dosis rebung untuk penelitian

Upload: arista-nova-windyasari

Post on 04-Apr-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/30/2019 DOSIS REBUNG UNTUK PENELITIAN

    1/1

    Telah dilakukan penelitian tentang efek hipoglikemik fraksi polar ekstrak etanol daun

    dan rebung bambu kuning (Bambusa vulgaris Schrad.) masing-masing dcngan dosis 30, 100

    dan 300 mg/Kgbb. pada mencit putih jantan. Untuk melihat efek hipoglikemik digunakan

    metoda "Oral Glukosa Toleransi test". Untuk menginduksi keadaan hiperglikemia pada

    hewan percobaan, diberikan glukosa 1 g/kg bb. secara oral. Kadar glukosa darah ditentukan

    dengan mcnggunakan strip uji "Haemo-Giukotest 20-800R" dan dibaca dengan alat

    Reflolu,\s.

    Hasil percobaan menunjukkan bahwa fraksi polar ekstrak daun dan rebung bambu

    kuning mempunyai efek hipoglikemik. Efek hipoglikemik yang diberikan oleh fraksi polar

    ekstrak rebung dosis 300 mg/kg bb. tidak berbeda nyata dibandingkan dengan klorpropamid

    dosis 32,5 mg/kg bb. (P