managemen

Post on 30-Jun-2015

1.847 Views

Category:

Business

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

perbandingan manajemen barat dan manajemen syarit islam

TRANSCRIPT

MANAJEMEN

Nama Kelompok

MahpudinKarjo

BarayaSaeful

Pengertian Manajemen: James A.F. Stoner

Manajemen adalah suatu proses perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan, dan pengendalian upaya dari anggota organisasi serta penggunaan sumua sumber daya yang ada pada organisasi untuk mencapai tujuan organisasi yang telah ditetapkan sebelumnya.

Dengan Demikian Manajemen merupakan suatu kebutuhan yang tak terelakkan sebagai alat untuk memudahkan pencapaian tujuan manusia dalam organisasi, sebagai suatu sistem yang bersifat sosio – ekonomi – teknis dan aplikasinya bersifat bebas nilai serta hanya berorientasi pada pencapaian manfaat bendawi semata. Managemen di perlukan untuk mengelola berbagai sumberdaya organisasi, seperti sarana dan prasarana, waktu, SDM, metode, dan lainnya secara efektif dan efisien.

Konsep Dasar manajemen

Lingkup Manajemen.Aplikasi manajemen menyentuh semua bidang

kehidupan(pemerintahan, industri, perdagangan,

pertanian dll) beserta seluruh aspeknya dari hulu

hingga hilir

Unsur dan Fungsi Manajemen.Unsur Manajemena.Subjek Pelaku Manajemen yaitu Manajer perusahaan

b.Objek Tindakan yaitu terdiri atas organisasi, SDM, dana, operasi/produk, pemasaran, waktu dan objek lainnya.

Fungsi Manajemena.fungsi perencanaan (planning),b.fungsi pengorganisasian (organizing), c.fungsi pengarahan (directing) dan d.fungsi pengendalian (controlling).

a. Fungsi Perencanaan / Planning

Fungsi perencanaan adalah suatu kegiatan membuat tujuan perusahaan dan diikuti dengan membuat berbagai rencana untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan tersebut.

b. Fungsi Pengorganisasian /

OrganizingFungsi perngorganisasian adalah suatu kegiatan pengaturan pada sumber daya manusia dan sumberdaya fisik lain yang dimiliki perusahaan untuk menjalankan rencana yang telah ditetapkan serta menggapai tujuan perusahaan.

c. Fungsi Pengarahan / Directing / Leading

Fungsi pengarahan adalah suatu fungsi kepemimpinan manajer untuk meningkatkan efektifitas dan efisiensi kerja secara maksimal serta menciptakan lingkungan kerja yang sehat, dinamis, dan lain sebagainya.

d. Fungsi Pengendalian /

Controling

Fungsi pengendalian adalah suatu aktivitas menilai kinerja berdasarkan standar yang telah dibuat untuk kemudian dibuat perubahan atau perbaikan jika diperlukan.

Orientasi Manajemena.Mencapai Profit setinggi-tingginya.b.Jika Profit tlah diraih sesuai target, maka perusahaan akan mengupayakan pertumbuhan profitnya.

c.Pertumbuhan profit yang telah diraih diupayakan untuk dijaga keberlangsungannya.

Manajemen Syariah

a.manajemen sebagai ilmu Yaitu manajemen yang dipandang sebagai salah satu dari ilmu umum yang lahir berdasarkan fakta empiris yang tidak berkaitan dengan nilai, peradaban (hadharah) manapun.

b.Manajemen sebagai Aktifitas

sebagai aktivitas, maka manajemen dipandang sebagai sebuah amal yang akan dimintai pertanggungjawaban di hadapan Allah SWT, sehingga ia harus terikat pada aturan syara’, nilai dan hadharah Islam. Manajemen Islami (syariah) berpijak pada aqidah Islam. Karena aqidah Islam merupakan dasar Ilmu pengetahuan atau tsaqofah Islam.

Menurut Karebet dan Yusanto (2002), syari’ah memandang manajemen dari dua sisi :

top related