keperawatan sbg profesi titiek.ppt

Upload: bemstikes

Post on 08-Oct-2015

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • KONSEP PENGANTAR KEPERAWATAN

    By : 1A / D3KEPERAWATAN

    ROLARETA WIDYANINGRUMSEPTY PANGESTUFARICHATUL JANNAHTITIEK NUR ANISYAHTEGUH ADI SANTOSOTOMY RIZKY PRATAMAARDIAN PAMBUDY

  • Keperawatan Sebagai ProfesiMempunyai Body Of KnowledgePendidikan Berbasis Keahlian Pada Jenjang Pendidikan TinggiMemberikan Pelayanan Kepada Masyarakat Melalui Praktik Dalam Bidang ProfesiMemiliki Perhimpunan/Organisasi ProfesiPemberlakuan Kode Etik KeperawatanOtonomiMotivasi Bersifat Altruistik

  • Otonomi Dalam Keperawatan

    Berbuat Baik (Beneficience)Keadilan (Justice)Tidak Merugikan (Nonmaleficience)Kejujuran (Veracity)Menepati Janji (Fidelity)Karahasiaan (Confidentiality)Akuntabilitas (Accountability)

  • Karakteristik ProfesiMenurut McCully (1963),Tolbert(1972), dan Nugent(1981) dalam Prayitno (1994:339)

    Memiliki fungsi dan kebermaknaan sosial yang sangat menentukan Didasarkan atas teknik-teknik intelektual dan keterampilan keterampilan tertentu Para anggotanya mempunyai kerangka ilmu Diperlukan pendidikan dan pelatihan Lebih mementingkan pelayanan yang bersifat sosial dari pada pelayanan yang mengejar keuntungan yang bersifat ekonomi.

  • Menurut D. Westby Gibson (1965) ciri-ciri sebuah profesiPengakuan oleh masyarakat terhadap layanan tertentu Punya sekumpulan bidang ilmu yang menjadi landasan Diperlukannya persiapan yang sengaja dan sistematikDimilikinya organisasi profesional

  • Karakteristik Keperawatan

    Mempunyai pendidikan yang jelasMempunyai teoriMemberi pelayanan kepada masyarakat (altrusime)Memiliki otonomiMemiliki kode etikMendapat izin dari negara untuk melakukan praktek keperawatan dengan adanya surat ijin perawat (SIP).Memiliki perhimpunan dalam bidang keprofesian yang kokoh, seperti PPNI