anemia gizi & penanggulangannya

14
ANEMIA GIZI ANEMIA GIZI & PENANGGULANGANNYA & PENANGGULANGANNYA

Upload: misbahul-ilmi

Post on 29-Dec-2015

21 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Anemia Gizi & Penanggulangannya

ANEMIA GIZI ANEMIA GIZI & &

PENANGGULANGANPENANGGULANGANNYANYA

Page 2: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Latar BelakangLatar Belakang

1.1. Prevalensi Anemia Hasil Survey & Skrining :Prevalensi Anemia Hasil Survey & Skrining :

- Calon Pengantin 91 %- Calon Pengantin 91 %

- Remaja Putri 59,7 %- Remaja Putri 59,7 %

- Santri Putri 61,7 %- Santri Putri 61,7 %

- Nakerwan 29 %- Nakerwan 29 %

2.2. Hasil Skrining status gizi dg pengukuran LILA :Hasil Skrining status gizi dg pengukuran LILA :

- Siswi SLTP & SLTA 58,6 %- Siswi SLTP & SLTA 58,6 %

- Santri Putri 56,2 %- Santri Putri 56,2 %

- Nakerwan yang KEK 41- Nakerwan yang KEK 41

Page 3: Anemia Gizi & Penanggulangannya

AnemiaAnemia

Adalah kekurangan kadar hemoglobin (Hb) Adalah kekurangan kadar hemoglobin (Hb) dalam darah yang disebabkan kekurangan dalam darah yang disebabkan kekurangan gizi yang sebagaian besar di Indonesia gizi yang sebagaian besar di Indonesia diakibatkan kekurangan Zat Besi (Fe)diakibatkan kekurangan Zat Besi (Fe)

Tekanan Darah RendahTekanan Darah Rendah Kurangnya kemampuan otot jantung untuk Kurangnya kemampuan otot jantung untuk memompa darah ke seluruh tubuh termasuk memompa darah ke seluruh tubuh termasuk ke otakke otak

Page 4: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Kekurangan Energi Kronis (KEK)Kekurangan Energi Kronis (KEK)

Adalah keadaan dimana remaja putri/ wanita Adalah keadaan dimana remaja putri/ wanita mengalami kekurangan gizi (kalori & protein) mengalami kekurangan gizi (kalori & protein) yang berlangsung lama / menahun.yang berlangsung lama / menahun.

Seseorang dikatakan KEK bila ukuran LILA Seseorang dikatakan KEK bila ukuran LILA (lingkar lengan kiri atas) <23,5 cm(lingkar lengan kiri atas) <23,5 cm

Tablet Tambah DarahTablet Tambah Darah Tablet untuk suplementasi penanggulangan Tablet untuk suplementasi penanggulangan Anemia Gizi yg setiap tablet mengandung Anemia Gizi yg setiap tablet mengandung Fero Sulfat 200 mg atau setara 60 mg besi Fero Sulfat 200 mg atau setara 60 mg besi elemental & 0,25 mg asam folatelemental & 0,25 mg asam folat

Page 5: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Penyebab Anemia Gizi Penyebab Anemia Gizi BesiBesi

1.1. Kurangnya kandungan zat besi dari Kurangnya kandungan zat besi dari makanan yg dikonsumsi baik hewani (ikan, makanan yg dikonsumsi baik hewani (ikan, daging, hati, ayam) & nabati (tempe, daging, hati, ayam) & nabati (tempe, sayuran hijau)sayuran hijau)

2.2. Meningkatnya kebutuhan tubuh akan zat Meningkatnya kebutuhan tubuh akan zat besi (pada masa pertumbuhan, hamil & besi (pada masa pertumbuhan, hamil & penderita penyakit menahun/TBC)penderita penyakit menahun/TBC)

3.3. Meningkatnya pengeluaran zat besi dr Meningkatnya pengeluaran zat besi dr tubuh(penderita Cacingan, Malaria, tubuh(penderita Cacingan, Malaria, HaidHaid) )

Page 6: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Batas Normal Kadar Batas Normal Kadar HemoglobinHemoglobin

KelompokKelompok Kadar Hb Kadar Hb

BalitaBalita 11 gr 11 gr %%

Anak Usia SekolahAnak Usia Sekolah 12 gr %12 gr %

Wanita Tidak HamilWanita Tidak Hamil 12 gr %12 gr %

Wanita HamilWanita Hamil 11 gr %11 gr %

PriaPria 13 gr %13 gr %

Tingkat AnemiaTingkat Anemia

Anemia RinganAnemia Ringan Hb > 10 gr %Hb > 10 gr %

Anemia SedangAnemia Sedang Hb 7 - 10 Hb 7 - 10 gr %gr %

Anemia BeratAnemia Berat Hb < 7 gr %Hb < 7 gr %

Page 7: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Tanda-tanda AnemiaTanda-tanda Anemia

