tugas 6 laporan laba rugi

Post on 17-Jul-2015

19 Views

Category:

Documents

4 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

LAPORAN LABA RUGI

KONSOLIDASI

OLEH

TIKA EVITA SUHRI

12.03.4105

Pengertian Laporan Konsolidasi

Laporan Keuangan Konsolidasi adalah Laporan

yang menyajikan posisi keuangan dan hasil

operasi untuk induk perusahaan (entitas

pengendali) dan satu atau lebih anak perusahaan

(entitas yang dikendalikan) seakan-akan entitas-

entitas individual tersebut merupakan satu entitas

atau perusahaan satu perusahaan

Laporan R/L, Neraca, Laba Yang

Ditahan Konsolidasi

Kewajiban penyusunan laporan keuangan konsolidasi muncul sejak terjadinya hubungan induk-anak. Laporan keuangan konsolidasi terdiri dari: neraca konsolidasi, laporan laba rugi konsolidasi, laporan laba ditahan konsolidasi dan arus kas konsolidasi. Pada tanggal akuisisi, hanya neraca konsolidasi yang dapat disusun, sebab laba/rugi anak menjadi hak induk pada periode setelah akuisisi. Laporan laba/rugi dan laporan konsolidasi anak lainnya dikonsolidasi dengan induk satu periode setelah akuisisi.

Lanjutan....

Lanjutan

top related