fungsi matriks dalam kehidupan sehari (2 orang)

Upload: marwan

Post on 09-Oct-2015

311 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

semoga membantu tugas anda

TRANSCRIPT

Fungsi matriks dalam kehidupan sehari-hari : Matriks banyak dimanfaatkan untuk menyelesaikan berbagai permasalahan matematika misalnya dalam menemukan solusi masalah persamaan linear, transformasi linear yakni bentuk umum dari fungsi linear contohnya rotasi dalam 3 dimensi. Matriks juga seperti variabel biasa, sehingga matrikspun dapat dimanipulasi misalnya dikalikan, dijumlah, dikurangkan, serta didekomposisikan. Menggunakan representasi matriks, perhitungan dapat dilakukan dengan lebih terstruktur. Memudahkan dalam membuat analisis mengenai suatu masalah ekonomi yang mengandung bermacam macam variable. Digunakan dalam memecahkan masalah operasi penyelidikan , misalnya masalah operasi penyelidikan sumber sumber minyak bumi dan sebagainya. Dikaitkan dengan penggunaan program linear, analisis input output baik dalam ekonomi, statistic, maupun dalam bidang pendidikan, manajemen, kimia, dan bidang bidang teknologi yang lainnya. Dengan menggunaan Microsoft Office Excel sebagai media pembelajaran. Khususnya untuk menghitung berbagai operasi matriks ternyata cukup mudah untuk dilakukan oleh guru serta sangat efisien untuk waktu pengerjaan sebuah matriks, jika secara manual untuk menghitung sebuah matriks yang memiliki orde banyak diperlukan waktu yang sangat lama bahkan sampai berhari-hari. Tetapi dengan menggunakan fungsi matriks untuk menghitungnya dapat dilakukan hanya dengan beberapa menit saja. Apalagi dengan menggunakan Microsoft Office Excel sebagai media pembelajaran, cukup mudah dilaksanakan dan sangat efektif digunakan sebagai alat bantu untuk membuat soal-soal latihan interaktif. Hanya saja dibutuhkan keahlian dan daya imaginasi guru tersebut untuk mengembangkan media pembelajaran dengan menggunakan Microsoft Office Excel.

MENERAPKAN KONSEP MATRIKSDalam kehidupan sehari-hari sering kita dapatkan sekumpulan bilangan yang tersusun menurut baris-baris dan kolom-kolom. Kita ambil suatu contoh yang sederhana, misalnya daftar siswa kelas I Program Akutansi pada suatu SMK seperti berikut.Jenis KelaminKelas Putra Putri JumlahII Ak 1 28 15 43II Ak 2 32 10 42Jumlah 60 25 85Dalam matematika, himpunan bilangan demikian, yaitu himpunan bilangan yang tersusun menurut baris-baris dan kolom-kolom sehingga terbentuk persegi panjang, dan ditempatkan diantara dua kurung disebut matriks.Syarat syarat suatu matriks :1. Unsur unsurnya terdiri dari bilangan bilangan2. Mempunyai baris dan kolom3. Elemen elemennya berbentuk persegi panjang dalam kurung biasa , kurung siku , atau kurung bergaris dua .Kegunaan matriks : Memudahkan dalam membuat analisis mengenai suatu masalah ekonomi yang mengandung bermacam macam variable. Digunakan dalam memecahkan masalah operasi penyelidikan , misalnya masalah operasi penyelidikan sumber sumber minyak bumi dan sebagainya. Dikaitkan dengan penggunaan program linear, analisis input output baik dalam ekonomi, statistic, maupun dalam bidang pendidikan, manajemen, kimia, dan bidang bidang teknologi yang lainnya.Matriks lazimnya akan dinotasikan dengan sebuah huruf besar yang dicetak tebal ( A, B, dan seterusnya ), dan elemen elemen yang dinotasikan dengan huruf kecil yang dicetak miring ( a, b, dan seterusnya ).Daftar diatas dapat ditulis dalam bentuk matriks sebagai berikutSetiap bilangan pada matriks disebut elemen(unsur) matriks. Letak suatu unsur matriks ditentukan oleh baris dan kolom di mana unsur tersebut berada.Misalnya, pada matriks di atas unsur 25 trletak pada baris ke-3 dan pada kolom ke-2.Contoh :A = Matriks A mempunyai dua baris dan dua kolom. Oleh karena itu kita katakan bahwa matriks A berordo ditulis atau .Ordo suatu matriks ditentukan oleh banyaknya baris dan banyaknya kolom dalam matriks tersebut. Ordo suatu matriks biasa dituliskan dalam bentuk perkalian antara jumlah baris dan jumlah kolom. Jadi, jika suatu matriks memiliki baris sebanyak m dan kolom sebanyak n maka dapat dikatakan matriks tersebut memiliki ordo m n. Banyaknya elemen matriks berordo m n adalah m n.