evaluasi

3
EVALUASI SEDIAAN EMULSI 1) Uji Pemerian Keadaan yang diamati yaitu Bau : Jeruk Warna : Orange / jingga Rasa : Jeruk Kelarutan : Pemerian dikatakan baik jika warna emusi tidak berubah dan bau tidak hilang 2) Pemeriksaan pH Fungsi : Untuk mengetahui pH sediaan Cara kerja : 1. Sediaan yang telah jadi dituangkan dalam gelas piala 20 ml 2. Dilakukan pengukuran pH menggunakan pH meter dengan mencelupkan ujung detektor pH meter kedalam emulsi Hasil : pH 6,4 3) Pemeriksaan Viskositas Alat : Viscometer Brookfield Cara kerja 1. Masukkan emulsi ke dalam beaker gelas 2. Pasang alat brookfield dan masukkan spindle ke dalam emulsi 11

Upload: rico-cahyanto

Post on 11-Sep-2015

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

likuida

TRANSCRIPT

EVALUASI SEDIAAN EMULSI1) Uji PemerianKeadaan yang diamati yaituBau : JerukWarna : Orange / jinggaRasa : JerukKelarutan : Pemerian dikatakan baik jika warna emusi tidak berubah dan bau tidak hilang2) Pemeriksaan pHFungsi: Untuk mengetahui pH sediaanCara kerja :

1. Sediaan yang telah jadi dituangkan dalam gelas piala 20 ml

2. Dilakukan pengukuran pH menggunakan pH meter dengan mencelupkan ujung detektor pH meter kedalam emulsiHasil: pH 6,43) Pemeriksaan Viskositas

Alat : Viscometer Brookfield

Cara kerja

1. Masukkan emulsi ke dalam beaker gelas

2. Pasang alat brookfield dan masukkan spindle ke dalam emulsi3. Amati jarum penunjuk saat konstanFungsi: Untukmengetahui kekentalan sediaan

Hasil: Viskositas sebesar 300 mPas4) Tipe Emulsia. Uji Type O/W atau W/O dengan Pewarnaan

Alat : Gelas Arloji , Pewarna suddan III , methilen blue

Cara Kerja :

1. Emulsi diteteskan pada gelas arloji

2. Ditambahkan beberapa tetes suddan III dan diaduk

3. Emulsi diteteskan pada gelas arloji

4. Ditambahkan beberapa tetes methilen blue dan diaduk.

Parameter Hasil : Jika emulsi berwarna biru maka type emulsi O/W , Jika emulsi berwrna merah maka type emulsi W/O

Hasil : Sudan III pewarnaan negatif (-)

Methilen Blue pewarnaan positif (+)

Sediaan tipe o/w (Minyak dalam air)b. Uji Konduktivitas

Alat : Lampu yang sudah terhubung dengan kabel

Cara kerja :

1. Emulsi dimasukkan dalam Beaker Glass

2. Kebel yang sudah terhubung dengan lampu dimasukkan dalam sediaan

Paremeter Hasil : Jika lampu menyala sediaan type O/W jika lampu tidak menyala sediaan type W/O

Hasil : Menyala , jadi bersifat O/Wc. Uji PengenceranAlat : Beaker glass , aquadest , Oleum Citrus

Cara Kerja

1. Isi Beaker glass dengan aquadest

2. Isi beaker glass kedua dengan oleum citrus

3. Masukkan sediaan emulsi kedalam masing-masing beaker glass

Parameter Hasil : Jika sediaan larut dalam aquadest makatype sediaan O/W jika larut dalam oleum citrus maka type W/O

Hasil : Larut dalam aquadest jadi sediaan type O/W

12