99 cahaya dilangit eropa

3
5 cm Sinopsis : menceritakan tentang lima orang sahabat yakni Genta, Zafran, Ian, Riani dan Arial. Mereka merasa jenuh dengan persahabatan mereka yang biasa-biasa saja. kemudian mereka memutuskan untuk berpisah dan tidak saling berkomunikasi selama tiga bulan. selama tiga bulan terpisah dengan rasa kerinduan. Mereka berlima mengalami banyak hal yang berbeda dan mengubah hidup mereka lebih baik. Setelah tiga bulan berselang mereka berlima pun bertemu kembali dan merayakan pertemuan mereka dengan sebuah perjalanan penuh impian dan tantangan. Sebuah perjalanan yang sungguh melelahkan dan penuh rintangan. Akan tetapi juga merupakan sebuah perjalanan yang menyenangkan karena dengan mimpi untuk mengibarkan bendera merah putih di puncak tertinggi jawa pada tanggal 17 Agustus. Sebuah perjalanan yang membuat mereka semakin mencintai bangsa Indonesia atau mencintai negeri ini. Unsur instrinsik A. Tema Persahabatan, Cinta, Impian dan Nasionalisme B. Alur Alur yang dipakai adalah alur maju mundur. Karena menceritakan kejadian dari awal sampai akhir dan pada saat mereka sampai di puncak tinggi Mahameru. Mereka mengucapkan kembali kata-kata ketika mereka hendak mendaki puncak malhameru. C. Latar 1. Waktu : Pagi, Siang, Sore, Fajar dan Malam 2. Tempat : Puncak Mahameru, di kereta, di hutan, Kalimati dan Tanjakan cinta 3. Suasana : Menyeramkan, dingin, menyenangkan, tenang, sedih, dan menakutkan. D. Tokoh dan Watak 1. Genta : pemimpin yang baik dan peduli terhadap orang lain 2. Riani : cantik, cerdas dan cerewet 3. Zafran : baik, keren dan sangat puitis

Upload: muhammad-eka

Post on 27-Sep-2015

18 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

mantab

TRANSCRIPT

5 cm

Sinopsis:menceritakan tentang lima orang sahabat yakni Genta, Zafran, Ian, Riani dan Arial. Mereka merasa jenuh dengan persahabatan mereka yang biasa-biasa saja. kemudian mereka memutuskan untuk berpisah dan tidak saling berkomunikasi selama tiga bulan. selama tiga bulan terpisah dengan rasa kerinduan. Mereka berlima mengalami banyak hal yang berbeda dan mengubah hidup mereka lebih baik. Setelah tiga bulanberselang mereka berlima pun bertemu kembali dan merayakan pertemuan mereka dengan sebuah perjalanan penuh impian dan tantangan.

Sebuah perjalanan yang sungguh melelahkan dan penuh rintangan. Akan tetapi juga merupakan sebuah perjalanan yang menyenangkan karena dengan mimpi untuk mengibarkan bendera merah putih di puncak tertinggi jawa pada tanggal 17 Agustus. Sebuah perjalanan yang membuat mereka semakin mencintai bangsa Indonesia atau mencintai negeri ini.Unsur instrinsikA.TemaPersahabatan, Cinta, Impian dan NasionalismeB.AlurAlur yang dipakai adalah alur maju mundur. Karena menceritakan kejadian dari awal sampai akhir dan pada saat mereka sampai di puncak tinggi Mahameru. Mereka mengucapkan kembali kata-kata ketika mereka hendak mendaki puncak malhameru.C.Latar1.Waktu: Pagi, Siang, Sore, Fajar dan Malam2.Tempat: Puncak Mahameru, di kereta, di hutan, Kalimati dan Tanjakan cinta3.Suasana: Menyeramkan, dingin, menyenangkan, tenang, sedih, dan menakutkan.D.Tokoh dan Watak1.Genta: pemimpin yang baik dan peduli terhadap orang lain2.Riani: cantik, cerdas dan cerewet3.Zafran: baik, keren dan sangat puitis4.Ian: baik, postur tubuh tidak ideal dan penggila bola5.Arial: keren, rapi dan baik.6.dinda: baik dan cantikE.Sudut PandangSudut pandang yang digunakan adalah kata ganti orang ketiga. Karena menggunakan kata dia dan mereka.F.Gaya BahasaGaya bahasa yang digunakan adalah modern. Karena seuai dengan keadaan masyarakat dan perkembangan zaman.G.Amanat1.kita seharusnya, jangan dulu untuk mengatakan tidak bisa dalam segala sesuatu. Karena yang terbaik adalah dengan kita mengatakan bisa dan mencoba untuk bangkit mengejar sebuah impian.2.banyak hal yang tidak mungkin sebelumnya, tapi kenapa tidak. Hidup ini hanya sekali, jadi jangan hidup dengan hanya mengikuti arus, tapi manfaatkan dengan sebaik-baik mungkin.3.Kita harus hidup lebih bermanfaat bagi orang lain bukannya hanya bermanfaat bagi diri kita sendiri. Sahabat adalah segalanya. Jadi seperti apapun sikap dan keadaan sahabat kita. Ingatlah bahwa mereka adalah sahabat kita. Unsur Ekstrinsik1.Unsur Biografi pengarangDapat memberikan sikap dan kepercayaan terhadap hidup seseorang.2.Situasi dan Kondisimembuat pembaca atau penonton menjadi ingin memiliki sikap nasionalisme yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Dan membuat penonton merasa ingin masuk kedalam cerita.3.Nilai-nilai dalam cerita1.Nilai BudayaKeinginan yang kuat untuk menjaga negeri dan keindahan alamnya.2.Nilai MoralMencintai keindahan alam Indonesia yang luar biasa.3.Nilai SosialRasa kesetiakawanan dan nasionalisme kepada bangsa sendiri.4.Nilai EstetikaTerdapat pada unsur keindahan alam yang diperlihatkan dan sangat menakjubkan seperti puncak tinggi Malhameru, tanjakan cinta, gunung Bromo dan Semeru.