bab iv

2
35 BAB IV PENUTUP IV.1 Kesimpulan 1. Pengkajian resep pada laporan ini, ditinjau dari aspek farmaseutika belum memuat informasi yang lengkap yaitu umur, alamat, dan paraf dokter. 2. Ditinjau dari aspek pertimbangan klinis, kekurangan pada resep tersebut yaitu penggunaan Rhinofed ® tidak direkomendasikan untuk anak di bawah 12 tahun. 3. Pelayanan resep pada laporan ini diindikasikan untuk gejala batuk disertai flu dan demam pada anak. Hal ini dapat dilihat dari obat-obatan yang diberikan yaitu Codein, Trilac ® , Lasal ® , Rhinofed ® , dan Sanmol ® syrup. IV.2 Saran 1. Saat penerimaan resep hendaknya mengupayakan pengkajian resep terutama informasi umur, berat badan dan alamat. Pelayanan yang cepat tidak boleh mengabaikan proses pengkajian resep. 2. Saat melakukan komunikasi, informasi, dan edukasi kepada pasien/keluarga pasien sebaiknya dilakukan verifikasi untuk mengetahui apakah pasien telah mengerti bagaimana penggunaan obat tersebut dengan baik ataukah belum.

Upload: nurul-mutmainnah

Post on 01-Oct-2015

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Something

TRANSCRIPT

BAB IV

56

BAB IV

PENUTUP

IV.1 Kesimpulan1. Pengkajian resep pada laporan ini, ditinjau dari aspek farmaseutika belum memuat informasi yang lengkap yaitu umur, alamat, dan paraf dokter. 2. Ditinjau dari aspek pertimbangan klinis, kekurangan pada resep tersebut yaitu penggunaan Rhinofed tidak direkomendasikan untuk anak di bawah 12 tahun. 3. Pelayanan resep pada laporan ini diindikasikan untuk gejala batuk disertai flu dan demam pada anak. Hal ini dapat dilihat dari obat-obatan yang diberikan yaitu Codein, Trilac, Lasal, Rhinofed, dan Sanmol syrup.IV.2 Saran1. Saat penerimaan resep hendaknya mengupayakan pengkajian resep terutama informasi umur, berat badan dan alamat. Pelayanan yang cepat tidak boleh mengabaikan proses pengkajian resep.2. Saat melakukan komunikasi, informasi, dan edukasi kepada pasien/keluarga pasien sebaiknya dilakukan verifikasi untuk mengetahui apakah pasien telah mengerti bagaimana penggunaan obat tersebut dengan baik ataukah belum.3. Perlunya penekanan tata cara penulisan resep yang benar di pendidikan profesi dokter.