edisi kelima -...

4
Profil Unit YPKA Edisi Kelima Pengantar Redaksi Salam Agustinian. Indiculum Buletin edisi kelima sajian utama profil BP Ria Rantai Menyumbung dan berita utama liputan rangkaian Agustinus Day 2016 di Ketapang. Redaksi mengucapkan selamat pesta pelindung St. Agustinus dan Proficiat bagi para pestawan. Semoga persaudaraan keluarga besar Agustinian terus dipelihara dan dikembangkan. Berita-berita aktual lainnya mengenai Rakorwil Perdhaki, dimana YPKA aktif dalam kegiatan ini. Salam Agustinian, In Deum ** (redaksi) Selanjutnya didirikan bangunan poliklinik beserta alat kesehatan- nya disiapkan. Operasional BP/ BKIA Ria Rantai I resmi beroperasi melayani masyarakat dimulai tahun 1974. Segala proses pengelolaan unit - unit kesehatan waktu itu masih bersifat ijin praktek perorangan, atas nama suster yang memenuhi syarat untuk mendapatkan ijin buka praktek, termasuk karya di Menyumbung. Unit karya kesehatan di Menyumbung merupakan karya kedua di pedalaman Ketapang setelah Tumbang Titi yang dimulai dirintis tahun 1953. Dinamika sosial politik saat itu merupakan masa suram bagi karya kesehatan Agustinian di Tumbang Titi, sehingga akhirnya pada 1959 pelayanan Kesehatan di Tumbang Titi ditutup dan dijadikan sekolah Taman Kanak -Kanak (TK) sebagai cikal bakal bidang karya pendidikan. Sejalan makin bertambahnya jumlah anggota Kongregasi OSA, maka sangat terbuka peluang untuk perluasan karya kerasulan di daerah pedalaman. Sejak itu kebijakan Kongregasi OSA mulai mengarahkan pandangan untuk membuka karya misi di daerah- daerah pedalaman Kalimantan sehingga makin banyak orang dapat dilayani dan membagun kehidupan banyak orang yang lebih baik dan sejahtera. Salah satunya, pada waktu itu Kongregasi OSA mengutus Sr. Maria Paulo, OSA, dan Sr. Laetitia, OSA, untuk berkunjung ke Menyumbung, Kecamatan Hulu Hungai untuk memperlajari dan melihat kemungkinan membuka komunitas dan karya kerasulan kesehatan di tempat ini. Setelah mempertimbangan dengan matang, pada tahun 1973 Kongregasi OSA memutuskan membangun komunitas baru sekaligus membuka poliklinik di Menyumbung. Setelah memperoleh lokasi yang pasti kemudian diuruslah administrasinya. Akhirnya upaya pendirian poliklinik memperoleh ijin pendirian dari pemerintah berdasar- kan Surat Keputusan tentang pemberian ijin pendirian Balai Pengobatan / Balai Kesehatan Ibu Anak (BP/BKIA) “Ria Rantai I”, nomor :1380/II-G/5’73. Profil BP Ria Rantai ................. 1 Sapaan Kasih Ketua YPKA ...... 2 Mempererat Persaudaraan ...... 2 Mengenal Doa Kerahiman ...... 3 Peningkatan Kapasitas Karya ... 3 Bersyukur dan Menemukan .... 3 Pelayanan Kesehatan .............. 4 Virus Zika Dapat Dicegah ........ 4 Dalam Edisi ini Pengelolaan karya waktu itu dikelola secara terorganisasi, serta belum ada badan hukum yang mengayomi dalam pelayanan karya tersebut. Pembangunan unit karya kesehatan belum dikelola secara profesional, semata- mata hanya untuk memberikan kesaksian cinta kasih dalam kerasulan serta warta penyelamatan dan kemanusiaan. Dalam perkembangannya BP Menyumbung masuk dalam tanggungjawab pengelolaan Yayasan Pelayanan Kasih Agustinian. Balai Pengobatan Ria Rantai 1 memberi pelayanan kepada masyarakat. Balai Pengobatan Ria Rantai 1 Menyumbung terletak 220 km dari kota Ketapang, tepatnya di jalan Petinggi Dura, Desa Menyumbung, Kecamatan Hulu Sungai, Kabupaten Kalimantan Kalimantan Barat. (Red) Sajian Utama Penanggungjawab: Sr. Ursula, OSA, - Pimpinan Redaksi: Martin Samina - Sekretaris: Anna Untari - Bendahara: Sr. Edeltrudis - Desain & Layout: Martin - Kontributor: Daduanto, Bernard, Akion, Sr. Servanda, Unit-Unit YPKA - Sirkulasi: Bernard, Ambarwati. Alamat Redaksi: Jln. Sudirman 27 Ketapang, Kalimantan Barat 78813, Telp 0534 – 35680 Hp 082251896776, Email: [email protected] Website. www.ypkagustinian.org. Donasi melalui: Sr. Edeltrudis OSA, Bendahara YPKA HP. 082152988877 Transfer Bank Mandiri Nomor Rek. 146.00.0577244.2 a.n. Yayasan Pelayanan Kasih Agustinian. Agustinus Day 2016 I Seminar Kerahiman Ilahi I Virus Zika Media Perekat Keluarga Besar YPKA BP/BKIA Ria Rantai Menyumbung

