kumpulan jurnal ca serviks

17
SISTEM REPRODUKSI 1 “CA SERVIKS“ Anita Rahmawati, S.Kep., Ns. DISUSUN OLEH : Achmad Romdoni (1211001) Anggita Agustina Anggraini (1211017) Flori Juliant Pello (1212061) Nurvina Taurimasari (1211025) 1

Upload: nilza-cuemachynxkamoeclmanya

Post on 03-Dec-2015

70 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

gfgfg

TRANSCRIPT

Page 1: Kumpulan Jurnal CA Serviks

SISTEM REPRODUKSI 1

“CA SERVIKS“

Anita Rahmawati, S.Kep., Ns.

DISUSUN OLEH :

Achmad Romdoni (1211001)

Anggita Agustina Anggraini (1211017)

Flori Juliant Pello (1212061)

Nurvina Taurimasari (1211025)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS

STIKES PATRIA HUSADA BLITAR

2014

KATA PENGANTAR1

Page 2: Kumpulan Jurnal CA Serviks

Puji syukur penyusun panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang

telah memberi rahmat dan karunia-Nya sehingga tugas tentang “CA Serviks” ini

dapat terselesaikan. Makalah ini diajukan guna memenuhi tugas mata kuliah

Sistem Reproduksi I. Saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang

telah membantu sehingga makalah ini dapat diselesaikan sesuai dengan waktunya.

Makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu saya mengharapkan kritik

dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan makalah ini.

Semoga makalah ini memberikan informasi bagi masyarakat dan

bermanfaat untuk pengembangan ilmu pengetahuan bagi kita semua.

Blitar, November 2014

Penyusun

2

Page 3: Kumpulan Jurnal CA Serviks

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.......................................................................................2

DAFTAR ISI......................................................................................................3

BAB I PENDAHULUAN..................................................................................4

1.1 LATAR BELAKANG..............................................................................4

1.2 RUMUSAN MASALAH.........................................................................5

1.3 TUJUAN..................................................................................................5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA.......................................................................6

BAB IIIPEMBAHASAN..................................................................................8

BAB IV PENUTUP...........................................................................................31

4.1 KESIMPULAN........................................................................................31

4.2 SARAN....................................................................................................31

DAFTAR PUSTAKA........................................................................................33

3

Page 4: Kumpulan Jurnal CA Serviks

A. TOPIK

CA Serviks

B. LATAR BELAKANG

Kanker Leher Rahim (Kanker Serviks) adalah tumor ganas yang

tumbuh di dalam leher rahim/ serviks (bagian terendah dari rahim yang

menempel pada puncak vagina. Kanker serviks biasanya menyerang wanita

berusia 35 -55 tahun. 90% dari kanker serviks berasal dari sel skuamosa yang

melapisi serviks dan 10% sisanya berasal dari sel kelenjar penghasil lendir

pada saluran servikal yang menuju ke dalam rahim. Karsinoma serviks

biasanya timbul pada zona transisional yang terletak antara epitel sel skuamosa

dan epitel sel kolimnar.

Hingga saat ini kanker serviks merupakan penyebab kematian terbanyak

akibat penyakit kanker di negara berkembang. Sesungguhnya penyakit ini dapat

dicegah bila program skrining sitologi dan pelayanan kesehatan diperbaiki.

Diperkirakan setiap tahun dijumpai 500.000 penderita baru di seluruh dunia

dan umumnya terjadi di negara berkembang (Aziz et al., 2006).

Penyakit ini berawal dari infeksi virus yang merangsang perubahan

prilaku sel epitel serviks. Insidensi dan mortalitas kanker serviks di dunia

menempati urutan kedua setelah kanker payudara. Sementara di negara

berkembang masih menempati urutan pertama sebagai penyebab kematian

akibat kanker pada wanita usia reproduktif. Hampir 80% kasus berada di

negara berkembang (Aziz et al., 2006).

Di Indonesia, penyakit kanker menduduki peringkat ketiga sebagai

penyebab kematian, 64% penderitanya adalah perempuan yaitu menderita

kanker leher rahim dan kanker payudara. Riset kesehatan dasar tahun 2007

menunjukan prevalensi kanker di Indonesia adalah 4,3 per 1000 penduduk.

