hole chart

Upload: anonymous-kycx3yen

Post on 07-Mar-2016

214 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

hc

TRANSCRIPT

  • Kepada YTH.: Dharma Precision Mould Jika kita ingin membuat Hole Chart (Tabel Lubang) pada NX Drafting, kita bisa melakukannya secara automatic jika kita memiliki modul Mold Wizard atau modul wizard lainnya.Akan tetapi jika kita tidak memiliki modul tersebut, maka kita hanya bisa membuatnya secara manual melalui Expression (Tools - Expression).Pada dasarnya, jika hole/lubang tersebut masih berparameter (belum unparameterized), maka semua parameter dan positioning hole/lubang tsb akan terdaftar di Expression.Di NX Drafting, kita bisa membuat tabel dgn menggunakan Tabular Note (Insert - Tabular Note), kemudian pilih satu column, click MB3 - Import - Expression, kemudian kita akan diberikan pilihan parameter apa yg ingin kita ambil/masukkan ke dalam table tsb.Hal ini bisa dilakukan satu-persatu utk masing2 hole/lubang atau secara sekaligus dgn memblok parameter apa saja dgn menekan tombol Shift pada keyboard. Jika ada pertanyaan lebih lanjut, silahkan hubungi kami. Terima kasih,Hertasning Tosabbang | PLM Solutions | PT Citrathirza Astarijaya | office: +62 21-348 30373 | fax: +62 21-350 6181 | mobile: +62-813 17 126027 | www.citrathirza.co.id