bacalah teks dibawah ini

5
PEMERINTAH KOTA PADANG UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN KOTO TANGAH UJIAN MID II TAHUN PELAJARAN 2013/2014 SD NEGERI 11 LUBUK BUAYA LEMBARAN SOAL Tema : 5 (Pahlawan) Kelas : IV Sub Tema : I (Perjuangan Para Pelahwan TP : 2013/2017 Bacalah Teks dibawah ini ! Raja Purnawarman, Panji Segala Raja Raja Purnawarman mulai memerin-tah kerajaan Taruma Negara pada tahun 395 M. Pada masa pemerintahannya ia selalu berjuang untuk rakyatnya, ia mem-bangun saluran air dan memberantas perompak. Raja Purnawarman sangat mem-perhatikan kesajahteraan rakyatnya. Ia memperbaiki aliran sungai Gangga didaerah Cerebon. Dua tahun kemudian ia juga memperbaiki dan memperindah alur sungai Cupu sehingga air bisa mengalir sampai keseluruh kerajaan. Para petani menjadi senang hatinya karena lading milik mereka mendapatkan air dari aliran sungai sehingga menjadi subur. Dengan demikian lading para petani tidak kekeringan pada musim kemarau. I. Silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang benar! 1. Pragraf teks diatas terdiri dari… a.1 paragraf c. 3 paragraf b.2 paragraf d. 4 paragraf 2. Informasi penting dari paragraph pertama… a.Raja Purnawarman, Panji Segala Panji b.Raja Purnawarman mulai mem-erintah kerajaan Taruma Negara pada tahun 395M c.Ia memperbaiki aliran sungai Gangga didaerah Cirebon d.Dengan demikian lading para petani tidak kekringan pada musim kemarau 3. Salah satu bukti peninggalan sejarah kerajaan Sriwijaya adalah… a.Candi Muara Takus

Upload: arkis-dratapua

Post on 28-Dec-2015

118 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

bacalah teks

TRANSCRIPT

PEMERINTAH KOTA PADANG

PEMERINTAH KOTA PADANG

UPT DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN KOTO TANGAH

UJIAN MID IITAHUN PELAJARAN 2013/2014

SD NEGERI 11 LUBUK BUAYA

LEMBARAN SOAL

Tema

: 5 (Pahlawan)

Kelas : IV

Sub Tema: I (Perjuangan Para Pelahwan

TP: 2013/2017

Bacalah Teks dibawah ini !

Raja Purnawarman, Panji Segala Raja

Raja Purnawarman mulai memerin-tah kerajaan Taruma Negara pada tahun 395 M. Pada masa pemerintahannya ia selalu berjuang untuk rakyatnya, ia mem-bangun saluran air dan memberantas perompak.

Raja Purnawarman sangat mem-perhatikan kesajahteraan rakyatnya. Ia memperbaiki aliran sungai Gangga didaerah Cerebon. Dua tahun kemudian ia juga memperbaiki dan memperindah alur sungai Cupu sehingga air bisa mengalir sampai keseluruh kerajaan. Para petani menjadi senang hatinya karena lading milik mereka mendapatkan air dari aliran sungai sehingga menjadi subur. Dengan demikian lading para petani tidak kekeringan pada musim kemarau.I. Silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang benar!1. Pragraf teks diatas terdiri daria. 1 paragrafc. 3 paragrafb. 2 paragrafd. 4 paragraf2. Informasi penting dari paragraph pertamaa. Raja Purnawarman, Panji Segala Panji

b. Raja Purnawarman mulai mem-erintah kerajaan Taruma Negara pada tahun 395Mc. Ia memperbaiki aliran sungai Gangga didaerah Cirebon

d. Dengan demikian lading para petani tidak kekringan pada musim kemarau3. Salah satu bukti peninggalan sejarah kerajaan Sriwijaya adalaha. Candi Muara Takusb. Candi Borobudur

c. Candi Mendut

d. Candi Prambanan

4. Gajah Mada adalah seorang pan-glima perang pada zaman kerajaan Maja-pahit. Kata yang bergaris seharus-nya

a. Gajah madab. Gajag madac. Gajah madad. Gajah mada5. Karena kegigihan dan keberaniannya, oleh Belanda ia di juluki Ayam Jantan dari Timur. Raja yang dimaksud adalaha. Raja Purnawarmanb. Raja Hayam Wurukc. Sultan Hasanudind. Sultan Iskandar Muda6. Beram pantang menyerah, mem-berantas kejahatan untuk keamanan dan kesajetahteraan rakyatnya, dimiliki oleh rajaa. Bola putra dewa

b. Sultan Iskandar Muda

c. Sultan Hasanudind. Purnawarman

7. Pada saat pemerintahan Raja Bala putra dewa kerajaan Sriwijaya mencapai puncak kejayaan dalam bidanga. Ekonomi dan Pendidikan

