar(50)

Page 63: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

100 

 

Tabel 2.36 Domain ms_tb_propinsi

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_prov id_prov [0-9] [0-9] [0-9]

nama_propinsi nama_propinsi varchar(50)

Tabel 3.37 Domain ms_tb_negara

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_negara id_negara [A-Z] [A-Z] [A-Z]

nama_negara nama_negara varchar(50)

Tabel 3.38 Domain ms_tb_kategori

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_kategori id_kategori [K] [T] [G][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_kategori nama_kategori varchar(100)

Tabel 3.39 Domain ms_tb_kelompok

Nama domain Nama Field Atribut Domain

id_group id_group [G] [R] [P][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_group nama_group varchar(50)

Page 64: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

101 

 

Tabel 3.40 Domain ms_tb_media

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_media id_media [M] [E] [D][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_media nama_media varchar(50)

Tabel 3.41 Domain ms_tb_editor

Atribut Atribut Tipe Data dan Panjangnya

id_editor id_editor [E] [D] [I][0-9] [0-9] [0-9] [0-

9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_editor nama_editor varchar(50)

Tabel 3.42 Domain ms_tb_art_designer

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_designer id_designer [D] [S] [G][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

nama_designer nama_designer varchar(50)

keterangan keterangan varchar(50)

Tabel 3.43 Domain ms_tb_jns_cover

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_jns_cover id_jns_cover [J] [C] [-][0-9] [0-9] [0-9] [0-

Page 65: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

102 

 

9]

keterangan keterangan varchar(50)

Tabel 3.44 Domain ms_tb_ukuran

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_ukuran id_ukuran [U] [K] [R][-] [0-9] [0-9] [0-

9] [0-9]

ukuran ukuran varchar(50)

Tabel 3.45 Domain ms_tb_status_pihak_luar

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_status id_status [P] [L] [U][0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

status status varchar(50)

Tabel 3.46 Domain ms_tb_naskah

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_naskah id_naskah [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9][.][0-9] [0-9]

[0-9]

judul judul varchar(200)

judul_lama judul_lama varchar(100)

Page 66: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

103 

 

keterangan keterangan varchar(200)

tgl_terima_naskah tgl_terima_naskah datetime

non_buku non_buku bit

Tabel 3.47 Domain tr_tb_selesai_evaluasi

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_selesai_evaluasi id_selesai_evaluasi [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9][.][0-9] [0-9]

[0-9]

tanggal tanggal datetime

status_terima status_terima bit

keterangan keterangan varchar(100)

Tabel 3.48 Domain tr_tb_kirim_surat_tolak

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_kirim id_kirim [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9][.][0-9] [0-9]

[0-9]

tanggal tanggal datetime

keterangan keterangan varchar(100)

Page 67: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

104 

 

Tabel 3.49 Domain tr_tb_kontrak_penerbitan

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_kontrak

id_kontrak

[0-9] [0-9] [0-9] [0-

9][/][E][L][E][X][-][A-Z][A-

Z][/][0-9][0-9][0-9][0-9]

jns_kontrak jns_kontrak [J][K][1-3]

tgl_kontrak tgl_kontrak datetime

tgl_awal tgl_awal datetime

tgl_akhir tgl_akhir datetime

nomor_edisi nomor_edisi varchar(50)

bahasa_asli bahasa_asli varchar(50)

judul_tulisan judul_tulisan varchar(50)

hal_tulisan hal_tulisan integer

honor_tulisan honor_tulisan money

honor honor money

hal hal integer

Tabel 3.50 Domain tr_tb_kegiatan_redaksi

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_kegiatan_redaksi id_kegiatan_redaksi [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9][.][0-9] [0-

9] [0-9]

Page 68: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

105 

 

tgl_kegiatan_redaksi tgl_kegiatan_redaksi datetime

judul_singkat judul_singkat varchar(30)

ongkos_terjemahan ongkos_terjemahan money

tgl_ke_produksi tgl_ke_produksi datetime

tgl_sto tgl_sto datetime

warna warna varchar(50)

sinopsis sinopsis text(16)

selling_point selling_point text(16)

target_pengguna target_pengguna text(16)

info_tambahan info_tambahan text(16)

bentuk_naskah bentuk_naskah varchar(50)

tebal_naskah tebal_naskah varchar(50)

direktori_naskah direktori_naskah varchar(200)

jml_file_naskah jml_file_naskah varchar(50)

buku_asli buku_asli varchar(50)

pendamping_buku pendamping_buku varchar(50)

jml_pendamping_buku jml_pendamping_buku varchar(50)

ongkos_editing_luar ongkos_editing_luar money

id_buku id_buku char(12)

isbn isbn varchar(20)

isbn_lengkap isbn_lengkap varchar(20)

yg_layout yg_layout varchar(50)

Page 69: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

106 

 

issn issn varchar(20)

ongkos_lain2 ongkos_lain2 money

completed completed bit

catt_kelengkapan catt_kelengkapan varchar(200)

catt_permintaan catt_permintaan varchar(200)

dirr_sinopsis dirr_sinopsis varchar(200)

Tabel 3.51 Domain tr_tb_kegiatan_produksi

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_kegiatan_produksi id_kegiatan_produksi [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9][.][0-9] [0-9]

[0-9]

tgl_acc_siap_cetak tgl_acc_siap_cetak datetime

bkpdpt bkpdpt varchar(50)

sudah_acc sudah_acc bit

tgl_pnyrhn tgl_pnyrhn datetime

cacatan cacatan varchar(200)

tgl_kegiatan_produksi tgl_kegiatan_produksi datetime

id_buku id_buku char(12)

isbn isbn varchar(20)

isbn_lengkap isbn_lengkap varchar(20)

issn issn varchar(20)

Page 70: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

107 

 

Tabel 3.52 Domain tr_tb_ord_ctk

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

id_ord_ctk id_ord_ctk [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9][.][0-9] [0-9]

[0-9]

tgl_order tgl_order datetime

tgl_selesai tgl_selesai datetime

jml_krm_lt6 jml_krm_lt6 integer

jns_cetakan jns_cetakan varchar(50)

toleransi_cetakan toleransi_cetakan varchar(50)

jenis_pesanan_buku jenis_pesanan_buku bit

jenis_pesanan_brosur jenis_pesanan_brosur bit

jenis_pesanan_majalah jenis_pesanan_majala

h

bit

cetak_ke cetak_ke integer

status_cetak status_cetak bit

diterima_oleh diterima_oleh varchar(50)

cacatan_utama cacatan_utama varchar(200)

cacatan_tambahan cacatan_tambahan varchar(200)

pemesan pemesan varchar(50)

proses_cover proses_cover varchar(20)

tipe_cover tipe_cover varchar(50)

Page 71: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

108 

 

jenis_isi_cover jenis_isi_cover varchar(50)

jenis_ kertas_cover jenis_ kertas_cover varchar(50)

jenis_isi_isi1 jenis_isi_isi1 varchar(50)

jenis_kertas_isi1 jenis_kertas_isi1 varchar(50)

jenis_isi_isi2 jenis_isi_isi2 varchar(50)

jenis_kertas_isi2 jenis_kertas_isi2 varchar(50)

halaman1 halaman1 integer

halaman2 halaman2 integer

pengiriman pengiriman varchar(50)

jilid_lem jilid_lem bit

jilid_kawat jilid_kawat bit

jilid_benang jilid_benang bit

jilid_western_binding jilid_western_binding bit

jilid_japanese_binding jilid_japanese_binding bit

oplah oplah integer

isiperpak isiperpak integer

materi materi varchar(50)

contoh contoh bit

setting setting bit

montage montage bit

jilid jilid bit

page_make_up page_make_up bit

Page 72: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

109 

 

scan scan bit

ekspedisi ekspedisi bit

imposisi_digital imposisi_digital bit

color_sep color_sep bit

shrink_wrapping shrink_wrapping bit

reproduksi reproduksi bit

cetak cetak bit

cetak_sblmnya cetak_sblmnya datetime

kepada kepada varchar(100)

harga harga money

finishing_pack finishing_pack varchar(100)

pembayaran pembayaran varchar(200)

tebal tebal integer

memo memo bit

Tabel 3.53 Domain tr_tb_konfirmasi_ord_ctk

Atribut Atribut Tipe Data dan Panjangnya

id_kon_ord_ctk id_kon_ord_ctk [0-9] [0-9] [0-9] [0-9] [0-9]

[0-9] [0-9] [0-9][.][0-9] [0-9]

[0-9]

berat berat varchar(10)

tebal tebal varchar(10)

Page 73: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

110 

 

notag notag varchar(10)

harga_ongkos_cetak harga_ongkos_cetak money

harga_biaya_kertas harga_biaya_kertas money

ongkos_terjemahan ongkos_terjemahan money

ongkos_layout ongkos_layout money

ongkos_cover ongkos_cover money

ongkos_ilustrator ongkos_ilustrator money

harga_nonppn harga_nonppn money

harga_media harga_media money

harga_pokokppn harga_pokokppn money

harga_jual harga_jual money

tahap tahap varchar(50)

tgl_terima tgl_terima datetime

qty_terima qty_terima integer

completed completed bit

Tabel 3.54 Domain tr_tb_tracking

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

- - -

Page 74: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

111 

 

Tabel 3.55 Domain ms_tb_login

Nama Domain Nama Field Atribut Domain

username username char(20)

password password varchar(20)

user_type user_type varchar(10)

3.2.1.5 Memgidentifikasi candidate key dan primary key setiap entitas

Tahapan ini bertujuan untuk mengidentifikasikan candidate key dan primary

key dari setiap entitas yang ada, dan hasilnya dapat dilihat pada tabel di bawah ini:

Tabel 3.56 Identifikasi Candidate Key dan Primary Key.