Upload: ngongoc

Post on 02-Mar-2019

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Edisi Kelima - ypkagustinian.orgypkagustinian.org/wp-content/uploads/2017/09/Newsletter-YPKA-Edisi... · K e t a p a n g . R e d a k s i mengucapkan selamat pesta ... Sr. Maria Paulo,

P r o f i l U n i t Y P K A

E d i s i K e l i m a

Pengantar Redaksi

Salam Agustinian.

Indiculum Buletin edisi kelima sajian utama profil BP Ria Rantai Menyumbung dan berita utama l iputan rangkaian Agustinus Day 2016 di K e t a p a n g . R e d a k s i mengucapkan selamat pesta pelindung St. Agustinus dan Proficiat bagi para pestawan. S e m o g a p e r s a u d a r a a n keluarga besar Agustinian terus dipelihara dan dikembangkan.

Berita-berita aktual lainnya mengenai Rakorwil Perdhaki, dimana YPKA aktif dalam kegiatan ini. Salam Agustinian,

In Deum ** (redaksi)

Selanjutnya didirikan bangunan poliklinik beserta alat kesehatan-nya disiapkan. Operasional BP/ BKIA Ria Rantai I resmi beroperasi melayani masyarakat dimulai tahun 1974.

Segala proses pengelolaan unit -unit kesehatan waktu itu masih bersifat ijin praktek perorangan, atas nama suster yang memenuh i syara t un tuk mendapatkan ijin buka praktek, termasuk karya di Menyumbung.

Unit karya kesehatan di Menyumbung merupakan karya kedua di pedalaman Ketapang setelah Tumbang Titi yang dimulai dirintis tahun 1953. Dinamika sosial politik saat itu merupakan masa suram bagi karya kesehatan Agustinian di Tumbang Titi, sehingga akhirnya pada 1959 pelayanan Kesehatan di Tumbang Titi ditutup dan dijadikan sekolah Taman Kanak-Kanak (TK) sebagai cikal bakal bidang karya pendidikan.

Sejalan makin bertambahnya jumlah anggota Kongregasi OSA, maka sangat terbuka peluang untuk perluasan karya k e r a s u l a n d i d a e r a h pedalaman. Sejak itu kebijakan Kongregas i OSA mu la i mengarahkan pandangan untuk membuka karya misi di daerah-daerah pedalaman Kalimantan sehingga makin banyak orang dapat dilayani dan membagun kehidupan banyak orang yang lebih baik dan sejahtera.

Salah satunya, pada waktu itu Kongregasi OSA mengutus Sr. Maria Paulo, OSA, dan Sr. Laetitia, OSA, untuk berkunjung ke Menyumbung, Kecamatan Hulu Hungai untuk memperlajari dan melihat k e m u n g k i n a n m e m b u k a komunitas dan karya kerasulan kesehatan di tempat ini.

