bab 5.doc

9
BAB 5 HASIL PENELITIAN Dalam bab ini akan disajikan hasil penelitian, analisis penelitian dan pembahasan Hubungan Pendidikan dan Pengetahuan Ibu tentang KMS (Kartu Menuju Sehat) Dengan Pemanfaatan Informasi pada KMS di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin . Penyajian data ini akan menguraikan tentang gambaran umum lokasi pengambilan data, karakteristik responden dan data Hubungan Pendidikan dan Pengetahuan Ibu tentang KMS (Kartu Menuju Sehat) Dengan Pemanfaatan Informasi pada KMS di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin . 5.1Gambaran Umum Lokasi Pengambilan Data Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin berada di Jl. Kalidawir Tanggulangin dengan luas + 8 x 15m = 120 m 2 yang terbagi menjadi ruang periksa, kamar mandi,. Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin ini hanya 105

Upload: tyassydzuhri

Post on 24-Dec-2015

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB 5.doc

BAB 5

HASIL PENELITIAN

Dalam bab ini akan disajikan hasil penelitian, analisis penelitian dan

pembahasan Hubungan Pendidikan dan Pengetahuan Ibu tentang KMS (Kartu

Menuju Sehat) Dengan Pemanfaatan Informasi pada KMS di Posyandu Delima

wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin .

Penyajian data ini akan menguraikan tentang gambaran umum lokasi

pengambilan data, karakteristik responden dan data Hubungan Pendidikan dan

Pengetahuan Ibu tentang KMS (Kartu Menuju Sehat) Dengan Pemanfaatan

Informasi pada KMS di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan

Tanggulangin .

5.1 Gambaran Umum Lokasi Pengambilan Data

Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin

berada di Jl. Kalidawir Tanggulangin dengan luas + 8 x 15m = 120 m2 yang terbagi

menjadi ruang periksa, kamar mandi,. Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir

Kecamatan Tanggulangin ini hanya terdapat 1 lantai dengan kondisi didalamnya

bersih, rapi, meskipun sarat dengan nuansa kesederhanaan.

Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin

mempunyai motto : We care dan We Serve, aman terjangkau dan terpercaya

Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin .

berbatasan dengan :

1. Batas Utara : Rumah penduduk

2. Batas Barat : Rumah penduduk

105

Page 2: BAB 5.doc

3. Batas Selatan : Rumah penduduk

4. Batas Timur : Rumah penduduk

5.2 Hasil Penelitian

5.2.1 Data umum

1 Umur bayi

815%

2447%

2038% 0-12 bulan

13-26 bulan

27-60 bulan

Diagram 5.1 Distribusi karakteristik berdasarkan umur bayi di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin pada bulan Juni.

Dari diagram di atas dapat dijelaskan bahwa sebagian balita berusia

27-60 bulan sebanyak 20 bayi (38%), 13-26 bulan sebanyak 24 bayi (47%)

dan 0-12 bulan sebanyak 15 bayi (15 %).

2 Urutan anak

1631%

3465%

24%

anak ke 1

anak ke 2-5

anak ke >5

Diagram 5.2 Distribusi karakteristik berdasarkan urutan anak di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin pada bulan Juni

106

Page 3: BAB 5.doc

Dari diagram di atas dapat dijelaskan bahwa sebagian urutan anak ke 1

sebanyak 16 bayi (31%), 2-5 sebanyak 34 bayi (65%) dan >5 sebanyak 2 bayi

(16 %).

5.2.2 Data khusus

1 Pendidikan ibu

2548%

2344%

48%

SD/SMP

SMA

PT

Diagram 5.3 Distribusi karakteristik ibu berdasarkan Pendidikan di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin pada bulan Juni.

Dari diagram di atas dapat dijelaskan bahwa sebagian besar ibu

berpendidikan SLTA sebanyak 23 ibu (44%), SD/SMP sebanyak 25 ibu (48%)

dan PT sebanyak 4 ibu (8 %).

