kuliah rinologi.ppt

62
SINUSITIS SINUSITIS dr. WAHYU BM, SpTHT, MSiMed dr. WAHYU BM, SpTHT, MSiMed FAKULATAS KEDOKTERAN FAKULATAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG SEMARANG

Upload: kelly-paul

Post on 16-Sep-2015

21 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

  • SINUSITIS

    dr. WAHYU BM, SpTHT, MSiMedFAKULATAS KEDOKTERANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG

  • TIU :SETELAH MENGIKUTI PROSES PEMBELAJARAN INI, MAHASISWA MAMPU MENJELASKAN TENTANG PENYAKIT SINUSITIS

  • TIK : SETELAH MENGIKUTI PROSES PEMBELAJARN INI MAHASISWA MAMPU:MENJELASKAN ANATOMI DAN FISIOLOGI SINUS PARANASALMENJELASKAN ETIOLOGI SINUSITISMENJELASKAN PATOFISIOLOGI SINUSTISMENJELASKAN DIAGNOSIS SINUSITISMENJELASKAN PENANGANAN SINUSITISMENJELASKAN KOMPLIKASI SINUSITISMENJELASKAN EDUKASI SINUSITIS

  • SINUSITIS / RINOSINUSITIS ?MULTISINUSITIS/PANSINUSITIS ?

    ITIS PERADANGAN : INFEKSI & NON INFEKSI

    TANDA-TANDA RADANG ?

    RADANG : AKUT, SUB AKUT, KRONIK APA BEDANYA ?

  • AKUT VS KRONIK

    BERDASAR WAKTU ?TANDA-TANDA RADANG ?KELAINAN ANATOMI ?PENGELOLAAN ?

  • ITIS AKUT ?

    ITIS KRONIK ?

    ITIS AKUT REKUREN/BERULANG ?

    ITIS KRONIK EKSASERBASI AKUT ?

  • SINUSITIS

    YANG PALING SERING TERKENA SINUS ETMOID, SINUS MAKSILA, KARENA :

    SINUS ETMOID TERDIRI DARI SELULAE2 YG KECIL2, MUARA DI MEATUS MEDIA YG SEMPIT

    SINUS MAKSILA, SINUS TERBESAR, OSTIUMNYA LEBIH TINGGI, DASARNYA DEKAT AKAR GIGI, MUARA DI MEATUS MEDIA YG SEMPIT

  • PATOFISIOLOGIEDEM DI K.O.M, MUKOSA SALING BERTEMU, SILIA TAK DAPAT BERGERAK, LENDIR MENUMPUK, SILIA MAKIN TAK DAPAT BERGERAK.GANGGUAN DRENASE & VENTILASI, LENDIR TERUS DIPRODUKSI, SEMAKIN KENTAL, MEDIA YG BAIK UNTUK KUMAN

  • SFSFSESESMSM

  • DIKUTIP DARI SOBOTA ATLAS ANATOMI MANUSIA JILID 1 EDISI 19SFSS

  • FUNGSI SINUSBELUM JELAS PENGHASIL LENDIR

  • ETIOLOGI SINUSITIS

    1. RADANG2. FAKTOR LOKAL: KELAINAN WAJAH & KEPALA,SUMBATAN HIDUNG, TRAUMA, INFEKSI LOKAL, OPERASI, VARIASI ANATOMI, GANGGGUAN SILIA3. FAKTOR SISTEMIK4. GANGGUAN KEKEBALAN: KETURUNAN, DIDAPAT5. LINGKUNGAN: POLUSI UDARA,RENANG

  • 3 FAKTOR UTAMA

    TERBUKANYA MUARA SINUSKELANCARAN TRANSPORT LENDIRKUALITAS & KUANTITAS LENDIR YANG NORMAL

  • SINUSITISGEJALA SUBJEKTIF

    SISTEMIK & LOKALLOKAL : KHAS SESUAI LOKASI

    SINUSITIS ETMOIDALIS/ETMOIDITISSINUSITIS MAKSILARISSINUSITIS FRONTALISSINUSITIS SFENOIDALIS/SFENOIDITIS

  • TANDA OBJEKTIF

    KELAINAN SISTEMIK SESUAI DG KELAINANNYAKELAINAN DI WAJAH TIDAK KHASRINOSKOPI ANTERIOR EDEM MUKOSA, HIPEREMIS, SEKRET (PURULEN)POST NASAL DRIP

