telaah kritis kepemimpinan

Post on 14-Feb-2015

53 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Zulkarnain basir

TRANSCRIPT

Curriculum VitaeNama Lengkap : Zulkarnain Basir, SE, M.SiNama Panggilan : Pak ZoelT4/tgl Lahir : Tanrutedong, 16 Februari 1977Alamat : Jl. Baji Dakka II No 27 (Makassar) 082187493979 Jl. M. Zain No 20 Kalosi –T.Tedong (Sidrap)Education :- SMU Neg 1 Tanrutedong (1995)- Sarjana Ekonomi Pembangunan (Univ. Muslim Indonesia – 2003)- Magister Perencanaan & Pengembangan Wilayah (Unhas – 2010)- Program Doktor Ekonomi Pembangunan (Unhas 2011 – skrg)Other Activity :- Tim Instruktur Ikatan Remaja Muhammadyah Sidrap (1995-1997) - Tim 12 Posko Habibie (1998)- Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia Orwil Sulsel (1997-2000)- Dewan Pembina IPMI Sidrap BKPT UMI (2002-2003)- Dosen pada STIEM Bongaya & UIT Makassar (2003 – skrg) - Direktur Eksekutif (YHLI, Panrita Institute, PKPED dan ICED) (2003–2009)- Sekum Forum Mahasiswa Pascasarjana Unhas (2007-2009)- Dewan Pembina MAPALA Korwil KTI (2009-2010)- Ketua III Forum Mahasiswa Pascasarjana Se-Indonesia (2010-2011)- Peneliti di Beberapa Lembaga (P2SP, ISPEI, KPBB, Boschii Consult) (2007-skrg)

Telaah Kritis Kepemimpinan

Zulkarnain Basir

Disajikan padaPengkaderan Akbar DPP IPMI Sidrap

16 Desember 2012

“ Reorientasi Paradigma Menuju Kepemimpinan Partisipatif “

Definisi Umum

Leadership adalah proses mempengaruhi orang lain dengan memaksimalkan segala potensi yang dimilikinya untuk mencapai tujuan organisasi

Sifat utama seorang pemimpin diperoleh secara genetik dari

orang tuanya.

Efektivitas kepemimpinan tergantung pada karakter

pemimpinnya. Seperti kepribadian, keunggulan

fisik, dan kemampuan sosial.

Genetic Theory

Traits Theory

Judith R. Gordon

Kemampuan istimewa yang harus dimiliki seorang pemimpin

- Kemampuan Intelektual- Kematangan Pribadi- Pendidikan- Status Sosial Ekonomi- Human Relation- Motivasi Intristisk- Motivasi untuk maju

Ronggowarsito

seorang pemimpin harus memiliki Astabrata, yakni delapan sifat unggul yang dikaitkan dengan sifat alam

- Tanah- Api- Angin- Angkasa- Bulan- Matahari- Bintang

Emha Ainun Nadjib

3 karakter yang harus dimiliki seorang Pemimpin

1. Kebersihan hati 2. Kecerdasan pikiran3. Keberanian mental

Macam – Macam Gaya Kepemimpinan

• Otoriter• Demokratis• Partisipatif• Altruism • Profetik (Shiddiq/Jujur, Amanah, Tabligh/Komunikatif,

Fathanah/Cerdas, Istiqamah/Tegas dan Disiplin, Mahabbah/Cinta-kasih Sayang, Saleh/Ma’ruf/Arif dan Bijak)

Syarat Utama Seorang Pemimpin

Manusia

Orang yang berprilaku Manusia / orang yang senantiasa memanusiakan manusia lainnya

Perspektif Masa Datang

• Pemimpin yang memahami bahwa perannya amat penting demi kemajuan organisasi /institusi dan masyarakatnya.

