laporan fisika sma

5
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA PEMBIASAN PADA KACA PLAN-PARAREL OLEH : LENY RIZKIANA (18) KELAS XII IPA 2 SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI (SMAN) 4 JEMBER

Upload: dandenee

Post on 04-Dec-2015

5 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Fisika

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Fisika SMA

LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA

PEMBIASAN PADA KACA PLAN-PARAREL

OLEH :

LENY RIZKIANA (18)

KELAS XII IPA 2

SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI (SMAN) 4 JEMBER

TAHUN PELAJARAN 2013-2014

I. JUDUL

Page 2: Laporan Fisika SMA

Pembiasan pada Kaca Plank-Paralel

II. TUJUANMencari Indeks Bias dan Pergeseran

III. LANDASAN TEORI

Saat mengamati dasar bak mandi yang berisi air jernih ternyata terlihat lebih dangkal dari ukuran yang sebenarnya.Peristiwa tersebut merupakan salah satu contoh peristiwa yang erat kaitannya dengan pembiasan cahaya.Pembiasan cahaya adalah pembelokan arah rambat cahaya saat melewati bidang batas dua medium bening.

n = sin isin r

d=t sin(i−r )cos r

IV. ALAT DAN BAHAN :1. Kaca plan-pararel2. Busur derajat3. Penggaris 30 cm4. Pensil berujung runcing5. Kertas HVS6. Lampu penerang

Page 3: Laporan Fisika SMA

V. CARA KERJA1. Meletakkan kertas HVS folio diatas permukaan meja2. Meletakkan kaca di kertas HVS lalu membuat garis

menggunakan kaca Plank-paralel kemudian tulis a,b,c,d di tiap sudutnya.

3. Membuat sudut datang yang sudah ditentukan4. Menyinari sinar datang dengan lightbox5. Mengamati sinar yang keluar dari balok kaca6. Mengulangi kegiatan diatas dengan besar sudut

yang berbeda pada masing-masing kertas.Mengisikan data-datanya ke dalam tabel.

VI. DATA HASIL PENGAMATANA. DATA

i r t d n = sin isin r

30 o 20 o 6 cm 1,2cm 1,4745 p 30 o 6 cm 2 cm 1,4160 o 30 o 6 cm 3,5 cm 1,7

Page 4: Laporan Fisika SMA

B. HASIL PERHITUNGAN

1. d= t sin(i−r )cos r

¿ 6sin(10)cos20

¿ 6 x0,170,94 ¿1,08cm

2. d= t sin(i−r )cos r

¿ 6sin(15)cos30

¿ 6 x0,2580,85 ¿1,8cm

3. d= t sin(i−r )cos r

¿ 6sin(30)cos30

¿ 6 x0,50,85 ¿3,5cm