akhlak terpuji

Post on 12-Aug-2015

344 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Berakhlak Terpuji dan Beradab secara Islami

Pelajaran 4

Beranda

SK & KD

Berakhlak Terpuji

Beradab secara IslamiLati han

Profi l

SK KD

Berakhlak terpuji

Kasih sayang

Taat

Kasih sayangApakah kalian memiliki

keluarga?apa yang kalian rasakan ketika bersama dengan

keluarga? Nyaman bukan?kenapa hal itu bisa terjadi?

Itu semua karena kita menerima kasih

sayang dari keluarga kita

Anak yang tidak memiliki kasih sayang, ia mudah marah,

bicaranya kasar, keras, dan jorok.

Anak yang mempunyai rasa kasih sayang, hidupnya tenteram.

Kasih sayang berarti saling mengasihi dan saling menyayangi

Taat Sudahkah

kalian menjalankan

perintah Allah?

Sudahkah kalian meninggalkan

larangan Allah?

Apabila kalian menjawab

“sudah”, berarti kalian telah

melaksanakan ketaatan

kepada Allah

Karena taat kepada Allah,

artinya tunduk melaksanakan

segala perintah-Nya & menjauhi

larangannya

Adik-adik, kita dapat mengetahui

segala perintah Allah dan

Larangannya dalam Al Qur’an

Apabila kalian terbiasa menjalankan

ketaatan kepada Allah, insyaAllah hidup kalian akan

tenang dan terarahKarena sesuatu yang diperintahkan Allah akan membawa kebaikan, dan

sesuatu yang dilarang Allah akan membawa

keburukan

Beradab secara IslamiSuri tauladan dari kisah Nabi Ismail

Nabi Isma’il temasuk anak yang sholih. Ia taat kepada Allah dan berbakti kepada kedua orang tuanya. Allah menguji ketaatan Nabi Ismail a.s. kepadanya dan orang tuanya melalui perintah penyembeliha terhadap dirinya.

LATIHAN Isilah kotak yang kosong dengan lawan

katanya!Lemah lembut X ….

…. X Saling membenci

Rendah hati X ….

…. X Durhaka

Ikhlas x ….

Profil

Nama : Dzul Fiqhiyah

Ttl : Pekalongan, 23 Januari 1995

Pedidikan: STAIN Pekalongan

Daftar Pustaka

Wiyadi. 2008. Membina Akidah dan Akhlak; Jilid 3 Untuk Kelas III Madrasah Ibtidaiyah. Solo: Tiga Serangkai.

top related