doa resepsi

1
Doa Resepsi Pernikahan 1. Ya Allah ya robbana, puja dan puji kami panjatkan kehadirat Mu atas segala nikmat yang tidak terhingga. Kami berkumpul pada saat ini dalam rangka mensyukuri nikmat Mu melaksanakan sunnah Mu yaitu resepsi pernikahan antara Oleh karenanya kami mohon pertemuan ini mendapat barokah dan ridhomu. 2. Ya Allah tuhan yang maha bijaksana, kami mohon kehadiratmu agar kedua mempelai beserta keluarganya mendapat petunjuk dan hidayah Mu, di dalam mereka mendayung bahtera rumah tangganya dalam mewujudkan hayatan toyyiban wahayatan muthma’imah wasa adah fiddunya wal akhirah”. Menciptakan kehidupan rukun dan damai, sejahtera dan bahagia, serta mendapat keturunan yang soleh dan solehah, keturunan yang berguna bagi masyarakat bangsa dan negara. 3. Ya Allah tuhan yang maha perkasa kami mohon ditumbuhkan di hati dan jiwa mempelai berdua dan keluarganya, mawadah dan rahmah, sifat kasih sayang, yang dapat menumbuhkan dan menyuburkan sifat saling cinta mencintai, sifat saling menghargai , sikap saling menyesuaikan sehingga tercipta rumah tanga dan pergaulan yang harmonis. 4. Ya Allah tuhan yang maha pengasih , demikian juga kami mohon kehadirat mu agar kami semuanya, khususnya yang hadir saat ini, keberkahan taufiq dan ma’unah Mu, di dalam kami memelihara, membina dan melesetarikan rumah tangga dan pergaulan kami masing masing. Dan akhirnya Ya Allah , kami mohon diampuni segala dosa dan kesalahan kami kesalahan kedua orang tua kami, keluarga kami sehingga kami menjadi hamba mu yang muttaqien.

Upload: riski-ramadhan

Post on 11-Jan-2016

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

doa

TRANSCRIPT

Page 1: Doa Resepsi

Doa Resepsi Pernikahan

1. Ya Allah ya robbana, puja dan puji kami panjatkan kehadirat Mu atas segala nikmat yang tidak terhingga. Kami berkumpul pada saat ini dalam rangka mensyukuri nikmat Mu melaksanakan sunnah Mu yaitu resepsi pernikahan antara

Oleh karenanya kami mohon pertemuan ini mendapat barokah dan ridhomu.

2. Ya Allah tuhan yang maha bijaksana, kami mohon kehadiratmu agar kedua mempelai beserta keluarganya mendapat petunjuk dan hidayah Mu, di dalam mereka mendayung bahtera rumah tangganya dalam mewujudkan “hayatan toyyiban wahayatan muthma’imah wasa adah fiddunya wal akhirah”. Menciptakan kehidupan rukun dan damai, sejahtera dan bahagia, serta mendapat keturunan yang soleh dan solehah, keturunan yang berguna bagi masyarakat bangsa dan negara.

3. Ya Allah tuhan yang maha perkasa kami mohon ditumbuhkan di hati dan jiwa mempelai berdua dan keluarganya, mawadah dan rahmah, sifat kasih sayang, yang dapat menumbuhkan dan menyuburkan sifat saling cinta mencintai, sifat saling menghargai , sikap saling menyesuaikan sehingga tercipta rumah tanga dan pergaulan yang harmonis.

4. Ya Allah tuhan yang maha pengasih , demikian juga kami mohon kehadirat mu agar kami semuanya, khususnya yang hadir saat ini, keberkahan taufiq dan ma’unah Mu, di dalam kami memelihara, membina dan melesetarikan rumah tangga dan pergaulan kami masing masing.

Dan akhirnya Ya Allah , kami mohon diampuni segala dosa dan kesalahan kami kesalahan kedua orang tua kami, keluarga kami sehingga kami menjadi hamba mu yang muttaqien.