kata pengantar bpprm

2

Click here to load reader

Upload: mylindha-p-maharani

Post on 04-Jul-2015

325 views

Category:

Documents


11 download

TRANSCRIPT

Page 1: KATA PENGANTAR bpprm

KATA PENGANTAR

Rekam medis merupakan suatu catatan medis seorang pasien yang berobat ke Rumah

Sakit dengan mencatat identitas, anamnese, pemeriksaan fisik, therapy serta tindakan yang

dilakukan. Pencatatan medis ini memang diwajibkan untuk lembaga pelayanan kesehatan

sesuai dengan undang – undang yang telah ditetapkan.

Dengan adanya aturan yang sudah ditetapkan maka dalam pendokumentasian catatan

medis tersebut perlu adanya pengelolaan dan prosedur yang diatur dalam buku Pedoman

Penyelenggaraan Rekam Medis.

Dalam buku pedoman tersebut mengatur bagaimana pengelolaan dokumen rekam medis

mulai dari pasien datang hingga pasien keluar rumah sakit. Pengelolaan dokumen rekam

medis ini sangt penting karena dengan adanya pengelolaan tersebut dapat terwujud suatu tata

tertib administrasi yang terkendali.

Mengingat pentingnya sebuah pengelolaan tersebut maka unit rekam medis

RSU.Wonolangan menyusun Buku Pedoman Penyelenggaraan Rekam Medis Rumh Sakit.

Buku pedoman ini mengacu pada Buku Pedoman Penyelenggaraan Rekam Medis Rumah

Sakit milik Depkes. Dengan adanya penyusunan buku pedoman diharapkan ketertiban

didalam pengisian dokumen rekam medis agar lebih baik lagi sehingga dokumen rekam

medis sebagai bahan bukti apabila diperlukan.