komunikasi terapeutik

9

Click here to load reader

Upload: bettycan33

Post on 22-Jun-2015

2.959 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Komunikasi terapeutik

KOMUNIKASI TERAPEUTIK

Ns. Betty Karuniawati Md.Keb

Page 2: Komunikasi terapeutik

Pengertian

Komunikasi merupakan proses timbal balik dan suatu pengalaman di mana pengirim dan penerima pesan berpartisipasi secara simultan.

Komunikasi yaitu proses penyampaian informasi, makna, dan pemahaman dari pengirim pesan kepada penerima pesan.

Page 3: Komunikasi terapeutik

Tujuan Komunikasi secara umum Mengerti Memahami Diterima Termotivasi

Page 4: Komunikasi terapeutik

Tujuan komunikasi antara tenaga kesehatan terhadap pelayanan kesehatan klien

Melaporkan merupakan suatu bentuk penyampaian tentang sesuatu yang di lihat, di dengar, dilakukan atau dipertimbangkan.

Mengarahkan Berdiskusi

Konsultasi dengan seseorang untuk bertukar pendapat,informasi,nasihat atau instruksi.

Rujukan suatu keputusan untuk mengarahkan/mengirim seseorang agar mengambil tindakan/bantuan.

Page 5: Komunikasi terapeutik

Unsur-unsur komunikasi

Sumber (lembaga,orang,buku,dokumen) Pesan

serangkaian informasi yang ingin disampaikan oleh komunikator.

Perumusan pesanpesan yang disampaikan harus tersusun baik, tepat, dan jelas sehingga sesuatu yang diharapkan dapat tercapai.

Komunikator Media(buku,TV,radio, OHP, leptop,rekam medik) Hasil

Page 6: Komunikasi terapeutik

KOMUNIKASI TERAPEUTIK

Dalam proses asuhan kebidanan, komunikasi ditujukan untuk mengubah prilaku klien guna mencapai tingkat kesehatan yang optimal.

Oleh karena bertujuan untuk terapi, maka komunikasi dalam kebidanan disebut komunikasi terapeutik.

Page 7: Komunikasi terapeutik

Tujuan terapeutik

Realisasi, penerimaan, dan rasa hormat terhadap diri sendiri.

Identitas diri yang jelas dan rasa integritas diri yang tinggi.

Kemampuan untuk membina hubungan interpersonal yang intim serta saling ketergantungan dan mencintai.

Peningkatan fungsi dan kemampuan untuk memuaskan kebutuhan serta tujuan personal yang realistis.

Page 8: Komunikasi terapeutik

Karakteristik bidan dalam melakukan helping relationship

Kesadaran diri terhadap nilai yang dianutnya

Eksplorasi perasaan Kemampuan untuk menganalisis

perasaan sendiri Kemampuan menjadi model peran (role

model) Altruistik Rasa tanggung jawab etika dan moral

Page 9: Komunikasi terapeutik

Hubungan terapeutik

Hubungan antara bidan dan klien adalah hubungan terapeutik yang di mana hubungan terapeutik antara bidan dengan klien adalah hubungan kerjasama yang ditandai dengan tukar-menukar perilaku, perasaan, pikiran dan pengalaman dalam membina intim yang terapeutik.