107

Page 4: BAB 5.doc

2 Pengetahuan Ibu

1019%

1937%

2344% KURANG

CUKUP

BAIK

Diagram 5.4 Distribusi karakteristik ibu berdasarkan pengetahuan di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin pada bulan Juni.

Dari diagram di atas dapat dijelaskan bahwa sebagian besar ibu yang

berpengetahuan baik sebanyak 23 ibu (44%), cukup sebanyak 19 ibu (37%)

dan kurang sebanyak 10 ibu (19%).

3 Pemanfaatan

1223%

2140%

1937%

BAIK

CUKUP

KURANG

Diagram 5.5 Distribusi karakteristik ibu berdasarkan pemanfaatan informasi pada KMS di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin pada bulan Juni.

Dari diagram di atas dapat dijelaskan bahwa sebagian besar ibu yang

memanfaatkan KMS dengan baik sebanyak 12 ibu (23%), cukup sebanyak 21

ibu (40%) dan kurang sebanyak 19 ibu (37%).

108

Page 5: BAB 5.doc

5.2.2 Tabulasi Silang

1 Tabulasi tentang hubungan pendidikan ibu dengan

pemanfaatan informasi pada KMS (Kartu Menuju Sehat) di Posyandu

Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin .

Tabel 5.1 Tabulasi tentang hubungan pendidikan ibu dengan pemanfaatan informasi pada KMS di Posyandu Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin .

Pemanfaatan informasi

Pendidikan

Kurang Cukup Baik Total

N % N % N % n %

Kurang

Cukup

Baik

Total

Dari tabel di atas dapat dijelaskan bahwa pendidikan ibu kurang

dengan pemanfaatan informasi kurang sebanyak 5 responden (55,6),

pemanfaatan informasi cukup sebanyak 4 responden (44,4%),

pemanfaatan informasi baik sebanyak 0 responden (0%), pada pendidikan

ibu cukup dengan pemanfaatan informasi kurang sebanyak 4 responden

(21,1), pemanfaatan informasi cukup sebanyak 8 responden (42,1%),

pemanfaatan informasi baik sebanyak 7 responden (36,8%) sedangkan

pada pendidikan ibu baik dengan pemanfaatan informasi kurang sebanyak

5 responden (21,1), pemanfaatan informasi cukup sebanyak 20 responden

(87,0%), pemanfaatan informasi baik sebanyak 2 responden (8,7%)

109

Page 6: BAB 5.doc

2. Tabulasi tentang hubungan pengetahuan ibu tentang KMS

(Kartu Menuju Sehat) dengan pemanfaatan informasi pada KMS di Posyandu

Delima wilayah Desa Kalidawir Kecamatan Tanggulangin .

Tabel 5.2 Hubungan Pengetahuan Ibu tentang KMS (Kartu Menuju Sehat)

Dengan Pemanfaatan Informasi pada KMS di Posyandu Delima wilayah Desa

Kalidawir Kecamatan Tanggulangin .

Pemanfaatan informasi

Pengetahuan

Kurang Cukup Baik Total

n % n % n % n %

Kurang 5 55,6 4 44,4 0 0 9 100

Cukup 4 21,1 8 42,1 7 36,8 19 100

Baik 1 4,3 20 87,0 2 8,7 23 100

Total 10 19,6 32 62,7 9 17,6 51 100

Dari tabel di atas dapat dijelaskan bahwa pengetahuan ibu kurang dengan

pemanfaatan informasi kurang sebanyak 5 responden (55,6), pemanfaatan informasi

cukup sebanyak 4 responden (44,4%), pemanfaatan informasi baik sebanyak 0

responden (0%), pada pengetahuan ibu cukup dengan pemanfaatan informasi

kurang sebanyak 4 responden (21,1), pemanfaatan informasi cukup sebanyak 8

responden (42,1%), pemanfaatan informasi baik sebanyak 7 responden (36,8%)

sedangkan pada pengetahuan ibu baik dengan pemanfaatan informasi kurang

sebanyak 5 responden (21,1), pemanfaatan informasi cukup sebanyak 20 responden

(87,0%), pemanfaatan informasi baik sebanyak 2 responden (8,7%)

110