Nama Entitas Candidate Key Primary Key

ms_tb_pengarang id_pengarang id_pengarang

nama_pengarang

ms_tb_penerbit id_penerbit id_penerbit

nama_penerbit

ms_tb_luar_redaksi id_luar_red id_penerbit

nama_luar_red

ms_tb_luar_produksi id_luar_prod id_luar_prod

nama_luar_prod

ms_tb_kota id_kota id_kota

nama_kota

ms_tb_dati2 id_dati2 id_dati2

Page 75: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

112 

 

nama_dati2

ms_tb_propinsi id_prov id_prov

nama_propinsi

ms_tb_negara id_negara id_negara

nama_negara

ms_tb_kategori id_kategori id_kategori

nama_kategori

ms_tb_kelompok id_group id_group

nama_group

ms_tb_media id_media id_media

nama_media

ms_tb_editor id_editor id_editor

nama_editor

ms_tb_art_designer id_designer id_designer

nama

ms_tb_ukuran id_ukuran id_ukuran

ukuran

ms_tb_jns_cover id_jns_cover id_jns_cover

keterangan

ms_tb_status_pihak_luar id_status id_status

status

ms_tb_naskah id_naskah id_naskah

Page 76: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

113 

 

tgl_terima_naskah

tr_tb_selesai_evaluasi id_selesai_evaluasi id_selesai_evaluasi

tanggal

tr_tb_kirim_surat_tolak id_kirim id_kirim

Tanggal

tr_tb_kontrak_penerbitan id_kontrak id_kontrak

jns_kontrak

tr_tb_kegiatan_redaksi id_kegiatan_redaksi id_kegiatan_redaksi

tgl_kegiatan_redaksi

tr_tb_kegiatan_produksi id_kegiatan_produksi id_kegiatan_produksi

tgl_kegiatan_produksi

tr_tb_ord_ctk id_ord_ctk id_ord_ctk

tgl_ord

tr_tb_konfirmasi_ord_ctk id_kon_ord_ctk id_kon_ord_ctk

tgl_terima

tr_tb_tracking - -

ms_tb_login username username

user_type

Di bawah ini adalah ERD konseptual awal yang diperoleh dari hasil

identifikasi entity dan relasinya,multiplicity, dan primary key nya.

Page 77: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

114 

 

 

    

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Gambar 3.6 ERD Konseptual Awal dengan Primary Key

Page 78: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

115 

 

3.2.1.6 Mengecek redudansi

Tujuan dari langkah ini adalah memeriksa apakah ada redudansi dalam model

basis data.

Langkah-langkah pengecekan redundansi:

1. Memeriksa kembali hubungan one to one (1:1)

Setelah diperiksa, kami tidak menemukan entitas-entitas yang

mengambarkan objek yang sama.

2. Menghilangkan redundansi dari suatu relasi.

Setelah diperiksa kami menemukan relasi yang redundan dalam kasus

ini.

3.2.1.7 Memvalidasikan lokal konseptual data model terhadap transaksi

pengguna

Tujuan dari langkah ini adalah untuk menyakinkan bahwa model konseptual

lokal mendukung transaksi yang dibutuhkan.

Page 79: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

116 

 

 

 

   

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

  

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Gambar 3.7 Validasi Model Konseptual terhadap Transaksi Pengguna

Berikut ini adalah transaksi-transaksi yang dilakukan pada gambar.

(a). Penerimaan naskah dari pengarang.

(b). Naskah mempunyai penerbit.

(c). Naskah dikelompokan sesuai dengan bagiannya.

Page 80: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

117 

 

(d). Naskah diambil untuk dievaluasi dan seleksi.

(e). Pembuatan dan pengiriman surat tolak. (naskah diambil menuju ke

tr_tb_kirim_surat_tolak) dilakukan oleh username (sekretariat).

(f). Pembuatan kontrak prapenerbitan, kontrak ditujukan untuk outsource luar

redaksi

(g). Proses editing naskah pada kegiatan redaksi.

(h). Penerimaan dan acc buku pada kegiatan produksi.

(i). Pembuatan order cetak dan cetak ulang naskah setelah dikeluarkan SPT proff

produksi.

(j). Konfirmasi order cetak dan biaya-biaya dari proses order cetak tadi..

(k). Proses tiap transaksi dilakukan oleh username yang telah login yang telah

diberi hak akses.

(l). Proses tracking terhadap transaksi-transaki dicatat di tabel tr_tb_tracking.

3.2.1.8 Meninjau ulang konsetual data model dengan pengguna

Setelah ditinjau secara bersama-sama dengan pihak IT dan pengguna di Elex,

rancangan basis data konseptual yang dirancang samapi tahap ini mampu mewakili

keinginan pengguna sistem di PT. Elex Media Komputindo.

3.2.2 Perancangan Basis Data Logikal

Perancangan basis data logikal merupakan proses untuk membuat sebuah model

informasi yang digunakan dalam sebuah perusahaan serta berdasarkan suatu data

model spesifik.

Perancangan basis data logical meliputi langkah-langkah sebagai berikut:

1. Membuat dan memvalidasikan lokal logikal data model untuk setiap tampilan.

Page 81: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

118 

 

Langkah ini terdiri dari enam tahap, yaitu :

a. Menghilangkan fitur-fitur yang tidak kompatibel dengan model relasional

(langkah optional).

b. Membuat relasi untuk model data logikal lokal.

c. Memvalidasi relasi dengan normalisasi.

d. Memvalidasi relasi dengan transaksi user..

e. Menentukan batasan-batasan integritas..

f. Melihat ulang model logikal data lokal terhadap kebutuhan user.

2. Membuat dan memvalidasikan model data global logikal.

Langkah ini terdiri dari tiga tahapan, yaitu :

a. Menggabungkan model data logikal lokal ke dalam model data logikal global

( optional step ).

b. Memvalidasi global logikal data model.

c. Memeriksa model data untuk kebutuhan masa depan.

3.2.2.1 Membuat dan memvalidasikan lokal logikal data model untuk setiap

tampilan

3.2.2.1.1 Menghilangkan fitur –fitur yang tidak kompatible dengan model

relational

Dalam sistem basis data relational yang akan digunakan, ada hal-hal dalam

perancangan basis data konseptual yang tidak bisa diimplementasikan. Oleh

sebab itu, dalam rancangan basis data relational perlu diadakan modifikasi, yaitu

menghilangkan bagian yang tidak compatible dari model data konseptual.

Page 82: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

119 

 

1. Menghilangkan tipe hubungan binary many to many

Untuk menghilangkan relationship yang mengandung many to many (*:*),

relationship tersebut dipecah dengan mengidentifikasikan sebuah entitas baru

dan mengganti hubungannya dengan dua buah one to many ( 1 : * ) relationship.

a. Relasi many to many antara ms_tb_pengarang dan ms_tb_naskah akan

menghasilkan tabel baru dengan nama tr_tb_pengarang_detail.

 

 

Gambar 3.8 Relasi Many to Many antara ms_tb_pengarang dengan ms_tb_naskah

b. Relasi many to many antara ms_tb_naskah dan tr_tb_kontrak_penerbitan

akan menghasilkan tabel baru dengan nama tr_tb_kontrak_penerbitan_detail.

 

 

Gambar 3.9 Relasi Many to Many antara ms_tb_pengarang dengan ms_tb_naskah

2. Atribut yang multivalue

Untuk menghilangkan atribut yang multivalue dalam entity, dengan

membuat relasi baru untuk mewakili atribut yang multivalue.

Page 83: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

120 

 

Kasus multivalue terdapat pada tabel ms_tb_pengarang, ms_tb_penerbit,

ms_tb_luar_redaksi, ms_tb_luar_produksi.

       

       Gambar 3.10 Multivalue untuk ms_tb_telepon dan ms_tb_fax

3. Atribut-atribut pada tabel tertentu yg membentuk entitas baru.

a. ms_tb_bank yang terbentuk dari atribut pada empat tabel berikut:

 

Page 84: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

121 

 

 

   Gambar 3.11 Hubungan entitas ms_tb_bank

b. ms_tb_rekening yang terbentuk dari atribut pada empat tabel berikut:

 

 

Gambar 3.12 Hubungan Entitas ms_tb_rekening

c. ms_tb_buku yang terbentuk dari atribut pada dua tabel berikut:

 

  

Gambar 3.13 Hubungan Entitas ms_tb_buku

Page 85: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

122 

 

3.2.2.1.2 Membuat relasi untuk model data logikal lokal

Tujuan dari tahap ini adalah pembuatan relasi dari model data logikal lokal

untuk menampilkan kembali entitas, relational, atribut yang telah

diidentifikasikan.

1. Tipe strong entity.

Membuat relasi yang mengandung semua atribut sederhana ( Connolly and

begg, 2002, p447 )

Tipe strong entity yang ada antara lain :

• ms_tb_pengarang ( id_pengarang, nama_pengarang, alamat, lokasi,

status_pengarang, tempat_lahir, tanggal_lahir, agama, pekerjaan,

pendidikan, jurusan, hp, bahasa1, bahasa2 )

Primary Key id_pengarang.

• ms_tb_penerbit ( id_penerbit,nama_penerbit,alamat )

Primary Key id_penerbit.