Setelah mempertimbangan dengan matang, pada tahun 1 9 7 3 K on gr e g as i O S A memutuskan membangun komunitas baru sekaligus membuka poliklinik di Menyumbung. Setelah memperoleh lokasi yang pasti kemudian diuruslah administrasinya. Akhirnya upaya pendirian poliklinik memperoleh ijin pendirian dari pemerintah berdasar-kan Surat Keputusan tentang pemberian ijin pendirian Balai Pengobatan / Balai Kesehatan Ibu Anak (BP/BKIA) “Ria Rantai I”, nomor :1380/II-G/5’73.

Profil BP Ria Rantai ................. 1

Sapaan Kasih Ketua YPKA ...... 2

Mempererat Persaudaraan ...... 2

Mengenal Doa Kerahiman ...... 3

Peningkatan Kapasitas Karya ... 3

Bersyukur dan Menemukan .... 3

Pelayanan Kesehatan .............. 4

Virus Zika Dapat Dicegah ........ 4

Dalam Edisi ini

Pengelolaan karya waktu itu dikelola secara terorganisasi, serta belum ada badan hukum yang mengayomi dalam pelayanan karya tersebut. Pembangunan unit karya kesehatan belum dikelola secara profesional, semata-mata hanya untuk memberikan kesaksian cinta kasih dalam k e r a s u la n se r t a w a r t a p e n y e l a m a t a n d a n kemanusiaan.

Dalam perkembangannya BP Menyumbung masuk dalam tanggungjawab pengelolaan Yayasan Pelayanan Kasih Agustinian. Balai Pengobatan Ria Rantai 1 member i pelayanan kepada masyarakat.

Balai Pengobatan Ria Rantai 1 Menyumbung terletak 220 km dari kota Ketapang, tepatnya di jalan Petinggi Dura, Desa Menyumbung, Kecamatan Hulu Sungai, Kabupaten Kalimantan Kalimantan Barat. (Red)

Sajian Utama

Penanggungjawab: Sr. Ursula, OSA, - Pimpinan Redaksi: Martin Samina - Sekretaris: Anna Untari - Bendahara: Sr. Edeltrudis - Desain & Layout: Martin - Kontributor: Daduanto, Bernard, Akion, Sr. Servanda, Unit-Unit YPKA - Sirkulasi: Bernard, Ambarwati. Alamat Redaksi: Jln. Sudirman 27 Ketapang, Kalimantan Barat 78813, Telp 0534 –

35680 Hp 082251896776, Email: [email protected] Website. www.ypkagustinian.org. Donasi melalui: Sr. Edeltrudis OSA, Bendahara YPKA HP. 082152988877 Transfer Bank Mandiri Nomor Rek. 146.00.0577244.2 a.n. Yayasan Pelayanan Kasih Agustinian.

Agustinus Day 2016 I Seminar Kerahiman Ilahi I Virus Zika

Media Perekat Keluarga Besar YPKA

BP/BKIA Ria Rantai Menyumbung

Page 2: Edisi Kelima - ypkagustinian.orgypkagustinian.org/wp-content/uploads/2017/09/Newsletter-YPKA-Edisi... · K e t a p a n g . R e d a k s i mengucapkan selamat pesta ... Sr. Maria Paulo,

Page 2 Edisi Kel ima

Augustinus Day

Pesta Pelindung St Agustinus Ketapang dirayakan gabungan unit medis dan non medis. Rangkaian kegiatan ini familier dinamakan Augustinus Day. Salah satu kegiatan favoritnya pekan olah raga. Pekan olah raga dibuka Sr. Ignatia, OSA, Pemimpin Umum, di SMP Agustinus, 15 Agustus 2016. Sr. Ignatia, OSA, menegaskan pekan olah raga sebagai sarana mempererat persaudaraan keluarga besar Augustinian, mari dilakukan secara sportif dan semangat persaudaraan.

