bab v umar +

2
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Selama melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) di PT. Bukit Asam (persero) tbk. Melakukan pengamatan terhadap tahanan rotor pada Bucket BWE sehingga menarik kesimpulan sebagai berikut : 1. Arus startnya tinggi sehingga ada tahanan pada rotor 2. Setiap tahanan harus dapat berfungsi dengan baik 3. Apabila ada kerusakan pada salah satu tahanan asut operasi di hentikan sampai selesai perbaikan 26

Upload: nurahvira

Post on 17-Sep-2015

221 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

BAB VKESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan Selama melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) di PT. Bukit Asam (persero) tbk. Melakukan pengamatan terhadap tahanan rotor pada Bucket BWE sehingga menarik kesimpulan sebagai berikut :1. Arus startnya tinggi sehingga ada tahanan pada rotor2. Setiap tahanan harus dapat berfungsi dengan baik3. Apabila ada kerusakan pada salah satu tahanan asut operasi di hentikan sampai selesai perbaikan

B. Saran Selama melakukan study lapangan mengenai asutan pada rotor pada penggerak Bucket BWE saran yang dapat diajukan untuk meningkatkan kinerja dan proses produksi tambang batubara PT. Bukit Asam (persero) tbk pada umumnya dan divisi perawatan elektrik dan pihak terkait tentang kelistrikan PT. Bukit Asam (persero) tbk khususnya.1. Sebaiknya nilai arus start itu tidak terlalu tinggi karena jika arus start terlalu tinggi akan menyebabkan motor tersebut cepat rusak.2. Coba lakukan penjamperan dengan menghubungkan seri tehanan yang ada apabila tahanan yang rusak hanya satu tahanan.

27