early models of public policy implementation

Upload: marcha-fairuz-izdihar

Post on 28-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Early Models of Public Policy Implementation

    1/2

    Early models of public policy implementation

    Scienti c administration and street level bureaucrats: the top down vsbottom up debate

    Studi mengenai implementasi kebijakan pada awal nya ber fokus kepada

    pertanyaan terhadap manajemen dan desain institusi. Pada tahun 1970-andikenal lah pendekatan top-down. Pendekatan ini beranggapan bahwa kita dapatmelihat proses kebijakan sebagai sebuah seri dari rantai komando dimanapemimpin politik mengeluarkan keahlian nya dalam berbicara mengenaipreferensi politik nya lalu dibawa ke tingkatan yang lebih spesi k dan menembussistem administrasi yang melayani pemerintahan. Pendekatan ini cukup bergunadalam mengatur bermacam dasar dari desain manajerial dan organisasi ataumemaksimalkan administrasi yang mana diharapkan dapat mengoptimalkanatau memaksimalkan keseimbangan antara kepentingan politik dan tindakanadministrasi. !ibawah nama scienti c administration" dasar ilmu ini diharapkandapat memungkinkan mereka untuk menemukan dan menerapkan cara terbaikbagi administrator untuk mengimplementasi kebijakan.

    #amun" pada tahun 19$0an dan 19%0an" dasar ilmu tersebut di kritik olehherbert simon yang berkata bahwa dasar ilmu tersebut sering kontradiktif danterkenal daripada dianggap sebagai sebuah ilmu murni. !i katakan juga bahwapendekatan tersebut mengasumsi bahwa pengambil keputusan menyediakanpengimplementasi kebijakan tujuan yang jelas dan arahan" dalam dunia nyatadapat muncul keinginan khusus dari pemerintah yang muncul dari proses tawarmenawar dan dapat menyebabkan tujuan yang tidak jelas. &ekurangan yangamat serius dari pendekatan ini adalah" ia berfokus kepada politisi senior danpejabat yang sering bermain dalam marginal role dari implementasi hari ke hariyang dibandingkan dengan pejabat dengan le'el lebih rendah dan anggota darimasyarakat.

    &ritik dari pendekatan top-down" mengabaikan pejabat le'el rendah pada19(0an untuk mengembangkan pendekatan baru yang ber nama bottom up ataustreet le'el approach kedalam studi implementasi kebijakan publik. Pendekatanyang lebih empiris ini dimulai dengan sebuah analisis yang juga dimulai dengansemua aktor publik dan pri'at yang terlibat dalam implementasi program dan diperiksa secara sistematis melalui inter'iew dan penelitian sur'ey tentangkepribadaian dan tujuan ber organisasi" strategi implementasinya" dan seluasapa relasi hubungan mereka dengan orang-orang. Studi dalam pendekatan

    bottom up telah menunjukkan kesuksesan atau kegagalan dalam banyakprogram yang keseringan terlalu bergantung pada komitmen dan kemampuandari aktor yang terlibat langsung dalam implementasi program.

    &unci keuntungan dari pandangan bottom up adalah ia langsung memerhatikanhubungan formal dan in ormal yang menjalankan konstitusi di subsistemkebijakan yang terlibat dalam membuat dan mengimplementasikan kebijakan.Seperti yang bisa dilihat bahwa subsistem kebijakan yang peran kunci nyadipegang oleh aktor pri'at dan aktor publik dalam sektor kebijakan memainkanperan krusial di semua tahapan proses kebijakan. )ni adalah kebenaran darisebuah implementasi kebijakan seperti hal nya dengan agenda setting" formulasi

    kebijakan" pembuatan keputusan dan tahap lain dalam siklus kebijakan.

  • 7/25/2019 Early Models of Public Policy Implementation

    2/2

    *engesampingkan perdebatan tersebut" kedua pendekatan tersebut tidaklahkontradiktif namun cenderung complementary atau saling melengkapi satu samalain. Pada pendekatan top down dimulai dengan keputusan dari pemerintah"memeriksa sejauh apa administrator berhasil atau sejauh apa administratorgagal menjalankan keputusan" dan mencari tahu alasan pokok dari tingkatan

    implementasi. Pendekatan bottom up dimulai di ujung lain rantai implementasidan mendesak akti'itas yang disebut-sebut sebagai pelaksana street le'el+ygturun langsung. ,erlebih lagi" perdebatan dari kedua pendekatan ini bersifatmetodologis" diatas cara terbaik untuk menganalisis akti'itas implementasi" atascara terbaik untuk mengembangkan hipotesis tentang dasar dari prosesimplementasi dan faktor yang memengaruhi keberhasilan dan kegagalan dariproses implementasi. adi" pendekatan topdown dan bottom up menyediakanpandangan yang lebih baik terhadap implementasi kebijakan" bukan salah satudari pendekatan tersebut tetapi dua duanya.

    leh sebab itu" studi lebih lanjut tentag proses implementasi akan memberikan

    secercah cahaya dalam peng operasian nya dalam keadaan tertentu danmenolong semua konseptualisasi dari proses kebijakan.