Gong dipukul oleh Sr. Ignatia sebagai tanda resmi dibuka pekan olah raga, yang disambut tepuk tangan ratusan hadirin. Langsung tampil atraksi cheerleader SMP Agustinus dengan gerakan ritmis dan dinamis begitu memukau. Kemudian semua hadirin diajak senam zumba masal. Volleyball berlangsung 15 s.d. 20 Agustus 2016, diikuti tujuh tim putra dan sembilan tim putri, sistem tiga kali kemenangan rally point. Luar biasa, atlet-atlet dadakan muncul mampu bertanding menarik dan sportif. Pemenang volleyball putra: juara I tim YPK, Juara II tim RS Fatima 1, dan juara III tim SMP Agustinus. Sedangkan volleyball putri: juara I tim RS Fatima 1, juara II RS Fatima 2, dan juara ke III tim YPK.

Memeriahkan pesta pelindung digelar pertandingan tarik tambang dan bakiak, 20/8/2016, di lingkungan biara. Sangat meriah, ratusan penonton antusias, keakraban persaudaraan sangat dirasakan. Tiap unit wakilkan tim tarik tambang putra dan putri jumlah 8 orang per timnya. Sedangkan bakiak 4 orang per timnya. Juara 1 tarik tambang putra tim SMA Petrus dan juara 1 tim Putri RS Fatima.

Lomba anak-anak karyawan tingkat PG-TK s.d. SMA, tgl 21-22 Agustus 2016, di lingkungan biara. Jenis lomba: lempar bola, makan kerupuk, masukkan paku dalam botol, masukkan air dalam botol, dan menggiring bola. Ratusan anak berpartisipasi dalam kegiatan ini. Sedangkan 23-24 Agustus lomba anak – anak terbuka untuk umum.

Puncak Pesta Pelindung tgl 28 Agustus 2016, pk 16.00-20.30 di ASC Ketapang. Puncak syukur diujudkan dalam misa dipimpin RD. Laurensius Sutadi, Vikjen Ketapang, konselebran RD. Istejamaya dan

SAPAAN KASIH KETUA YPKA

Yustinus Sukardi, CP. Perayaan ini sekaligus pestakan hidup bakti para suster 50 tahun: Sr. Regina, Sr. Florentina, dan Sr Agneta; 25 tahun Sr. Lydia dan Sr. Paula; dan 12,5 tahun Sr. Andrea dan Sr Rita. Karyawan pesta 25 tahun mengabdi Ibu Yuliana Afina, Ibu Adriana Asih, dan Ibu Sri Mulatsih. Tamu yang hadir resepsi lebih dari 800 kursi yang disediakan. Acara

dilanjutkan resepsi dan ramah tamah, dimeriahkan pentas seni perwakilan unit kerja dan pembagian hadiah pertandingan dan lomba Agustinus Day 2016

Rekoleksi

Sementara itu, RS Sumber Sentosa mengadakan rekoleksi bagi karyawan dalam rangka pesta pelindung. Rekoleksi didampingi P. Freday Badianto S.OSCt, bertema “Kesetian Hidup St. Augustinus Jiwa dan Semangat Pelayanan”, tgl 1-6 Agustus 2016, dibagi tiga kelompok. Pelayanan bisa dirasakan oleh orang lain bila dilandaskan atas cinta dan pengorbanan, Komunikasi dan Kejujuran, Hati/ keterbukaan, serta usaha dan niat yang baik.

Melayani dengan cinta artinya melayani

penuh perhatian, perasaan [hati], dan

t a n g g u n g j a w a b . P e n g o r b a n a n

dimaksudkan kesiapsediaan melakukan

pekerjaan yang tidak dicintai, demi sebuah

pelayanan tulus. St. Agustinus menyatakan

buah dari pelayanan adalah damai dan

suka cita.

Tepat hari pesta pelindung St Agustinus,

seluruh karyawan mengikuti perayaan

dipusatkan di halaman Gereja Tumpang.

