berbagai pandangan siswa tentang gaya kepemimpinan guru biologi dalam hubungannya dengan prestasi...

4
BERBAGAI PANDANGAN SISWA TENTANG GAYA KEPEMIMPINAN GURU BIOLOGI DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi pada siswa kelas X di SMA Pasundan I Bandung) Oleh Tubagus Rosi 045040011 2009 ABSTRAK Telah dilakukan penelitian dengan tema Berbagai Pandangan Siswa Tentang Gaya Kepemimpinan Guru Biologi Dalam Hubungannya Dengan Prestasi Belajar Siswa. Penelitian ini dilatarbelakangi bahwa pada umumnya mata pelajaran biologi memiliki beberapa masalah, diantaranya materi pelajaran yang luas dan iklim belajar yang mendukung. Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran atau masukan bahwa siswa yang mempersepsikan gaya kepemimpinan guru biologi merupakan suatu cara alternatif yang dapat mempengaruhi proses belajar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif. Dalam penelitian ini digunakan instrumen penelitian berupa angket dan tes hasil belajar. Dari hasil uji coba instrumen penilaian, diperoleh koefisien korelasi validitas sebesar 0,83, reliabilitasnya 0,48 dan daya pembeda kebanyakan berkategori cukup. Dari hasil prosentase data angket termasuk pada kategori kuat dengan prosentase 70%. Hasil belajar siswa termasuk dalam kategori baik dengan nilai rata-rata 6,2. Besarnya hubungan dihitung dengan nilai koefisien korelasi (r) sebesar 0,54 yang mempunyai korelasi baik, karena gaya kepemimpinan guru dapat merangsang untuk belajar lebih giat dan belajar akan lebih bermakna apabila siswa aktif dan terlibat langsung dalam proses belajar mengajar. Besarnya pengaruh gaya kepemimpinan guru terhadap prestasi belajar siswa dengan ditunjukan nilai koefisien determinasi (r 2 ) sebesar 29,16%. Berdasarkan perhitungan secara statistika diketahui adanya hubungan yang erat antara pandangan siswa tentang gaya kepemimpinan guru biologi terhadap prestasi belajar. Hal ini disebabkan karena adanya peran guru yang menggunakan pembelajaran bermakna yang dilihat dari motif keberhasilan siswa sehingga dapat mendorong siswa untuk belajar di kelas. Dengan begitu prestasi belajar akan diperoleh oleh siswa dari usaha guru dalam memimpin di kelas.

Upload: soap-mc-tavish

Post on 28-Jul-2015

141 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Berbagai Pandangan Siswa Tentang Gaya Kepemimpinan Guru Biologi Dalam Hubungannya Dengan Prestasi Belajar Siswa

BERBAGAI PANDANGAN SISWA TENTANG GAYA KEPEMIMPINAN GURU BIOLOGI DALAM HUBUNGANNYA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA

(Studi pada siswa kelas X di SMA Pasundan I Bandung)

Oleh

Tubagus Rosi

045040011

2009

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian dengan tema Berbagai Pandangan Siswa Tentang Gaya Kepemimpinan Guru Biologi Dalam Hubungannya Dengan Prestasi Belajar Siswa. Penelitian ini dilatarbelakangi bahwa pada umumnya mata pelajaran biologi memiliki beberapa masalah, diantaranya materi pelajaran yang luas dan iklim belajar yang mendukung. Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran atau masukan bahwa siswa yang mempersepsikan gaya kepemimpinan guru biologi merupakan suatu cara alternatif yang dapat mempengaruhi proses belajar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif. Dalam penelitian ini digunakan instrumen penelitian berupa angket dan tes hasil belajar. Dari hasil uji coba instrumen penilaian, diperoleh koefisien korelasi validitas sebesar 0,83, reliabilitasnya 0,48 dan daya pembeda kebanyakan berkategori cukup. Dari hasil prosentase data angket termasuk pada kategori kuat dengan prosentase 70%. Hasil belajar siswa termasuk dalam kategori baik dengan nilai rata-rata 6,2. Besarnya hubungan dihitung dengan nilai koefisien korelasi (r) sebesar 0,54 yang mempunyai korelasi baik, karena gaya kepemimpinan guru dapat merangsang untuk belajar lebih giat dan belajar akan lebih bermakna apabila siswa aktif dan terlibat langsung dalam proses belajar mengajar. Besarnya pengaruh gaya kepemimpinan guru terhadap prestasi belajar siswa dengan ditunjukan nilai koefisien determinasi (r 2) sebesar 29,16%. Berdasarkan perhitungan secara statistika diketahui adanya hubungan yang erat antara pandangan siswa tentang gaya kepemimpinan guru biologi terhadap prestasi belajar. Hal ini disebabkan karena adanya peran guru yang menggunakan pembelajaran bermakna yang dilihat dari motif keberhasilan siswa sehingga dapat mendorong siswa untuk belajar di kelas. Dengan begitu prestasi belajar akan diperoleh oleh siswa dari usaha guru dalam memimpin di kelas.

