menggambar autocad 2d - bag 2

Post on 20-Mar-2022

9 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Module 11 – 2021/2022

Taufiq Hidayat ST., MPhil., Ph.D.

MENGGAMBAR AUTOCAD 2D - BAG 2

Gambar Teknik (MG 2115 )

Software dalam Gambar Teknik

1. AutoCad

2. SketchUp

3. Microsoft Visio

Kegunaan AutoCad dalam Gambar Teknik di Industri Metalurgi

• Penggambaran Peralatan

Kegunaan AutoCad dalam Gambar Teknik di Industri Metalurgi

• Penggambaran Tata Letak Alat

Kegunaan AutoCad dalam Gambar Teknik di Industri Metalurgi

• Penggambaran Process Flow Diagram (PFD) dan Process and

Instrumentational Diagram (P&ID)

Kegunaan AutoCad dalam Gambar Teknik di Industri Metalurgi

• Penggambaran Tata Letak Pabrik

Tataletak Pabrik (1)

• Tataletak pabrik umumnya digambarkan dalam gambar teknis 2

dimensi, tampak atas, namun juga sering digambarkan 3 dimensi

• Komponen-komponen yang digambarkan dalam tata letak pabrik

ekstraksi logam, meliputi:

o Peralatan utama proses

o Tempat dimana peralatan dan fasilitas pendukung diletakkan seperti

laddle station, reagent storage area, brick storage, oxygen plant, acid

plant, power plant, dsb.

o Utilities: tempat penyimpanan air, bahan bakar, dan pumping station

o Tempat penyimpanan bahan baku

o Tempat penyimpanan produk

Sumber: Kuliah Perancangan Pabrik Ekstraksi

Tataletak Pabrik (2)

• Komponen-komponen yang digambarkan dalam tata letak pabrik

ekstraksi logam, meliputi (lanjutan):

o Kantor (office), kantin, tempat ibadah, tempat parkir dan evacuation area

o Laboratorium

o Control room

o Change house

o Bengkel

o Ware house (tempat penyimpanan spare part)

o Gudang

• Nomer komponen dalam lay out harus konsisten dan dengan

kaidah penomoran tertentu. Dibagian tertentu (biasanya di pojok

kanan bawah) diberikan informasi skala yang digunakan.Sumber: Kuliah Perancangan Pabrik Ekstraksi

Contoh: Tataletak pabrik Carbon-in Leach (overal site lay out)

Sumber: Santa Rosa Gold Project Feasibility Study, 2014 (Open Document)

Contoh: Tataletak pabrik Carbon-in Leach (overal site lay out)

Sumber: Santa Rosa Gold Project Feasibility Study, 2014 (Open Document)

Contoh: General layout pabrik peleburan dan pemurnian

tembaga, PT. Smelting Gresik

Smelter

Refinery

Acid

Plant

Office

Oxygen

Power

Laboratory

Concentrate

Yards

WWTP

Sumber: Budi P. Handogo, Seminar Perhapi, Oktober 2009

Contoh: Flowsheet proses peleburan dan pemurnian tembaga di

PT. Smelting Gresik

Sumber: Budi P. Handogo, Seminar Perhapi, Oktober 2009

Ajima S., Konda K., Kanamori K., Igarashi T., Muyo T., Hayashi S., Copper Smelting and Refining in Indonesia, Proc. Copper 99 –Cobre 99 Int. Conf., 1999

37

5 m

830 m

10

7 8

6

1

2 3

12

1

1194

5

13 14

~0.29 km2

1. Raw Materials weighting & sampling 2. Concentrate storage 3. Flux storage 4. Administration office

5. Laboratory 6. Waste water treatment plant 7. Oxygen & power plants 8. Acid plant 9. Refinery

10. Continuous smelter 11. Water reservoir 12. Storm water pond 13. Warehouse 14. Workshop

Contoh: Peta pabrik peleburan dan pemurnian tembaga, PT. Smelting Gresik

top related