• Lesu, lemah, letih, lelah dan lalai (5 L)Lesu, lemah, letih, lelah dan lalai (5 L)• Sering pusing dan mata berkunang-Sering pusing dan mata berkunang-

kunangkunang• Kelopak mata, bibir, lidah, kulit & Kelopak mata, bibir, lidah, kulit &

telapak tangan pucattelapak tangan pucat

Page 8: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Akibat AnemiaAkibat Anemia

1.1. Pada Anak-anakPada Anak-anak

- Menurunkan kemampuan & konsentrasi - Menurunkan kemampuan & konsentrasi

belajarbelajar

- Menghambat pertumbuhan & perkembangan - Menghambat pertumbuhan & perkembangan

kecerdasan otakkecerdasan otak

- Meningkatkan resiko infeksi karena daya - Meningkatkan resiko infeksi karena daya

tahan tubuh menuruntahan tubuh menurun

Page 9: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Akibat AnemiaAkibat Anemia

2.2. Pada Remaja PutriPada Remaja Putri

- Menurunkan konsentrasi & prestasi belajar- Menurunkan konsentrasi & prestasi belajar

- Menghambat pertumbuhan sehingga tinggi- Menghambat pertumbuhan sehingga tinggi

badan tidak optimalbadan tidak optimal

- Menurunkan prestasi olah raga- Menurunkan prestasi olah raga

Page 10: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Akibat AnemiaAkibat Anemia

3.3. Pada Ibu hamilPada Ibu hamil

- Meningkatkan resiko perdarahan yang - Meningkatkan resiko perdarahan yang

tidak normal sebelum dan atau saat tidak normal sebelum dan atau saat

persalinanpersalinan

- Meningkatkan resiko melahirakn bayi - Meningkatkan resiko melahirakn bayi

dengan BBLR (< 2,5 kg)dengan BBLR (< 2,5 kg)

- Pada Anemia berat dapat menimbulkan - Pada Anemia berat dapat menimbulkan

kematian ibu dan atau bayinyakematian ibu dan atau bayinya

Page 11: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Akibat AnemiaAkibat Anemia

4.4. Pada Manusia umumnyaPada Manusia umumnya

- Menurunkan daya tahan tubuh- Menurunkan daya tahan tubuh

- Menurunkan produktivitas kerja- Menurunkan produktivitas kerja

- Menurunkan kebugaran- Menurunkan kebugaran

Page 12: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Dampak AnemiaDampak Anemia

1.1. Kekebalan RendahKekebalan Rendah

2.2. Menurunkan Kemampuan Menurunkan Kemampuan IntelektualIntelektual

3.3. Menurunkan ProduktivitasMenurunkan Produktivitas

4.4. Pada Kehamilan mengakibatkan Pada Kehamilan mengakibatkan terganggunya pembentukan terganggunya pembentukan placenta sehingga bayi lahir placenta sehingga bayi lahir BBLR BBLR

Page 13: Anemia Gizi & Penanggulangannya

Cara Mencegah AnemiaCara Mencegah Anemia1.1.Meningkatkan konsumsi MakananMeningkatkan konsumsi Makanan

- Nabati (Sayuran hijau tua, kacang2an, - Nabati (Sayuran hijau tua, kacang2an, tempe)tempe)- Hewani (Sayuran & buah-buahan)- Hewani (Sayuran & buah-buahan)

2.2.Mengkonsumsi Tablet tambah darahMengkonsumsi Tablet tambah darah- Ibu hamil 1 tablet/hari minimal 90 tablet- Ibu hamil 1 tablet/hari minimal 90 tablet- Ibu Nifas 1 tablet/hari selama nifas 40 - Ibu Nifas 1 tablet/hari selama nifas 40 tablettablet- Remaja/WUS 1 tablet/minggu & - Remaja/WUS 1 tablet/minggu &

1 tablet/hari selama haid1 tablet/hari selama haid3. Mengobati penyakit yg menyertai anemia 3. Mengobati penyakit yg menyertai anemia

seperti Cacingan, Malaria & TBCseperti Cacingan, Malaria & TBC

Page 14: Anemia Gizi & Penanggulangannya