hani

4
KATA PENGANTAR Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT karena dengan limpahan karunia dan nikmatnya kami dapat menyelesaikan makalah ini. Tak lupa shalawat dan salam semoga tetap tercurah pada Nabi akhir zaman Muhammad SAW, kepada para sahabatnya, keluarga, serta sampai kepada kita selaku umatnya. Amin. Makalah yang berjudul “ Bahan kimia dalam rumah tangga dan makanan “ ini kami buat untuk mengetahui apa saja bahan kimia yang ada dalam rumah tangga dan pada makanan, serta unsur-unsur yang terkandung di dalamnya . selain itu makalah ini kami buat untuk memenuhi salah satu tugas yang di berikan dari guru kami.

Upload: didi-setiawan

Post on 13-Dec-2015

217 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

tugas

TRANSCRIPT

Page 1: Hani

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT karena dengan limpahan karunia dan nikmatnya kami dapat menyelesaikan makalah ini. Tak lupa shalawat dan salam semoga tetap tercurah pada Nabi akhir zaman Muhammad SAW, kepada para sahabatnya, keluarga, serta sampai kepada kita selaku umatnya. Amin.

Makalah yang berjudul “ Bahan kimia dalam rumah tangga dan makanan “ ini kami buat untuk mengetahui apa saja bahan kimia yang ada dalam rumah tangga dan pada makanan, serta unsur-unsur yang terkandung di dalamnya . selain itu makalah ini kami buat untuk memenuhi salah satu tugas yang di berikan dari guru kami.

Page 2: Hani

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Bahan kimi merupakan zat senyawa yang berasal dari alam maupun hasil tangan manusia yang komponen penyusunnya dapat berupa zat atau senyawa tunggal, maupaun hasil perpaduan dari beberapa zat atau senyawa.

Dalam kehidupan sehari-hari manusia tidak akan pernah lepas dari yang namanya bahan kimia, baik itu alami maupun buatan. Diantara bahan kimia yang sering kita gunakan dalam kehidupan sehari-hari antara lain :

1. Bahan pembersih2. Bahan pemutih3. Bahan pewangi4. Bahan pembasmi serangga 5. Bahan pemanis 6. Bahan pengawet7. Bahan penyedap8. Bahan pewarna

B. TUJUAN KEGIATAN

Tujuan kelompok kami membuat makalah ini antara lain:1. Dapat memisahkan bahan kimia dalam rumah tangga sesuai dengan fungsinya.2. Dapat memisahkan bahan kimia dalam makanan sesuai dengan fungsiya.

C. RUMUSAN MASALAHRumusan masalah yang akan dibahas pada makalah ini adalah :1 Apa saja bahan kimia yang ada dalam rumah tangga dan makanan ?2 Unsur apa saja yang terkandung dalam bahan tersebut ?

D. URUTAN KEGIATAN 1. Mendata bahan dalam rumah tangga maupun bahan makanan yang mengandung unsur

kima.2. Menuliskan bahan-bahan yang didata dalam tabel.3. Mengelompokkan bahan-bahan sesuai dengan tujuan.

Page 3: Hani

BAB II

PEMBAHASAN

A. HASIL DAN PEMBAHASAN

1. Bahankimia dalam rumah tangga a. Tabel hasil kegiatan

No Nama Bahan Pembersih Pemutih Pewangi Pembasmi Serangga

1 Lifeboy 2 Domestos

Nomos

3 Pepsodent 4 Rinso 5 Shampoo 6 Minyak Rambut 7 Hand Body 8 Parfum 9 Byclin 10 Kapur Ajaib

b. Pembahasan