bab ii laporan

22
BAB II 2.1. PENGKAJIAN KOMUNITAS 2.1.1.Data Identitas Umum A. Komposisi Penduduk a. Jenis kelamin laki-laki perempuan 0 10 20 30 40 50 60 70 80 laki-laki 72 perempuan 55 0 5 10 15 20 25 30 35 40 0-12 bulan 4 1-3 tahun 4 4-6 tahun 5 7-12 tahun 10 13-20 tahun 19 21-35 tahun 31 35-60 tahun 38 >60 tahun 9 tidak terkaji 8

Upload: danita-suci-lestari

Post on 20-Oct-2015

8 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB II Laporan

BAB II

2.1. PENGKAJIAN KOMUNITAS

2.1.1.Data Identitas Umum

A. Komposisi Penduduk

a. Jenis kelamin

laki-laki perempuan0

10

20

30

40

50

60

70

80laki-laki 72

perempuan 55

0

5

10

15

20

25

30

35

40

0-12 bulan 41-3 tahun 44-6 tahun 5

7-12 tahun 10

13-20 tahun 19

21-35 tahun 31

35-60 tahun 38

>60 tahun 9tidak terkaji 8

Page 2: BAB II Laporan

Total penduduk di yang terkaji di RT04 RW09 sebanyak 30 kepala keluarga

dengan jumlah penduduk sebanyak 127 orang yang terdiri dari 72 laki-laki dan 55

perempuan. Usia paling banyak yaitu diantara umur 35-60 tahun..

B. Suku

0

20

40

60

80

100

120

140

sunda 117

jawa 5 lain-lain 2

Chart Title

Axis Title

Mayoirtas penduduk Rt04 merupakan suku sunda yaitu sebnyak 117 orang.

Penduduk yang lainnya merupakan suku jawa sebanyak 5 orang, dan 2 orang

berasal dari suku lainnya.

C. Agama

0

20

40

60

80

100

120

140Islam 127

Kristen 0 lain-lain 0

Page 3: BAB II Laporan

Semua penduduk di rt 04 merupakan pemeluk agama islam.

D. Pendidikan

0

10

20

30

40

50

60

belum sekolah/ TK 12

SD 25

SMP 21

SMA 53

DI-DIII/ DIV 5 S1 4tidak terkaji 7

Mayoritas pendidikan penduduk RT04 adalah SMA dengan jumlah sebanyak

53 orang, SD 2 orang, SMP 21orang, belum sekolah 12 orang, DI-DIII/DIV 5

orang, S1 4 orang dan yang tidak terkaji sebanyak 7 orang.

E. Pekerjaan

0

5

10

15

20

25

30

Petani 0

Buruh 2

Wiraswasta 13

PNS/TNI/POLRI 2

Swasta 17

Pensiunan 0

Tidak Bekerja 9

IRT 25Pelajar/mahasiswa 24

Lainnya 13

Page 4: BAB II Laporan

Mayoritas pekerjaan penduduk RT04 adalah IRT sebanyak 25orang dan

pelajar/mahasiswa sebanyak 24 orang. Selanjutnya diikuti dengan swasta 17

orang, wiraswasta 13 orang, PNS/TNI.Polri dan buruh sebanyak 2 orang dan

9 orang tidak bekerja.

F. Golongan Darah

0

10

20

30

40

50

60

70

A 22

B 11AB 13

O 19

Tidak Tahu 64

Sebanyak 64 orang penduduk tidak mengetahui golongan darah mereka.

Penduduk dengan golongan darah A sebanyak 22 orang, golongan darah B 11

orang, golongan darah AB 13 orang,dan 19 orang bergolongan darah O.

G. Status Kesehatan

0

1

2

3

4

5

6

7

8

Chart TitleISPAHipertensiGastroduodenumDiareAlergiMyalgiaBatukDemamReumatikAsam UratParu-paruJantungBronkitisHiperkolesterolSakit gigiDM

Axis Title

Axis Title

Page 5: BAB II Laporan

Penyakit yang paling banyak dialami oleh warga RT 04 dalam rentang

waktu 3 bulan terkhir ini adalah hipertensi dengan 7orang penderita. Peyakit

lainnya yaitu alergi dan demam sebanyak 5 orang, batuk 4 orang,

gastroduodenum, reumatik, jantung masing-masing 2 orang, dan penyakit

lainnya seperti asam urat, paru-paru kotor, hiperkolesterol, sakit gigi dan DM

masing-masing 1 orang.

