analisis proses geologi dari gunung malabar jawa barat

9
ANALISIS PROSES GEOLOGI DARI GUNUNG MALABAR JAWA BARAT Aldresto Asront H Nababan 21100113140092 [email protected] Jurusan Teknik Geologi Universitas Diponegoro ABSTRAK Gunung Malabar merupakan sebuah gunung api yang terdapat di Pulau Jawa, Indonesia. Gunung ini terletak di bagian selatan Kabupaten Bandung dengan titik tertinggi 2,343 meter di atas permukaan laut. Malabar merupakan salah satu puncak yang dimiliki Pegunungan Malabar. Beberapa puncak yang lain adalah Puncak Mega, Puncak Puntang, dan Puncak Haruman.Gunung Malabar mempunyai kawasan hutan Dipterokarp Bukit, hutan Dipterokarp Atas, hutan Montana, dan Hutan Ericaceous atau hutan gunung. Gunung Malabar identik dengan perkebunan teh yang didirikan oleh perusahaan asing. Secara garis Besar bahwa gunung malabar memiliki potensi geologi yang lumayan untukdapat diketahui. Kata Kunci : Gunung Malabar, Proses Geologi. PENDAHULUAN Gunung Malabar merupakan sebuah gunung api yang terdapat di Pulau Jawa. Gunung ini terletak di bagian selatan Kabupaten Bandung yakni Bajaran, dengan titik tertinggi 2,343 meter di atas permukaan laut. Malabar merupakan salah satu puncak yang dimiliki Pegunungan Malabar. Gunung wayang,Gunung Haruman,Gunung batu dan Gunung puntang adalah beberapa di antaranya. Dari sekitar lokasi bumi perekamahan terdapat 2 jalur pendakian untuk mendaki gunung puntang dan gunung haruman. Puncak gunung puntang di sebut puncak mega dengan ketinggian sekitar 2220 Mdpl. Sedangkan puncak tertinggi gunung haruman di sebut dengan puncak besar yang bereketinggian lebih dari puncak mega. Untuk menuju ke puncak mega di butuhkan waktu sekitar 3-4 jam perjalanan. Untuk mencapai puncak ini pendaki dapat memakai 2 jalur umum. Pendaki dapat memakai jalur biasa yang lebih datar atau menggunakan jalur VIP yang lebih cepat dan menanjak. Ke 2 jalur pendakian ini berakar dari sekitar kawasan ini. Sedangkan untuk mencapai puncak besar di butuhkan waktu sekitar 6-7 jam melalui jalur yang

