contoh proposal pkmk

25
  PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM NATA DE SOLA, Inovasi Pembuatan Nata dari Terong (Solanum melongena) Dengan Proses Fermentasi untuk Meningkatkan Nilai Ekonomis Bidang Kegiatan : PKM-KEWIRAUSAHAAN Diusulkan oleh : Zona Rezaddien Aqoba (0514040049) Angkatan 2014 Arinda Lona Asmawati (0514040035) Angkatan 2014 Kayis Kautsar Yonda (0514040048) Angkatan 2014 Muhammad Nizar Hariri (6512040067) Angkatan 2012 Sinatrio Dawam Muslim (6512040078) Angkatan 2012 POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA SURABAYA 2015

Upload: zonarezaddienaqoba

Post on 08-Oct-2015

88 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Semoga bermanfaat kawan. semangat nyusun PKM nya

TRANSCRIPT

  • PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

    JUDUL PROGRAM

    NATA DE SOLA, Inovasi Pembuatan Nata dari Terong (Solanum melongena)

    Dengan Proses Fermentasi untuk Meningkatkan Nilai Ekonomis

    Bidang Kegiatan :

    PKM-KEWIRAUSAHAAN

    Diusulkan oleh :

    Zona Rezaddien Aqoba (0514040049) Angkatan 2014

    Arinda Lona Asmawati (0514040035) Angkatan 2014

    Kayis Kautsar Yonda (0514040048) Angkatan 2014

    Muhammad Nizar Hariri (6512040067) Angkatan 2012

    Sinatrio Dawam Muslim (6512040078) Angkatan 2012

    POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA

    SURABAYA

    2015

  • i

    PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

    JUDUL PROGRAM

    NATA DE SOLA, Inovasi Pembuatan Nata dari Terong (Solanum melongena)

    Dengan Proses Fermentasi untuk Meningkatkan Nilai Ekonomis

    Bidang Kegiatan :

    PKM-KEWIRAUSAHAAN

    Diusulkan oleh :

    Zona Rezaddien Aqoba (0514040049) Angkatan 2014

    Arinda Lona Asmawati (0514040035) Angkatan 2014

    Kayis Kautsar Yonda (0514040048) Angkatan 2014

    Muhammad Nizar Hariri (6512040067) Angkatan 2012

    Sinatrio Dawam Muslim (6512040078) Angkatan 2012

    POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA

    SURABAYA

    2015

  • ii

    PENGESAHAN PKM-KEWIRAUSAHAAN

    1. Judul Kegiatan :NATA DE SOLA, Inovasi Pembuatan Nata dari

    Terong (Solanum melongena) Dengan Proses

    Fermentasi untuk Meningkatkan Nilai Ekonomis

    2. Bidang Kegiatan : PKM-K

    3. Ketua Pelaksana Kegiatan

    a.Nama Lengkap : Zona Rezaddien Aqoba

    b.NIM : 0514 040 049

    c.Jurusan : Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja

    d.Universitas/Institut/Politeknik : Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya

    e.Alamat Rumah dan No Tel./HP : Manyar Sabrangan IX no 11 Surabaya

    0852 3085 8758

    f. Alamat email : [email protected]

    4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis: 4 orang

    5. Dosen Pendamping

    a. Nama Lengkap dan Gelar : Galih Anindita S.T., M.T

    b. NIDN : 0027078101

    c. Alamat Rumah dan No Tel./HP : Perum Spr K32 Keputih Tegal Timur

    6. Biaya Kegiatan Total

    a. Dikti : Rp 8.194.000

    b. Sumber lain : -

    7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 4 bulan

    Menyetujui,

    Surabaya, 23 September 2014

    Ketua Jurusan K3 PPNS Ketua Pelaksana Kegiatan

    ( Arief Subekti, ST,M.MT)

    NIP.196104151988031003

    (Zona Rezaddien Aqoba)

    NIM 0514040049

    Pembantu Direktur III

    PPNS

    ( Projek Priyonggo S.L.,ST.,MT.)

    NIP.19610616198803 1 002

    ( Galih Anindita ST.,MT.)

