minggu1

Post on 04-Jul-2015

727 Views

Category:

Documents

4 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

menjemput judul TA

TRANSCRIPT

Tips Mencari Judul Tugas Akhir

Menjemput saja!

Mata Kuliah; TUGAS AKHIR I & II Dwi Ely Kurniawan, M.Kom

Politeknik Negeri Batam

Teknik Informatika

Tujuan Pembelajaran;

“Mahasiswa dapat menemukan Judul Tugas Akhir dan dapat menyelesaikannya di Semester V”

[target 100% lulus semester 5]

Pengantar

• Penelitian selalu berangkat dari masalah

• Sumber Masalah (Stoner, 1982);

– Penyimpangan ; pengalaman dg kenyataan

– Penyimpangan; apa yg direncanakan dg kenyataan

– Adanya pengaduan (tatib, prosedur, dll)

– Adanya kompetisi

Pemilihan Tema/Judul

• Adakah relevansi dengan cita2 hidup kita

• Hendaknya bidang yang paling disukai (hobi)

• Pastikan unik-belum pernah ada; jarang ditemui

• Komitmen dan konsisten thd pilihan

• Judul ringkas, padat dan jelas; menunjukkan masalah yg diteliti

• Hindari ambiguitas

• Gunakan kata, kalimat dan tata bahasa; baik dan mudah dipahami

Tema/Judul adalah sesuatu;

• Yang paling kita senangi

• Yang paling kita kuasai bahan dan referensinya

• Yang paling cepat bisa dikerjakan

• Yang paling ringan biaya*

• Yang paling mudah dikerjakan

• Pilih Mata Kuliah (MK) yang paling disukai

• Pilih dan baca buku dari MK tsb.

• Jangan sungkan bimbingan

• Cermati isu-isu menarik dan kekinian

• Jelajah pustaka

Strategi menjemput;

Usahakan isu kekinian…

Cari judul disekitar Anda…

Jurnal atau Prosiding yang ada...

Beberapa jurnal yang bisa kita dapatkan; 1. Jurnal Polibatam http://p2m.polibatam.ac.id/?page_id=1127 2. Jurnal UI http://jiki.cs.ui.ac.id/index.php/jiki/issue/archive 3. Jurnal lipi http://jurnal.informatika.lipi.go.id/index.php 4. Jurnal UII http://journal.uii.ac.id/index.php/Snati/issue/current 5. Jurnal Unikom http://komputa.if.unikom.ac.id/ 6. Dkk.

PRODUK; hasil penelitian (software, game, metodologi, model, dll) yang dikembangkan

TEORI; teori yang melandasi

TUJUAN; tujuan dari penelitian untuk memmecahkan masalah disisi apa. Bisa membuat lebih efektif, lebih akurat, dll

OBJEKTIF; dimana kita menerapkan produk yang sdh dikembangkan

Saran Judul ;

Sistem Pendukung Keputusan menggunakan Metode AHP untuk Menentuan Lokasi Pembuangan Sampah Kota Batam

Game Edukasi IP Address berbasis Smartphone Android

Aplikasi Cloud Computing berbasis Open Source untuk Mendukung Praktikum Jaringan Komputer

Produk Teori Tujuan Obyek

Sebagai contoh;

SILAHKAN TULIS TEMA/JUDUL ANDA..?

Keluarkan kertas selembar…

Informasi; Dosen Kelompok Keahlian Terapan (KKT)

KKT

NHT

GMT

SWD

Tugas!

• Silahkan Anda tulis minimal 3 tema/judul TA [Format_Proposal]

• Sertakan masalah yg muncul atau jurnal yg berkaitan (bila ada)

• Presentasikan minggu depan (bonus*)

TERIMAKASIH Sekian

Referensi; 1. Romi Satrio Wahono, “Penelitian Tugas Akhir Itu Mudah (3): Menetapkan Tema dan Judul” 2. Derist Touriano, “Memilih Judul Skripsi dengan Mudah dan Cepat”. 3. Photo dari Flickr Pegugu

top related