• ms_tb_luar_redaksi ( id_luar_red, nama_luar_red, alamat )

Primary Key id_luar_red

• ms_tb_luar_produksi ( id_luar_produksi, nama_luar_prod, alamat )

Primary Key id_luar_pro

• ms_tb_kota ( id_kota, nama_kota )

Primary Key id_kota

• ms_tb_dati2 ( id_dati2, nama_dati2)

Primary Key id_dati2

• ms_tb_propinsi ( id_prov, nama_propinsi )

Page 86: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

123 

 

Primary Key id_prov

• ms_tb_negara ( id_negara, nama_negara )

Primary Key id_negara

• ms_tb_kategori ( id_kategori, nama_kategori )

Primary Key id_kategori

• ms_tb_kelompok ( id_group, nama_group )

Primary Key id_group

• ms_tb_media ( id_media, nama_media )

Primary Key id_media

• ms_tb_art_designer ( id_designer, nama_designer, keterangan )

Primary Key id_designer

• ms_tb_editor ( id_editor, nama_editor )

Primary Key id_editor

• ms_tb_jns_cover ( id_jns_cover, keterangan )

Primary Key id_jns_cover

• ms_tb_ukuran ( id_ukuran, ukuran )

Primary Key id_ukuran

• ms_tb_status_pihak_luar (id_status, status )

Primary Key id_status

• ms_tb_naskah ( id_naskah, judul, judul_lama, keterangan,

tgl_terima_naskah, non_buku )

Primary Key id_naskah

Page 87: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

124 

 

• tr_tb_selesai_evaluasi ( id_selesai_evaluasi, tanggal, status_terima,

keterangan )

Primary Key id_selesai_evaluasi

• ms_tb_kirim_surat_tolak( id_kirim, tanggal, keterangan )

Primary Key id_kirim

• ms_tb_kontrak_penerbitan ( id_kontrak, tgl_kontrak, tgl_awal,

tgl_akhir, nomor_edisi, bahasa_asli, judul_tulisan, hal_tulisan,

honor_tulisan )

Primary Key id_kontrak

• tr_tb_kegiatan_redaksi ( id_kegiatan_redaksi, tgl_kegiatan_redaksi,

judul_singkat, ongkos_terjemahan, tgl_ke_produksi, tgl_sto, warna,

sinopsis, selling_point, target_pengguna, info_tambahan, bentuk_naskah,

tebal_naskah, direktori_naskah, jml_file_naskah, buku_asli,

pendamping_buku, jml_pendamping_buku, ongkos_editing_luar,

id_buku, isbn, isbn_lengkap, yg_layout, issn, ongkos_lain2, completed,

catt_kelengkapan, catt_permintaan, dirr_sinopsis )

Primary Key id_kegiatan_redaksi

• tr_tb_kegiatan_produksi ( id_kegiatan_produksi, tgl_acc_siap_cetak,

bkpdpt, sudah_acc, tgl_pnyrhn, cacatan, tgl_kegiatan_produksi )

Primary Key id_kegiatan_produksi

• tr_tb_ord_ctk ( id_ord_ctk, tgl_order, tgl_selesai, jml_krm_lt6,

jns_cetakan, toleransi_cetakan, jenis_pesanan_buku,

jenis_pesanan_brosur, jenis_pesanan_majalah, cetak_ke, status_cetak,

Page 88: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

125 

 

diterima_oleh, cacatan_utama, cacatan_tambahan, pemesan, ean,

jenis_isi_cover, jenis_ kertas_cover, jenis_isi_isi1, jenis_kertas_isi1,

jenis_isi_isi2, jenis_kertas_isi2, halaman1, halaman2, pengiriman,

jilid_lem, jilid_kawat, jilid_benang, jilid_western_binding,

jilid_japanese_binding, oplah, isiperpak, materi, contoh, setting, montage,

jilid, page_make_up, scan, ekspedisi, imposisi_digital, color_sep,

shrink_wrapping, reproduksi, cetak, cetak_sblmnya, kepada, harga,

finishing_pack, pembayaran, tebal, memo )

Primary Key id_ord_ctk

• tr_tb_konfirmasi_ord_ctk ( id_kon_ord_ctk, berat, tebal, notag,

ongkos_cetak, ongkos_terjemahan, ongkos_layout, ongkos_cover,

ongkos_ilustrator, harga_nonppn, harga_media, harga_pokokppn,

harga_jual, tahap, tgl_terima, qty_terima, completed )

Primary Key id_kon_ord_ctk

• ms_tb_login ( username, password, user_type )

Primary Key username

• ms_tb_rekening ( no_rekening, atas_nama_rekening )

Primary Key no_rekening

• ms_tb_buku ( id_buku, isbn, isbn_lengkap, issn )

Primary Key id_buku

• ms_tb_bank ( id_bank, nama_bank, alamat_bank )

Primary Key id_bank

• tr_tb_telepon_pengarang ( id_telp_png, no_telepon )

Page 89: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

126 

 

Primary Key id_telp_png

• tr_tb_telepon_penerbit ( id_telp_pnb, no_telepon )

Primary Key id_telp_pnb

• tr_tb_telepon_luar_red ( id_telp_pnb, no_telepon )

Primary Key id_telp_red

• tr_tb_telepon_luar_prod ( id_telp_red, no_telepon )

Primary Key id_telp_prod

• tr_tb_fax_pengarang ( id_fax_png, fax )

Primary Key id_fax_png

• tr_tb_fax_penerbit ( id_fax_pnb, fax )

Primary Key id_fax_pnb

• tr_tb_fax_luar_red ( id_fax_red, fax )

Primary Key id_fax_red

• tr_tb_fax_luar_prod ( id_fax_prod, fax )

Primary Key id_fax_prod

2. Tipe weak entity

Untuk entitas lemah pada model data ( Connolly and Begg, 2002, p447 )

merupakan membuat relasi yang mengandung semua atribut sederhana, primary

key dan entitas lemah merupakan turunan sebagian atau penuh dari entitas

asalnya, maka primary keynya tidak dapat dibuat sampai semua relasi antara

entitas asal dipetakan.

Tipe weak entity yang ada antara lain :

• tr_tb_tracking ( )

Page 90: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

127 

 

Primary Key belum ada sampai saat ini

• tr_tb_pengarang_detail( )

Primary Key belum ada sampai saat ini

• tr_tb_kontrak_penerbitan_detail ( honor )

Primary Key belum ada sampai saat ini

3. Hubungan binary entitas one to many

a. Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_kota

Gambar 3.14 Hubungan antara ms_tb_pengarang dengan ms_tb_kota 

b. Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_penerbit.

Gambar 3.15 Hubungan antara ms_tb_pengarang dengan ms_tb_penerbit 

Page 91: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

128 

 

c. Hubungan ms_tb_penerbit dengan ms_tb_kota.

Gambar 3.16 Hubungan antara ms_tb_penerbit dengan ms_tb_kota 

d Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_kota

Gambar 3.17 Hubungan antara ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_kota 

e. Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_kelompok

Gambar 3.18 Hubungan antara ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_kelompok 

Page 92: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

129 

 

f. Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_status_pihak_luar

Gambar 3.19 Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_status_pihak_luar 

g. Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_kota

Gambar 3.20 Hubungan antara ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_kota 

h. Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_status

Gambar 3.21 Hubungan antara ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_status 

i. Hubungan ms_tb_naskah dengan ms_tb_kelompok

Gambar 3.22 Hubungan antara ms_tb_naskah dengan ms_tb_kelompok 

Page 93: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

130 

 

j. Hubungan ms_tb_naskah dengan ms_tb_penerbit

Gambar 3.23 Hubungan antara ms_tb_naskah dengan ms_tb_penerbit 

k. Hubungan ms_tb_naskah dengan ms_tb_editor

Gambar 3.24 Hubungan antara ms_tb_naskah dengan ms_tb_editor 

l. Hubungan ms_tb_naskah dengan ms_tb_login

Gambar 3.25 Hubungan antara ms_tb_naskah dengan ms_tb_login

 

Page 94: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

131 

 

m. Hubungan tr_tb_selesai_evaluasi dengan ms_tb_login

Gambar 3.26 Hubungan antara tr_tb_selesai_evaluasi dengan ms_tb_login  

n. Hubungan tr_tb_kirim_surat_tolak dengan ms_tb_login

Gambar 3.27 Hubungan tr_tb_kirim_surat_tolak dengan ms_tb_login  

o. Hubungan tr_tb_kontrak_penerbitan dengan ms_tb_luar_redaksi

Gambar 3.28 Hubungan tr_tb_kontrak_penerbitan dengan ms_tb_luar_redaksi 

p. Hubungan tr_tb_kontrak_penerbitan dengan ms_tb_login

Gambar 3.29 Hubungan tr_tb_kontrak_penerbitan dengan ms_tb_login  

Page 95: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

132 

 

q. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_luar_redaksi

Gambar 3.30 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_luar_redaksi 

r. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_kategori

Gambar 3.31 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_kategori 

s. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_kelompok

Gambar 3.32 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_kelompok 

Page 96: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

133 

 

t. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_media

Gambar 3.33 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_media 

u Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_ukuran

Gambar 3.34 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_ukuran 

v. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_jns_cover

Gambar 3.35 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_jns_cover 

Page 97: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

134 

 

w. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_login

Gambar 3.36 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_login  

x. Hubungan tr_tb_kegiatan_produksi dengan ms_tb_art_designer

Gambar 3.37 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_art_designer  

y. Hubungan tr_tb_kegiatan_produksi dengan ms_tb_login

Gambar 3.38 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_login  

Page 98: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

135 

 

z. Hubungan tr_tb_ord_ctk dengan ms_tb_luar_produksi

Gambar 3.39 Hubungan tr_tb_ord_ctk dengan ms_tb_luar_produksi 

aa. Hubungan tr_tb_ord_ctk dengan ms_tb_login

Gambar 3.40 Hubungan antara tr_tb_ord_ctk dengan ms_tb_login  

bb. Hubungan tr_tb_konfirmasi_ord_ctk dengan ms_tb_login

Gambar 3.41 Hubungan tr_tb_konfirmasi_ord_ctk dengan ms_tb_login  

Page 99: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

136 

 