    NIP.19810727200501 1 001

    Dosen Pendamping

  • iii

    DAFTAR ISI

    HALAMAN SAMPUL

    HALAMAN PENGESAHAN

    DAFTAR ISI

    DAFTAR TABEL

    DAFTAR GAMBAR

    RINGKASAN

    I. PENDAHULUAN.1

    II. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA...2

    III. METODE PELAKSANAAN....5

    IV. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN..7

    DAFTAR PUSTAKA....10

    LAMPIRAN-LAMPIRAN

    DAFTAR TABEL

    Tabel 1. Biaya produksi Nata De Sola7

    Tabel 2. Rancangan anggaran biaya7

    Tabel 3. Perencanaan jadwal pelaksanaan program8

    Tabel 4. Biaya peralatan penunjang...17

    Tabel 5. Biaya habis pakai.17

    Tabel 6. Biaya perjalanan..18

    Tabel 7. Biaya Kemasan.......18

    Tabel 8. Biaya administrasi...18

    Tabel 9. Susunan organisasi dan pembagian tugas...19

    DAFTAR GAMBAR

    Gambar 1. Produk Nata De Sola..2

    Gambar 2. Logo produk Nata De Sola dan desain kemasan....2

    Gambar 3. Struktur kerja di perusahaan...4

    Gambar 4. Rancangan metodologi pelaksanaan program5

  • iv

    RINGKASAN

    Keyword : Nata De Sola, makanan sehat, Analisa Pasar, Produksi, Keuntungan

    Terong tergolong sayuran yang mudah hidup di dalam berbagai kondisi

    selama ada pengairan yang teratur. Masa tanam yang tidak terlalu lama dan

    berbagai kemudahan dalam menanam dan merawat buah terong ini maka tidak

    mengherankan jika banyak buah terong yang dihasilkan, sebagai akibatnya harga

    terong pun sering jatuh. Hal ini tentu saja akan memberi dampak kerugian

    terhadap petani terong sendiri. Buah terong mengandung striknin, skopolamin,

    skopoletin, dan skoparon yang bisa menghambat serangan sawan, gugup, atau

    kekejangan saraf. Maka, buah ini bisa digunakan untuk mencegah dan mengobati

    serangan epilepsi dan penyakit kejang lainnya, seperti yang diyakini dalam

    pengobatan tradisional. Hasil Penelitian di Jepang mengungkapkan bahwa

    kandungan tripsin (protease) inhibitor pada terong diyakini dapat melawan

    serangan zat pemicu kanker atau mengurangi resiko penyakit kanker.Terong yang

    memiliki zat tertentu, dapat menurunkan kolesterol. Artinya, memakan terong

    secara bersamaan dengan makanan berkolesterol, malah membuat kolesterol

    dalam makanan itu menurun. Tetapi, itupun bila terong disajikan dengan cara

    direbus atau kukus. Karena terong yang diberi bumbu yang dimasak dengan

    menggoreng, apalagi dimasak dengan santan, maka hilang semua khasiatnya,

    yang ada hanya rasa nikmat di lidah.

    Sejauh ini terong lebih banyak dikonsumsi dalam bentuk sayur,

    namunmelihat potensi dan peluang pengembangan terong yang demikian besar

    sertamanfaat yang dapat diperoleh dari terong. Oleh karena itu, saat ini perlu

    dicari alternatif untuk memanfaatkan buah terong bukan hanya untuk sayur,

    namun juga bisa digunakan untuk berbagai macam kuliner lain yang pada

    akhirnya akan bisa digunakan untuk memberi nilai tambah pada terong sehingga

    bisa menjadi penghasilan tambahan bagi para petani. Pembuatan nata merupakan

    salah satu cara yang bisa dilakukan untuk memberikan nilai tambah pada terong.

    Dilihat dari sudut gizinya, nata tidak berarti apa-apa karena produk ini

    sangat miskin zat gizi. Beberapa tindakan fortifikasi dengan vitamin (niasin,

    riboflavin, vitamin B1, dan vitamin C) dan mineral (kalsium dan fosfor), telah

    dilakukan untuk meningkatkan nilai gizi dari nata ynag banyak mengandung serat

    ini. Sehingga dilakukan suatu inovasi pembuatan nata dari terong selain

    meningkatkan nilai dari terong hal ini dilakukan untuk meningkatkan nilai gizi

    dari nata itu sendiri.

  • 1

    I. PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Buah terong mengandung striknin, skopolamin, skopoletin, dan skoparon

