lap pendahuluan bab viii penutup

1
RTRW Kota Makassar 2030 Page VIII - 1 BAB VIII PENUTUP Demikian laporan Pendahuluan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Makassar 2010 - 2030 ini dibuat sebagai laporan pihak Konsultan kepada pihak Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Badan Perencana Pembangunan Daerah untuk dapat menjadi acuan kami dalam pelaksanaan pekerjaan Tata Ruang yang sesuai dengan Undang Undang No 26 Tahun 2007. Hal hal yang terkait dengan laporan pendahuluan adalah, landasan konseptual, pokok pokok permasalahan Tata Ruang Kota Makassar, Pemahaman materi pokok Pekerjaan, Proses dan Prosedur Penyusunan Kegiatan dan terakhir mengenai Perangkat pelaksanaan dan penyusunan program kerja. Harapan kami (penyusun), semoga substansi materi yang tercantum dalam laporan ini dapat memberikan informasi yang lengkap kepada Badan Perencana Pembangunan Daerah selaku pemberi tugas dan menjadi penuntun dalam pencapaian arahan tugas kami untuk menyusun produk tata ruang yang unggul untuk Kota Makassar dalam bingkai nyaman, produktif dan berkelanjutan sehingga nantinya dapat terimplementasi sesuai dengan tahapannya.

Upload: makassar2030

Post on 03-Jul-2015

514 views

Category:

Documents


19 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lap Pendahuluan Bab Viii Penutup

RTRW Kota Makassar 2030 Page VIII - 1

BAB VIII PENUTUP

Demikian laporan Pendahuluan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota

Makassar 2010 - 2030 ini dibuat sebagai laporan pihak Konsultan kepada

pihak Pemerintah Kota Makassar dalam hal ini Badan Perencana

Pembangunan Daerah untuk dapat menjadi acuan kami dalam

pelaksanaan pekerjaan Tata Ruang yang sesuai dengan Undang Undang

No 26 Tahun 2007. Hal hal yang terkait dengan laporan pendahuluan

adalah, landasan konseptual, pokok pokok permasalahan Tata Ruang

Kota Makassar, Pemahaman materi pokok Pekerjaan, Proses dan

Prosedur Penyusunan Kegiatan dan terakhir mengenai Perangkat

pelaksanaan dan penyusunan program kerja.

Harapan kami (penyusun), semoga substansi materi yang tercantum

dalam laporan ini dapat memberikan informasi yang lengkap kepada

Badan Perencana Pembangunan Daerah selaku pemberi tugas dan

menjadi penuntun dalam pencapaian arahan tugas kami untuk menyusun

produk tata ruang yang unggul untuk Kota Makassar dalam bingkai

nyaman, produktif dan berkelanjutan sehingga nantinya dapat

terimplementasi sesuai dengan tahapannya.