Download - Sheilviana Angela

Transcript
Page 1: Sheilviana Angela

SHEILVIANA ANGELA1207121323

UTS KOMPUTASI PROSES

Menghitung Temperatur, Tekanan, dan Komposisi pada Keadaan Equilibrium

Hubungan komposisi uap (yi), komposisi cair (xi), tekanan sistem (P), dan tekanan

uap jenuh (Pi sat) pada keadaan equilibrium dinyatakan dalam hokum Raoult, yaitu:

y i P=x i Pisat( i=1,2 ,…, N )

Dengan tekanan uap dinyatakan dalam persamaan Antoine, yaitu:

ln Pisat (kPa)=A i−

Bi

T (Celcius )+C i

Komponen A B C

Benzene

Ethylbenzene

13.8594

14.0045

2773.78

3279.47

220.07

213.2

Buatlah kurva kesetimbangan Uap-Cair T vs xi, yi pada tekanan 90 kPa untuk

sistem biner Benzene(1) Ethylbenzene(2)

Page 2: Sheilviana Angela

JAWAB

A. Coding Python

1. Untuk mencari Tsat dan tsat dimasukkan data seperti dibawah ini

Page 3: Sheilviana Angela

2. Sehingga didapat nilai Tsat dan tsat seperti berikut

3. Untuk mencari nilai dari xi[i],yi[i],Ti[i] dimasukkan data seperti dibawah ini

Page 4: Sheilviana Angela

4. Dan didapat nilai xi[i],yi[i],Ti[i] seperti dibawah ini

5. Kemudian untuk mem – plot kurvanya dimasukkan data seperti dibawah

Page 5: Sheilviana Angela

6. Didapat kurva kesetimbangan Uap-Cair T vs x1, y1

Page 6: Sheilviana Angela

Top Related