adm, kur

5
LEMBAR PENGESAHAN Dengan Rahmat Allah Yang Maha Kuasa, Melalui proses sosialisasi, monitoring dan evaluasi oleh tim Pengembang Kurikulum Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bandung Barat, maka Dokumen Kurikulum Sekolah Dasar Negeri 2 Cililin Kecamatan Cililin Kabupaten Bandung Barat. Dengan ini dinyatakan sah, dan berlaku terhitung mulai tanggal disahkan. Disahkan di : Bandung Barat Pada Tanggal : 14 Juli 2014 Ketua Komite Sekolah HILMANULOH, B.Sc.F. Kepala Sekolah Dra. FATIMAH NIP. 19570626 198308 2 001 Kepala UPT Pendidikan SD dan PAUDNI Kecamatan Cililin Pengawas Bina SD Negeri 2 Cililin i

Upload: genetic-diverse

Post on 01-Sep-2015

227 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

sample

TRANSCRIPT

REKOMENDASI

LEMBAR PENGESAHAN

Dengan Rahmat Allah Yang Maha Kuasa,

Melalui proses sosialisasi, monitoring dan evaluasi oleh tim Pengembang Kurikulum Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bandung Barat, maka Dokumen Kurikulum Sekolah Dasar Negeri 2 Cililin Kecamatan Cililin Kabupaten Bandung Barat.

Dengan ini dinyatakan sah, dan berlaku terhitung mulai tanggal disahkan.

Disahkan di: Bandung Barat

Pada Tanggal: 14 Juli 2014

Ketua Komite Sekolah

HILMANULOH, B.Sc.F.

Kepala Sekolah

Dra. FATIMAH

NIP. 19570626 198308 2 001

Kepala UPT Pendidikan SD

dan PAUDNI Kecamatan Cililin

ANWAR SADELI, M.M.Pd.

NIP. 19631010 198305 1 003

Pengawas Bina

SD Negeri 2 Cililin

Hj. EPON NURHAYATI, S.Pd.

NIP. 19590209 197803 2 001

Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan OlahragaKabupaten Bandung Barat,

Dra. Hj. AGUSTINA PIRYANTI, M.M

Pembina Utama Muda

NIP. 19640830 198502 2 003

TIM PENGEMBANG KURIKULUM

Ketua

Dra. Fatimah

Kepala Sekolah

Sekretaris

Imas Sofiyah, S.Pd.SD

Guru

Bendahara

Hj. Heni Komariah, S.Pd.SD

Guru

Anggota

Hilmanuloh, B.Sc.F.

Komite

Ai Farida S.Pd

Guru/Orang tua

Rukman S.Pd.I

Guru

Suandi, S.Pd.

Guru

Rini Anwariah, S.Pd.SD

Guru

Ida Farida, S.Pd.SD

Guru

Narasumber

1. Aan Abdurahman, S.Pd.

2. Hj. Epon Nurhayati, S.Pd.

3. Ikin Sodikin, S.Pd.

4. Watma Sanusi, S.Pd.

5. Endang Kusnadi, S.Pd.

6. Ade Sutaryat, S.Pd.I

7. M. Yana Radiawan Sy., S.Pd.

Pengawas

Pengawas

Pengawas

Pengawas

Pengawas

Pengawas

Pengawas

KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur kami panjatkan, hanya atas kebesaran-Nyalah kami diberikan kemampuan, dan atas Ridho, Taufik Dan Hidayah-Nyalah, penyusunan Dokumen Kurikulum dapat kami selesaikan dengan segala kekurangannya.

Penyusunan Dokumen Kurikulum, sebagai bukti kesungguhan adanya perubahan perbaikan pendidikan di Sekolah Dasar Negeri 2 Cililin Kecamatan Cililin tahun ajaran 2014/2015.

Adapun program-program yang kami ketengahkan berkenaan dengan rencana kerja, baik ketatalaksanaan maupun implementasi pengembangan Kurikulum, maupun pelaksanaan proses pembelajaran serta kegiatan-kegiatan lainnya yang berkenaan dengan pengelolaan pendidikan di sekolah untuk tahun ajaran 2014/2015.

Penyusunan Kurikulum Sekolah Dasar Negeri 2 Cililin berkoordinasi dan disupervisi oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Bandung Barat. Untuk itu kami sampaikan terima kasih kepada :

1. Tim Pengembang Kurikulum Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Bandung Barat Khususnya Kasi Kurikulum Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Bandung Barat yang telah membimbing dan mengarahkan kami sehingga kurikulum sekolah ini dapat diselesaikan.

2. Kepala UPT Pendidikan SD dan PAUDNI Kecamatan Cililin yang telah mendukung dan membantu kelancaran selama penyusunan kurikulum ini.

3. Pengawas SD yang telah membimbing dan mengarahkan penyusunan kurikulum sekolah ini sehingga berjalan dengan lancar.

4. Komite sekolah yang telah mendukung dan menyetujui penyusunan kurikulum sekolah ini.

5. Seluruh Pendidik dan Tenaga Kependidikan SD Negeri 2 Cililin sehingga kurikulum ini dapat terselesaikan.

Kami berharap, mudah-mudahan Penyusunan Dokumen Kurikulum ini dapat menjadi gambaran dalam peningkatan profesionalitas Kepada Sekolah dan Guru di dalam pengelolaan pendidikan sehingga apa yang kita harapkan bersama dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan dapat tercapai dengan baik dan maksimal.

Akhirnya kami hanya dapat berdoa, semoga amal bakti dari semua pihak yang telah membantu dan bekerja sama dengan kami mendapat pahala dari Allah SWT. Aamiin

Cililin, Juli 2014

Tim Pengembang

i