4. Hubungan binary entitas one to one

a. Hubungan tr_tb_selesai_evaluasi dengan ms_tb_naskah

Gambar 3.42 Hubungan tr_tb_selesai_evaluasi dengan ms_tb_naskah

b. Hubungan tr_tb_kirim_surat_tolak dengan ms_tb_naskah

Gambar 3.43 Hubungan tr_tb_kirim_surat_tolak dengan ms_tb_naskah

c. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_naskah

Gambar 3.44 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_naskah

Page 100: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

137 

 

d. Hubungan tr_tb_kegiatan_produksi dengan ms_tb_naskah

Gambar 3.45 Hubungan tr_tb_kegiatan_produksi dengan ms_tb_naskah

e. Hubungan tr_tb_ord_ctk dengan tr_b_kegiatan_redaksi

Gambar 3.46 Hubungan tr_tb_ord_ctk dengan tr_tb_kegiatan_redaksi

f. Hubungan tr_tb_ord_ctk dengan tr_b_kegiatan_produksi

Gambar 3.47 Hubungan tr_tb_ord_ctk dengan tr_tb_kegiatan_produksi

Page 101: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

138 

 

g. Hubungan tr_tb_konfirmasi_ord_ctk dengan tr_b_ord_ctk

Gambar 3.48 Hubungan tr_tb_konfirmasi_ord_ctk dengan tr_tb_ord_ctk

h. Hubungan tr_tb_tracking dengan ms_tb_naskah

Gambar 3.49 Hubungan tr_tb_tracking dengan ms_tb_naskah

i. Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_selesai_evaluasi

Gambar 3.50 Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_selesai_evaluasi

Page 102: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

139 

 

j. Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kirim_surat_tolak

Gambar 3.51 Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kirim_surat_tolak

k. Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kontrak_penerbitan

Gambar 3.52 Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kontrak_penerbitan

l. Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kegiatan_redaksi

Gambar 3.53 Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kegiatan_redaksi

Page 103: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

140 

 

m. Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kegiatan_produksi

Gambar 3.54 Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_kegiatan_produksi

n Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_ord_ctk

Gambar 3.55 Hubungan antara tr_tb_tracking dengan tr_tb_ord_ctk

n Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_konfirmasi_ord_ctk

Gambar 3.56 Hubungan tr_tb_tracking dengan tr_tb_konfirmasi_ord_ctk

Page 104: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

141 

 

4. Hubungan superclass dan subclass

a. Hubungan ms_tb_kota dengan ms_tb_ms_tb_dati2

Gambar 3.57 Hubungan antara ms_tb_kota dengan ms_tb_dati2

b. Hubungan ms_tb_dati2 dengan ms_tb_ms_tb_propinsi

Gambar 3.58 Hubungan antara ms_tb_dati2 dengan ms_tb_propinsi

c. Hubungan ms_tb_propinsi dengan ms_tb_ms_tb_negara

Gambar 3.59 Hubungan antara ms_tb_propinsi dengan ms_tb_negara

d. Hubungan ms_tb_kategori dengan ms_tb_ms_kelompok

Gambar 3.60 Hubungan antara ms_tb_kategori dengan ms_tb_kelompok

e. Hubungan ms_tb_kelompok dengan ms_tb_ms_media

Gambar 3.61 Hubungan antara ms_tb_kelompok dengan ms_tb_media

Page 105: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

142 

 

5. Hubungan binary entitas many to many

a. Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_naskah

Gambar 3.62 Hubungan antara ms_tb_pengarang dengan ms_tb_naskah

b. Hubungan ms_tb_naskah dengan tr_tb_kontrak_penerbitan

Gambar 3.63 Hubungan ms_tb_naskah dengan tr_tb_kontrak_penerbitan

6. Hubungan atribut yang membentuk entitas bank, rekening, dan buku.

a. Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_bank

Gambar 3.64 Hubungan antara ms_tb_pengarang dengan ms_tb_bank

Page 106: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

143 

 

b. Hubungan ms_tb_penerbit dengan ms_tb_bank

Gambar 3.65 Hubungan antara ms_tb_penerbit dengan ms_tb_bank

c. Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_bank

Gambar 3.66 Hubungan antara ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_bank

d. Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_bank

Gambar 3.67 Hubungan antara ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_bank

Page 107: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

144 

 

e. Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_rekening

Gambar 3.68 Hubungan antara ms_tb_pengarang dengan ms_tb_rekening

f. Hubungan ms_tb_penerbit dengan ms_tb_rekening

Gambar 3.69 hubungan antara ms_tb_penerbit dengan ms_tb_rekening

g. Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_rekening

Gambar 3.70 Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_rekening

Page 108: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

145 

 

h. Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_rekening

Gambar 3.71 Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_rekening

i. Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_buku

Gambar 3.72 Hubungan tr_tb_kegiatan_redaksi dengan ms_tb_buku

j. Hubungan tr_tb_kegiatan_produksi dengan ms_tb_buku

Gambar 3.73 Hubungan tr_tb_kegiatan_produksi dengan ms_tb_buku 

Page 109: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

146 

 

7. Hubungan atribut yang multivalue.

a. Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_telepon_pengarang

Gambar 3.74 Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_telepon_pengarang

b. Hubungan ms_tb_penerbit dengan ms_tb_telepon_penerbit

Gambar 3.75 Hubungan ms_tb_penerbit dengan ms_tb_telepon_penerbit

c. Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_telepon_luar_red

Gambar 3.76 Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_telepon_luar_red

d. Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_telepon_luar_prod

Gambar 3.77 Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_telepon_luar_prod

Page 110: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

147 

 

e. Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_fax_pengarang

Gambar 3.78 Hubungan ms_tb_pengarang dengan ms_tb_fax_pengarang

f. Hubungan ms_tb_penerbit dengan ms_tb_fax_penerbit

Gambar 3.79 Hubungan ms_tb_penerbit dengan ms_tb_fax_penerbit

g. Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_fax_luar_red

Gambar 3.80 Hubungan ms_tb_luar_redaksi dengan ms_tb_fax_luar_red

h. Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_fax_luar_prod

Gambar 3.81 Hubungan ms_tb_luar_produksi dengan ms_tb_fax_luar_prod

Page 111: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

148 

 

Berdasarkan proses-proses membangun model logikal, maka didapatlah hasil

relasi seperti terlihat di tabel di bawah ini :

Tabel 3.57 Hasil Relasi

ms_tb_pengarang ( id_pengarang, nama_pengarang, alamat, lokasi, status_pengarang, tempat_lahir, tanggal_lahir, agama, pekerjaan, pendidikan, jurusan, hp, bahasa1, bahasa2, id_kota, id_penerbit, id_bank, no_rekening, email ) Primary Key id_pengarang Foreign Key id_kota references ms_tb_kota ( id_kota ) Foreign Key id_penerbit references ms_tb_penerbit ( id_penerbit ) Foreign Key id_bank references ms_tb_bank ( id_bank ) Foreign Key no_rekening references ms_tb_rekening ( no_rekening ) ms_tb_penerbit ( id_penerbit, nama_penerbit, alamat, id_kota , id_bank, no_rekening, email ) Primary Key id_penerbit Foreign Key id_kota references ms_tb_kota ( id_kota ) Foreign Key id_bank references ms_tb_bank ( id_bank ) Foreign Key no_rekening references ms_tb_rekening ( no_rekening ) ms_tb_luar_redaksi ( id_luar_red, nama_luar_red, alamat, id_kota, id_bank, id_group, id_status, no_rekening, email ) Primary Key id_luar_red Foreign Key id_kota references ms_tb_kota ( id_kota ) Foreign Key id_bank references ms_tb_bank ( id_bank ) Foreign Key id_group references ms_tb_kelompok ( id_group ) Foreign Key id_status references ms_tb_status_pihak_luar ( id_status ) Foreign Key no_rekening references ms_tb_rekening ( no_rekening ) ms_tb_luar_produksi ( id_luar_prod, nama_luar_prod, alamat, id_kota, id_bank, id_status, no_rekening, email ) Primary Key id_luar_pro Foreign Key id_kota references ms_tb_kota ( id_kota ) Foreign Key id_bank references ms_tb_bank ( id_bank ) Foreign Key id_status references ms_tb_status_pihak_luar ( id_status ) Foreign Key no_rekening references ms_tb_rekening ( no_rekening )

Page 112: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

149 

 

ms_tb_rekening ( no_rekening, atas_nama_rekening ) Primary Key no_rekening ms_tb_bank ( id_bank, nama_bank, alamat_bank ) Primary Key id_bank ms_tb_telepon_pengarang ( no_telepon, id_telp_png, id_pengarang) Primary Key id_telp_png Foreign Key id_pengarang references ms_tb_pengarang ( id_pengarang ) ms_tb_telepon_penerbit ( no_telepon, id_telp_pnb, id_penerbit) Primary Key id_telp_pnb Foreign Key id_penerbit references ms_tb_penerbit ( id_penerbit ) ms_tb_telepon_luar_red ( no_telepon, id_telp_red, id_luar_red) Primary Key id_telp_red Foreign Key id_luar_red references ms_tb_luar_redaksi ( id_luar_redaksi ) ms_tb_telepon_luar_prod ( no_telepon, id_telp_prod, id_luar_prod ) Primary Key id_telp_prod Foreign Key id_luar_prod references ms_tb_luar_produksi ( id_luar_prod ) ms_tb_fax_pengarang ( fax, id_fax_png, id_pengarang) Primary Key id_fax_png Foreign Key id_pengarang references ms_tb_pengarang ( id_pengarang ) ms_tb_fax_penerbit ( fax, id_fax_pnb, id_penerbit) Primary Key id_fax_pnb Foreign Key id_penerbit references ms_tb_penerbit ( id_penerbit ) ms_tb_fax_luar_red ( fax, id_fax_red, id_luar_red) Primary Key id_fax_red Foreign Key id_luar_red references ms_tb_luar_redaksi ( id_luar_redaksi ) ms_tb_fax_luar_prod ( fax, id_fax_prod, id_luar_prod ) Primary Key id_fax_prod Foreign Key id_luar_prod references ms_tb_luar_produksi ( id_luar_prod ) ms_tb_negara ( id_negara, nama_negara )

Page 113: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

150 

 