Setiap tahun ditemukan kurang lebih 500.000 kasus baru kanker serviks dan

tiga perempatnya terjadi di negara berkembang. Data yang berhasil dihimpun

oleh Departemen Kesehatan Republik Indonesia menunjukan bahwa angka

4

Page 5: Kumpulan Jurnal CA Serviks

kejadian kanker di Indonesia sampai saat ini diperkirakan setiap tahun muncul

sekitar 200.000 kasus baru dimana jenis terbesar kanker tersebut adalah kanker

serviks (Ginting, 2012)

5

Page 6: Kumpulan Jurnal CA Serviks

6

Page 7: Kumpulan Jurnal CA Serviks

C. JURNAL PENDUKUNG

No. Judul

Penelitian

Penulis

Tahun

Variabel

Penelitian

Jenis

Penelitian

Hasil Penelitian Sumber Jurnal:

Nama Jurnal,

Tanggal/Bulan,

No. Halaman

Koment/Kritik

Hubungan Pemakaian Kontrasepsi Hormonal DanNon Hormonal Dengan Kejadian Kanker ServiksDi Ruang D Atas BLU, PROF, Dr, R. D. KANDOUMANADO

agustus 2013 penelitianobservasional analitik dengan pendekatanCase Control

Study (kasus

kontrol).

1.Berdasarkan analisis hubunganpemakaian kontrasepsi hormonal dannon hormonal dengan kejadian kankerserviks diperoleh dari 42 respondendimana semuanya menggunakankontrasepsi hormonal dan nonhormonal, dari hasil analisaberdasarkan umur respondenmenunjukan bahwa paling banyakresponden berada

7

Page 8: Kumpulan Jurnal CA Serviks

pada kelompokumur 41-57 dan paling sedikit beradapada kelompok umur

31-35.

2. Berdasarkan tingkat pendidikandimana responden yang paling banyakpada tingkat SMA dan paling sedikitpada tingkat S1. Berdasarkankelompok pekerjaan responden palingbanyak berada pada kelompok IRTdan paling sediki berada padakelompok pensiunan,

Penyerapan

pengetahuan

tentang kanker

serviks sebelum

Romadhoni,Noor

Yazid,Dian

Aviyanti,Tahun

2012

Variabel

bebas dan

terikat.

One group

pre test-post

test

Sebelum penyuluhan

tidak ada responden

yang memiliki

pengetahuan baik (0,0

8

Page 9: Kumpulan Jurnal CA Serviks

dan sesudah

penyuluhan

%),sesudah

penyuluhan,mayoritas

responden memiliki

pengetahuan baik

sebanyak 36 siswi

(83,7%). Hasil paired

T test diperoleh nilai

p-value 0,000 kurang

dari 0,05. Dengan

demikian ada

perbedaan yang

bermakna antara

pengetahuan tentang

kanker serviks

sebelum dan sesudah

penyuluhan.

Deteksi dini

kanker serviks

J Indon Med

Assoc.2011

Potong

lintang yang

Terdapat 198

responden yang

9

Page 10: Kumpulan Jurnal CA Serviks

pada pusat

pelayanan primer

di lima wilayah

DKI Jakarta

dikerjakan

pada

November

2007-Maret

2008,setiap

responden

diberikan

kuesioner

yang diisi

sendiri oleh

responden

berpastisipasi pada

penelitian ini,yang

terdiri atas 99 dokter

dan 99 bidan dari 20

puskesmas.hasilnya

secara umum mereka

menunjukan masih

kurangnya

pengetahuan dalam

konteks kanker

serviks serta upaya

pencegahannya

Hubungan antara

perilaku ibu

dengan deteksi

dini Ca.cervix

menggunakan

iva test di

10

Page 11: Kumpulan Jurnal CA Serviks

Puskesmas

Basuki Rahmat

Palembang

Tahun 2013.

Hubungan Antara Umur Ibu Dengan Tingkat Keganasan Kista Ovarium Di

Rumah Sakit Muhammadyah

Surabaya

Agustus,2012

Tingkat

Pengetahuan

Mahasiswi

Fakultas

Kedokteran

Sumatra Utara

Terhadap Kanker

Ovarium

11

Page 12: Kumpulan Jurnal CA Serviks

12

Page 13: Kumpulan Jurnal CA Serviks

DAFTAR PUSTAKA

Aziz, MF., Andrijono, Saifuddin AB, editors., 2006. Buku Acuan Nasional Onkologi

Ginekologi. Edisi kedua. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono

Prawirohardjo

Ginting, Herlina. 2012. Hubungan antara dukungan sosial dengan optimisme pada

penderita kanker serviks. Karya Tulis Ilmiah. Universitas Pendidikan

Indonesia. Bandung.

13