  • DIAGNOSIS KLINIK

    AMERICAN ACADEMY OF OTOLARYNGIC ALLERGY (AAOA) & AMERICAN RHINOLOGIC SOCIATY (ARS)

    GEJALA MAYOR NYERI WAJAHHIDUNG BUNTUINGUS PURULENGANGGUAN PENGHIDUDEMAM (AKUT)

  • GEJALA MINORBATUKDEMAM (KRONIK)TENGGOROK BERLENDIRNYERI KEPALANYERI GERAHAMNYERI TELINGAHALITOSIS (FOETOR EX ORE/NASI)CURIGA SINUSITIS BILA TERDAPAT MINIMAL 2 GEJALA MAYOR ATAU1 GEJALA MAYOR + MINIMAL 2 GEJALA MINOR

  • PEMERIKSAAN PENUNJANG

    TRANSLUMINASIFOTO RONTGEN WATERSCTScanENDOSKOPI

  • PENATALAKSANAAN

    SINUSITIS AKUT : MEDIKAMENTOSA

    SINUSITIS KRONIK : OPERATIF (KAAG PUNCTIE/ANTROSTOMI, CWL, FESS/FUNCTIONAL ENDOSCOPIC SINUS SURGERY)

    PENANGANAN TERHADAP FAKTOR PREDISPOSISI/ETIOLOGINYA

  • SESESMSMBMBM

  • SESEDIKUTIP DARI SURGICAL ANATOMY FOR ENDOSCOPIC SPHENOETHMOIDECTOMY Prof. Dr. IRFAN YORULMAZ

  • BMBMSFSFSESESMSMSFSFSESESMSMBMBM12DIKUTIP DARI SOBOTA ATLAS ANATOMI MANUSIA JILID 1 EDISI 19DOKUMEN PRIBADI

  • DAMPAK/KOMPLIKASI SINUSITIS

    1. DAMPAK MEDIS MATA, OTAK, TULANG, JARINGAN PATOLOGI, GIGI, TELINGA,TENGGOROK, PARU, SALURAN CERNA2. DAMPAK NON MEDIS

  • SESFSFSMSMSEBMBMOOBMBMO12SEODIKUTIP DARI SOBOTA ATLAS ANATOMI MANUSIA JILID 1 EDISI 19

  • DAMPAK PADA MATA

    NROCOSNYERI PADA MATA&SEKITAR PENGLIHATAN KABURBENGKAK PADA KELOPAK MATAPENONJOLAN BOLA MATA

  • DAMPAK PADA OTAK

    NYERI KEPALA HEBATPENURUNAN KESADARANKEJANG

  • DAMPAK PADA TULANG

    PERADANGAN PADA SELURUH LAPISAN TULANGTULANG MATI / BUSUKPERUBAHAN BENTUK TULANG, PERUBAHAN BENTUK WAJAH

  • JARINGAN PATOLOGI

  • DAMPAK PADA GIGI

    MELIBATKAN SINUS MAKSILANYERI PADA GIGI

  • DAMPAK PADA TELINGA

    TELINGA TERASA PENUHGEMREBEGKURANG PENDENGARANNYERI TELINGAKELUAR CAIRAN

  • INFEKSI TELINGA TENGAH1234

  • DAMPAK PADA TENGGOROK

    PANASNYERI TENGGOROKNYERI TELANBATUKPANCINGEN/NGGANJELSERAKSESAK

  • ADENOIDITISTONSILITIS/FARINGITISLARINGITIS

  • DAMPAK PADA PARUBATUKSESAK NAPAS/MENGI

    DAMPAK PADA SALURAN CERNAGANGGUAN PENCERNAAN (MUAL, MUNTAH, MENCRET, DLL)

  • DAMPAK NON MEDISPENURUNAN KUALITAS HIDUP

  • 124356DIKUTIP DARI SOBOTA ATLAS ANATOMI MANUSIA JILID 1 EDISI 19

  • DIKUTIP DARI ETHICAL DIGEST No. 13 Thn. IIIDIKUTIP DARI ENDOSCOPIC CADAVER DISSECTION OF THE NOSE AND PARANASAL SINUSES Prof. PAOLO CASTELNUOVO,MD