H. Imunisasi

0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20

Lengkap 18

Belum Lengkap 8

Belum Imunisasi 0

Hampir semua balita di RT 04 sudah diimunisaasi lengkap, yaitu sebanyak 18

anak, dan yang belum lengkap sebanyak 8 anak.

I. Pasangan Usia Subur dan Akseptor KB

Page 6: BAB II Laporan

PUS 140

1

2

3

4

5

6

7

8

Kondom 0

Suntik 6

Norplant 0

Pil 7

IUD 1

Kontap 0 TDK 0

Jumlah pasangan usia subur di RT 04 sebanyak 14 orang dengan rata-rata

menggunakan akseptor KB berupa pil dan suntik.

2.1.2 DATA SOSIAL EKONOMI

A. Penghasilan rata-rata perbulan

Penghasilan rata-rata perbulan0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20 <1.000.000 19

1.000.000-1.500.000 10

1.500.000-2.500.000 5

>2.500.000 7

tidak terkaji 1

Chart Title

Axis Title

Penghasilan rata-rata perbulan keluarga di RT 04 yaitu 19 keluarga

<1.000.000, 10 keluarga 1.000.000-1.500.000, 5 keluarga 1.500.000-

2.500.000, 7 keluarga >2.500.000, dan ada 1 keluarga yang tidak terkaji.

Page 7: BAB II Laporan

B. Kepemilikan dana jaminan kesehatan

Category 10

2

4

6

8

10

12

14

16

18

Askes 0

Askeskin 3Jamsostek 3

JPKM 0

Tidak ada 17

Lain-lain 4Tidak terkaji 3

Kepemilikan dana jaminan kesehatan di RT 04, 3KK Askeskin, 3 KK

jamsostek, 4KK asuransi lain, 17KK tidak mempunyai jaminan kesehtan, dan 3

KK tidak terkaji.

C. Sarana ekonomi yang ada diwilayah keluarga

Category 10

5

10

15

20

25

30Pasar 28

Bank 22

Saranan ekonomi yang ada diwilayah keluarga yaitu pasar dan bank.

Page 8: BAB II Laporan

D. Keluarga memiliki tabungan

0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

ya 16

tidak 13

tidak terkaji 1

Dari 30KK yang berada di RT 04, 16 KK memiliki tabungan, sedangkan

14KK lainnya tidak mempunyai tabungan.

2.1.2 GIZI

A. Rata-rata frekuensi makan perhari dalam keluarga

frekuensi makan0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20

satu kali 0

dua kali 18

tiga kali 12

tidak tentu 0

Chart Title

Axis Title

Page 9: BAB II Laporan

Rata-rata frekuensi makan perhari dalam keluarga yaitu 2kali sehari dan 3kali

sehari.

B. Cara pengolahan makanan tertentu (terutama sayuran) dikeluarga

0

2

4

6

8

10

12

14

16

potong-cuci-masak 14cuci-potong-masak 14

potong-masak 2

Cara pengolahan makanan dari 30KK yang dikaji, 14KK dicuci-potong-

masak, 14KK dicuci-potong-masak, 2KK dipotong dan langsung dimasak.

C. Konsumsi lauk-pauk (daging,tahu,tempe,ikan,dsb)

Category 10

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20 setiap hari 19

tidak setiap hari 9

tidak terkaji 0

Page 10: BAB II Laporan

Dari 30KK di RT04, 19KK mengkonsumsi lauk pauk seperti

daging,ikan,tahu,tempe dll setiap hari, dan 9 KK mengkonsumsinya tidak setiap

hari.

D. Konsumsi Sayuran

0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20 setiap hari 19

tidak setiap hari 11

tidak terkaji 0

Dari 30KK di RT04, 19KK mengkonsumsi sayuran setiap hari, dan 11 KK

tidak mengkonsumsi setiap hari.

E. Konsumsi buah-buahan

0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20

setiap hari 11

tidak setiap hari 19

tidak terkaji 0

Page 11: BAB II Laporan

Dari 30KK di RT04, 11KK mengkonsumsi sayuran setiap hari, dan 19 KK

tidak mengkonsumsi setiap hari.

F. Konsumsi garam beryodium

0

5

10

15

20

25

30

35

ya 30

tidak 0 tidak terkaji 0

Semua KK di RT 04 menggunakan garam beryodium.

G. Pantangan makan dalam keluarga

0

2

4

6

8

10

12

14

Ikan 1 Sayur 1

Telur 0

Lain-lain 6

Tidak ada pantangan 12

Dari 30KK di RT04, 12KK tidak mempunyai pantangan makanan, KK

yang lainnya mempunyai pantangan memakan ikan, sayur, dan lain-lain.

