antologi bahasa indonesia

Post on 26-Sep-2015

213 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

bp

TRANSCRIPT

Langit Kelabu

Langit malam yang tertutup warna kelabuTersebarnya bintang di seluruhnyaDitemani rembulan yang bersinar terangYang menerangi gelapnya malam

Awan-awan tipis yang terlihat melengkapiSunyi .. Hanya suara desir anginYang membawa pergi semua kegelisahanMembuka lembaran untuk hari baru ...

Tak terlupakan

Hari dimana semua terasa bedaDimana cahaya sang surya mulai tenggelam Laut luas terhampar di depan mata Dengan berbagai warna yang di tunjukkannya

Langit yang juga menunjukkan banyak warnaDitemani awan putih yang menghiasi Menimbulkan rasa takjub di mataMerupakan pandangan tak terlupakan hari itu

top related