adi basukriadi - website staff ui |staff.ui.ac.id/system/files/users/devita/material/biosfir.pdf ·...

Post on 14-Mar-2019

217 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

POPULASI, EKOSISTEM, BIOSFIR

ADI BASUKRIADI

Departemen BiologiFakultas Matematika dan Il mu Pengetahuan Alam

Universitas Indonesia

• DEFINISI : seluruh bagian bumi yang ditempati mahluk hidup

• Terdiri atas : hidrosfir, litosfir, atmosfir

BIOSFIR

• kondisi iklim dan tanah yang sama mempengaruhi pertumbuhan produsen primer yang akhirnya mempengaruhi bentuk dan distribusi ekosistem

• Contoh : di gurun di Amerika Baratdaya dan Afrika kita menemukan tanaman kaktus yang mirip

SIRKULASI UDARA DAN IKLIM• Di atmosfir bumi : gelombang uv diserap di

atmosfir bagian atas, terutama pada lapisan ozon (17 - 25 km dpl)

• Sebagian besar sirkulasi udara global terjadi di troposfir

1) perbedaan pancaran s. m. pada garis lintang yang berbeda

2) distribusi massa daratan yang tidak seragam

3) rotasi bumi dan bentuk keseluruhan membelokkan arah angin ke barat dan ke timur

Sirkulasi udara global ditentukan :

Pola sirkulasi udara global menentukan pola curah hujan bervariasi sesuai garis lintang

IKLIM REGIONAL

• Iklim lokal dipengaruhi kedekatan dengan lautdan variasi topografi

- Sirkulasi arus mempengaruhi iklim regiona di belahan bumi utara ada upwelling dan summer yang dingin- Gunung, lembah, dan aspek-aspek topografi lain juga mempengaruhi iklim regional

BIOMA• Pola sirkulasi udara di atmosfir dan di permukaan

laut, bersama topografi, memunculkan perbedaan suhu dan kelembaban regional

• W. Sclater dan Alfred Wallace memberikan enam daerah utama biogeografi, masing-masing dengan jenis tumbuhan dan hewan yang khas

• Masing-masing daerah biogeografi dapat dibagi menjadi bioma-bioma

• Bioma adalah region daratan besar yang dicirikan oleh vegetasi klimaks dalam batas-batas ekosistemnya

• Distribusi dan ciri-ciri bioma adalah hasil dari sejarah evolusi, suhu, tingkat kelembaban, dan komposisi tanah

• Variasi di bioma-bioma Amerika Utara, sesuai dengan elevasi dan ketersediaan air

EKOSISTEM DANAU • Danau dibagi menjadi zona littoral, limnetik,

dan profundal

Zona littoral : dari tepi hingga ke kedalaman di mana tumbuhan berakar tidak dapat tumbuh

Zona limnetik adalah zona terbuka setelah zona littoral hingga kedalaman yang masih terkena cahaya matahari

Zona profundal adalah semua badan air dengan kedalaman di mana gelombang cahaya untuk fotosisnteis tidak dapat menembus lagi

Zonasi Danau

• Danau yang baru terbentuk disebut danau oligotrofik• Danau yang kaya nutrien dengan produktivitas primer

tinggi disebut eutrofik• Eutrofikasi : pengayaan nutrien sebuah danau atau

badan air lainnya pupuk & deterjen

• Lautan mempunyai dua zona kehidupan utama, yaitu zona pantai dan zona laut terbuka

• zona pantai : estuarin dan pasang surut- erosi mencegah terjadinya akumulas detritus di zona

berbatu, berlaku jaring-jaring makanan merumput- di pantai berpasir dan lumpur, sedimen mudah buyar.

Jaring-jaring makanan didasarkan pada detritus

EKOSISTEM PANTAI

EKOSISTEM LAUT• Dua bidang besar laut terbuka, pelagik dan bentik

• Pelagik adalah seluruh volume air laut, dan bentik meliputi semua sedimen dan bebatuan dasar laut

Zona utama dari laut di dunia

Jaring-jaring makanan di laut

top related