Acara berupa perayaan misa dan ramah

tamah bersama keluarga dan umat. Dalam

kesempatan ini juga ditampilkan pentas

seni tari-tarian dari anak-anak karyawan.**

(Martin / Sr Servanda)

Rekan-rekan Agustinian,

Sa lam jumpa da lam semangat persaudaraan Agustinian. Kegembiraan, syukur, serta sukacita menyemangati pelayanan kita. Kita baru saja

merayakan pesta pelindung Yayasan Pelayanan Kasih Agustinian, yaitu St. Augustinus, 28 Agustus 2016. Perayaan ini juga menjadi sukacita keluarga besar unit-unit kerja milik Kongregasi OSA, oleh karena Kongregasi OSA juga berlindung kepada St. Augustinus.

Sukacita dan kemeriahan mewarnai aktivitas kebersamaan pada unit-unit karya pelayanan YPKA. Masing-masing unit merayakan pesta pelindung St Augustinus dengan cara unik sesuai kreativitasnya, antara lain: pertandingan olah raga, perlombaan, rekoleksi, dan puncaknya perayaan Ekaristi.

Kesempatan ini sungguh menjadi sarana mempererat persaudaraan keluarga besar Agustinian. Dalam semangat Agustinian kita hadir dan berkarya bersama di Yayasan yang kita cintai untuk berbagi kasih dan saling terlibat ambil bagian karya penyelamatan Allah. Masing-masing pribadi memiliki peran dan tanggung jawab mengembangkan potensinya sesuai profesinya dan hidup seturut rencana Allah yang indah. Saya mengucapkan Selamat dan Terimakasih kepada para karyawan yang merayakan 25 tahun pengabdiannya di unit YPKA. Semoga makin menginspirasi untuk lebih baik bagi para karyawan lainnya.

Rekan-Rekan Agustinian,

YPKA berupaya mengembangkan unit-unit pelayanan, merenovasi BP St. Monika Manjau dan melengkapi alat-alat kesehatannya. YPKA juga melengkapi alat kesehatan RB Desideria Sandai dan RS Fatima, sehingga jangkauan pelayanan kesehatan masyarakat makin luas dan berkualitas sesuai perkembangan zaman. Sungguh berkat Tuhan, Ia mengutus orang-orang berkehendak baik mengulurkan tangan untuk pengembangan YPKA.

Mari kita bergandeng tangan melangkah searah visi misi YPKA. Kita berikan pelayanan penuh kasih dalam kerendahan hati, sehingga orang yang datang memperoleh kesembuhan secara utuh, karena mereka adalah tamu Ilahi kita. Tuhan memberkati.** In Deum. Sr. Ursula, OSA

Berita Utama

Perayaan hari Pelindung St. Agustinus merupakan hari istimewa Yayasan Pelayanan Kasih Agustinian. Semarak pesta pelindung St Agustinus juga rasakan unit-unit non medis milik Kongegasi OSA, oleh karena Kongregasi OSA juga berlindung kepada St Agustinus.

Page 3: Edisi Kelima - ypkagustinian.orgypkagustinian.org/wp-content/uploads/2017/09/Newsletter-YPKA-Edisi... · K e t a p a n g . R e d a k s i mengucapkan selamat pesta ... Sr. Maria Paulo,

Saya bersyukur, para Suster OSA selalu menyalakan dan menempatkan nilai kasih yang paling utama dan selalu merangkul kami anak-anaknya membimbing tanpa lelah, sehingga dimanapun berada selalu peduli pada orang lain.

Saya sekarang menyadari bukan sebatas seorang CS yang menjalankan tugas kebersihan, tapi di sini adalah ladang saya, bagian dari masa depan, dan menemukan makna pekerjaan. Bekerja dalam pengabdian, siap melayani dalam kasih dengan menciptakan rasa nyaman. Saya bersyukur, bangga dan selalu semangat karena berada dalam pelayanan di ladang Tuhan.** (Wahyu Purnomo)

INDICULUM BULETIN

Dalam rangka menyambut perayaan Pelindung St. Augustinus, Sr. Ignatia, OSA mengundang TIM Kerahiman Ilahi Keuskupan Agung Jakarya, wilayah barat, untuk mengenalkan devosi Kerahiman Ilahi. Tim berjumlah sebelas orang, dibagi kelompok, hadir di sekolah-sekolah YPKF pada tgl 13 Agustus 2016, berlangsung