Page 2: Berbagai Pandangan Siswa Tentang Gaya Kepemimpinan Guru Biologi Dalam Hubungannya Dengan Prestasi Belajar Siswa

EVALUASI ABSRAK SKRIPSI

Unsur pokok Abstrak Jumlah kata

Nama, tahunJudul

Nama pembimbing

Rasional

Tujuan

Lokasi & waktu

Bahan & metode

Ringkasan hasil-hasil

Kesimpulan

Tubagus Rosi, 2009Berbagai pandangan siswa tentang gaya kepemimpinan guru biologi dalam hubungannya dengan prestasi belajar siswa(studi pada siswa kelas x di sma pasundan i bandung) Dibawah bimbingan Drs. Yusuf Ibrahim, M.P. dan Cartono, S.Pd.,M.Pd.,M.T.Telah dilakukan penelitian dengan tema Berbagai Pandangan Siswa Tentang Gaya Kepemimpinan Guru Biologi Dalam Hubungannya Dengan Prestasi Belajar Siswa, Penelitian ini dilatarbelakangi bahwa pada umumnya mata pelajaran biologi memiliki beberapa masalah, diantaranya materi pelajaran yang luas dan iklim belajar yang mendukungTujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran atau masukan bahwa siswa yang mempersepsikan gaya kepemimpinan guru biologi merupakan suatu cara alternatif yang dapat mempengaruhi proses belajar.???

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif, Dalam penelitian ini digunakan instrumen penelitian berupa angket dan tes hasil belajarDari hasil uji coba instrumen penilaian, diperoleh koefisien korelasi validitas sebesar 0,83, reliabilitasnya 0,48 dan daya pembeda kebanyakan berkategori cukup. Dari hasil prosentase data angket termasuk pada kategori kuat dengan prosentase 70%. Hasil belajar siswa termasuk dalam kategori baik dengan nilai rata-rata 6,2. Besarnya hubungan dihitung dengan nilai koefisien korelasi (r) sebesar 0,54 yang mempunyai korelasi baik karena gaya kepemimpinan guru dapat merangsang untuk belajar lebih giat dan belajar akan lebih bermakna apabila siswa aktif dan terlibat langsung dalam proses belajar mengajar. Besarnya pengaruh gaya kepemimpinan guru terhadap prestasi belajar siswa dengan ditunjukan nilai koefisien determinasi (r2) sebesar 29,16%. Berdasarkan perhitungan secara statistika diketahui adanya hubungan yang erat antara pandangan siswa tentang gaya kepemimpinan guru biologi terhadap prestasi belajar.Hal ini disebabkan karena adanya peran guru yang menggunakan pembelajaran bermakna yang dilihat dari motif keberhasilan siswa sehingga dapat mendorong siswa untuk belajar di kelas. Dengan begitu prestasi belajar akan diperoleh oleh siswa dari usaha guru dalam memimpin di kelas.

22

41

0

20

120

40246

Kesimpulan :

Judul : ( menarik, spesifik, mencerminkan isi deskripsi, jumlah kata, masih bisa di ringkas tanpa mengubah image-nya).

Isi abstak : ( unsur pokok, isinya, dan susunan kalimat; jumlah paragraph dan jumlah kata; pengulangan kata-kata ; penulisan Latin ; analisis stattistika,)