jelaskan peran paru pada pengaturan asam-basa tubuh

Upload: taufiqzym

Post on 08-Mar-2016

3 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

a

TRANSCRIPT

Jelaskan peran paru pada pengaturan asam-basa tubuh

Jelaskan peran paru pada pengaturan asam-basa tubuh

Reaksi CO2 dengan air akan menghasilkan asam karbonat ,dimana asam karbonat ini akan berpengaruh dalam penurunan pH.Maka CO2 dikeluarkan dengan inspirasi lebih dalam,dan sebaliknya jika peningkatan pH(basa) bernapas akan menjadi lebih dangkal membuat CO2 ditahan dalam darah lalu dimetabolismekan jadi asam karbonat sehingga pH darah ke arah normal.Pada intinya pengaturan asam basa yaitu untuk mempertahankan tubuhStimulus CO2Stimulus CO2 terhadap ventilasi terjadi pada daerah kemoreseptor daerah pusat pernapasan medulla oblongata ,karbondioksida merupakan stimulus utama pernapasan yang terjadi sedikit peningkatan PaCO2

Stimulus O2Terjadi melalui perantarakemoreseptor di badan karotis yang terletak di percabangan arteri karotis.

Hipoksemia Terjadinya penurunan tekanan parsial oksigen PaO2 < 80MmHg