• Pemimpin yang peduli dan melayani. • Apabila gaya kepemimpinan ini berkembang niscaya

institusi yang dipimpinnya akan sejahtera , bila ia menjadi seorang pemimpin terhadap sekelompok masyarakat , maka rakyatnya akan makmur.

" Good leaders must first become good servants“Robert Greenleaf

Greenleaf (2002) menyimpulkan bahwa pemimpin yang hebat diawali dengan bertindak sebagai pelayan bagi

orang lain.

Kepemimpinan yang sesungguhnya timbul dari motivasi utama untuk membantu orang lain bukan untuk berkuasa

terhadap orang lain.

BEDA MANAJER & PEMIMPIN

• a manager does thing right (Seorang manajer melakukan sesuatu dengan benar)

• a leader does the right thing (Pemimpin hanya mengerjakan hal yang benar)

BEDA BOS & PEMIMPIN

• Seorang bos mempekerjakan bawahan; tetapi seorang pemimpin mengilhami mereka,

• Seorang bos mengandalkan kekuasaan; tetapi seorang pemimpin mengandalkan kemauan baik.

• Seorang bos menimbulkan ketakutan; tetapi seorang pemimpin memancarkan kasih.

• Seorang bos mengatakan “aku”; tetapi seorang pemimpin mengatakan “kita”.

• Seorang bos menunjukkan siapa bersalah; tetapi seorang pemimpin menunjukan apa yang salah.

• Seorang bos tahu bagaimana sesuatu dikerjakan; tetapi seorang pemimpin tahu bagaimana mengerjakannya.

• Seorang bos menuntut rasa hormat; tetapi seorang pemimpin membangkitkan rasa hormat.

Kepemimpinan Di Indonesia

• Seringkali kita menemukan pemimpin yang justru mau dilayani . Sehingga muncul antipati terhadap pemimpin.

• Kebanyakan sudut pandang yang salah dari seorang pemimpin adalah dirinya harus dilayani oleh segenap rakyatnya , ibarat seorang anak bayi keinginannya harus dituruti.

• Hal ini didasari dari keangkuhan dan kesombongan dirinya sebagai seorang yang dianggap berkedudukan tinggi maupun orang istimewa.

Wujudkan kepemimpinan yang melayani sehingga tidak hanya menjadi

angan - angan belaka.

Larry C. Spears (1995), mengacu pada pemikiran Greenleaf, karakteristik/prilaku

seorang pemimpin maupun calon pemimpin

• Listening• Emphaty

• Healing (Pemulihan)• Persuasion (Persuasif bukan tekanan/intimidasi)• Conceptualitation (mampu membuat konsep)

• Foresight (mampu memperkirakan)• Stewardship (Melayani dengan baik)• commitment to the growth of people

• building community

Belajarlah dari Kepemimpinan Khalifah Umar Bin Khattab dalam melayani rakyatnya

Melayani berarti memahami dan memberikan apa yang dibutuhkan rakyatnya

bukan sebaliknya

Apa Yang Salah

• Maksud baik saja tidak cukup untuk menjamin keberhasilan pembangunan

• Pemerintah harus berdialog dengan masyarakat untuk mengetahui ; Apa kebutuhannya, Apa prioritasnya, dan Bagaimana pencapaiannya secara partisipatif

“ No empowerment without participation”

3 Pertanyaan utama bagi calon Pemimpin Masa Datang

Mengapa

VisiApa

Bagaimana Misi

Strategi

Nomena

Masihkah Gaya Kepemimpinan

seperti ini layak untuk Saat ini dan

akan datang ???

Pikirkan dan Tetapkan Terlebih Dahulu apa yang mau di capai, baru kemudian menentukan siapa pemimpinnya

Sejatinya, Saya, Anda, Kita, dan masyarakat membutuhkan Pemimpin bukan Penguasa …..

Maka, Perjuangkanlah Hak Kita untuk mendapatkan Pemimpin Yang Terbaik .. Bukan Penguasa Yang Hebat

SELAMAT BERPIKIR

top related