Primary Key id_negara ms_tb_kategori ( id_kategori, nama_kategori, id_group ) Primary Key id_kategori Foreign Key id_group references ms_tb_kelompok ( id_group ) ms_tb_kelompok ( id_group, nama_group, id_media ) Primary Key id_group Foreign Key id_media references ms_tb_media ( id_media ) ms_tb_media ( id_media, nama_media ) Primary Key id_media

ms_tb_editor ( id_editor, nama_editor ) Primary Key id_editor ms_tb_art_designer ( id_designer, nama_designer, keterangan ) Primary Key id_designer

ms_tb_jns_cover ( id_jns_cover, keterangan ) Primary Key id_jns_cover

ms_tb_ukuran ( id_ukuran, ukuran ) Primary Key id_ukuran

ms_tb_buku ( id_buku, isbn, isbn_lengkap, issn ) Primary Key id_buku ms_tb_status_pihak_luar ( id_status, status ) Primary Key id_status ms_tb_naskah ( id_naskah, judul, judul_lama, keterangan, tgl_terima_naskah, non_buku , id_group, id_penerbit, id_editor, username) Primary Key id_naskah Foreign Key id_group references ms_tb_kelompok ( id_group ) Foreign Key id_penerbit references ms_tb_penerbit ( id_bank ) Foreign Key id_penerbit references ms_tb_penerbit ( id_penerbit ) Foreign Key id_editor references ms_tb_editor ( id_editor ) Foreign Key username references ms_tb_login ( username )

Page 114: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

151 

 

tr_tb_pengarang_detail ( id_pengarang, id_naskah ) Primary Key id_pengarang, id_naskah Foreign Key id_pengarang references ms_tb_pengarang ( id_pengarang ) Foreign Key id_naskah references ms_tb_naskah ( id_naskah ) ms_tb_kontrak_penerbitan_detail ( id_kontrak, id_naskah, honor, hal ) Primary Key id_kontrak, id_naskah Foreign Key id_kontrak references tr_tb_kontrak_penerbitan ( id_kontrak ) Foreign Key id_naskah references ms_tb_naskah ( id_naskah ) tr_tb_selesai_evaluasi ( id_selesai_evaluasi, tanggal, status_terima, keterangan, id_naskah, username ) Primary Key id_selesai_evaluasi Foreign Key id_naskah references ms_tb_naskah ( id_naskah ) Foreign Key username references ms_tb_login ( username ) ms_tb_kirim_surat_tolak ( id_kirim, tanggal, keterangan, id_naskah, username ) Primary Key id_kirim Foreign Key id_naskah references ms_tb_naskah ( id_naskah ) Foreign Key username references ms_tb_login ( username ) ms_tb_kontrak_penerbitan ( id_kontrak, jns_kontrak, tgl_kontrak, tgl_awal, tgl_akhir, nomor_edisi, bahasa_asli, judul_tulisan, hal_tulisan, honor_tulisan, id_luar_red, username ) Primary Key id_kontrak Foreign Key id_luar_red references ms_tb_luar_redaksi ( id_luar_red ) Foreign Key username references ms_tb_login ( username ) tr_tb_kegiatan_redaksi ( id_kegiatan_redaksi, tgl_kegiatan_redaksi, judul_singkat, ongkos_terjemahan, t gl_ke_produksi, tgl_sto, warna, sinopsis, selling_point, target_pengguna, info_tambahan, bentuk_naskah, tebal_naskah, direktori_naskah, jml_file_naskah, buku_asli, pendamping_buku, jml_pendamping_buku, ongkos_editing_luar, id_buku, yg_layout, ongkos_lain2, completed, catt_kelengkapan, catt_permintaan, dirr_sinopsis, id_luar_red, id_naskah, id_kategori, id_group, id_media, id_jns_cover, id_ukuran ) Primary Key id_kegiatan_redaksi

Page 115: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

152 

 

Foreign Key id_luar_red references ms_tb_luar_redaksi ( id_luar_red ) Foreign Key username references ms_tb_login ( username ) Foreign Key id_naskah references ms_tb_naskah ( id_naskah ) Foreign Key id_kategori references ms_tb_kategori ( id_kategori ) Foreign Key id_group references ms_tb_kelompok ( id_group ) Foreign Key id_media references ms_tb_media ( id_media ) Foreign Key id_jns_cover references ms_tb_jns_cover ( id_jns_cover ) Foreign Key id_ukuran references ms_tb_ukuran ( id_ukuran ) Foreign Key id_buku references ms_tb_buku ( id_buku ) tr_tb_kegiatan_produksi ( id_kegiatan_produksi, tgl_acc_siap_cetak, bkpdpt, sudah_acc, tgl_pnyrhn, cacatan, tgl_kegiatan_produksi, username, id_naskah, id_designer ) Primary Key id_kegiatan_produksi Foreign Key username references ms_tb_login ( username ) Foreign Key id_naskah references ms_tb_naskah ( id_naskah ) Foreign Key id_designer references ms_tb_art_designer ( id_designer ) Foreign Key id_buku references ms_tb_buku ( id_buku ) tr_tb_ord_ctk ( id_ord_ctk, tgl_order, tgl_selesai, jml_krm_lt6, jns_cetakan, toleransi_cetakan, jenis_pesanan_buku, jenis_pesanan_brosur, jenis_pesanan_majalah, cetak_ke, status_cetak, diterima_oleh, cacatan_utama, cacatan_tambahan, pemesan, proses cover, tipe_cover, jenis_isi_cover, jenis_ kertas_cover, jenis_isi_isi1, jenis_kertas_isi1, jenis_isi_isi2, jenis_kertas_isi2, halaman1, halaman2, pengiriman, jilid_lem, jilid_kawat, jilid_benang, jilid_western_binding, jilid_japanese_binding, oplah, isiperpak, materi, contoh, setting, montage, jilid, page_make_up, scan, ekspedisi, imposisi_digital, color_sep, shrink_wrapping, reproduksi, cetak, cetak_sblmnya, kepada, harga, finishing_pack, pembayaran, tebal, memo, id_luar_prod, username, id_kegiatan_produksi, id_kegiatan_redaksi ) Primary Key id_ord_ctk Foreign Key id_luar_prod references ms_tb_luar_produksi ( id_luar_prod ) Foreign Key username references ms_tb_login ( username ) Foreign Key id_kegiatan_redaksi references tr_tb_kegiatan_redaksi( id_kegiatan_redaksi ) Foreign Key id_kegiatan_produksi references tr_tb_kegiatan_produksi ( id_kegiatan_produksi )

Page 116: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

153 

 

tr_tb_konfirmasi_ord_ctk ( id_kon_ord_ctk, berat, tebal, notag, harga_ongkos_cetak,harga_biaya_kertas , ongkos_terjemahan, ongkos_layout, ongkos_cover, ongkos_ilustrator, harga_nonppn, harga_media, harga_pokokppn, harga_jual, tahap, tgl_terima, qty_terima, completed , id_ord_ctk, username) Primary Key id_kon_ord_ctk Foreign Key id_ord_ctk references tr_tb_ord_ctk ( id_ord_ctk ) Foreign Key username references ms_tb_login ( username ) tr_tb_tracking ( id_naskah, id_selesai_evaluasi, id_kirim, id_kontrak, id_kegiatan_redaksi, id_kegiatan_produksi, id_ord_ctk, id_konfirmasi_ord_ctk) Primary Key id_naskah Foreign Key id_naskah references ms_tb_naskah ( id_naskah ) Foreign Key id_selesai_evaluasi references tr_tb_selesai_evalusi ( id_selesai_evaluasi ) Foreign Key id_kirim references tr_tb_kirim_surat_tolak ( id_kirim ) Foreign Key id_kontrak references tr_tb_kontrak_penerbitan ( id_kontrak ) Foreign Key id_kegiatan_redaksi references tr_tb_kegiatan_redaksi ( id_kegiatan_redaksi ) Foreign Key id_kegiatan_produksi references tr_tb_kegiatan_produksi ( id_kegiatan_produksi ) Foreign Key id_ord_ctk references tr_tb_ord_ctk ( id_ord_ctk ) Foreign Key id_kon_ord_ctk references tr_tb_konfirmasi_ord_ctk ( id_kon_ord_ctk ) ms_tb_login ( username, password, user_type ) Primary Key username

3.2.2.1.3 Memvalidasi dengan normalisasi

Tujuan dari tahap ini adalah memvalidasi relasi dalam lokal logikal data

model dengan teknik normalisasi.

Proses normalisasi meliputi langkah-langkah sebagai berikut :

1. Validasi First Normal Form (1NF)

Page 117: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

154 

 

Sebuah tabel yang berisi satu atau kelompok yang berulang. Relasi

dimana pertemuan antaras setiap baris dan kolom berisi satu dan hanya satu

nilai.

Sistem telah memenuhi 1NF karena telah mempunyai primary key dan

tidak ada repeating group karena atribut multivalue telah dihilangkan.

2. Second Normal Form (2NF)

Sebuah relasi yang sudah dalam normalisasi pertama dan setiap atribut

bukan primary key adalah full functionally dependent pada primary key.

3. Third Normal Form (3NF)

Sebuah relasi yang sudah dalam normalisasi pertama dan kedua, dalam

setiap atribut bukan primary key adalah transitive dependent pada primary key.

Tujuan dari normalisasi adalah meminimalkan redundansi data dan update

anomalies.

Proses normalisasi tabel pada basis data sistem informasi penerbitan PT.