    yang bisa menghambat serangan sawan, gugup, atau kekejangan saraf. Maka buah

    ini bisa digunakan untuk mencegah dan mengobati serangan epilepsi dan penyakit

    kejang lainnya, seperti yang diyakini dalam pengobatan tradisional. Di Korea

    terong yang telah dikeringkan dapat mengobati sakit pinggang, encok, pinggang

    kaku dan nyeri lain. Terung juga mampu mengobati campak, cacar air,

    ketergantungan alkohol dan luka bakar.Hasil Penelitian di Jepang mengungkapkan

    bahwa kandungan tripsin (protease) inhibitor pada terong diyakini dapat melawan

    serangan zat pemicu kanker atau mengurangi resiko penyakit kanker.Terong yang

    memiliki zat tertentu, dapat menurunkan kolesterol.Artinya, memakan terong

    secara bersamaan dengan makanan berkolesterol, malah membuat kolesterol

    dalam makanan itu menurun. Tetapi, itupun bila terong disajikan dengan cara

    direbus atau kukus. Karena terong yang diberi bumbu yang dimasak dengan

    menggoreng, apalagi dimasak dengan santan, maka hilang semua khasiatnya,

    yang ada hanya rasa nikmat di lidah.Sejauh ini terong lebih banyak dikonsumsi

    dalam bentuk sayur, namunmelihat potensi dan peluang pengembangan terong

    yang demikian besar sertamanfaat yang dapat diperoleh dari terong.Oleh karena

    itu, saat ini perlu dicari alternatif untuk memanfaatkan buah terong bukan hanya

    untuk sayur, namun juga bisa digunakan untuk berbagai macam kuliner lain yang

    pada akhirnya akan bisa digunakan untuk memberi nilai tambah pada terong

    sehingga bisa menjadi penghasilan tambahan bagi para petani.

    Pembuatan nata merupakan salah satu cara yang bisa dilakukan untuk

    memberikan nilai tambah pada terong. Dilihat dari sudut gizinya, nata tidak

    berarti apa-apa karena produk ini sangat miskin zat gizi.Beberapa tindakan

    fortifikasi dengan vitamin (niasin, riboflavin, vitamin B1, dan vitamin C) dan

    mineral (kalsium dan fosfor), telah dilakukan untuk meningkatkan nilai gizi dari

    nata ynag banyak mengandung serat ini.Sehingga dilakukan suatu inovasi

    pembuatan nata dari terong selain meningkatkan nilai dari terong hal ini dilakukan

    untuk meningkatkan nilai gizi dari nata itu sendiri.Hal-hal tersebut yang

    melatarbelakangi penulisan karya tulis yang selanjutnya berjudul Nata de Sola.

    1.2 Perumusan Masalah

    1. Bagaimana proses pembuatan natade sola sehingga bernilai ekonomis?

    2. Bagaimana cara memasarkan produk nata de sola ?

    3. Bagaimana cara mendapatkan laba dalam penjualan nata de sola ?

  • 2

    1.3 Tujuan

    Tujuan dari PKMK ini adalah :

    1. Untuk memproduksi nata dari terong yang belum pernah ada di

    Indonesia

    2. Memasarkan produk nata kepada para konsumen

    3. Mendapatkan laba dari hasil penjualan produk nata.

    1.4 Luaran yang Diharapkan

    Luaran yang diharapkan dari pembuatan PKMK ini adalah :

    1. Memproduksi produk Nata yang disukai oleh masyarakat.

    2. Memasarkan produk di berbagai wilayah di Surabaya .

    3. Memiliki hak merek, sertifikasi halal, dan perizinan BPOM.

    1.5 Manfaat Program

    1.5.1 Manfaat Untuk Produsen

    i. Menciptakan terobosan baru dalam bidang makanan

    ii. Menjadi sumber belajar berwirausaha

    iii. Menjadi alternatif sumber penghasilan

    1.5.2 Manfaat Untuk Konsumen

    i. Memberi informasi kepada masyarakat tentang manfaat terong

    melalui Nata

    ii. Menyediakan makanan olahan yang sehat dan terjangkau

    1.5.3 Manfaat Untuk Petani Terong

    i. Mempertahankan eksistensi petani terong

    ii. Meningkatkan penghasilan petani

    iii. Meningkatkan daya jual terong

    II. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

    2.1 Konsep Produk

    Produk yang ditawarkan bernama Nata De Sola yaitu olahan dari terong

    yang difermentasi dengan bakteri baik. Nata de Sola bertekstur lembut dan kenyal

    dengan berbagai rasa potongan buah di dalamnya. Produk Nata De Sola

    menyajikan perpaduan rasa masam, manis dan segar.

    2.1.1 Logo NDS

    Untuk memasarkan produk Nata de

    Sola diperlukan branding yang baik, sehingga

    dibuat logo produk agar Nata De Sola lebih

    cepat dikenal konsumen serta desain kemasan

    yang menarik.

    2.1.2 Varian Rasa

    Produk Nata De sola akan menawarkan beberapa varian rasa agar dapat

    memenuhi selera konsumen. Produk Nata De Sola akan menyajikan rasa Essence

    cocopandan, leci, strawberry, apel, nanas.