  • EDUKASI

    MENJALANI POLA HIDUP SEHATPENANGANAN SINUSITIS SECARA TUNTASPENANGANAN TERHADAP PENYEBAB SINUSITIS (DIRI SENDIRI ATAU KELUARGA)

  • TERIMA KASIH

  • R I N I T I S

    dr. WAHYU BM, SpTHT, MSiMedFAKULATAS KEDOKTERANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG

  • RINITISPERADANGAN PADA RONGGA HIDUNG:

    NON INFEKSIRINITIS ALERGIRINITIS VASOMOTOR

    INFEKSIRINITIS AKUTRINITIS KRONIK

  • KELUHAN HIDUNGOBSTRUKSIBERSINRINOREARINOLALIA/NASOLALIAFOETOR EX OREEPISTAKSISNYERIGATAL

  • RINITIS ALERGI

    DEFINISIPENYAKIT INFLAMASI, OLEH REAKSI ALERGI DENGAN DILEPASKANNYA MEDIATOR KIMIA SAAT TERJADI PAPARAN ULANGAN THD ALERGEN SPESIFIK PADA PASIEN ATOPIK YG SUDAH TERSENSITISASI SEBELUMNYAMERUPAKAN RX HIPERSENSITIVITAS

  • CARA MASUKNYA ALERGEN

    INHALANINGESTANINJEKTANKONTAKTAN

  • REAKSI TERHADAP ANTIGEN

    RESPON PRIMER : ELIMINASI DAN FAGOSITOSIS ANTIGENRESPON SEKUNDER : REAKSI BERSIFAT SPESIFIK IMUNITAS SELULER ATAU HUMORAL ATAU KEDUANYA DIBANGKITKANRESPON TERSIER : TIDAK MENGUNTUNG TUBUH, DAPAT SEMENTARA ATAU MENETAP

  • RESPON TERSIER, GELL & COOMBS

    TIPE 1 : RX ANAFILAKTIK (IMMEDIATE HIPERSENSITIVITY)TIPE 2 : RX SITOTOKSIK/SITOLITIKTIPE 3 : RX KOMPLEK IMUNTIPE 4 : RX TUBERKULIN (DELAYED HIPERSENSITIVITY)

  • RINITIS ALERGI :

    SEASONALPERENNIAL

  • GEJALA :

    BERSIN 5 X TIAP KALI BERSINRINOREOBSTRUKSIGATAL PADA HIDUNG DAN MATALAKRIMASI >>ALLERGIC SHINERALLERGIC SALUTEALLERGIC CREASE

  • DIAGNOSIS

    ANAMNESIS PEMERIKSAANPEMERIKSAAN FISIK : MUKOSA EDEM, BASAH, PUCAT/LIVID, SEKRET ENCER JERNIH >>PEMERIKSAAN PENUNJANG

  • PENATALAKSANAAN

    HINDARI KONTAKSIMTOMATIK : ANTIHISTAMIN, ANTI INFLAMASI, DEKONGESTAN, REDUKSI KONKAIMUNOTERAPI

  • KOMPLIKASI

    SINUSITIS PARANASALPOLIP HIDUNGOTITIS MEDIA

  • RINITIS VASOMOTOR

    GANGGUAN KESEIMBANGAN VASOMOTOR, TERJADI AKTIVITAS PARASIMPATIK YG BERLEBIHAN

  • YG BERPENGARUH PADA VASOMOTOR

    OBAT-OBATAN

    FAKTOR FISIK

    FAKTOR ENDOKRIN

    FAKTOR PSIKIS

  • SIKLUS NASIKEMAMPUAN BERNAPAS NORMAL MELALUI RONGGA HIDUNG YG BERUBAH-UBAH LUASNYA

    GEJALA R. VASOMOTORHIDUNG TERSUMBATRINOREBERSIN

  • PEMERIKSAAN

    PEMERIKSAAN FISIK : EDEM MUKOSA, KONKA MERAH TUA/PUCAT, KONKA LICIN/BERBENJOL, SEKRET MUKOID/SEROUS

    PEMERIKSAAN PENUNJANG : SINGKIRKAN ALERGI

  • PENATALAKSANAAN

    HINDARI PENYEBABSIMTOMATIKOPERATIF

    *