komunikasi daring

8
Assalamu’alaikumWr .Wb

Upload: windasary36

Post on 06-Aug-2015

804 views

Category:

Education


155 download

TRANSCRIPT

Assalamu’alaikumWr.Wb

Komunikasi daring singkatan dari komunikasi dalam jaringan yang berarti suatu cara berkomunikasi melewati jenis dan macam-macam jaringan dalam internet yang digunakan untuk transaksi maupun mencari informasi tertentu

Pengertian komunikasi DaringPengertian

Kelebihan & kekurangan

Fungsi & tujuan

Jenis Komunikasi

Kelebihan• Dapat dilakukan dimana saja dan kapan saja•Efisiensi biaya•Terintegrasi dengan layanan TIK lainnya•Meningkatkan intensitas berkomunikasi

Kelebihan dan kekurangan komunikasi DaringPengertian

Kelebihan & kekurangan

Fungsi & Tujuan

Jenis komunikasi

Kelemahan komunikasi Daring :• Tidak mewakili emosi pengguna•Memerlukan perangkat khusus•Terlalu banyak informasi yang tidak penting•Menyita Konsentrasi

Pengertian

Kelebihan & kekurangan

Fungsi & Tujuan

Jenis Komunikasi

Fungsi komunikasi Daring adalah mengumpulkan dan menyebarkan informasi mengenai kejadian dalam suatu Lingkungan

Tujuan:•Memberikan informasi kepada masyarakat•Mendidik masyarakat•Mempengaruhi masyarakat•Menghibur masyarakat

Fungsi dan Tujuan Pengertian

Kelebihan & Kekurangan

Fungsi & Tujuan

Jenis komunikasi

a. Komunikasi daring sinkron(serempak)Adalah komunikasi yang menggunakan komputer sebagai media yang terjadi secara serempak,waktu nyata (real time)

b. Komunikasi daring asinkron(tak serempak)Adalah komunikasi yang menggunakan perangkat komputerdan dilakukan secara tunda

Jenis Komunikasi DaringPart 1

Part 2

Part 3

Part 4

Komunikasi Sinkron Komunikasi Asinkron

- Text Chat - E-mail-Video Chat - Forum

- Rekaman simulasi visual- membaca dan menulis dokumen daring melalui world wide web

Contoh komunikasi sinkron dan asinkron

Pengertian

Kelebihan & Kekurangan

Fungsi & Tujuan

Jenis Komunikasi

VS

Thank you

1.Auliya Susanti ( 06 )2.Intan Purnamasari ()3.Miftakhul Hidayah (21)4.Siti Nur Laeliyah ()5.Winda Sari ()

Nama Kelompok :