thaharah

Post on 13-Apr-2017

148 Views

Category:

Education

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

THAHARAHUSHUL FIQH

Kelompok 1Ahmad Ade Irma IkhsaniArisna OktavianiDewi Sanusi NoorElsa Ayu Handayani

Assalamu’alaikum Wr Wb

THAHARAH ?Pengertian :

• Menurut bahasa yaitu bercuci atau bersih• Menurut istilah yaitu bersuci dari hadas, baik hadas besar maupun hadas kecil dan bersuci dari najis yang meliputi badan, pakaian, tempat, dan benda-benda yang terbawa badan.

Hukum Thaharah ialah wajib pada mukallaf lelaki dan perempuan

Sarana melakukan Thaharah

• Air yang suci dan mensucikan.• Air suci tetapi tidak mensucikan.• Air suci tetapi makruh hukumnya.• Air mutanajis.

Air

Tanah

Debu

Benda yang dapat menyerap

Macam-macam Najis dan Cara Membersihkannya

Najis Mukhoffafah (najis ringan)

Najis Mutawassithah (najis biasa/sedang)• Najis ‘Ainiyyah • Najis Hukmiyyah

Najis Mughallazhah (najis berat)

Najis Ma’fu

Hadats dan Jenisnya

1. Hadats Kecil• Sesuatu yang keluar dari dua jalan (dubur atau kubul)• Sesuatu yang tidak keluar dari dua jalan : Hilang akal• Menyentuh seorang wanita dengan syahwat• Menyentuh kemaluan tanpa penghalang

2. Hadats Besat• Berjimak• Keluar mani• Mati• Haid/nifas

Pekerjaan yang dilarang karena hadats

Hal-hal yang dilarang karena hadats kecilMengerjakan ShalatTawafMenyentuh, membawa, mengangkat mushaf

Hal-hal yang dilarang karena hadats junubShalatTawafMembaca al-qur’anMenyentuh, membawa, mengangkat mushafBerhenti dalam mesjid

Hal-hal yang dilarang karena hadats haid/nifas ShalatTawafMenyentuh atau membawa al-quranDiam di dalam mesjidPuasaSuami menalak istrinyaSuami bersetubuh dengan istrinya

Wudhu dan PermasalahannyaRukun Hanafiyah Hanabilla

hMalikiyah Syafi’i

Niat x x √ √Membasuh muka

√ √ √ √

Membasuh tangan

√ √ √ √

Mengusap kepala

√ √ √ √

Membasuh kaki

√ √ √ √

Tertib X √ x √Muwalat X √ √ XAd-Dalk X X √ X

Sunah-Sunah WudhuMembaca basamalah ketika memulai wudhuBersiwakMembasuh kedua telapak tangan Berkumur-kumur dan memasukkan air ke dalam hidungMendahulukan yang kanan daripada yang kiriMenyela-nyela anggota wudhu seperti jenggot dan kukuMembasuh tiga kaliMuwalatMenyapu kedua telingaMenggosok-gosok anggota wudhuMenghadap kiblat dan berdoa

Yang membatalkan wudhu:• Sesuatu yang keluar dari dubur atau kubul• Tidur nyenyak hingga tidak sadar dan tidak tetap pada tempat duduknya• Hilang akal• Menyentuh kemaluan tanpa alas

Perkara yang Sering Dianggap Membatalkan Wudhu:• Keluar darah tidak melalui dua jalan (dubur dan kubul)• Memandikan mayat• Menyentuh istri tanpa pembatas atau penghalang

Perkara yang Wajib dilakukan dengan Berwudhu:• melaksanakan shalat • Tawaf di Baitullah • Menyentuh mushaf al-Qur’an

Perkara yang mewajibkan mandikeluar mani disertai syahwatHubungan kelaminHaid/nifasmati

Mandi dan Permasalahannya

Fardu/Rukun Mandi

Rukun Hanafiyah Malikiyah Syafi’iyah HanabilahNiat X √ √ XBerkumur-kumur √ X x √

Meratakan air ke hidung √ X X √

Membasuh/ meratakan seluruh badan

X √ √ √

Muwalat X √ X XMenggosok-gosok seluruh badan

X √ X X

Menyela-nyela anggota badan

X √ X x

Sunah-Sunah mandiMulai dengan mencuci kedua tangan

sebanyak tiga kaliMembasuh kemaluanBerwudhuMenuangkan air ke atas kepala sebanyak tiga

kali sambil menyela-nyela rambutMengalirkan air ke seluruh badan dengan

memulai sebelah kanan

Pendapat ulama mazhab terhadap hal yang diharamkan bagi yang bernujub

Ulama Malikiyah Ulama Hanafiyah

Ulama Syafi’iyah Ulama Hanabilah

Permasalahan mandi wajib• Seseorang yang telah melaksanakan mandi wajib, tidak perlu lagi berwudhu sesudahnya• Cukup mandi satu kali saja meliputi mandi janabat, mandi hari jum’at, dan mandi hari raya• Tidak ada larangan atas seorang junub/wanita yang sedang haid, memotong kuku, menghilangkan bulu atau rambut, keluar rumah dsb

Tayamum dan Permasalahannya

Pengertian:• secara bahasa yaitu “bermaksud” dan “bersengaja”.• menurut istilah yaitu menyapu wajah dan kedua

tangan dengan debu yang suci atas jalan yang tertentu.

Sebab-Sebab Tayamum• Tidak ada air sama sekali/ ada air tetapi tidak cukup untuk dipakai bersuci• Jika seseorang mempunyai luka atau ditimpa sakit• Jika air terlalu dingin dan keras dugaan akan timbul bahaya• Apabila air yang tresedia hanya sedikit

Rukun-rukun Tayamum

• Niat• Menggunakan debu yang suci• Menyapu seluruh wajah• Menyapu kedua tangan sampai siku

Kaifayat Tayamum

Manfaat ThaharahUntuk membersihkan badan, pakaian, dan tempat dari

hadats dan najis ketika hendak melaksanakan ibadahDengan bersih badan dan pakaiannya, seseorang tampak

cerah dan enak dilihat oleh orang lain karena Allah swt mencintai kesucian dan kebersihan

Menunjukkan seseorang memiliki iman yang tercermin dalam kehidupan sehari-harinya karena kebersihan adalah sebagian dari iman

Seseorang yang menjaga kebersihan, baik badan, pakaian ataupun tempat mencerminkan akhlak dan ketaqwaan yang baik dalam kebersihan

Terima kasih

top related