  • 3

    2.1.3 Keunggulan Produk

    Nata De Sola juga bebas pewarna tekstil dan pengawet sintetis. Terong

    diawetkan secara sehat dan Nata diawetkan melalui proses pendinginan. Nata De

    Sola dikemas dalam kemasan praktis dan higienis sehingga dapat dikonsumsi

    dimana saja dan kapan saja. Harga dari produk Nata De sola juga murah

    dibandingkan denga nata yang dijual di pasaran.

    2.2 Analisis Tren Pasar

    Sasaran utama produk ini adalah kalangan remaja yang pada dasarnyasuka

    dengan produk yang menyehatkan serta memiliki rasa enak. Nata De Sola juga

    memiliki harga yang cocok dengan kantong para remaja. Tetapi tidak menutup

    kemungkinan produk ini disukai oleh masyarakat umum lainnya.

    2.3 Peluang dan Segmentasi Pasar

    Segmentasi pasar Nata De Sola adalah para mahasiswa dan siswa.

    Menurut survey yang kami lakukan di seluruh kantin di kampus PPNS, belum ada

    produk semacam nata di kantin kampus, bahkan di wilayah sekitar sendiri belum

    ada produk sejenis dari bahan terong.

    2.4 Strategi Pemasaran

    2.4.1 Analisis 4P

    i. Product

    Nata De Sola merupakan produk nata dalam kemasan praktis yang

    memiliki banyak manfaat dan keunggulan dibandingkan dengan

    produk nata lainnya.

    ii. Price

    Harga produk Nata De Sola yang ditawarkan adalah Rp. 3.000,- .

    Harga tersebut lebih murah dibandingkan dengan produk nata

    kemasan yang lainnya.

    iii. Place

    Nata De Sola akan dipasarkan di kantin kampus dan sekolah di

    Surabaya. Selain itu produk juga akan dipasarkan di beberapa

    minimarket.

    iv. Promotion

    Berikut adalah strategi pemasaran yang kami lakukan:

    nata de Party, Mengenalkan produk NDS dengan cara membagi

    tester gratis.

    Pameran atau Bazar, membuka stan penjualan di area pameran

    atau bazar.

    Poster dan Kartu Nama, memasang poster di tempat yang

    menjual produk NDS, membagikan kartu nama saat ada

    pameran atau bazar.

    Media Sosial, mempromosikan NDS melalui jejaring sosial

    sepertifacebook, twitter , blog, dan instagram.

  • 4

    2.4.2 Rencana dan Aplikasi Pemasaran

    i.) Pada produksi Nata De Sola yang pertama, kami akan melakukan nata

    de party di DPR depan gedung P PPNS. Ini dimaksudkan sebagai

    pengenalan Nata De Sola.

    ii.) Menjual produk Nata De Sola dengan menitipkannya pada setiap

    kantin jurusan di seluruh kampus PPNS.

    iii.) Membuka stan penjualan di PAGUPS (Pasar Minggu PPNS) dan di

    beberapa pameran atau bazar.

    iv.) Menjual produk di stan penjualan sendiri di kantin pusat PPNS

    v.) Membuka cabang stan penjualan di beberapa kampus dan sekolah di

    Surabaya.

    vi.) Menjual produk di beberapa minimarket sekitar PPNS.

    2.5 Keberlanjutan Usaha

    2.5.1 Peluang Usaha Jangka Panjang

    Keunggulan produk Nata De Sola yang tidak dimiliki oleh produk nata

    kemasan di pasaran akan membuat produk Nata De Sola berpeluang besar

    dipasaran. Bahan baku yang melimpah dan mudah didapatkan membuat Nata De

    Sola dapat tetap bertahan di pasaran.

    2.5.2 Langkah-Langkah Usaha Selanjutnya

    Adapun langkah-langkah yang harus diambil untuk menunjang keberlanjutan

    usaha Nata De Sola adalah :

    i. Inovasi Bentuk Nata

    Bentuk Nata yang ditawarkan pertama kali adalah Nata yang Kotak standar.

    Selanjutnya akan dibuat nata yang bentuknya seperti baso.

    ii. Mendapatkan Hak Merek

    Mematenkan merek produk adalah salah satu hal yang perlu dilakukan agar

    produk Nata De Sola tetap bertahan di pasaran.

    iii. Mendapat perizinan BPOM

    Untuk dapat memasarkan produk dengan aman, maka kami akan mengurus

    perizinan dari BPOM dan nomor produk dari Departemen Kesehatan RI.

    iv. Mendapat Sertifikat Halal

    Untuk memperoleh kepercayaan konsumen, maka kami akan

    mengusahakan untuk memperoleh sertifikasi halal produk Nata De Sola.