Elex Media Komputindo adalah sebagai berikut:

ms_tb_pengarang

2NF

ms_tb_pengarang = @ id_pengarang + nama_pengarang +

alamat + lokasi + status_pengarang +

tempat_lahir + tanggal_lahir + agama +

pekerjaan + pendidikan + jurusan + hp +

email + id_kota + nama_kota +

id_penerbit + nama_penerbit + id_bank +

Page 118: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

155 

 

nama_bank + alamat_bank + no_rekening

+ atas_nama_rekening

ms_tb_bahasa = @id_pengarang + @bahasa

3NF

ms_tb_pengarang = @ id_pengarang + nama_pengarang +

alamat + lokasi + status_pengarang +

tempat_lahir + tanggal_lahir + agama +

pekerjaan + pendidikan + jurusan + hp+

email + #id_kota + #id_penerbit +

#id_bank + #no_rekening

ms_tb_bahasa = @id_pengarang + @bahasa

ms_tb_kota = @id_kota + nama_kota + #id_dati2

ms_tb_bank = @id_bank + nama_bank + alamat_bank

ms_tb_rekening = @no_rekening + atas_nama_rekening

ms_tb_penerbit = @ id_penerbit + nama_penerbit + alamat +

lokasi + status_pengarang + tempat_lahir

+ tanggal_lahir + agama + pekerjaan +

pendidikan + jurusan + #id_kota +

#id_bank + #no_rekening

ms_tb_penerbit

2NF

ms_tb_penerbit = @id_penerbit + nama_penerbit + alamat

+ id_kota + nama_kota + id_bank +

Page 119: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

156 

 

nama_bank + alamat_bank +

no_rekening + atas_nama_rekening +

email

3NF

ms_tb_penerbit = @ id_penerbit + nama_penerbit + alamat

+ #id_kota + #id_bank + #no_rekening +

email

ms_tb_kota = @id_kota + nama_kota + #id_dati2

ms_tb_bank = @id_bank + nama_bank + alamat_bank

ms_tb_rekening = @no_rekening + atas_nama_rekening

ms_tb_luar_redaksi

2NF

ms_tb_luar_redaksi = @id_luar_red + nama_luar_red + alamat

+id_status + status_pihak_luar +

id_group + nama_group + id_kota +

nama_kota + id_bank + nama_bank +

alamat_bank + no_rekening +

atas_nama_rekening + email

3NF

ms_tb_luar_redaksi = @ id_luar_red + nama_luar_red + alamat

+ #id_status + #id_kategori + #id_kota +

#id_bank + #no_rekening + email

Page 120: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

157 

 

ms_tb_bahasa = @id_pengarang + @bahasa

ms_tb_kota = @id_kota + nama_kota + #id_dati2

ms_tb_bank = @id_bank + nama_bank + alamat_bank

ms_tb_rekening = @no_rekening + atas_nama_rekening

ms_tb_kategori = @id_kategori + nama_kategori +

#id_group

ms_tb_status_pihak_luar = @id_status + status

ms_tb_luar_produksi

2NF

ms_tb_luar_produksi = @id_luar_prod + nama_luar_prod +

alamat + +id_status + status_pihak_luar

+ id_kota + nama_kota + id_bank +

nama_bank + alamat_bank +

no_rekening + atas_nama_rekening +

email

3NF

ms_tb_luar_produksi = @ id_luar_prod+ nama_luar_prod +

alamat + #id_status + #id_kota +

#id_bank + #no_rekening + email

ms_tb_bahasa = @id_pengarang + @bahasa

ms_tb_kota = @id_kota + nama_kota + #id_dati2

ms_tb_bank = @id_bank + nama_bank + alamat_bank

ms_tb_rekening = @no_rekening + atas_nama_rekening

Page 121: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

158 

 

ms_tb_status_pihak_luar = @id_status + status

ms_tb_naskah

2NF

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

id_group + nama_group + nama_penerbit

+ id_penerbit + id_editor + nama_editor

+ keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + username

tr_tb_pengarang_detail = @id_pengarang + @id_naskah

ms_tb_pengarang = @ id_pengarang + nama_pengarang +

alamat + lokasi + status_pengarang +

tempat_lahir + tanggal_lahir + agama +

pekerjaan + pendidikan + jurusan + hp +

#id_kota + #id_penerbit + #id_bank +

#no_rekening + email

3NF

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

#id_group + #id_penerbit + #id_editor +

keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + #username

tr_tb_pengarang_detail = @id_pengarang + @id_naskah

ms_tb_pengarang = @ id_pengarang + nama_pengarang +

alamat + lokasi + status_pengarang +

Page 122: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

159 

 

tempat_lahir + tanggal_lahir + agama +

pekerjaan + pendidikan + jurusan + hp +

#id_kota + #id_penerbit + #id_bank +

#no_rekening

ms_tb_penerbit = @ id_penerbit + nama_penerbit + alamat

+ #id_kota + #id_bank + #no_rekening +

email

ms_tb_kelompok = @id_group + nama_group + #id_media

ms_tb_editor = @id_editor + nama_editor

ms_tb_login = @username + password + user_type

tr_tb_selesai_evaluasi

2NF

tr_tb_selesai_evaluasi = @id_selesai_evaluasi + id_naskah +

judul + tanggal + status_terima +

keterangan + username

3NF

tr_tb_selesai_evaluasi = @id_selesai_evaluasi + #id_naskah +

tanggal + status_terima + keterangan +

#username

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

#id_group + #id_penerbit + #id_editor +

keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + #username

Page 123: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

160 

 

ms_tb_login = @username + password + user_type

tr_tb_kirim_surat_tolak

2NF

tr_tb_kirim_surat_tolak = @ id_kirim + tanggal + id_naskah +

judul + keterangan + username

3NF

tr_tb_kirim_surat_tolak = @ id_kirim + tanggal + #id_naskah +

keterangan + #username

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

#id_group + #id_penerbit + #id_editor +

keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + #username

ms_tb_login = @username + password + user_type

tr_tb_kontrak_penerbitan

2NF

tr_tb_kontrak_penerbitan = @id_kontrak + id_jns_kontrak +

jns_kontrak id_luar_red + nama_luar_red

+ tgl_kontrak + tgl_awal + tgl_akhir +

nomor_edisi + bahasa_asli +

judul_tulisan + hal_tulisan +

honor_tulisan + username

tr_tb_kontrak_penerbitan_detail = @id_kontrak + @id_naskah + honor + hal

Page 124: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

161 

 

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

#id_group + #id_penerbit + #id_editor +

keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + #username

3NF

tr_tb_kontrak_penerbitan = @id_kontrak +# id_jns_kontrak +

#id_luar_red + tgl_kontrak + tgl_awal +

tgl_akhir + nomor_edisi + bahasa_asli +

judul_tulisan + hal_tulisan +

honor_tulisan + #username

tr_tb_kontrak_penerbitan_detail = @id_kontrak + @id_naskah + honor + hal

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

#id_group + #id_penerbit + #id_editor +

keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + #username

ms_tb_login = @username + password + user_type

ms_tb_luar_redaksi = @ id_luar_red + nama_luar_red + alamat

+ email + #id_status + #id_kategori +

#id_kota + #id_bank + #no_rekening

ms_tb_jns_kontrak = @id_jns_kontrak + jenis_kontrak

Page 125: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

162 

 

tr_tb_kegiatan_redaksi

2NF

tr_tb_kegiatan_redaksi = @id_kegiatan_redaksi + t gl_kegiatan_redaksi +

id_naskah + judul + id_media + nama_media +

id_group + nama_group + id_kategori +

nama_kategori + id_jns_cover + jns_cover +

id_ukuran + ukuran + judul_singkat +

ongkos_terjemahan + tgl_ke_produksi + tgl_sto +

warna + synopsis + selling_point +

target_pengguna + info_tambahan +

bentuk_naskah + tebal_naskah + direktori_naskah

+ jml_file_naskah + buku_asli +

pendamping_buku + jml_pendamping_buku +

ongkos_editing_luar + id_buku + isbn +

isbn_lengkap + yg_layout + issn + ongkos_lain2 +

completed + catt_kelengkapan + catt_permintaan

+ dirr_sinopsis + username

3NF

tr_tb_kegiatan_redaksi = @id_kegiatan_redaksi + t gl_kegiatan_redaksi +

#id_naskah + #id_media + #id_group +

#id_kategori + #id_jns_cover + #id_ukuran +

judul_singkat + ongkos_terjemahan +

tgl_ke_produksi + tgl_sto + warna + synopsis +

Page 126: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

163 

 

selling_point + target_pengguna + info_tambahan

+ bentuk_naskah + tebal_naskah +

direktori_naskah + jml_file_naskah + buku_asli +

pendamping_buku + jml_pendamping_buku +

ongkos_editing_luar + #id_buku + yg_layout +

ongkos_lain2 + completed + catt_kelengkapan +

catt_permintaan + dirr_sinopsis + #username

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama + #id_group +

#id_penerbit + #id_editor + keterangan +

tgl_terima_naskah + non_buku + #username

ms_tb_login = @username + password + user_type

ms_tb_kategori = @id_kategori + nama_kategori + #id_group

ms_tb_kelompok = @id_group + nama_group + #id_media

ms_tb_media = @id_media + nama_media

ms_tb_ukuran = @id_ukuran + ukuran

ms_tb_jns_cover = @id_jns_cover + keterangan

ms_buku = @id_buku + nama_buku + isbn + isbn_lengkap +

issn +ean

tr_tb_kegiatan_produksi

2NF

tr_tb_kegiatan_produksi = @id_kegiatan_produksi +

tgl_acc_siap_cetak + bkpdpt +

sudah_acc + tgl_pnyrhn + cacatan +

Page 127: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

164 

 

id_naskah + judul + id_buku + isbn +

isbn_lengkap + issn + id_designer +

nama_designer + id_luar_prod +

nama_luar_prod + tgl_kegiatan_produksi

+ username

3NF

tr_tb_kegiatan_produksi = @id_kegiatan_produksi +

tgl_acc_siap_cetak + bkpdpt +

sudah_acc + tgl_pnyrhn + cacatan +#

id_naskah + #id_buku + #id_designer +#

id_luar_prod + tgl_kegiatan_produksi +

#username

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

#id_group + #id_penerbit + #id_editor +

keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + #username

ms_tb_art_designer = @id_designer, nama_designer

ms_tb_login = @username + password + user_type

ms_buku = @id_buku + nama_buku + isbn +

isbn_lengkap + issn +ean

ms_tb_luar_produksi = @ id_luar_prod+ nama_luar_prod +

alamat + email + #id_status + #id_kota +

#id_bank + #no_rekening

Page 128: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

165 

 

tr_tb_ord_ctk

2NF

tr_tb_ord_ctk = @id_ord_ctk + id_kegiatan_redaksi +

id_luar_prod + nama_luar_produksi

+tgl_order + tgl_selesai, jml_krm_lt6 +

jns_cetakan + id_kegiatan_produksi +

toleransi_cetakan + cetak_ke +

status_cetak + diterima_oleh

+cacatan_utama + cacatan_tambahan +

pemesan + proses_cover + tipe_cover +

pengiriman + oplah + isiperpak + materi

+ contoh + cetak_sblmnya + kepada +

harga + finishing_pack + pembayaran +

tebal + memo + username

tr_tb_jns_jilid = @id_ord_ctk + @jns_jilid

ms_tb_jns_isi = @id_jns_isi + keterangan

tr_tb_ord_jns_isi_detail = @id_ord_ctk + @id_jns_isi +

@status_isi + halaman

ms_tb_kertas = @id_kertas + keterangan

tr_tb_ord_ctk_kertas_detail = @id_ord_ctk + @id_kertas +

@status_kertas

tr_tb_jns_pesanan = @jns_pesanan + @id_ord_ctk

tr_tb_spesifikasi = @id_ord_ctk + @jns_spesifikasi

Page 129: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

166 

 

