teknologi bahan 1 kerusakan pd bangunan

Post on 14-Jun-2015

585 Views

Category:

Education

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

TEKNOLOGI BAHAN 1

KONDISI LINGKUNGAN DI IKLIM TROPIS

Kondisi lingkungan di iklim yang terjadi setiap hari memperngaruhi berbagai aspek pada bangunan. Contohnya ketahanan dan keindahan dari bangunan yang terganggu karena perubahan cuaca.Contoh terdekat yang saya ambil yaitu Kos-kosan kami sendiri .

Kerusakan pada bangunan :

Plafond Kost :Kerusakan yang terjadi yaitu tumbuhnya jamur di permukaan plafond karena bagian tsb berpori dan kering menyebabkan sebagian uap air dr udara sehingga lembab.

Dinding pada selasar Kost : kerusakan yang terjadi yaitu karena seringnya perubahan suhu udara dari panas ke dingin ataupun sebaliknya permukaan dinding yang bercat mengelupas (blistering ) dan mengapur (chalking).

Beton yang retak : terjadi karena suhu udara yang tinggi di sertai perubahan cuaca yg tidak menentu mengakibatkan daya rekat berkurang sehingga tembok mengalami keretakan .

Dinding yang berlumut:disebabkan karena suhu udara yang lembab. Suhu udara lembab diakibatkan kurangnya cahaya yang masuk kedalam ruangan ini. sehingga menimbulkan lumut pada dinding. Disebabkan juga di tempat tersebut banyak kapasitas airnya

Kelompok: Septuagesima Panggabean 21101431

Mega Purba 21101447Tirza Febrilia 21101448

top related