proposal penelitian minat pelestarian digital budaya di galeri indonesia kaya

Post on 07-Jul-2015

586 Views

Category:

Education

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Proposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia Kaya ini dibuat: Kimberly C. Ryan T.L Willie R (XI IPS) SMA Dian Harapan dengan Guru Pembimbing Steven Sutantro (SMA Dian Harapan) untuk lomba penelitian sosial PLASMA 2014 Unika Atma Jaya

TRANSCRIPT

Willie | Kimberly | Ryan

GAMBARAN MINAT PENGUNJUNG REMAJA

TERHADAP

PELESTARIAN DIGITAL BUDAYA INDONESIA

GALERI INDONESIA KAYA

Sekolah Dian Harapan

Presentasi Proposal Penelitian PLASMA 2014

Daftar Isi1. Pendahuluan - Kimberly

2. Tinjauan Pustaka - Willie

3. Metodologi Penelitian - Ryan

1.

2.

3.Pasal 32 ayat 1 Undang-Undang Dasar Negara

Republik Indonesia Tahun 1945.

Negara memajukan kebudayaan

nasional Indonesia di tengah peradaban

dunia dengan menjamin kebebasan

masyarakat dalam memelihara

dan mengembangkan nilai-nilai

budayanya.

Pelestarian Digital

Budaya Indonesia

di Grand Indonesia,

West Mall, Lantai 8

RUMUSAN MASALAH

Bagaimanakah minat pengunjung

remaja terhadap pelestarian digital

budaya Indonesia di Galeri Indonesia

Kaya?

Tujuan Penelitian

Mengetahui minat pengunjung remaja

terhadap pelestarian digital budaya Indonesia di

Galeri Indonesia Kaya.

MANFAAT PENELITIAN

Teoritis Praktis

1. Bagi Sekolah

2. Galeri Indonesia

Kaya

3. Pusat Pelestarian

Budaya

Referensi untuk

Pengembangan

Pelestarian

Digital Budaya

Indonesia

• “JATI DIRI BANGSA DAPAT DILIHAT DARI

KEBUDAYAANNYA “

Kebudayaan

Indonesia

Pelestarian

Digital

Budaya

Indonesia

Produk dokumentasi warisan

budaya dalam format digital

(Ningsih dkk, 2013, h.17).

“Pengamatan,Partisipasi, Keaktifan.”

Minat

1. Perhatian

(Slameto,2005)

“Kesenangan,Ketertarikan,Kesukaan.”

2. Perasaan

Minat

(Slameto,2005)

“Tujuan,Rasa ingin tahu, keinginan.”

3. Motif

Minat

(Slameto,2005)

1. Penting2. Transisi3. Perubahan4. Identitas

Remaja

(Hurlock,2008)

JENIS

PENELITIAN

Deskriptif

Kuantitatif

VARIABEL

Variabel Indikator Pernyataan Nomor

Minat PerhatianPemahaman

Partisipasi

Keaktifan

1

2

3

PerasaanKetertarikan terhadap budaya Indonesia

Kesenangan terhadap

Kesukaan terhadap aspek budaya

4

5

6

MotifTujuan yang ingin dicapai

Rasa ingin tahu

Keinginan

7

8

9

POPULASI

Usia 11 – 18 Tahun

Pengunjung Remaja

Galeri Indonesia

Kaya

SAMPEL

Pengunjung Remaja yang

datang pada hari

Sabtu, 12 April 2014 pukul

10.00-20.00.

Purposive Sampling

PENGUMPULAN DATA

Penyebaran Angket bekerja sama dengan

pihak Galeri Indonesia Kaya.

Sabtu, 12 April 2014,

10.00-12.00

Galeri Indonesia Kaya

ANALISIS DATA

Simbol Respon Nilai

SS Sangat Setuju 4

S Setuju 3

TS Tidak Setuju 2

STS Sangat Tidak Setuju 1

Semakin Tinggi Nilainya,

semakin tinggi juga

minat respondenterhadap pelestarian

digital budaya Indonesia

Mean, Median, Modus

PROSEDUR PENELITIAN

1. Persiapan menuju GaleriIndonesia Kaya (GIK)

2. Pengajuan Surat Ijin Penelitian keGIK

3. Penyebaran Angket padapengunjung remaja di GIK.

4. Analisis Data lalu disimpulkansebagai Temuan Penelitian.

top related