3NF

tr_tb_ord_ctk = @id_ord_ctk + tgl_order + tgl_selesai,

jml_krm_lt6 + jns_cetakan +

#id_kegiatan_produksi +

#id_kegiatan_redaksi + #id_luar_prod +

toleransi_cetakan + cetak_ke +

status_cetak + diterima_oleh +

cacatan_utama + cacatan_tambahan +

pemesan + proses_cover + tipe_cover +

pengiriman + oplah + isiperpak + materi

+ contoh + cetak_sblmnya + kepada +

harga + finishing_pack + pembayaran +

tebal + memo + #username

tr_tb_kegiatan_redaksi = @id_kegiatan_redaksi +

tgl_kegiatan_redaksi + #id_naskah +

#id_media + #id_group + #id_kategori +

#id_jns_cover + #id_ukuran +

judul_singkat + ongkos_terjemahan +

tgl_ke_produksi + tgl_sto + warna +

synopsis + selling_point +

target_pengguna + info_tambahan +

bentuk_naskah + tebal_naskah +

direktori_naskah + jml_file_naskah +

Page 130: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

167 

 

buku_asli + pendamping_buku +

jml_pendamping_buku +

ongkos_editing_luar + #id_buku +

yg_layout + ongkos_lain2 + completed +

catt_kelengkapan + catt_permintaan +

dirr_sinopsis + #username

tr_tb_kegiatan_produksi = @id_kegiatan_produksi +

tgl_acc_siap_cetak + bkpdpt +

sudah_acc + tgl_pnyrhn + cacatan +#

id_naskah + #id_buku + #id_designer +#

id_luar_prod + tgl_kegiatan_produksi +

#username

tr_tb_jns_jilid = @id_ord_ctk + @jns_jilid

ms_tb_jns_isi = @id_jns_isi + keterangan

tr_tb_ord_jns_isi_detail = @id_ord_ctk + @id_jns_isi +

@status_isi + halaman

ms_tb_kertas = @id_kertas + keterangan

tr_tb_ord_ctk_kertas_detail = @id_ord_ctk + @id_kertas +

@status_kertas

tr_tb_jns_pesanan = @jns_pesanan + @id_ord_ctk

tr_tb_spesifikasi = @id_ord_ctk + @jns_spesifikasi

ms_tb_login = @username + password + user_type

Page 131: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

168 

 

tr_tb_konfirmasi_ord_ctk

2NF

tr_tb_konfirmasi_ord_ctk = @id_kon_ord_ctk + id_ord_ctk + berat

+ tebal + notag + harga_ongkos_cetak +

harga_biaya_kertas + ongkos_terjemahan

+ ongkos_layout + ongkos_cover +

ongkos_ilustrator + harga_nonppn +

harga_media + harga_pokokppn +

harga_jual + tgl_terima + qty_terima +

completed + username

3NF

tr_tb_konfirmasi_ord_ctk = @id_kon_ord_ctk + #id_ord_ctk + berat

+ tebal + notag + harga_ongkos_cetak +

harga_biaya_kertas + ongkos_terjemahan

+ ongkos_layout + ongkos_cover +

ongkos_ilustrator + harga_nonppn +

harga_media + harga_pokokppn +

harga_jual + tgl_terima + qty_terima +

completed + #username

tr_tb_ord_ctk = @id_ord_ctk + tgl_order + tgl_selesai,

jml_krm_lt6 + jns_cetakan +

#id_kegiatan_produksi +

#id_kegiatan_redaksi + #id_luar_prod +

Page 132: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

169 

 

toleransi_cetakan + cetak_ke +

status_cetak + diterima_oleh +

cacatan_utama + cacatan_tambahan +

pemesan + proses_cover + tipe_cover +

pengiriman + oplah + isiperpak + materi

+ contoh + cetak_sblmnya + kepada +

harga + finishing_pack + pembayaran +

tebal + memo + #username

ms_tb_login = @username + password + user_type

tr_tb_tracking

3NF

tr_tb_tracking = @id_naskah + #id_selesai_evaluasi +

#id_kirim_ + #id_kontrak +

#id_kegiatan_redaksi +

#id_kegiatan_produksi + #id_ord_ctk +

#id_kon_ord_ctk

ms_tb_naskah = @id_naskah + judul + judul_lama +

#id_group + #id_penerbit + #id_editor +

keterangan + tgl_terima_naskah +

non_buku + #username

tr_tb_selesai_evaluasi = @id_selesai_evaluasi + #id_naskah +

tanggal + status_terima + keterangan +

#username

Page 133: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

170 

 

tr_tb_kirim_surat_tolak = @ id_kirim + tanggal + #id_naskah +

keterangan + #username

tr_tb_kontrak_penerbitan = @id_kontrak +# id_jns_kontrak +

#id_luar_red + tgl_kontrak + tgl_awal +

tgl_akhir + nomor_edisi + bahasa_asli +

judul_tulisan + hal_tulisan +

honor_tulisan + #username

tr_tb_ord_ctk = @id_ord_ctk + tgl_order + tgl_selesai,

jml_krm_lt6 + jns_cetakan +

#id_kegiatan_produksi +

#id_kegiatan_redaksi + #id_luar_prod +

toleransi_cetakan + cetak_ke +

status_cetak + diterima_oleh +

cacatan_utama + cacatan_tambahan +

pemesan + proses_cover + tipe_cover +

pengiriman + oplah + isiperpak + materi

+ contoh + cetak_sblmnya + kepada +

harga + finishing_pack + pembayaran +

tebal + memo + #username

tr_tb_konfirmasi_ord_ctk = @id_kon_ord_ctk + #id_ord_ctk + berat

+ tebal + notag + harga_ongkos_cetak +

harga_biaya_kertas + ongkos_terjemahan

+ ongkos_layout + ongkos_cover +

Page 134: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

171 

 

ongkos_ilustrator + harga_nonppn +

harga_media + harga_pokokppn +

harga_jual + tgl_terima + qty_terima +

completed + #username

3.2.2.1.4 Memvalidasi relasi dengan transaksi user

Model logikal harus diuji apakah dapat menjalankan transaksi yang

diinginkan oleh pengguna. Berikut ini adalah contoh-contoh transaksi seperti

data entry, data update/delete, dan data queries yang dapat divalidasikan

terhadap model logikal :

a. Memasukan, mengubah, dan melihat data negara pada propinsi,data propinsi

pada datiII, data dati2 pada kota..

b. Memasukan, mengubah, melihat data kota pada pengarang,penerbit,luar

redaksi, dan luar produksi.

c. Memasukan, mengubah, melihat data bank pada pengarang, penerbit, luar

redaksi, dan luar produksi.

d. Memasukan, mengubah, melihat data rekening pada pengarang, penerbit,

luar redaksi, dan luar produksi.

e. Memasukan, mengubah, melihat data telepon dan fax pada pengarang,

penerbit, luar redaksi, dan luar produksi.

f. Memasukan, mengubah, melihat data penerbit pada suatu pengarang

naskah.

Page 135: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

172 

 

g. Memasukan, mengubah, melihat data status pekerjaan pada luar redaksi dan

luar produksi.

h. Memasukan, mengubah, melihat data media pada kelompok dan kelompok

pada kategori naskah.

i. Memasukan, mengubah, melihat data kelompok naskah pada luar redaksi.

j. Memasukan, mengubah, melihat data bahasa pada pengarang.

k. Memasukan, mengubah, melihat data pengarang pada naskah.

l. Memasukan, mengubah, melihat data kelompok pada naskah.

m. Memasukan, mengubah, melihat data penerbit pada naskah.

n. Memasukan, mengubah, melihat data editor pada naskah.

o. Memasukan, mengubah, melihat data naskah pada selesai evaluasi.

p. Memasukan, mengubah, melihat data naskah pada kirim surat tolak.

q. Memasukan, mengubah, melihat data naskah pada kontrak penerbitan.

r. Memasukan, mengubah, melihat data luar redaksi pada kontrak penerbitan.

s. Memasukan, mengubah, melihat data jenis kontrak pada kontrak penerbitan.

t. Memasukan, mengubah, melihat data jenis cover pada kegiatan redaksi.

u. Memasukan, mengubah, melihat data media, kelompok, kategori pada

kegiatan redaksi.

v. Memasukan, mengubah, melihat data naskah pada kegiatan redaksi.

w. Memasukan, mengubah, melihat data ukuran pada kegiatan redaksi.

x. Memasukan, mengubah, melihat data buku pada kegiatan redaksi dan

kegiatan produksi.

y. Melihat data luar redaksi pada kegiatan redaksi.