    2.5.3 Tim Pelaksana

    Demi terwujudnya usaha yang berkesinambungan, maka system organisasi

    dalam pelaksanaan program adalah seperti gambar

  • 5

    III. METODE PELAKSANAAN

    Berikut uraian tahapan pelaksanaan kegiatan yang dilakukan untuk mewujudkan

    program usaha Nata De Sola.

    Berikut uraian tahapan-tahapan metodologi pelaksanaan program:

    3.1 Pengumpulan fakta dan informasi

    Pengumpulan fakta kelimpahan buah terong segar di Surabaya dan sekitarnya

    serta produk olahan terong lain yang potensial.

    3.2 Identifikasi dan perumusan masalah

    Penggalian ide usaha dari informasi yang diperoleh.

    3.3 Merancang perencanaan usaha dan keuangan

    Pengembangan ide usaha secara teknis dan lebih mendetail, serta merumuskan

    perencanaan keuangan yang meliputi modal awal, pemeliharaan, dan perkiraan

    laba.

    3.4 Uji Coba Produksi

    Dengan menggunakan bahan-bahan dan resep yang telah direncanakan dilakukan

    uji pembuatan Nata De Sola

    1 Pemilihan bahan

    2 pembuatan nata

    3 finishing

    Gambar 4. Rancangan Metodologi Pelaksanaan Program

  • 6

    3.5 Uji Coba Konsumen

    Nata yang telah dibuat dipersilahkan dicicipi oleh beberapa calon konsumen.

    Selanjutnya calon konsumen memberikan penilaian dan saran pada lembar

    kuisioner.

    3.6 Evaluasi I

    Hasil penilaian dan saran dibicarakan dan dicari solusinya. Akan kita buatkan

    diagram pendapat tentang rasa dan kemasan dari Nata De Sola sendiri

    3.7 Preparasi alat penunjang

    Dengan dana yang didapat, dipersiapkan peralatan penunjang sesuai dengan

    rancangan awal.

    3.8 Uji coba pengemasan

    Uji coba pengemasan dilakukan dengan peralatan penunjang yang telah

    dipersiapkan agar produk Nata De Sola dapat segera dipasarkan.

    Sari terong disaring hingga bebas kotoran

    Panaskan sembari ditambah gula 100 gram dan natrium

    benzoat 5 gram

    Dinginkan di tempat steril sambil diberi asam cuka lalu

    disterilkan

    Inokulasikan bibit menggunakan jarum ose

    Diperam 10-15 hari dalam ruang tertutup

    Nata de sola yang sudah jadi direndam dalam air selama 2-

    3 hari untuk menghilangkan asamnya

    Pengolahan lanjut untuk memberi rasa pada Nata de Sola

    Pengemasan dan siap dikonsumsi

  • 7

    3.9 Evaluasi II

    Mengevaluasi kekurangan-kekurangan yang dialami selam proses uji coba dengan

    alat penunjang lalu mencari solusinya.

    3.10 Produksi dan pengemasan

    Memproduksi dan melakukan pengemasan produk Nata De Sola secara masal.

    3.11 Promosi dan pemasaran

    Memasarkan produk Nata De Sola dibarengi dengan melaksanakan promosi

    kepada konsumen.

    3.12 Usaha baru

    Mengembangkan usaha produksi dan pemasaran produk Nata De Sola.

    3.13 Pembuatan laporan

    Pembuatan laporan pelaksanaan program

    IV. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

    4.1 Analisa Biaya :

    Jika produk sejenis harga yang dikeluarkan antara Rp 4000-5000 untuk tiap gelas

    berisi 200 ml Nata + essence, maka kita menyainginya dengan menetapkan harga

    Rp 3000. Dengan biaya produksi yang sedikit kita dapat untung yang banyak

    karena bahan baku yang mudah didapat dan tergolong murah

    Harga Jual Nata De Sola per gelas Rp 3.000 ,- Keuntungan untuk tiap gelas kami perkirakan Rp 900, jika tiap hari terjual

    minimal 20 gelas. Maka kita bisa menutup biaya produksi untuk 3 hari biaya

    pembuatan Nata De Sola

    Perkiraan keuntungan jika terjual 300 gelas. 300 x 900 = Rp 270.000

    4.1.1 Rancangan Anggaran Biaya

    No Jenis Pengeluaran Biaya ( Rp )

    1 Peralatan penunjang 3.681.000

    2 Bahan habis pakai 873.000

    3 Kemasan 360.000

    4 Perjalanan 2.050.000

    5 Lain-lain 1.230.000

    Jumlah 8.194.000

  • 8

    4.2 Jadwal Kegiatan

    Jadwal pelaksanaan program selengkapnya dapat dilihat pada tabel

    berikut :

    No Kegiatan Bulan I Bulan II Bulan III Bulan IV

    1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

    1. Preparasi alat dan bahan

    penunjang

    2. Uji coba pengemasan

    3. Evaliasi II

    4. Produksi dan pengemasan

    5. Promosi dan pemasaran

    6. Analisa laba dan rugi usaha

    7. Penyusunan laporan

  • 9

    DAFTAR PUSTAKA

    Ahira, Anne. 2010. Terong. www.anneahira.wordpress.com Airlina, dr. Intan .