Tahun 2015 RS Sumber Sentosa mengalami masalah sulit soal perijinan. Saya dan teman-teman merenung tentang masa depan kami di sini. Ada pengalaman menarik seorang pasien datang kepadaku, katanya, harusnya rawat inap tapi karena rumah sakit kena masalah perijinan sehingga tidak bisa rawat inap. Ia ungkapkan kekecewaanya. Dia merasa nyaman berobat di rumah sakit ini karena kebersihannya dan pelayanannya bagus, dan merasa tidak seperti di tempat asing. Saya baru menyadari, ternyata yang saya kerjakan dirasakan orang lain. Karena selama ini saya beranggapan petugas CS sekedar menjalankan kewajiban membersihkan lingkungan, itu saja.

Nama Saya, Wahyu Purnowo, petugas kebersihan / CS RS Sumber Sentosa yang telah berkarya selama lima tahun. Saya bangga dapat menjadi bagian dari yang

terpilih dalam pelayanan, karena ini bukan sebuah kebetulan berada ditengah-tengah karya para Suster OSA. Banyak orang tidak mendapat pengalaman seperti saya ini.

Di Malang banyak rumah sakit yang fasilitas pelayanannya lebih, tapi justru di RS Sumber Sentosa ini saya termotivasi untuk menyalurkan bakat potensiku.

Page 3

Akreditasi Faskes terdiri atas akreditasi Rumah Sakit dikelola oleh KARS dan akreditasi Faskes primer oleh komite akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP), diharapkan ada upaya lebih rinci percepatan persiapan (persyaratan ) akreditasi.

Musibah vaksin palsu jadi pengalaman

sangat berharga bagi Faskes agar

ikuti standar praktek dalam pelayanan

pasien maupun pengelolaan obat, alkes

dan vaksin. Kelangsungan pelayanan

kesehatan dipelihara dengan komunikasi

dokter-pasien, kerjasama pihak keamanan,

pembenahan internal, prosedur kerja dan

hubungan masyarakat.** (Daduanto)

Rakorwil (RPA) Perdhaki berlangsung 28-31 Juli 2016 di Hotel Kartika Chandra, Jakarta. Ketapang masing-masing kirim satu utusan meliputi Kongregasi OSA, YPKA, RS Fatima, klinik dan Perdhaki Wilayah. Tema yang diusung “Peningkatan Kapasitas Dinamis Karya Kesehatan Perdhaki Dalam Membangun Kesehatan Masyarakat.

Rakorwil RPA sepakat bahwa setiap insan yang berkarya dibidang kesehatan bersyukur mendapat anugerah untuk meneruskan karya agung Yesus Kristus. Tenaga kesehatan menerapkan etika profesi, menghormati hak dan kewajiban pasien, dan menjalankan hak dan kewajiban dirinya dengan setia, bermartabat dan bertanggung jawab.

Ilahi kepada St Faustina: “Doa ini dimaksudkan sebagai sarana memadam-kan murka-Ku. Koronka Kerahiman Ilahi tidak hanya diperuntukkan baginya, melainkan bagi seluruh dunia.

Koronka (bhs Polandia), artinya mahkota kecil atau untaian manik-manik indah yang hadiahkan kepada orang yang dikasihi secara istimewa. Koronka didoakan kapan saja, istimewa setelah Misa, novena menjelang Pesta Kerahiman Ilahi pada Minggu pertama sesudah Paskah, dan tiap “Jam Kerahiman Ilahi” (pk 15.00) untuk mengenangkan wafat Kristus di salib.** (martin)

PENINGKATAN KAPASITAS KARYA PELAYANAN KESEHATAN

Wahyu Purnomo

serentak pk 08.00-12.00 wib. Anak-anak sangat antusias, lebih-lebih tim memberikan gambar “Yesus Andalanku”, panduan doa devosi dan rosario “koronka” Kerahiman Ilahi. Karyawan YPKA diberi kesempatan ikut seminarnya di ASC pukul 16.00-20.00 wib. Ratusan karyawan menjadi peserta seminar yang dibawakan oleh Ibu Ester dan Bp Haryanto.

