jurnal reading ayu

22
JURNAL READING A Study of the Effects of Music Therapy on Negative and Positive Symptoms in Schizophrenic Patients Oleh: Rahmadani Ayu Azari (01.209.5991)

Upload: picha-pichi

Post on 20-Oct-2015

22 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

terapi musik

TRANSCRIPT

Page 1: Jurnal Reading Ayu

JURNAL READING

A Study of the Effects of Music Therapy on Negative

and Positive Symptoms in Schizophrenic Patients

Oleh: Rahmadani Ayu Azari (01.209.5991)

Page 2: Jurnal Reading Ayu

Pendahuluan

schizophrenia

Skizofrenia adalah gangguan psikiatrik

yang sangat kompleks, menarik, dan sulit dipahami

memiliki ciri-ciri abnormalitas persepsi atau

ekspresi kenyataan

Page 3: Jurnal Reading Ayu

two major symptoms of schizophrenia

positive symptoms: distorsi dari isi pikir (delusi), proses berpikir dan bahasa (bicara kacau), dan sikap perawatan diri (tingkah

laku yang kacau atau katatonik)

Negative symptoms: ekspresi emosi yang terbatas (afek datar), menurunnya produktivitas dan kelancaran bicara

(alogia), dan kurangnya kemampuan mengawali dan bertahan pada suatu aktivitas yang mengarah ke suatu tujuan

(avolition), hilangnya kenikmatan atau minat (anhedonia) dan menarik diri dari kehidupan sosial dan isolasi

Page 4: Jurnal Reading Ayu

music therapy

Terapi musik telah

didemonstrasikan sebagai

intervensi yang berguna untuk orang-orang

dengan penyakit mental( Grocke, 2008; Edwars,

2006)

dapat meningkatkan penyatuan sosial, dan dapat mempengaruhi

keadaan psikologis dan fisiologis

seseorang, seperti fungsi kognitif dan

ekspresi emosi

penurunan halusinasi

auditorik yang signifikan secara

statistik dan penurunan

gejala negatif yang signifikan

setelah mendengarkan musik( Na and Yang, 2009 )

Page 5: Jurnal Reading Ayu

Temuan ini menunjukkan bahwa terapi musik dapat

membantu pengobatan pasien skizofrenia

Kebanyakan studi tentang efek terapi musik dilakukan di negara barat

kami tertarik untuk melakukan studi ini dengan terapi musik tradisional dari Iran

Page 6: Jurnal Reading Ayu

hypothesis

Terapi musik secara umum mempunyai efek yang signifikan terhadap

skizofrenia gejala negatif

bila dibandingkan dengan gejala

positif

Efek dari terapi musik berbeda-

beda antara jenis kelamin

Terapi musik akan berbeda

dengan berbagai tipe

skizofrenia

Page 7: Jurnal Reading Ayu

Metode Design : quasi-experimental study

Population : pasien skizofrenia diambil dari rumah sakit utama psikiatrik di Tehran

Inclusion criteria : pasien umur 20-50 tahun yang didiagonis skizofren menurut DSM IV

Exclusion criteria: Peserta yang awalnya didiagnosis skizofren namun kemudian ditemukan terkena penyakit psikiatrik lainnya

Sample : 96 participants

Page 8: Jurnal Reading Ayu

The control group

( N = 34 ) Medikasi neuroleptik

The experimental group 2( N = 27 )

Terapi musik dikombinasi dengan medikasi

neuroleptikTerapi musik pasif

The experimental group 1 (N = 35)

Terapi musik dikombinasi dengan medikasi

neuroleptikTerapi musik aktif

Page 9: Jurnal Reading Ayu

Frekuensi Distribusi Peserta

Page 10: Jurnal Reading Ayu

Pengukuran

Penilaian dari peserta yang dilakukan setelah kondisi mereka stabil rata-rata 6 hari setelah rawat inap

Tes dilakukan pada awal dan akhir studi

Semua peserta diwawancarai dan dinilai pre dan post test menggunakan skala penilaian Andreasen

Page 11: Jurnal Reading Ayu

experimental group 1: Menerima terapi musik aktif (bernyanyi, menari, memainkan alat)

experimental group 2: Menerima terapi musik aktif (mendengarkan musik yang memberi

stimulasi)

Kedua grup ini diberi terapi musik selama 1 bulan

Studi ini dilakukan dalam ruangan 6x10 meter (untuk bermacam-macam aktivitas okupasi pasien, dan alat

musik)

Page 12: Jurnal Reading Ayu

Hasil

Page 13: Jurnal Reading Ayu
Page 14: Jurnal Reading Ayu

Terapi musik mempunyai efek pada gejala Hasil juga menunjukkan efek terapi musik pada

satu subskala yang sangat penting dari gejala negatif, yaitu anhedonia-asociality

Hayashi et al. (2002) menunjukkan efek yang signifikan dari terapi musik pada hilang emosi, rapport yang buruk, dan sindrome apathetic pasif

Talwar et al. (2006) menyimpulkan bahwa terapi musik bukan merupakan terapi yang efektif terhadap gejala positif dari skizofren

Diskusi

Page 15: Jurnal Reading Ayu

terapi musik secara relatif lebih kuat, lebih

dalam dan lebih mencakup untuk peserta perempuan.

Terapi musik kurang berefek pada skizofren paranoid karena memiliki tingkat ketegangan yang lebih tinggi pada beberapa aktivitas

Pada kasus skizofrenia tipe residual, beberapa hasil yang signifikan mengenai efek dari gejala positif dan negatif

Page 16: Jurnal Reading Ayu

Keterbatasan

LIMITATION

Jumlah sampel yang kecil

durasi terapi musik hanya 1 bulan

Page 17: Jurnal Reading Ayu

Critical Appraisal

• A study of the effect of music therapy on negative and positive symptom in schizophrenic patient

title

• Ali Zadeh Mohammad, Lakwinder singh minhas, mohammad haidari and fereshteh moradi panah

author

• German journal psychiatrypublisher

• 2012 year

published

Page 18: Jurnal Reading Ayu

Abstrak

Terdiri dari : Latar belakang Metode Hasil Kesimpulan

Page 19: Jurnal Reading Ayu

Sa

mpling

• People who meet the symptoms of schizophrenia according to DSM IV.

method

s

• experimental quasai

Sampling

technique

• Random

result

• describes in detail the findings

Page 20: Jurnal Reading Ayu

Conclusion

• the conclusion has answer the purpose of the study

Reference

• the reference were suitable with the journal but some of them are 90’s published

Page 21: Jurnal Reading Ayu

PICO

patients

• Patients with schizophrenia

intervention

• Iranian traditional music therapy

comparison

• anti-psychotic drugs

outcome

• The effectiveness of traditional Iranian music

Page 22: Jurnal Reading Ayu

THANK YOU