    2009. Terong, Antioksidan dan Pengikat Zat Besi.

    http://www.ahliwasir.com

    Anonim. 2010. Pangan untuk Indonesia, Artikel Ide-ide Program 100

    hari.http://siteresources.worldbank.org

    Anonim. 2009. Pembuatan Nata De pina. www.bisnisukm.com Inacofood . 2008.

    Nata De Coco Cocok untuk Diet. www.inacofood.wordpress.com

    Perdana, D. 2007. Pemanfaatan Tepung Kulit Buah Terong Belanda Fermentasi

    Terhadap Produksi Telur Burung Puyuh.http://repository.usu.ac.id

    Triantoro, Koko. 2008. Pembuatan Manisan Berbahan Dasar Terong Sebagai

    Makanan Khas Prodi IPA. http://3an2ro.files.wordpress.com

    Windu.2010.Pembuatan Nata dari Limbah Kulit Pisang dengan Penentuan

    Kadar Sukrosa.www.engineeringsystem.blogger.com

  • 10

    LAMPIRAN-LAMPIRAN

    Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota

    Biodata Ketua

    A. Identitas Diri Ketua

    1 Nama Lengkap Zona Rezaddien Aqoba

    2 Jenis Kelamin Laki-laki

    3 Program Studi Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja

    4 NIM 0514040049

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Jombang, 03 Desember 1996

    6 E-mail [email protected]

    7 No.Telepon / HP 085230858758

    B. Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

    Nama Institusi SDN Kayen II SMPN 1 Perak SMAN Bandar KM

    Jurusan - - IPA

    Tahun Masuk-Lulus 2002-2008 2008-2011 2011-2014

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar

    dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari

    ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima

    sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah

    satu persyaratan dalam pengajuan hibah Program Kreatifitas Mahasiswa

    Kewirausahaana (PKM-K).

    Surabaya, 23 September 2014

    Pengusul,

    (Zona Rezaddien Aqoba)

    NIM 0514040049

  • 11

    Biodata Anggota 1

    A. Identitas Diri Anggota

    1 Nama Lengkap Arinda Lona Asmawati

    2 Jenis Kelamin Perempuan

    3 Program Studi Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja

    4 NIM 0514040035

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Madiun, 21 Mei 1996

    6 E-mail [email protected]

    7 No.Telepon / HP 0819 4604 1218

    B. Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

    Nama Institusi SDN Kedungrejo 1 SMPN 2 Pilangkenceng SMAN 2 Mejayan

    Jurusan - - IPA

    Tahun Masuk-Lulus 2002-2008 2008-2011 2011-2014

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar

    dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari

    ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima

    sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah

    satu persyaratan dalam pengajuan hibah Program Kreatifitas Mahasiswa

    Kewirausahaan (PKM-K).

    Surabaya, 23 September 2014

    Pengusul,

    (Arinda Lona)

    NIM 0514040035

  • 12

    Biodata Anggota 2

    A. Identitas Diri Anggota

    1 Nama Lengkap Kayis Kautsar Yonda

    2 Jenis Kelamin Laki-laki

    3 Program Studi

    Teknik K3 (Teknik Keselamatan dan Kesehatan

    Kerja)

    4 NIM 0514040048

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Jember, 21 Desember 1995

    6 E-mail [email protected]

    7 No.Telepon / HP 0856 0870 0717

    B. Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

    Nama Institusi SDN Muhammadiyah

    1Jember

    SMPN 1 Jember SMAN 2 Jember

    Jurusan - - IPA

    Tahun Masuk-Lulus 2002-2008 2008-2011 2011-2014

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar

    dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari

    ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima

    sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah

    satu persyaratan dalam pengajuan hibah Program Kreatifitas Mahasiswa

    Kewirausahaan (PKM-K).