Dijelaskan bahwa pada tahun 1935 St Faustina mendapat penglihatan malaikat yang diutus Tuhan untuk melaksanakan murka Allah atas dunia. St Faustina mulai berdoa mohon belas kasihan Tuhan, namun doanya tanpa kuasa dihadapan murka Ilahi. Yesus mengajarkan Koronka Kerahiman

Tantangan Perdhaki dalam era JKN umum-nya keterbatasan SDM dan komunikasi Faskes dengan BPJS kurang responsif.

Kebijakan pemerintah bidang kesehatan mencakup tiga program pokok yaitu paradigma sehat, penguatan system dan struktur pelayanan, serta penyelenggaraan pelayanan kesehatan melalui JKN. Kemenkes sebagai regulator kerjasama dengan BPJS sebagai pengelola pembiayaan. Sedangkan kemitraan BPJS dengan Faskes harus kompeten sebagai pemberi pelayanan. Hal-hal yang belum sempurna harus diusahakan oleh semua pihak termasuk peserta JKN. Perdhaki akan fokus dalam pendampingan para anggota untuk keikutsertaan JKN dan aktif meningkatan kapasitas SDM dan faskes.

Kegiatan Kita

Kegiatan Kita

Sosok Inspirasi

Page 4: Edisi Kelima - ypkagustinian.orgypkagustinian.org/wp-content/uploads/2017/09/Newsletter-YPKA-Edisi... · K e t a p a n g . R e d a k s i mengucapkan selamat pesta ... Sr. Maria Paulo,

Page 4 INDICULUM BULETIN

bukan negara terjangkit. Bila dibandingkan DBD yang mampu merusak sistem peredar-an darah penderita, yang dapat berakibat kematian, penderita Zika tergolong lebih ringan. Penyakit Zika bisa disembuhkan sendiri (self limiting disease). Virus Zika dapat hidup lebih kurang tiga bulan di tubuh seseorang, bila tidak ada nyamuk Aedes Aegypty yang menggigit penderita, virus seperti terkarantina. Jika ada nyamuk Aedes Aegypty dan digigit bisa menyebarkan ke mana-mana, terang dr. Subuh.

Kunci penanganan virus Zika terletak pada kebersihan lingkungan. Bahwa yang paling utama dan efektif adalah mengendalikan vektor agar terhindar dari gigitan nyamuk melalui pemberantasan sarang nyamuk (PSN) 3M Plus. 3M

terdiri dari tiga kegiatan, yaitu: Menguras, Menutup rapat-rapat tempat penampungan air, dan Memanfaatkan kembali atau daur ulang barang bekas yang berpotensi jadi tempat kembangbiak nyamuk. Sedang-kan Plus-nya adalah segala bentuk kegiatan pencegahan lainnya: 1) Menaburkan bubuk larvasida pada penampungan air, 2) Menggunakan obat/ anti nyamuk, 3) Menggunakan kelambu, 4) Memelihara ikan pemangsa jentik nyamuk; 5) Menanam tanaman pengusir nyamuk, 6) Mengatur cahaya dan ventilasi rumah; 7) menghindari menggantung pakaian di dalam rumah yang bisa jadi tempat istirahat nyamuk, dan lain-lain.

Mari kita cegah Zika dengan kesadaran pemberantasan sarang nyamuk, untuk bisa menjadi perlindungan bagi kita semua. Sekarang saatnya untuk memberantas sarang nyamuk.**

(Sumber: http: www.depkes.go.id; http://www.alodokter.com )

Infeksi virus Zika terjadi melalui perantara gigitan nyamuk Aedes, terutama spesies Aedes aegypti. Penyakitnya dinama-kan Zika, penyakit Zika (Zika disease) atau demam Zika (Zika fever). Virus Zika menimbulkan gejala: demam, nyeri sendi, mata merah, dan ruam. Gejala sakit Zika dapat menyerupai gejala penyakit dengue dan chikungunya, berlangsung beberapa hari hingga satu minggu.