Page 136: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

173 

 

z. Memasukan, mengubah, melihat data naskah pada kegiatan produksi.

aa. Memasukan, mengubah, melihat data art designer pada kegiatan produksi.

bb. Memasukan, mengubah dan melihat data kegiatan redaksi pada order cetak.

cc. Memasukan, mengubah dan melihat data kegiatan produksi pada order cetak.

dd. Memasukan, mengubah, melihat data luar produksi pada order cetak.

ee. Memasukan, mengubah, melihat data jenis jilid pada order cetak.

ff. Memasukan, mengubah, melihat data jenis isi pada order cetak.

gg. Memasukan, mengubah, melihat data spesifikasi percetakan pada order

cetak.

hh. Memasukan, mengubah, melihat data kertas pada order cetak

ii. Memasukan, mengubah, melihat data jenis pesanan pada order cetak.

jj. Memasukan,melihat, mengubah data order cetak pada konfirmasi order

cetak.

kk. Mencatat data username pada naskah, selesai evaluasi, kirim surat tolak,

kontrak penerbitan, kegiatan redaksi, kegiatan produksi, order cetak,

konfirmasi order cetak.

ll. Memasukan,melihat, mengubah data naskah pada tracking

mm.Mencatat selesai evaluasi, kirim surat tolak, kontrak penerbitan, kegiatan

redaksi, kegiatan produksi, order cetak, konfirmasi order cetak pada tabel

tracking

Page 137: 3.1 Bab III Analisis dan Perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Bab3/2009-1-00226-IF bab 3.pdf38 BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis Sistem yang Berjalan

174 

 

tr_tb _konfi rmasi_ ord_ctk

id_ kon_o rd_ctkid_ ord_ctkusername

char12char12char20

<p k><fk1><fk2>

me mpunyai

m empunyai

mem punyai

memp unyai

mem punyai

mempun yai

m empunyai

m empunyai

mem punyai

memp unyaidipun yai

m empunyai

mem punyai

me nanganime mpunyai

memp unyaidit angani

ditang ani

mengam bil

mempun yai mem punyai

mem punyai

me nggunakan

m empunyai

menggu nakan

d itangani

mengam bil

me ngambil

me ngambil

dilakukan

meng ambil

di gunakan

mengam bil

mencatat

d ipunyai

mem punyai

mencata t

me nca tat

m encatat

m encatat

m encatat

dita ngani

ditan gani

ditang ani

d itangani

ditang ani

dita ngani

ditanga nidipakai

dilakuka n

dipesan

mempun ya i

d ilakukan

me nca tat

dipunyai

men gandung

meng andungdi punyai

digunakan

men gandung

mengan dung mem ca tat

mempun yai

mem punyai

m empunyai

me mpunyai

mempun ya i

me mpunyai

dilakuka n

mempu nya i

m engambi l

ditang ani

dip unyai

dipunyai

dip unyaidip unyai

dipun yai

d ipunyai

dipu nya i

ms_tb_kota

id_kotaid_da ti2

char6varch ar6

<pk><fk>

m s_tb_ dati2

i d_dati2i d_prov

char6varchar3

<p k><f k>

ms_t b_provinsi

id_ provid_ negara

i i

ch ar3va rch ar3

h 50

<pk><fk>

ms_ tb_negar a

id_ negaranam a_nega ra

ch ar3va rch ar50

<pk>

ms_tb_lua r_produksi

id_ luar_pro did_ statusid_ bankid_ kotano _reken ing

char10char10char6char6char10

<pk><fk3><fk2><fk1><fk4>

ms_tb_ban k

id_bank ch ar6 <pk>

m s_tb_ status_pihak_luar

id_status char10 < pk>

ms_ tb_pener bit

id_pene rbitid_bankid_ko tano rekening

char10char6char6char10

< pk>< fk1>< fk2>< fk3>

m s_tb_ pengaran g

id_p engarangid_p enerbitid_b ankid_kotano_ rekenin g

cha r10cha r10cha r6cha r6cha r10

<pk><fk1><fk2><fk3><fk4>

m s_tb_b ahasa

id_p engarangbah asa

cha r10cha r9

<pk,f k><pk>

ms_tb_lua r_redaksi

id_luar_r edid_groupid_sta tusid_bankno_rekeningid_kot a

char10char10char10char6char10varchar6

<pk><fk3><fk1><fk2><fk4><fk5>

ms_tb _kelom pok

id_g roupid m edia

char10char10

<pk><fk>

m s_tb_m edia

id_med ia ch ar10 <pk>ms_tb _kateg ori

id_ katego riid_ group

ch ar10ch ar10

<pk><fk>

m s_tb_ telepon_ penerbit

id_te lp_pnbid_pe nerbit

char10char10

< pk>< fk>

ms_tb_naskah

id_naskahid_gro upid_pen erbitid_edi toruse rname

char12char10char10char10char20

<pk><fk1><fk2><fk3><fk4>

ms_tb_e ditor

id_e ditor char10 <pk>

tr_tb _kegia tan_reda ksi

id_kegiata n_redaksiid_n askahid_g roupid_m ediaid_kategor iid_u kuranid_b ukuid_j ns_coverusernameid_l uar_red

char12char12char10char10char10char8char12char7char20char10

< pk>< fk1>< fk2>< fk3>< fk4>< fk5>< fk6>< fk7>< fk8>< fk9>

m s_tb_ ukuran

id_uku ran char8 <pk>

m s_tb_ jns_cover

id _jns_cover char7 <p k>

ms_tb _buku

id _buku cha r12 <pk>

tr_ tb_ke giatan_p roduksi

id_kegiata n_produksiid_n askahid_d esigne rid_b ukuusername

char12char12char10char12char20

< pk>< fk2>< fk1>< fk4>< fk3>

ms_tb _art_designer

id_designer char10 < pk>

tr_tb _selesai_evalua si

id_selesa i_evaluasiid_naskahuse rname

cha r12cha r12cha r20

< pk>< fk1>< fk2>

tr _tb__kontrak_penerbi tan

id_kontrakusernameid_jn s_kontrakid lu ar red

char 17char 20char 3char 10

<pk><fk1><fk2><fk3>

tr_ tb_kiri m_sur at_tolak

i d_kirimi d_naskahu serna me

char12char12char20

<pk><fk1><fk2>

tr_tb _ord_ctk

id_ ord_ctkid_ luar_prodid_ kegiata n_produ ksiid_ kegiata n_redaksiusername

char1 2char1 0char1 2char1 2char2 0

<p k><fk1><fk2><fk4><fk3>

tr_tb_ord _kerta s_deta il

id_kertasid_ord_ ctkstatu s_kertas

char7char1 2char5

<pk,fk2><pk,fk1><pk>

tr_tb_ ord_jns_isi_d etail

id_ord_ctkid_jns_isistatu s_isi

ch ar12ch ar7ch ar5

<pk,fk1><pk,fk2><pk>

tr_ tb_tracki ng

id_na ska hid_kegiatan _redaksiid_kegiatan _produksiid_ord _ctkid_kon_ord_ ctkid_selesa i_evaluasiid_kontrakid kirim

char12char12char12char12char12char12char17char12

<p k,fk1><fk2><fk3><fk4><fk5><fk6><fk7><fk8>

ms_ tb_login

username char2 0 <pk>

ms_tb_jn s_jilid

jns_jilidid_or d_ctk

char16char12

<pk><pk,fk>

m s_tb_spesifikasi

jns_spesi fikasiid_ord_ctk

ch ar16ch ar12

<pk><pk,fk>

ms_tb_jn s_pesanan

jns_p esana nid_ord_ ctk

ch ar7ch ar12

<pk><pk,fk>

tr_tb_jns_kon trak

id jns ko ntrak char3 < pk>

tr_tb_p engaran g_detail

i d_naskahi d_penga rang

char12char10

<pk,fk1 ><pk,fk2 >

tr_tb_ kontra k_pene rbitan_d etail

id_kontrakid_na ska h

ch ar17ch ar12

<pk,fk1><pk,fk2>

ms_ tb_ker tas

id_ kertas char7 <pk>

ms_ tb_jns_isi

id_jns_isi char7 < pk>

ms_t b_reke ning

no_rekening char10 < pk>

(a )

(a)

(a)

(b)

(b)(b)

(b)

(c)(c)

(c)

(c)

(d)

(d)

(d)

(d )

(e )

(f)

( g)

(g)

(h)

(h)(i)

(k)

(k)

(l)

(m )

(n)

(o)

(p)

(q) (q )

(r)

(s)

(t)

(u)

(u)

(u)

(v)

(w)(x)

(y)

(z)

(x)

(aa)

(cc)

(dd)

(ee)

(ff)

(ff)

(gg)

(h h)

(jj)

(kk)

(kk)

(kk)

(kk)

(kk)

(kk)

(kk)

(ll)

(mm )

(hh )

(ii)

( kk)

( mm)

(mm)

(mm )

(mm )

(m m)

(mm )

( j)ms_t b_telepo n_penga rang

id_ telp_pngid pengaran g

ch ar10ch ar10

<pk><fk>

(e)

ms_tb _telepon _luar_pro d

id_ telp_pro did_ luar_pro d

cha r10cha r10

<pk><fk>

ms_tb_te lepon_lu ar_red

id_telp_ redid_luar_ red

char10char10

<pk><fk>

(e)

(e)

m s_tb_f ax_ pengara ng

id_fax_pn gid pen garang

char10char10

< pk>< fk>

ms_t b_fax_pener bit

id_fa x_ pnbid_p enerbit

char10char10

< pk>< fk>

( e)

(e)

ms_tb_fax_lua r_prod

id_fa x_ prodid lu ar prod

char10char10

<pk><fk>

(e)

ms_tb_tele pon_lua r_red2

id_te lp_redid_lu ar_red

char10char10

<p k><f k>

(e)

(bb )

Gambar 3.82 ERD Validasi Transaksi Logikal