    Surabaya, 23 September 2014

    Pengusul,

    ( Kayis Kautsar Yonda )

    NIM.0514040048

  • 13

    Biodata Anggota 3

    A. Identitas Diri Anggota

    1 Nama Lengkap Sinatrio Dawam Muslim

    2 Jenis Kelamin Laki-laki

    3 Program Studi Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja

    4 NIM 6512040078

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Surabaya, 9 September 1994

    6 E-mail [email protected]

    7 No.Telepon / HP 0878 5199 9014

    B. Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

    Nama Institusi SD Muhammadiyah

    15 Surabaya

    SMPN 34 Surabaya SMAN 13 Surabaya

    Jurusan - - IPA

    Tahun Masuk-Lulus 2000-2006 2006-2009 2009-2012

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar

    dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari

    ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima

    sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah

    satu persyaratan dalam pengajuan hibah Program Kreatifitas Mahasiswa

    Kewirausahaan (PKM-K).

    Surabaya, 23 September 2014

    Pengusul,

    (Sinatrio Dawam Muslim)

    NIM 6512040078

  • 14

    Biodata Anggota 4

    B. Identitas Diri Anggota

    1 Nama Lengkap Muhammad Nizar Hariri

    2 Jenis Kelamin Laki-laki

    3 Program Studi Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja

    4 NIM 6512040067

    5 Tempat dan Tanggal Lahir Ambon, 7 Juli 1995

    6 E-mail [email protected]

    7 No.Telepon / HP 0856 4545 0951

    B. Riwayat Pendidikan

    SD SMP SMA

    Nama Institusi SDN Kludan SMPN 1 Candi MA Ammanatul Ummah

    Surabaya

    Jurusan - - IPA

    Tahun Masuk-Lulus 2001-2007 2007-2010 2010-2012

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar

    dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari

    ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima

    sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah

    satu persyaratan dalam pengajuan hibah Program Kreatifitas Mahasiswa

    Kewirausahaan (PKM-K).

    Surabaya, 23 September 2014

    Pengusul,

    (Muhammad Nizar Hariri)

    NIM 6512040067

  • 15

    Biodata Anggota Dosen Pembimbing

    A. Identitas Diri Dosen Pembimbing

    1 Nama Lengkap Galih Anindita

    2 Jenis Kelamin Perempuan

    3 Program Studi K3

    4 NIDN 0027078101

    5 Tempat dan Tanggal Lahir

    6 E-mail

    7 No.Telepon / HP 083830863262

    B. Riwayat Pendidikan

    S1 S2 S3

    Nama Institusi ITS ITS -

    Jurusan Fisika Fisika -

    Tahun Masuk-Lulus -

    C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)

    No

    Nama Pertemuan Ilmiah /

    Seminar

    Judul Artikel Ilmiah

    Waktu dan

    Tempat

    1

    2

    D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi)

    No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun

    1

    2

  • 16

    Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar

    dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari

    ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima

    sanksi.

    Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah

    satu persyaratan dalam pengajuan hibah Program Kreatifitas Mahasiswa

    Kewirausahaan (PKM-K).

    Surabaya, 23 September 2014

    Dosen Pembimbing,

    (Galih Anindita ST.,MT)

    NIDN. 0027078101

  • 17

    Lampiran 2. Justifikasi Anggaran

    1. Peralatan penunjang

    Material Justifikasi

    Pemakaian

    Kuantitas Harga

    Satuan (Rp)

    Keterangan (Rp)

    Blender Menghalusk

    an terong 1 Buah 1.045.000 1.045.000

    Kompor + regulator

    Memasak bahan

    1 Buah 125.000 125.000

    Tabung Elpiji 3kg Pemasakan 1 Buah 108.000 108.000

    Pisau Pemotongan

    bahan 1 Paket 95.000 95.000

    Termometer Pengukuran

    suhu ruang 1 Buah 45.000 45.000

    Gelas Ukur Pengukuran

    bahan cair 1 Paket 130.000 130.000

    Jarum ose Pengukuran

    bahan 1 Buah 20.000 20.000

    Nampan Tempat

    Bahan 2 Buah 25.000 50.000

    Panci Pemasakan

    bahan 1 Buah 35.000 35.000

    Telenan Pengirisan

    Bahan 3 Buah 6.000 18.000

    Pengaduk Pengadukan

    bahan 2 Buah 5.000 10.000

    Lapak dorong Berjualan 1 Buah 2.000.000 2.000.000

    Sub Total 3.681.000

    2. Bahan Habis Pakai

    Material Justifikasi

    pemakaian

    Kuantitas Harga

    satuan (Rp)

    Keterangan(R

    p)