Belum ada kasus Zika di Indonesia, namun Pemerintah tetap bersiaga, terutama ada kejadian di Singapura menjadikan makin dekat ancaman virus Zika. Indonesia masuk negara risiko tinggi karena nyamuk Aedes ada di Indonesia, berdekatan negara yang sedang terjangkit virus Zika, tutur Dirjend Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes RI, dr. M. Subuh, MPPM (2/9).

WHO menempatkan Indonesia pada kategori berpotensi transmisi endemik zika dan

Pemenang Indiculum Kuis Edisi ke - 4 :

Pemenang hadiah utama : 1. Andreas Asmanto (UGD) 2. Susi Kristina (Admin Ranap) 3. Ingrid Setiani (RM)

Pemenang hadiah hiburan: 1. Veronika Emilia (Farmasi) 2. Anita (Admin Ranap) 4. Emilia Liti (YPKA) 5. Ane Marceli (Kesling) 6. Merry (Keuangan) 7. Petrina Noveria (OK)

Hadiah dikirim melalui unit kerja masing-masing.

bag.II) dikatakan ”Kristus sendiri merupakan teladan sempurna bagi setiap tenaga kesehatan”.

Pekerjaan ini dipandang hakiki sebagai bagian dari penyelamat-an Allah, yaitu dimana manusia ikut ambil bagian dalam karya penyelamatan Allah. Bahkan oleh Yesus sendiri dianggap penting dan mendesak, bila perlu bisa mengesampingkan larangan pada hari sabat. Pentingnya menolong jiwa manusia daripada ketaatan kosong kepada hukum / peraturan.

2. Spiritualitas Agustinian

Kongregasi Para Suster OSA sebag a i pem i l i k Ka r ya Kesehatan, sedangkan YPKA sebagai pengelola RS Fatima dan karya-karya kesehatan

Baru saja kita rayakan ulang t a h u n R S Fatima ke-54. Usia cukup panjang, sudah pasti RS Fatima

telah dikenal masyarakat luas, berkontribusi membantu gereja dan pemerintah meningkatkan mutu kesehatan wilayah Ketapang dan sekitarnya.

1. Bercirikan Katolik

RS Fatima mendasarkan pelayanan atas dasar Kitab Suci tentang kepedulian kepada orang sakit dan menderita, Ia perhatian terhadap nasib orang menderita. Ajaran Gereja Katolik memberikan pedoman tentang moral dan etika dalam seluruh proses layanan kesehatan. Dalam buku Pedoman Etis RS Katolik (hal 2,

KARYA KESEHATAN BAGIAN PENYELAMATAN

lainnya tersebar di wilayah Ketapang dan Jawa Timur mendasarkan pelayanan pada Kitab Suci, ajaran gereja, dan spiritualitas St. Augustinus. Ketiga sumber ini yang menjiwai dan memotivasi manajemen dan segenap karyawan untuk bekerja sepenuh hati dan profesional searah v is i mis i yang ditetapkan.

Dalam pelayanan kesehatan mengutamakan individual pribadi manusia sebagai citra Allah yang patut dihargai dan dikasihi. Segala tugas dan karya kesehatan dilandasi semangat hidup Kristiani yang mengedepankan iman, harap-an dan kasih.** (bersambung edisi berikutnya)

Penulis: Rm. Martin Dubalt CP, Sosio Medic RS Fatima.

Stand YPKA dalam pameran Agustinian Day 2016 di ASC.

Spiritualitas

Ruang Kesehatan

BP St. Monika Manjau direnovasi dan dilengkapi alkes. Inset: Mr. Piet & Lieke, donatur.

Anda dapat akses Indiculum Buletin melalui www.ypkagustinian.org

Indiculum Kuis

Informasi Redaksi: Bahwa setelah

menimbang secukupnya, mulai edisi kelima

Indiculum Kuis

ditiadakan sampai waktu yang belum ditentukan. Agar menjadi makhlum.

(red)