Upload: rindu-putra-ambarita

Post on 18-Aug-2015

56 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

proses geologi

TRANSCRIPT

ANALISIS PROSES GEOLOGI DARI GUNUNG MALABAR JAWABARATAldresto Asront H [email protected] Teknik Geologi ni!ersitas "i#onegoroABSTRAKGunungMalabarmeru#akansebua$gununga#i %angterda#atdi&ulauJa'a()ndonesia.Gunung ini terletak di bagian selatan *abu#aten +andungdengan titik tertinggi 2(343 meterdi atas#ermukaan laut. ,alabar meru#akan sala$ satu #uncak %ang dimiliki &egunungan ,alabar. +ebera#a#uncak%anglainadala$&uncak,ega( &uncak&untang( dan&uncakHaruman.Gunung,alabarmem#un%aika'asan $utan "i#terokar#+ukit($utan"i#terokar# Atas($utan ,ontana(dan Hutan-ricaceous atau $utan gunung. Gunung ,alabar identik dengan #erkebunan te$ %ang didirikan ole$#erusa$aan asing. .ecara garis +esar ba$'a gunung malabar memiliki #otensi geologi %ang luma%anuntukda#at diketa$ui.*ata *unci / Gunung ,alabar( &roses Geologi.PENDAHULUANGunung ,alabar meru#akan sebua$gunung a#i %ang terda#at di &ulau Ja'a.Gunung ini terletak di bagian selatan*abu#aten +andung %akni +a0aran( dengantitiktertinggi 2(343meterdi atas#ermukaanlaut. ,alabar meru#akan sala$ satu #uncak%angdimiliki &egunungan,alabar. Gunung'a%ang(Gunung Haruman(Gunung batu danGunung #untang adala$ bebera#a di antaran%a."ari sekitar lokasi bumi #erekama$an terda#at2 0alur #endakian untuk mendaki gunung#untang dan gunung $aruman. &uncak gunung#untang di sebut #uncak mega denganketinggian sekitar 2220 ,d#l. .edangkan#uncak tertinggi gunung $aruman di sebutdengan #uncak besar %ang bereketinggianlebi$ dari #uncak mega. ntuk menu0u ke#uncakmegadi butu$kan'aktusekitar 3140am#er0alanan. ntukmenca#ai #uncakini#endaki da#at memakai 2 0alur umum. &endakida#at memakai 0alur biasa %ang lebi$dataratau menggunakan 0alur 2)& %ang lebi$ ce#atdan menan0ak. *e 2 0alur #endakian iniberakar dari sekitar ka'asanini. .edangkanuntuk menca#ai #uncak besar di butu$kan'aktu sekitar 314 0am melalui 0alur %ang berbeda lagi. "a$ulu kala #endaki bisamenca#ai #uncak besar setela$ mele'ati#uncak mega. Namun bukit %angmeng$ubungkan ke dua #uncak tersebut tela$longsor dan 0alur #un ter#utus se$ingga $arusmenggunakan 0alur lain untuk menca#ai#uncak besar ntukmenu0u ke #uncakmegadi butu$kan 'aktu sekitar 314 0am #er0alanan.ntuk menca#ai #uncak ini #endaki da#atmemakai 2 0alur umum. &endaki da#atmemakai 0alur biasa %ang lebi$ datar ataumenggunakan0alur 2)& %ang lebi$ce#at danmenan0ak. *e 20alur #endakianini berakardari sekitar ka'asanini. .ebaikn%a #endakiban%ak ban%ak bertan%a #ada 5rang orangbasecam#&G&). +ebera#amenitdari #uncakbatu kareta #endaki akanmulai keluar dari$utan dan mele'ati ka'asan %ang cuku#terbuka. Jalur %ang dilalui cuku# e6tremekarena 0alur sangat sem#it dan terletak diu0ung #unggungan bukit. .etela$ ber0alansekitar 30 7 90 menit maka #endaki akansam#ai di #uncak gunung #untang. "i #uncakini terda#at sebua$bangunan%angda$uludigunakan sebagai #emancar radio. "ari siniterli$at #uncak $aruman di seberang %angterli$at sun%i. &endaki da#at meli$at 2 airter0un %ang mengucur di gunung $aruman.TUJUAN PENELITIAN Tu0uan dari #enelitian iniadala$untukmengeta$ui man8aat dan#rosesgeologi %angterda#atdalamdunungmalabar tersebut. "an man8aat lain iala$untukmendalamkan lagi #engeta$uan tengtangGEOLOGI REGIONAL JAWA BARAT&ulauJa'aterletakdi bagianselatandari &a#aran .unda dan terbentuk dari batuan%ang berasosiasi dengan suatu akti8 margindari lem#eng%angkon!ergen. &ulautersebutterdiri dari kom#lek busur #luton1!ulkanik(accretionary prism( 9ona subduksi( dan batuansedimen.&ada :aman *a#ur( &a#aran .unda %angmeru#akan bagian tenggara dari ;em#eng-urasia mengalami kon!ergensi dengan;em#eng&asi8ik. *edualem#engini salingbertumbukan %ang mengakibatkan ;em#eng.amudra menun0am di ba'a$ ;em#eng+enua. :ona tumbukan