    Terong Belanda Bahan baku

    Nata

    10 kg 8.000 80.000

    Kain Saring Bahan

    Saring

    10m2

    5.000 50.000

    Asam cuka Bahan baku

    Nata

    10 Botol 2.000 20.000

    Gula Pasir Bahan baku

    Nata

    5 kg 10.000 50.000

    Essence Buah Perasa Buah 5 botol 23.000 115.000 Kultur murni nata Bahan baku

    Nata

    5 Botol 100.000 500.000

    Natrium Benzoat Bahan baku

    Nata

    1 kg 16.000 16.000

    Elpiji 3kg Proses

    pemasakan

    3 Buah 14.000 42.000

    Sub Total 873.000

  • 18

    3. Perjalanan

    Material Justifikasi

    pemakaian

    Kuantitas Harga

    satuan (Rp)

    Keterangan(Rp)

    Biaya

    Transportasi

    Tranportasi

    pembelian dan pembuatan

    produk

    5 Orang

    150.000 750.000

    Biaya

    Komunikasi

    Komunikasi

    anggota

    5 Orang 200.000 1.000.000

    Biaya Survey Survey bahan

    baku

    1 Keg 300.000 300.000

    Sub Total 2.050.000

    4. Kemasan

    Material Justifikasi

    Pemakaian

    Kuantitas Harga

    Satuan

    (Rp)

    Keterangan

    (Rp)

    Botol gelas Kemasan 300 Gelas 500 150.000

    Cover Tutup Gelas 300 Buah 300 90.000

    Sendok sendok 300 Buah 400 120.000

    Sub Total 360.000

    5. Lain-Lain

    Material

    Justifikasi

    pemakaian

    Kuantitas Harga

    satuan

    (Rp)

    Keterangan(Rp)

    Tinta Print Print Dokumen 4 Botol 50.000 200.000

    Administrasi dan

    Print

    Adm.

    Kelengkapan

    1 Kegiatan 200.000 200.000

    Laporan Kemajuan Cetak

    Penggandaan

    1 Buah 40.000 40.000

    Laporan Akhir Cetak

    Penggandaan

    1 Buah 40.000 40.000

    Konsumsi (5

    Orang)

    Konsumsi

    Anggota

    25 buah 10.000 250.000

    Pembuatan Poster Kelengkapan

    Pimnas

    1 Buah 350.000 350.000

    Pembuatan x

    Banner

    Kelengkapan

    Pimnas

    1 Buah 150.000 150.000

    Sub Total 1.230.000

  • 19

    Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas

    No. Nama / NIM

    Progr

    am

    Studi

    Bidang Ilmu

    Alokasi

    Waktu

    Minimal

    (jam /

    minggu)

    Uraian Tugas

    1 Zona Rezaddien

    Aqoba /

    0514040049

    Teknik

    K3

    Teknik

    Keselamatan

    dan

    Kesehatan

    Kerja

    8 jam /

    minggu

    a. Mengkoordinasi tim

    b. Bertanggung jawab terhadap

    pelaksanaan program

    c. Memusyawarahkan segala

    permasalahan dengan semua tim

    d. Koordinasi dalam hal

    pembimbingan dengan dosen

    pembimbing

    2 Arinda Lona /

    0514040035

    Teknik

    K3

    Teknik

    Keselamatan

    dan

    Kesehatan

    Kerja

    8 jam /

    minggu

    a. Membantu pelaksanaan setiap kegiatan dalam program

    b. Bertanggung jawab terhadap ketua pelaksana

    c. Mengkonsultasikan kepada dosen pembimbing

    d. Bertanggungjawab dalam pengambilan sarana dan

    prasarana

    3 Kayis Kautsar

    Yonda /

    0514040048

    Teknik

    K3

    Teknik

    Keselamatan

    dan

    Kesehatan

    Kerja

    8 jam /

    minggu

    a. Membantu pelaksanaan setiap kegiatan dalam program

    b. Bertanggung jawab terhadap ketua pelaksana

    c. Memanajemen keuangan d. Mengkonsultasikan kepada dosen

    pembimbing

    4 Muhammad

    Nizar Hariri /

    6512040067

    Teknik

    K3

    Teknik

    Keselamatan

    dan

    Kesehatan

    Kerja

    8 jam /

    minggu

    a. Membantu pelaksanaan setiap kegiatan dalam program

    b. Bertanggung jawab terhadap ketua pelaksana

    c. Mengkonsultasikan kepada dosen pembimbing

    d. Mendesain logo nata de sola

    5 Sinatrio

    Dawam

    Muslim /

    6512040078

    Teknik

    K3

    Teknik

    Keselamatan

    dan

    Kesehatan

    Kerja

    8 jam /

    minggu

    a. Membantu pelaksanaan setiap kegiatan dalam program

    b. Bertanggung jawab terhadap ketua pelaksana

    c. Mengkonsultasikan kepada dosen pembimbing

    d. Mempromosikan produk

  • 20

    1 Cover2 Daftar isi3 ISI