artropoda (rezsa aditya)

Download Artropoda (Rezsa Aditya)

If you can't read please download the document

Upload: aditya-rezsa

Post on 19-Nov-2015

8 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

parasitologi

TRANSCRIPT

PedikulosisFamili : PediculidaeMorfologi : Tuma kepala lonjong, pipih dorso-ventral, ukuran 1-1,5mm, berwarna kelabu, kepala berbentuk segitiga, segmen toraks yang menyatu dan abdomen bersegmen.Siklus hidup : Telur berwarna putih direkatkan dirambut dengan perekat kitin rata-rata menjadi dewasa 18 hari dan tuma dewasa hidup 27 hari.Diagnosis : Dengan menemukan P.humanus capitis dewasa, nimfa ataua telur dari rambut kepala.

FtiriasisGangguan daerah pubis oleh infestasi tuma phthirus pubisFamili : PediculidaeMorfologi : Pipih dorsoventral, bulat menyerupai ketam dengan kuku pada kaki, dewasa berukuran 1,5-2mm, berwarna abu-abu.Siklus hidup : Ditemukan pada rambut kemaluan, ketiak, janggut, kumis, alis, dan bulu mata. Dari telur untuk menjadi dewasa diperlukan waktu lebih kurang 3-4 minggu.Diagnosis : Dengan menemukan P.Pubis dewasa, nimfa atau telur pada rambut pubis atau rambut lainnya.

MiasisInfestasi larva lalat kedalam jaringan tubuh manusia atau hewan, hidup dari jaringan mati, jaringan hidup, cairan badan atau makanan di dalam usus hospes.Miasis spesifik (obligat)

Larva hidup pada jaringan tubuh manusia dan binatang, telur diletakanpada kulit, luka, jaringan sakit atau rambut hospes. Contoh : Callitroga macellariaMiasis semispesifik (Fakultatif)

Larva ini hidup pada daging busuk atau sayuran busuk dan juga pada jaringan tubuh manusia. Contoh : Wohfahrtia magnifleaMiasis aksdental

Telur tidak diletakan pada jaringan tubuh hospes, tetapi pada makanan dam minuman yang tertelan kedalam usus tumbuh menjadi larva. Contoh : musca domestica dan piophila caseiDiagnosis : Menemukan larva lalat yang dikeluarkan dari jaringan tubuh, lubang tubuh, atau tinja dilanjutkan diagnosis species dengan cara identifikasi spirakel posterior larva. Cara lain larva dipelihara sampai dewasa dan diidentifikasi.

Lalat kecil penggigitFamili : CeratopogonadaeMorfologi : Panjang 1-2mmSiklus hidup : Larva banyak ditemukan pada tempat yang mengandung air

Lalat hitamFamili : SimultidaeMorfologi : Panjang 1-5mmSiklus hidup : Air yang mengalir, pupanya melekat pada rumput dan batu dalam air.

Pinjal (siphonapetra)Famili : Pulicidae, Ceratophylidae, LeptopsillidaeMofologi : 1,5-4mmSiklus hidup : pinjal betina dibuahi akan menggali dibawah kulit kaki, tak lama kemudian mati dan telurnya dikeluarkan dari lesi kulitnya.

Kalajengking Famili : ThelphonicaeMorfologi : 1-2cm sampai 10-12cm

KelabangFamili : ChilopodaMorfologi : 5-25cm, sepasang kuku beracun pada segmen pertama sebelah posterior dari kepala.

Tungau (Acari)Morfologi : panjang 0,1-10mm, tidak sama dengan serangga karena kepala, dada, dan perutnya membentuk kesatuan terdiri dari podosoman dan kepitulum. Dewasa dan nimfa memepunyai 4 pasang kaki, larvanya mempunyai 3 pasang kaki.

Sengkenit (Ixodides)Famili : IxodidaeMorfologi : dewasa berkisar dari 1mm-1cmSiklus hidup : Telur, larva, nimfa, dewasa dan biasanya menghisap darah vertebata

Kecoa Pycnosclesis surinanensis : tersebar didaerah tropis dan subtropis di kepulauan ogawara. Panjangnya 16-24mm.Nauphoeta cinerea : tesebar di daerah tropis dan subtropics. Panjangnya 23-30mmPeriplaneta Fuliginosa : hidup di dalam rumah dan merusak panjangnya 25-30mm berwarna hitan atau coklatPeriplaneta brunea : panjangnya 25-30mm berwarna coklat muda, banyak terdapat di asia tenggara.