kompetensi dan teknik penilaian

18
KOMPETENSI DAN TEKNIK PENILAIAN 1. Irene Sofia Vionita 2. Mau’na Muhammad Mahri

Upload: irene-sofia

Post on 11-Apr-2017

18 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kompetensi dan teknik penilaian

KOMPETENSI DAN TEKNIK PENILAIAN

1. Irene Sofia Vionita2. Mau’na Muhammad Mahri

Page 2: Kompetensi dan teknik penilaian

Kompetensi dan Teknik Penilaian

Penilaian Pengetahuan

Penilaian Keterampilan

Penilaian Sikap

Page 3: Kompetensi dan teknik penilaian

Penilaian SikapPenilaian sikap merupakan penilaian terhadap perilaku peserta didik dalam proses pembelajaran kegiatan kurikuler maupun ekstrakurikuler yang meliputi sikap spiritual dan sosial.

Sikap Spiritual Sikap Sosial

Page 4: Kompetensi dan teknik penilaian

Sikap SpiritualPenilaian sikap spiritual (KI-1) antara lain:

1. Ketaatan beribadah 2. Perilaku syukur3. Berdo’a sebelum dan sesudah melakukan kegiatan 4. Toleransi dalam beribadah

Page 5: Kompetensi dan teknik penilaian

Sikap SosialPenilaian sikap sosial (KI-2) :

1. Jujur2. Disiplin3. Tanggung jawab4. Santun5. Peduli6. Percaya diri

Page 6: Kompetensi dan teknik penilaian

Teknik Penilaian SikapTeknik penilaian sikap dapat menggunakan teknik sebagai berikut :

- Observasi- Wawancara- Catatan Anekdot- Catatan Kejadian Tertentu

Page 7: Kompetensi dan teknik penilaian

Penilaian Pengetahuan

Penilaian pengetahuan (KI-3) dilakukan dengan cara mengukur penguasaan peserta didik yang mencakup pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam tingkatan proses berfikir.

Proses ini berfungsi :-Sebagai alat mendekteksi kesulitan belajar (assessment as learning)-Sebagai proses pembelejaran (assessment for learning)-Sebagai alat untuk mengukur pencapaian dalam proses pembelajaran (assessment of learning)

Page 8: Kompetensi dan teknik penilaian

Teknik Penilaian Pengetahuan

PenugasanTes Lisan

Tes Tertulis

Page 9: Kompetensi dan teknik penilaian

Tes TertulisTes tertulis merupakan tes yang soal dan jawabannya secara tertulis berupa pilihan ganda, isianm benar-salah, menjodohkan, dan urian.

Langkah-langkah instrumen tertulis :- Melakukan analisis KD sesuai dengan muatan pelajaran. - Menyusun kisi-kisi yang akan menjadi pedoman dalam penulisan soal.- menulis soal berdasarkan kisi-kisi dan mengacu pada kaidah-kaidah penulisan soal.- melakukan penskoran berdasarkan, hasil penskoran dianalisis guru dipergunakan sesuai dengan bentuk penilaian.

Page 10: Kompetensi dan teknik penilaian

Tes LisanTes lisan merupakan pertanyaan-pertanyaan,perintah, kuis, yang diberikan pendidik secara lisan dan peserta didik merespon pertanyaan tersebut secara lisan.

Langkah-langkah pelaksanna tes lisan :- Melakukan analisis KD sesuai dengan muatan pelajaran. - Menyusun kisi-kisi yang akan menjadi pedoman dalam pembuatan pertanyaan, perintah yang harus dijawab siswa secara lisan.- Menyiapkan pertanyaan, perintah yang disampaikan secara lisan/- Melakukan tes dan analisis untuk mengetahui kekuatan dan kelemahan peserta didik

Page 11: Kompetensi dan teknik penilaian

PenugasanPenugasan adalah pemberian tugas kepada siswa untuk mengukur dan memfasilitasi siswa memperoleh atau meningkatkan pengetahuan. Berfungsi untuk penilaian setelah proses pembelajaran (assessment of learning), metode ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan yang diberikan sebelum dan selama proses pembelajaran.

Page 12: Kompetensi dan teknik penilaian

Skema Penilaian Pengetahuan

Penilaian Pengetahuan

Tes Tulis

Tes Lisan

Penugasan

Mengukur capaian pembelajaran pilihan ganda, benar-salah, menjodohkan, isian/ melengkapi, uraian

Kuis, tanya jawab dan sebagainya

Daftar tugas yang dilakukansecra

individu maupun kelompok di sekolah, diluar sekolah, dan di

rumah

Page 13: Kompetensi dan teknik penilaian

Penilaian KeterampilanPenilaian keterampilan dilakukan dengan mengidentifikasi karakteristik kompetensi dasar aspek keterampilan untuk menentukan teknik penilaian yang sesuai. Teknik penilaian yang digunakan sebagai berikut:

Penilaian Kinerja Penilaian Proyek Portofolio

Page 14: Kompetensi dan teknik penilaian

Penilaian Kinerja Penilaian kinerja merupakan penilaian yang meminta peserta didik untuk melakukan sutau tugas pada situasi yang sesungguhnya dengan mengaplikasikan atau mendemostrasikan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan.

Penekanan penilaian ini dapat dilakukan pada proses dan produk.

Page 15: Kompetensi dan teknik penilaian

Penilaian Proyekpenilaian proyek merupakan penilaian terhadap suatu tugas yang harus diselesaikan dalam periode/ waktu tertentu. Dalam penilaian ini ada 4 hal yang harus dipertimbangkan:

- Kemampuan pengelolaan - Relevansi- Keaslian - Inovasi dan kreatifitas

Page 16: Kompetensi dan teknik penilaian

PortofolioPortofolio sebagai teknik penilaian dilakukan untuk menilai karya-karya peserta didik dan mengetahui perkembangan pengetahuan dan keterampilan peserta didik.

Hal yang perlu diperhatikan

dalam penilain portofolio

Page 17: Kompetensi dan teknik penilaian

Hal yang perlu diperhatikan dalam penilaian portofolio

Karya asli peserta didik Saling percaya antara guru dan peserta didik Kerahasiaan bersama antara guru dan

peserta didik Milik bersama antara guru dan peserta didik Kepuasan Kesesuaian Penilaian proses dan hasil Penilaian dan pembelajaran Bentuk portofolio

Page 18: Kompetensi dan teknik penilaian

Skema Penilaian Keterampilan

Penilaian Keterampilan

Kinerja

Proyek

Portoofolio

Mengukur capaian pembelajaran berupa keterampilan proses

dan/ atau hasil (produk)

Mengetahui kemampuan siswa

dalam mengaplikasi pengetahuannya

melalui penyelesaian suatu tugas alam periode tertentu

Rekaman penilaian autentik yang memperkuat

kemajuan dan kualitas pekerjaan peserta

didik