Page 12: BAB II Laporan

H. Cara penyajian makanan

0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20

terbuka 3

kadang tertutup 5

tertutup 18

Dari 30 KK, 18KK menyajikan makanan secara tertutup, 5KK kadang

tertutup, dan 3KK terbuka.

Page 13: BAB II Laporan

2.1.6 KIA/KB

2.1.6.1 Pasangan Usia Subur

A. Jenis KB yang Digunakan

Kondom suntik norplant pil IUD kontap0

1

2

3

4

5

6

7

8

jenis alat kontrasepsi

Jumlah pasangan usia subur di RT 04 adalah sebanyak 14 orang. Jenis alat

kontrasepsi yang digunakan oleh wanita pasangan usia subur yaitu pil sebanyak 7

orang, suntik sebanyak 6 orang, dan IUD sebanyak 1 orang.

B. Tempat PUS mendapatkan pelayanan KB

Puskesmas Posyandu Bidan0

1

2

3

4

5

6

7

8

Pelayanan KB

Page 14: BAB II Laporan

Dari 15orang pasangan usia subur,didapatkan sebanyak 7 orang

mendapatkan pelayanan KB di bidan, dan 5 orang di puskesmas.

C. Keluhan Penggunaan KB

Ya Tidak0

2

4

6

8

10

12

14

Keluhan Penggunaan

Sebagian besar tidak mempunyai keluhan terkait dengan alat kontrasepsi yang

mereka gunakan, yaitu sebanyak 13 orang, sedangkan 2 orang lainnya mempunyai

keluhan penggunaan.

D. Rencana mempunyai anak saat menggunakan KB

ya tidak0

2

4

6

8

10

12

rencana mempunyai anak

Page 15: BAB II Laporan

Dari grafik diatas, sebanyak 13 orang tidak berencana untuk mempunyai

anak saat menggunakan KB, dan 2 orang lainnya berencana mempunyai anak saat

menggunakan KB.

E. Peran Suami Tentang Kb

mendukung tidak mendukung0

2

4

6

8

10

12

14

Peran suami tentang KB

Peran suami tentang KB

Dari 13 orang dengan pasangan usia subur, semua mendukung tentang Keluarga

Berencana.

F. Alasan Tidak Menggunakan Akseptor KB

hamil dilarang suami ingin mempunyai anak

takut efek samping alasan penyakit0

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

Alasan tidak menggunakan akseptor KB

Page 16: BAB II Laporan

Di RT 04, 1 dari 14 pasangan usia subur rtidak menggunakan akseptor KB dengan

alasan hamil.

2.1.6.4 Balita

A. Kepemilikan KMS

ya tidak tidak terkaji0

1

2

3

4

5

6

7

8

Kepemilikan KMS

Dari 12 balita yang ada di RT 04, sebanyak 7 orang memiliki KMS, 4 orang tidak mempunai KMS, dan 1 orang tidak terkaji.

A. Berat Badan Anak Di Atas Garis Merah

dibawah garis merah dibawah garis kuning dibawah garis hijau tidak terkaji0

1

2

3

4

5

6

BB di KMS

Page 17: BAB II Laporan

Di RT 04, sebanyak 5 balita berada idbawah garis hijau, dan 3 balita tidak terkaji.

B. Kunjungan Ke Posyandu Setiap Bulan

ya tidak tidak terkaji0

1

2

3

4

5

6

7

kunjungan ke posyandu

Dari 12 orang balita, sebanyak 6 orang melakukan kunjungan ke posyandu setiap

bulannya, 3 orang tidak melakukan kunjungan , dan 3 orang tidak terkaji.

C. Status Gizi

baik kurang buruk lebih0

2

4

6

8

10

12

14

status gizi

Semua balita di RT 04 memiliki status gizi yang baik.

D. Anak Mendapat Vitamin A

Page 18: BAB II Laporan

2 x setahun 1 x setahun lebih belum tidak terkaji0

1

2

3

4

5

6

7

Vitamin A

Dari 12 orang balita, sebanyak 4 orang anak mendapat vitamin A 2 x setahun, 2 anak belum mendapatka vitamin A, dan sebanyak 6 anak tidak terkaji.

E. Umur Anak Saat Mendapat Makanan Pendamping ASI

ya tidak0

0.5

1

1.5

2

2.5

3

3.5

4

4.5

makanan pendamping ASI

makanan pendamping ASI

Dari 5 anak yang berusia 6-12 bulan, sebanyak 4 orang mendapatkan makanan

pendamping ASI, dan 1 orang tidak mendapatkan makanan pendamping ASI.