analisis skripsi ppf

3
Nama Kelompok : 1. Endah Wahyu Retno Ningsih (06121411016) 2. Reni Puji Lestari (06121411022) 3. Yuni Meliani (06121411005) JUDUL SKRIPSI : PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN KALOR DI KELAS X SMA NEGERI 13 PALEMBANG PENELITI : FEBI RISAWATI METODE PENELITIAN Populasi Dalam penelitian ini, populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas X di SMA Negeri 13 Palembang yang berjumlah 10 kelas kelas X. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah kelas X 1 dan X 3 yang berjumlah 72 siswa. Pengambilan Sampel Metode sampling yang digunakan adalah simple ramdom sampling dengan cara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu. Jadi, metode sampling yang digunakan pada penelitian ini sudah tepat, karena metode simple ramdom sampling dilakukan bila anggota populasi dianggap homogen. Ukuran Sampel Ukuran sampel dalam penelitian ini adalah 72 siswa dari kelas eksperimen kelas X 1 dan kelas kontrol X 3. Analisis data menggunakan uji t pada taraf signifikan 5 % dan dk = 70 dengan uji prasyarat normalitas dan homogenitas.

Upload: endah-wahyuni

Post on 03-Oct-2015

10 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

ANALISIS

TRANSCRIPT

Nama Kelompok :1. Endah Wahyu Retno Ningsih(06121411016)2. Reni Puji Lestari(06121411022)3. Yuni Meliani(06121411005)

JUDUL SKRIPSI : PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN KALOR DI KELAS X SMA NEGERI 13 PALEMBANGPENELITI : FEBI RISAWATI

METODE PENELITIANPopulasi Dalam penelitian ini, populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas X di SMA Negeri 13 Palembang yang berjumlah 10 kelas kelas X. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah kelas X1 dan X3 yang berjumlah 72 siswa. Pengambilan Sampel Metode sampling yang digunakan adalah simple ramdom sampling dengan cara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu. Jadi, metode sampling yang digunakan pada penelitian ini sudah tepat, karena metode simple ramdom sampling dilakukan bila anggota populasi dianggap homogen. Ukuran SampelUkuran sampel dalam penelitian ini adalah 72 siswa dari kelas eksperimen kelas X1 dan kelas kontrol X3. Analisis data menggunakan uji t pada taraf signifikan 5 % dan dk = 70 dengan uji prasyarat normalitas dan homogenitas.Uji Statistika. Uji NormalitasUji normalitas digunakan untuk menyelidiki apakah data yang di dapat terdistribusi normal atau tidak. Uji normalitas ini di dapatkan dari data hasil penelitian yaitu data posttest hasil belajar kognitif, baik pada kelas eksperimen maupun kelas kontrol. Disini uji normalitas digunakan menggunakan uji Chi Kuadrat, yaitu menggunakan rumus :Persyaratan uji normalitas dengan chi-square yaitu :a) Data tersusun secara berkelompok atau dikelompokkan dalam table distribusi frekuensi. (laporan penelitian memenuhi syarat ini).b) Cocok untuk data dengan banyaknya angka besar (n > 30)c) Setiap sel harus tersisi, yang kurang dari 5 digabungkan.

b. Uji homogenitasUji homogenitas dilakukan untuk membuktikan kesamaan varians dua kelompok yang membentuk sampel tersebut. Dengan kata lain kelompok yang diambil dari populasi yang sama. Dari penelitian menggunakan uji homogenitas nilai varians didapatkan dari nilai posttest kelas eksperimen dan nilai posttest kelas control sehingga hasil yang didapatkan dari kedua data tersebut homogen.

c. Uji HipotesisBerdasarkan data hasil penelitian, diperoleh bahwa kedua data berdistribusi normal dan homogen. Dari hasil perhitungan dengan dk = 70 dan taraf kesalahn ditetapkan sebesar 5 %, maka ttabel adalah 1,996. Sehingga harga thitung lebih besar dari pada harga ttabel (3,42 > 1,996), maka H0 ditolak dan Ha terima. Uji hipotesis dilakukan uji t untuk melihat apakah ada tidak pengaruh pemberian metode latihan diakhir pembelajaran terhadap hasil belajar siswa pada materi pokok kalor di SMA Negeri 13 Palembang dan adakah pengaruh pemberian metode latihan diakhir pembelajaran terhadap hasil belajar siswa pada materi pokok kalor di SMA Negeri 13 Palembang.

d. Uji Gain TernomalisasiUji gain ternomalisasi yang didapat nilai 0,58 sudah sesuai artinya pengaruh pembelajaran berbasis masalah terhadap hasil belajar fisika siswa, termasuk dalam kategori sedang. Untuk gain ternormalisasi pada kelas eksperimen lebih tinggi dari nilai rata-rata pretest, posttest dan gain ternormalisai pada kelas kontrol.