hunt n hess criteria

1
Kebanyakan kasus dari aneurisma intrakranial tidak memberikan gejala spesifik neurologis yang jelas kecuali sudah terjadi ruptur pada aneurisma tersebut. Ruptur aneurisma intrakranial menyebabkan darah mengisi ruang sub araknoid sehingga menghasilkan gejala klinis perdarahan sub araknoid (PSA) menurut Hunt dan Hess: Grade I : Asimtomatik atau nyeri kepala ringan dan kaku leher ringan Grade II : Nyeri kepala sedang hingga berat, kaku leher, tidak dijumpai defisit neurologis kecuali parese nervus kranialis Grade III : Bingung, adanya defisit neurologis fokal Grade IV : Kesadaran stupor, hemiparese/plegi, mungkin adanya permulaan desebrasi dan adanya gangguan dari sistem otonom Grade V : Kesadaran koma dalam, tanda rigiditas desebrasi, dan tanda stadium paralisis cerebral vasomotor Daftar pustaka: Vega C, Kwoon JV, Lavine SD. 2002. Intracranial Aneurysms: Current Evidence and Clinical Practice. American Family Physician. 66(4):601-8.

Upload: givi

Post on 09-Dec-2015

213 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

kriteria hunt dan hess

TRANSCRIPT

Page 1: hunt n hess criteria

Kebanyakan kasus dari aneurisma intrakranial tidak memberikan gejala

spesifik neurologis yang jelas kecuali sudah terjadi ruptur pada aneurisma

tersebut. Ruptur aneurisma intrakranial menyebabkan darah mengisi ruang sub

araknoid sehingga menghasilkan gejala klinis perdarahan sub araknoid (PSA)

menurut Hunt dan Hess:

Grade I : Asimtomatik atau nyeri kepala ringan dan kaku leher ringan

Grade II : Nyeri kepala sedang hingga berat, kaku leher, tidak dijumpai

defisit neurologis kecuali parese nervus kranialis

Grade III : Bingung, adanya defisit neurologis fokal

Grade IV : Kesadaran stupor, hemiparese/plegi, mungkin adanya

permulaan desebrasi dan adanya gangguan dari sistem

otonom

Grade V : Kesadaran koma dalam, tanda rigiditas desebrasi, dan tanda

stadium paralisis cerebral vasomotor

Daftar pustaka:

Vega C, Kwoon JV, Lavine SD. 2002. Intracranial Aneurysms: Current Evidence

and Clinical Practice. American Family Physician. 66(4):601-8.