b. Ekonomi dan Olahraga

c. Kesehatan dan Olahraga

d. Ekonomi pendidikan dan Kebu-dayaan

8. Perjuangan Gajah Mada saat ini tetap dikenang. Hal ini dibuktikan dengan nama

a. Jalan utama di Indonesia

b. Rumah sakit di Indonesia

c. Pulau di Indonesia

d. Pasar di Indonesia

9. Sebagai keematan rakyat kepada raja Purnawarman maka telapak kakinya diabadikan dalam bentuk

a. Prasasti Mulawarman

b. Prasasti Adityawarman

c. Prasasti Ciaretem

d. Prasasti Talang Tuo

10. Sultan Isakandar Muda berani melawan para penjajah yang ingin menguasai perdagangan di Nusantara. Sultan Iskandar Muda berasal dari

a. Aceh

b. Makasar

c. Mataram

d. Jawa Barat

11. Dibawah ini merupakan nilai budi pekerti yang ada dalam gotong royong, kecuali

a. Rela bekorban

b. Bekerja keras

c. Bersemangat

d. Egois

12. Ketika mengunjungi mesjid harus bersikap sopan, karena

a. Selalu dijaga petugas

b. Mesjid merupakan bangunan

c. Suci bagi umat Islam

d. Mesjid merupakan bangunan yang berharga.

13. Andi terjatuh saat bermain dihalaman sekolah, mengakibatkan kakinya luka. Sikap kita adalah

a. Menolongnya

b. Membiarkannya

c. Menyuruh orang lain

d. Tidak peduli

14. Ani berasal dari Aceh, Rima dari Padang dan Tita dari Jawa, mereka melakukan latihan upacara degan baik. Sikap mereka mencerminkana. Keadilan

b. Kemanusiaan

c. Persatuan

d. Kerakyatan

15. Kerja sama dapat bermanfaat untuk

a. Merugikan orang

b. Memperkuat persatuan

c. Memecahkan persatuan

d. Mengucilankan orang lain

16. Cahaya matahari yang masuk kedalam rumah akan tampak seperti batang putih yang lurus. Maka sifat cahaya yang tampak pada celah-celah rumah

a. Merambat lurus

b. Menembus benda bening

c. Dapat di pantulkan

d. Cahaya terhalang

17. Kisah pejuang zaman dahulu berkomunikasi menggunakan dengan cahaya cermin, karena

a. Cahaya dan cermin terhalang

b. Cahaya dan cermin dibelokanc. Cahaya dan cermin di biaskan

d. Cahaya dan cermin dipantulkan

18. Pada percobaan lup (kaca pembesar) sederhana, tulisan yang asli dan tulisan yang terlihat dari plastic (air)...a. Tulisan kecil terlihat lebih besar

b. Tulisan kecil terlihat lebih kecilc. Tulisan besar terlihat lebih kecil

d. Tislisan kecil terlihat lebih biasa

19. Teropong yang biasa dipajang pada kapal selam tersbuta. Overhead Projektor (OHP)

b. Mikroskop

c. Kaca pembesar

d. Periskop

20. Cahaya dapat menembus benda bening, kecualia. Gelasb. Plastik bening

c. Potongan triplekd. Kaca

21. 1/2 = 1/2 5/5= 5/10, pecahan decimal-nya adalaha. 0,5

c. 10,5

b. 5,10

d. 5,0

22. 0,2 pecahan biasanya adalaha. 20/10

c. 0,036b. 10/2

d. 2/200

23. 0,34 + 0,2 =a. 0,36

c. 0,036

b. 0,54

d. 0,054

24. 0,72 0,3 =

a. 0,69

c. 0,069b. 0,42

d. 0,4225. 20% pecahan biasanya adalaha. 2/10

c. 20/10

b. 2/100

d. 100/20

26. Sultan Hasanudin tidak pernah gentar mengahadapi penjajah dan membela kebenaran yang tertuang dalam lagu Maju Tak Gentar, yang diciptakan oleha. H. Mutaharb. Ismail. MZ

c. Ibu SUD

d. C. Simanjuntak

27. 4/4

5 . Satu metrum nilainya adalah

a. 1 ketuk

b. 2 ketuk

c. 3 ketuk

d. 4 ketuk

28. Bagian dari lagu maju tak gentar adalah maju serentak tentu kita menang, bergerak bergerak serentak serentak, lanjutannya adalah

a. Menerkam menerjang terjang

b. Maju serentak mengusir penyerangc. Hak kita diserang

d. Majulah majulah menang

a. Do do re do la

b. Re do re do la

c. Sol do re do la

d. Do do sol la

29. Indonesia tanah air kuTanah tumpah darah ku

Lanjutannya adalah

a. Indonesia kebangsaanku

b. Disanalah aku berdiri

c. Jadi pangku ibu ku

d. Indonesia bersatu