citation software -...

Post on 19-May-2019

233 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Citation

Software Ananda Sabil Hussein, Ph.D

Jurusan Manajemen

Universitas Brawijaya

Apa itu Plagiasi?

Plagiarism atau plagiasi berasal dari

bahasa latin “Plagiarius” yang

berarti penculik atau “Plagium” yang

berarti menculik. Oleh karena itu plagiasi

dapat diartikan secara sederhana

sebagai mencuri. Makna “menculik” atau

“mencuri” juga sudah mengandung

makna mengambil tanpa izin atau tidak

memberikan kredit.

Yang Termasuk Plagiasi Mengakui tulisan orang lain sebagai tulisan sendiri, Mengakui gagasan orang lain sebagai pemikiran sendiri

Mengakui temuan orang lain sebagai kepunyaan sendiri Mengakui karya kelompok sebagai kepunyaan atau hasil

sendiri, Menyajikan tulisan yang sama dalam kesempatan yang

berbeda tanpa menyebutkan asal-usulnya Meringkas dan memparafrasekan (mengutip tak langsung)

tanpa menyebutkan sumbernya, dan Meringkas dan memparafrasekan dengan menyebut

sumbernya, tetapi rangkaian kalimat dan pilihan katanya masih terlalu sama dengan sumbernya

Menghindari Plagiasi

Menggunakan Sitasi

Kutipan langsung

Parafrase teks

Tidak memerlukan sitasi - Pengetahuan umum, yaitu pengetahuan yang sudah

diketahui secara luas oleh masyarakat dan dapat

ditemukan dalam banyak sumber, tanpa harus

didahului dengan suatu penelitian.

- Tanggal bersejarah, yaitu informasi yang diketahui

sebagai informasi umum oleh masyarakat luas sebagai

hari bersejarah

- Teori dan argumen yang dikenal secara umum, yang

menjadi perbincangan masyrakat luas, sehingga tidak

dapat diklaim sebagai milik pihak tertentu.

- Peribahasa yang umum, dimana peribahasa ini telah

dikenal sejak lama sehingga tidak diketahui siapa yang

menciptakan.

Sumber: English Club.com

Software Membantu Sitasi

EndNote

Thomson Reuters

Not free

www.endnote.com

Mendeley

www.mendeley.com

Free but should register

Kompatibel untuk Win, Mac dan Linux

Berguna untuk mengelola sitasi dan artikel

penelitian secara online

Membuat Profil

Mendownload Mendeley

Klik untuk

download

Mendownload Mendeley

Mendownload Mendeley

Mendownload Mendeley

www.mendeley.com/import

Membuat Library

Membuat Library

Automatic

Manual

Automatic

Manual Klik kanan + add entry

manually

Cite While You Write

CWYW

Cite While You Write

Zotero

Klik untuk save

Klik untuk

membuka

zotero

Cite While You Write (sitasi)

Klik untuk

membuka

dialogue box

Ketik author yang

diinginkan

Cite While You Write

Ananda Sabil Hussein

sabil@ub.ac.id

top related