instrumen penilaian rancangan kegiatan laboratorium

Upload: muhammad-isnaini-kasipahune

Post on 10-Oct-2015

43 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

Kegiatan Laboratorium

TRANSCRIPT

Instrumen Penilaian Rancangan Kegiatan LaboratoriumNama Guru:Nama Sekolah:Alamat Sekolah:Judul Rancangan Kegiatan Laboratorium:1. Bagaimana guru menentukan judul praktikum (kegiatan LAB)?2. Pendekatan apa yang digunakan untuk praktikum(kegiatan LAB)?3. Apakah rumusan tujuan praktikum (kegiatan LAB) sudah operasional dan memuat aspek kognitif, afektif dan psikomotor?4. Apakah dalam rancangan praktikum (kegiatan LAB) terdapat landasan teori?5. Apakah dalam rancangan praktikum(kegiatan LAB) sudah menentukan jenis alat/bahan praktikum dengan jelas dan benar?6. Apakah dalam rancangan praktikum (kegiatan LAB) sudah menentukan jumlah alat/bahan dengan jelas dan benar?7. Apakah dalam rancangan praktikum (kegiatan LAB) sudah menentukan spesifikasi alat/bahan dengan jelas dan benar?8. Apakah dalam rancangan praktikum (kegiatan LAB) terdapat persiapan percobaan: gambar rangkaian percobaan, petunjuk penggunaan alat dan bahan, petunjuk keselamatan kerja?9. Apakah langkah-langkah percobaan dalam rancangan (kegiatan LAB) sudah mengarah pada hasil percobaan?10. Apakah dalam rancangan praktikum (kegiatan LAB) terdapat analisis hasil percobaan: table, grafik atau pertanyaan-pertanyaan?11. Apakah dalam rancangan (kegiatan LAB) terdapat pertanyaan-pertanyaan yang mengarahkan pada kesimpulan?12. Apakah dalam rancangan tersebut terdapat pertanyaan-pertanyaan pengembangan konsep fisika dari hasil praktikum?